Anda di halaman 1dari 41

GUIDELINE

(INDONESIAN NURSING
OLYMPIAD ILMIKI 2018)

 KARYA TULIS ILMIAH


 ESSAY ILMIAH
 POSTER PUBLIK
 VIDEO EDUKASI
 SKILL COMPETITION

PEMERINTAHAN MAHASISWA
FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
KETENTUAN DAN PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH
INDONESIAN NURSING OLYMPIAD 2018

I. PESERTA
Peserta Lomba Karya Tulis Mahasiswa Keperawatan Tingkat Nasional dalam
rangka Indonesian Nursing Olympiad 2018:

1.1 Peserta adalah Mahasiswa/i S1 Program Studi Ilmu Keperawatan baik


Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di seluruh Indonesia.
1.2 Peserta berkelompok maksimal 3 orang.
1.3 Karya tulis yang dibuat adalah karya orisinal yang belum pernah dipublikasikan
sebelumnya di media manapun, belum pernah diikutsertakan dalam lomba sejenis,
belum pernah dipresentasikan/dipublikasikan, dan/atau tidak pernah digunakan
untuk media komunikasi apapun.
1.4 Anggota tim harus berasal dari universitas yang sama.
1.5 Setiap peserta hanya diperkenankan untuk mengikutsertakan satu karya tulis ilmiah.
1.6 Peserta mendaftar dimulai pada tanggal 2 Januari 2018, paling lambat 18 Maret
2018 dengan cara:
a. Mengisi formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan
lomba ini atau dapat diunduh (download) di ino2018.blogspot.com
b. Membayar biaya pendaftaran dan mengirimkan bukti pembayaran via email
bersamaan dengan formulir pendaftaran paling lambat 24 jam setelah transfer
ke email inousufkep2018@gmail.com dengan format :
Nama Ketua_Institusi_LKTI_Judul karya
c. Mengirimkan SMS bahwa telah melakukan proses pembayaran, pengisian
formulir pendaftaran, bukti pembayaran dan pengumpulan melalui email, ke
nomor (082165380405 a.n. Nikmah Kemala Sari) dengan format :
Nama Ketua_Institusi_LKTI_Judul Karya
d. Panitia bersangkutan akan mengirimkan feedback (SMS) bahwa berkas
peserta yang mendaftar telah diterima maksimal 2 hari setelah proses
penyelesaian berkas dari peserta pendaftar.
1.7 Biaya pendaftaran adalah sebagai berikut:
a. Gelombang 1 (2 Januari 2018 – 5 Februari 2018): Rp. 150.000,-
Gelombang 2 (6 Februari 2018 – 18 Maret 2018): Rp. 180.000,-
b. Seluruh biaya pendaftaran dikirimkan ke rekening panitia Indonesia
Nursing Olympiad 2018

II. KETENTUAN PENULISAN

3.1 Topik/Judul

Topik/Judul dapat ditentukan sendiri, namun harus sesuai dengan tema Indonesian
Nursing Olympiad 2018.

3.2 Sifat dan Isi Tulisan

Sifat dan isi tulisan karya tulis ilmiah bersifat kreatif dan obyektif dengan kriteria
sebagai berikut:
a. Tulisan berisi gagasan kreatif yang menawarkan solusi permasalahan terkait
tema Indonesian Nursing Olympiad 2018
b. Tulisan tidak bersifat emosional/tidak subyektif.
c. Tulisan didukung data penelitian dan tinjauan pustaka yang tepat dan akurat.
d. Bersifat asli, bukan karya jiplakan.
e. Logis dan sistematis.
f. Tiap langkah penulisan dirancang secara sistematis dan runtut.
g. Pada dasarnya karya tulis ilmiah memuat unsur-unsur identifikasi masalah,
analisis sintesis, kesimpulan dan saran.
h. Isi tulisan berdasarkan telaah pustaka atau fiksi-sains dan bersifat ilmiah.
i. Menggugah peningkatan kompetensi dan perkembangan ilmu keperawatan
dan kesehatan nasional.
j. Tidak memuat suatu produk dan tidak mengandung SARA
3.3 Sistematika dan Format Penulisan
3.3.1 Sistematika Penulisan
A. Halaman judul

