Anda di halaman 1dari 8

Nama : Siapa Saja

No Registrasi : Berapa Saja

Mata Pelajaran: Biologi SMA


Kelas : XI
Materi : Jaringan Hewan

1. Dasar Memilih Materi


Dasar memilih materi Jaringan Hewan karena didasari oleh beberapa hal yakni
a. Analisis kebutuhan
Berdasarkan analisis kebutuhan yang disebar ke berbagai sekolah didapatkan data
bahwa Jaringan Hewan merupakan materi tersulit dalam pembelajaran biologi kelas
XI di semester 1. (Lampiran 2)
b. Nilai ulangan harian
Hasil dari nilai ulangan siswa angkatan sebelumnya, ulangan materi Jaringan Hewan
mendapatkan nilai yang rendah (kategori rendah atau dibawah criteria ketuntasan
minimal/KKM). (Lampiran 1).
c. Sumber data
Sumber data dari nilai dan analisis kebutuhan adalah dari SMA Negeri 115 Jakarta
2. Kiteria Ketuntasan Minimal (KKM)
KKM yang ditetapkan jika bahan belajar cetak, non cetak, pedoman mengajar, media
belajar, dan panduan belajar telah diperbaiki adalah sebesar 80. Data yang didapatkan
berdasarkan mastery learning (KKM) dalam penggunaan modul (Sudjana dan Rivai,
1989)
Sudjana, Nana, Rivai. 1989. Teknologi Pendidikan. Bandung : Sinar Baru
3. Pendukung Dalam Pembelajaran
Untuk mencapai mastery learning atau ketuntasan minimal 80, maka harus dipersiapkan
pendukung dalam pebelajaran, seperti:
a. Bahan belajar : Buku Paket, lembar kerja siswa, Modul, bahan kompilasi dalam
bentuk CD, dan Pedoman Praktikum
b. Media Pembelajaran : Power point, Video, multimedia praktikum virtual (buat sub
bab jaringan saraf yang sulit untuk pengamatan langsung), dan Peralatan
Laboratorium dalam praktikum pengamatan jaringan beserta preparat jaringan.
4. TIU (Tujuan Instruksional Umum) dan TIK (Tujuan Instruksional Khusus)
TIU atau Goals : Memahami struktur jaringan hewan vertebrata
TIK atau Kompetensi :
a. Mengamati struktur jaringan yang terdapat pada dada ayam
b. Mengamati struktur mikroskopis jaringan hewan dengan perparat awetan
c. Mengamati struktur jaringan saraf melalui aplikasi praktikum virtual
d. Menggambar struktur jaringan hewan
e. Menjelaskan struktur macam-macam jaringan epitel
f. Menjelaskan struktur macam-macam jaringan ikat
g. Menjelaskan struktur macam-macam jaringan otot
h. Menjelaskan struktur jaringan saraf
5. Peta Kompetensi

Goals

Memahami struktur jaringan


hewan vertebrata

Menggambar struktur
jaringan hewan

Mengamati struktur Mengamati struktur Mengamati struktur


jaringan yang mikroskopis jaringan jaringan saraf melalui
terdapat pada dada hewan dengan aplikasi praktikum
ayam perparat awetan virtual

Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan


struktur macam- struktur macam- struktur macam- struktur jaringan
macam jaringan macam jaringan macam jaringan Saraf
epitel ikat otot

Entering
Memahami struktur sel sebagai unit terkecil kehidupan Behaviour
Line
6. TIK dan Format ABCD
No. TIK A (Audience) B (Behaviour) C (Condition) D (Degree)
1 Siswa dapat mengamati Siswa kelas XI dapat mengamati Melalui praktikum di dengan benar :
struktur jaringan yang Struktur jaringan laboratorium jika siswa dapat
terdapat pada dada ayam yang terdapat pada menemukan struktur otot,
melalui praktikum dengan dada ayam tulang, tendon dan ligamen
benar pada tulang ayam

2 Siswa dapat mengamati Siswa kelas XI dapat mengamati Melalui praktikum di dengan benar
struktur mikroskopis jaringan struktur laboratorium jika siswa menemukan
hewan dengan perparat mikroskopis struktur sel dan matriks
awetan melalui praktikum jaringan hewan contoh struktur sel tulang
dengan benar dengan perparat (osteosit) dan matrix
awetan tulang
3 Siswa mampu mengamati Siswa kelas XI mampu mengamati melalui aplikasi dengan benar
struktur jaringan saraf struktur jaringan praktikum virtual jika siswa menemukan sel
melalui aplikasi praktikum saraf saraf dan sel glia
virtual dengan benar

