Anda di halaman 1dari 3

PENERIMAAN PASIEN USG

RAWAT JALAN

RUMAH SAKIT UMUM


MUHAMMADIYAH
Nomor Dokumen Nomor Revisi Jumlah Halaman
“SURYA MELATI”
70/RAD/X/2017 0 1/2
Ditetapkan,
Tanggal terbit Direktur

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL


12 Oktober 2017
dr. Millatul Aisyah Ardhani
Pengertian Merupakan alur penerimaan pasien yang berasal dari pasien rawat jalan

Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk petugas radiologi dalam
penerimaan pasien rawat jalan.

Kebijakan Surat Keputusan Direktur No.005/KEP/III.6.AU/B/I/2016 Tentang Kebijakan


pelayanan Unit Radiologi Rumah Sakit Umum Muhammadiyah Surya Melati.

Prosedur 1. Petugas pendaftaran mendata identitas pasien


2. Petugas pendaftaran mendata klinis pasien dan jenis permintaan
pemeriksaan USG
3. Petugas pendaftaran menghubungi petugas administrasi radiologi
perihal permintaan pemeriksaan USG pasien rawat jalan
4. Petugas Radiologi memastikan waktu pemeriksaan sesuai dengan
Instruksi dokter radiologi
5. Petugas radiologi menghubungi petugas pendaftaran perihal waktu
pemeriksaan USG
6. Petugas pendftaran menjelaskan perihal waktu pemeriksaan dan
menjelaskan persyaratan USG pada pasien rawat jalan
a. Untuk USG atas syaratnya Pasien harus puasa minimal 6 jam
hanya boleh minum air putih
b. Untuk USG bawah syaratnya Pasien harus tahan kencing minimal
2 jam sebelum pemeriksaan.
c. Untuk USG total syaratnya Pasien harus puasa minimal 6 jam
dan tahan kencing minimal 2 jam sebelum pemeriksaan dan
hanya
7. Ketika waktu pemeriksaan USG telah sesuai, petugas pendaftaran
memberikan lembar permintaan USG dan mengarahkan pasien ke
ruang pemeriksaan
8. Pasien menyerahkan lembar permintaan ke petugas administrasi
radiologi
PENERIMAAN PASIEN USG
RAWAT JALAN

RUMAH SAKIT UMUM


MUHAMMADIYAH
Nomor Dokumen Nomor Revisi Jumlah Halaman
“SURYA MELATI”
70/RAD/X/2017 0 2/2
Ditetapkan,
Tanggal terbit Direktur

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL


12 Oktober 2017
dr. Millatul Aisyah Ardhani
9. Petugas administrasi radiologi mengarahkan pasien untuk menunggu
atau langsung mendapatkan pemeriksaan USG oleh dokter radiologi
10. Setelah pemeriksaan selesai petugas administrasi radiologi
mempersilahkan pasien untuk menunggu di ruang tunggu
11. Bila hasil USG sudah selesai,petugas administrasi radiologi
menyerahkan hasil USG pasien rawat jalan ke kasir
12. Petugas kasir menyerahkan hasil USG pasien rawat jalan setelah
melunasi pembayaran
Unit Terkait 1. Radiologi
2. Pendaftaran
3. kasir

Anda mungkin juga menyukai