 Judul diketik dengan huruf kapital dan tidak membuka peluang untuk
penafsiran ganda.
 Nama penulis dan nomor induk mahasiswa ditulis dengan jelas
 Mencantumkan logo dan perguruan tinggi asal peserta, serta tahun penulisan.
 Kulit muka luar menggunakan kertas buffalo dengan warna biru. (contoh
dapat dilihat pada lampiran)

B. Lembar pengesahan

 Lembar pengesahan memuat judul, nama penulis, dan nomor induk


mahasiswa.

 Pada lembar pengesahan dicantumkan tempat, hari, dan tanggal sesuai


dengan tempat dan tanggal pengesahan.

 Lembar pengesahan ditandatangani oleh ketua kelompok, dosen


pembimbing, dan pembantu dekan/ketua program studi/direktur bidang
kemahasiswaan lengkap dengan stempel perguruan tinggi.

C. Lembar orisinalitas (dapat di-download bersamaan dengan guideline)


D. Abstraksi
Minimal ditulis satu halaman (250-300 kata) dengan spasi 1 dengan
menggunakan bahasa indonesia, disertakan keywords atau kata kunci. Dibuat
dengan mencerminkan isikeseluruhan karya tulis, mulai dari latar belakang,
tujuan, metode, analisis dan sintesis, kesimpulan dan saran.

E. Kata Pengantar
F. Daftar isi
G. Daftar Tabel, Daftar Gambar, Daftar Lampiran (jika ada)
H. BAB I (Pendahuluan)

Bab I (Pendahuluan) terdiri dari beberapa sub bab diantaranya adalah sebagai
berikut:
 Latar Belakang
 Rumusan Masalah
 Tujuan
 Manfaat
I. BAB II (Tinjauan Pustaka)
 Uraian yang menunjukan landasan teori dan konsep relevan dengan masalah
yang dikaji.
 Uraian dengan pendapat terdahulu yang berkaitan dengan masalah yang
dikaji.
 Uraian mengenai pemecahan masalah yang pernah dilakukan.
J. BAB III (Metode Penulisan)

Penulisan dengan mengikuti metode yang benar dengan menguraikan secara


cermat cara dan prosedur pengumpulan data, pengolahan serta cara menganalisis.

K. BAB IV (Pembahasan)

 Analisis permasalahan didasarkan pada data serta telaah pustaka atau


penelitian lain sejenis.
 Terdapat alternatif model pemecahan masalah atau gagasan kreatif.
L. BAB V (Penutup)

 Simpulan harus konsisten dengan analisis permasalahan dan menjawab tujuan


 Saran disampaikan berupa kemungkinan atau transfer gagasan, saran jelas
ditujukan ke pihak tertentu dan bersifat operasional.
M. Daftar pustaka

Cara penulisan menggunakan Sistem Harvard. Sistem ini menggunakan nama


penulis dan tahun publikasi dengan urutan pemunculan berdasarkan nama penulis
secara alfabetis. Sumber maksimal diterbitkan 10 tahun terakhir.

N. Lampiran (jika ada)

O. Daftar riwayat hidup singkat


3.3.2 Format Penulisan

a. Tulisan menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar dengan


Ejaan Yang Disempurnakan.

b. Karya tulis diketik dengan jenis huruf (font) Times New Roman dan spasi
1,5, kecuali abstrak diketik dengan 1 spasi.

c. Ukuran kertas A4.

d. Jumlah halaman: minimal 15 dan maksimal 30 halaman dihitung dari


BAB I (Pendahuluan) sampai dengan BAB V (Penutup).

e. Tata Letak Penulisan:

 Batas Pengetikan: samping kiri 4 cm, kanan 3 cm, batas 3 cm, dan
batas bawah 3 cm.

