Anda di halaman 1dari 1

BAB II

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Dalam suatu pengukuran di lapangan siswa dapat memahami dan menguasai
dari cara-cara pengukuran, perhitungan dan penggambaran serta dapat
meningkatkan prestasi belajar dari suatu keterampilan disekolah dan masyarakat
untuk menghasilkan manusia yang memiliki kreatifitas belajar untuk menghadapi
hambatan yang terjadi pada saat pengukuran dilakukan.
Dengan selesainya tahap penyelesaian tugas maka penulis menyimpulkan
bahwa :
1. Dalam menyelesaikan penyusunan laporan harus sesuai dengan apa yang
telah dilaksanakan di lapangan
2. Dalam proses pengolahan dan pengukuran harus sabar, ulet cermat
sportifitas dan teliti
B. Saran
Agar SMK Negeri 2 Kendari dapat menghasilkan tamatan siswa-siswi yang
bermutu dan berkualitas, yang nantinya setelah tamat dari sekolah ini dapat
mengapdikan ilmu pengukuran yang telah di dapatkannya kepada masyarakat.
Oleh karena itu demi terciptanya tamatan yang bermutu, sekolah harus
menyediakan alat yang lengkap dan jumlah guru yang memadai.

Anda mungkin juga menyukai