4 Siswa mampu menggambar Siswa kelas XI mampu Melalui praktikum dengan tepat
struktur jaringan hewan menggambar apabila siswa dapat
melalui praktikum dengan struktur jaringan menggambar struktur
tepat hewan jaringan dengan
proposional. Ukuran antara
sel dengan matrix sesuai
5 Siswa mampu menjelaskan Siswa kelas XI mampu melalui media gambar dengan benar
struktur macam-macam menjelaskan dan video apabila siswa menjelaskan
jaringan epitel melalui media struktur macam- struktur epitel pipih selapis
gambar dan video dengan macam jaringan dan berlapis, epitel kubus
benar epitel selapis dan berlapis, epitel
silindris selapis, epitel
lapis semu, epitel kelenjar,
dan epitel transisional
6 Siswa mampu menjelaskan Siswa kelas XI mampu melalui media gambar dengan benar
struktur macam-macam menjelaskan dan video apabila siswa menjelaskan
jaringan ikat melalui media struktur macam- struktur jaringan areolar,
gambar dan video dengan macam jaringan jaringan fibrosa, kartilago,
benar ikat osteon, darah, dan adipose
7 Siswa mampu menjelaskan Siswa kelas XI mampu melalui media gambar dengan benar
struktur macam-macam menjelaskan dan video apabila siswa menjelaskan
jaringan otot melalui media struktur macam- struktur jaringan otot lurik,
gambar dan video dengan macam jaringan polos, dan jantung
benar otot
8 Siswa mampu menjelaskan Siswa kelas XI mampu melalui media gambar dengan benar
struktur jaringan saraf menjelaskan dan video apabila siswa menjelaskan
melalui media gambar dan struktur jaringan struktur sel saraf (neuron)
video dengan benar saraf dan sel glia
Lampiran 1
NILAI ULANGAN HARIAN

Kota Sumber Data : Jakarta


Sekolah : SMAN 115 Jakarta
Sampel : Siswa Kelas XI semester 1 Tahun Ajaran 2014-2015

Tabel 1. Nilai Ulangan Harian


NO Nama Nilai Kategori (KKM 75)
1 ADITYA PUTRA L 30 RENDAH
2 AMALIA 40 RENDAH
3 ANINDITA RAHMA P 44 RENDAH
4 ANITA MUSTIKA S 68 RENDAH
5 AYU KARTIKA F 70 RENDAH
6 DANNY IQBAL C 10 RENDAH
7 DEWI FERLYA S 44 RENDAH
8 DICKY DWI P 84 TINGGI
9 DINDA LAKSMITA D 78 TINGGI
10 EKA GURUH S 44 RENDAH
11 ENDAH MAWARTI 40 RENDAH
12 FEBRI ASTUTI 0 RENDAH
13 FIRMAN AGUNG 20 RENDAH
14 HAFIDZ RIZALDI 0 RENDAH
15 HERNANDO MACNAIR 30 RENDAH
16 HERNI LESTARI 60 RENDAH
17 LARASWATI J 48 RENDAH
18 MAYA RESTIKALNA R 18 RENDAH
19 M. FEBRIAN R 40 RENDAH
20 M. TRI SUSANTO 30 RENDAH
21 MOCH. RIZKQI N 60 RENDAH
22 NUR RAHMA MF 40 RENDAH
23 RENNA MULAMDARI 78 TINGGI
24 RENDRA SALFIAN 48 RENDAH
25 RISMA RIASWARI 40 RENDAH
26 WINDI TRI YULIA 58 RENDAH
27 YEHEZKIEL BRF 74 RENDAH
28 YULIAN TRI D 24 RENDAH
29 YUNITA EKA M 35 RENDAH

Jumlah Siswa yang TIDAK LULUS ulangan harian Jaringan Hewan Sebanyak 26 Siswa
(89.65%). Kategori Tinggi
Lampiran 2
HASIL ANGKET ANALISIS KEBUTUHAN

Kota Sumber Data : Jakarta


Sekolah : SMAN 115 Jakarta
Sampel : Siswa Kelas XII semester 1 sebanyak 40 orang

Tabel 2. Hasil Angket Analisis Kebutuhan


NO Soal Jumlah %
1 Menurut kamu, materi biologi kelas berapa yang kamu anggap sukar? (pilih 1
jawaban)
Kelas 10 35 %
Kelas 11 50 %
Kelas 12 15 %
2 Pada materi kelas X, materi apa yang sukar atau sulit untuk dipahami? (Pilihan
jawaban boleh lebih dari 1)
a. Ruang lingkup biologi 2%
b. Klasifikasi mahluk hidup 3%
c. Virus 5%
d. Bakteri 5%
e. Protista 10 %
f. Jamur 15 %
g. Keanekaragaman Mahluk Hidup 6%
h. Plantae 15 %
i. Animalia 30 %
j. Ekosistem 9%
3 Pada materi kelas XI, materi apa yang sukar atau sulit untuk dipahami? (Pilihan
jawaban boleh lebih dari 1)
Semester 1
a. Sel 10%
b. Jaringan hewan 15%
c. Jaringan tumbuhan 5%
d. Sistem gerak 5%
e. Sistem peredaran darah 5%

f. Sistem pencernaan 5%
g. Sistem pernafasan 5%
h. Sistem ekskresi 5%
i. Sistem indera, Saraf dan endokrin 20%
j. Sistem reproduksi 3%
k. Sistem imunitas 22%
4 Pada materi kelas XII, materi apa yang sukar atau sulit untuk dipahami? (Pilihan
jawaban boleh lebih dari 1)
a. Pertumbuhan dan Perkembangan tumbuhan 25%
b. Metabolisme 40%
c. Genetika 35%

Anda mungkin juga menyukai