 Jarak pengetikan bab, sub-bab, dan perinciannya:

1. Jarak pengetikan antara bab dan sub-bab 3 spasi dan sub-bab


dengan kalimat di bawahnya 1,5 spasi.

2. Judul bab diketik di tengah-tengah dengan huruf besar dan


dengan jarak 4 cm dari tepi atas tanpa digaris-bawahi.

3. Judul sub-bab ditulis mulai dari sebelah kiri, huruf pertama setiap
kata ditulis dengan huruf besar (huruf kapital), kecuali kata-kata
tugas seperti yang, dari, dan.

4. Judul anak sub-bab ditulis mulai dari sebelah kiri dengan indensi
1 (satu) cm yang diberi garis bawah. Huruf pertama setiap kata
ditulis dengan huruf besar (huruf kapital), kecuali kata-kata
tugas, seperti yang, dari, dan.

5. Jika masih ada sub judul dalam tingkatan yang lebih rendah,
ditulis seperti pada butir (3) di atas, lalu diikuti oleh kalimat
berikutnya.
f. Pengetikan Kalimat

 Alinea baru diketik sebaris dengan baris di atasnya dengan jarak 2


spasi.
 Pengetikan kutipan langsung yang lebih dari 3 baris diketik 1 spasi
menjorok ke dalam dan semuanya tanpa diberi tanda petik.
g. Penomoran halaman

 Bagian pendahuluan yang meliputi halaman judul, lembar


pengesahan, kata pengantar, dan daftar isi menggunakan angka
romawi kecil (i, ii, iii,...) dan diketik di kanan bawah 3 cm dari tepi.
 Bagian pokok sampai penutup memakai angka biasa (1,2,3,..) dan
diketik di kanan bawah 3 cm dari tepi.
 Nomor halaman tiap bab tidak ditulis, tetapi tetap diperhitungkan.
h. Keterangan tabel dicantumkan di atas tabel, sementara keterangan gambar
dicantumkan di bawah gambar.

i. Apabila ada bukti pelanggaran terhadap ketentuan, karya akan


didiskualifikasi.
j. Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak, dapat dipertanggungjawabkan,
mengikat dan tidak dapat diganggu- gugat.
k. Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan naskah
dengan tetap mencantumkan nama penulisnya.
l. Penilaian akhir meliputi 60% karya dan 40% persentasi.
m. Akan dipilih 10 KTI terbaik yang akan diundang untuk
mempresentasikan karyanya pada tanggal 27 – 28 April 2018.

III. PENGHARGAAN

Para finalis KTI akan mendapat sertifikat penghargaan, dan 3 besar juara KTI
akan memperoleh sertifikat, piala dan uang pembinaan senilai:
• Juara I : Rp 2.000.000,00 + Sertifikat + Trophy
• Juara II : Rp 1.500.000,00 + Sertifikat + Trophy
• Juara III : Rp 1.000.000,00 + Sertifikat + Trophy
IV. JADWAL

NO. URAIAN WAKTU

Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan


1 Pembayaran biaya pendaftaran 2 Januari – 5 Februari 2018
Gelombang I

Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan


2 Pembayaran biaya pendaftaran 6 Februari – 18 Maret 2018
Gelombang I
3 Penilaian Karya 19 Maret – 7 April 2018
4 Pengumuman Finalis 8 April 2018
5 Presentasi Finalis 27 – 28 April 2018
6 Pengumuman Pemenang 28 April 2018
7 City tour 29 April 2018

V. INFORMASI UMUM

7.1 Sekretariat

Panitia Indonesian Nursing Olympiad 2018 Sekretariat PEMA Fakultas


Keperawatan. Jl. Prof. Ma’as No.3 Gedung FKEP USU Lt.3. Medan 20155

7.2 Pembayaran Kontribusi


Bank : BNI
No Rekening : 526423677
a/n : Mitha Audina Ramadhani
*pada slip setoran dicantumkan “Pembayaran LKTI INO 2018”
7.3 Contact Person LKTI
Nikmah Kemala Sari (082165380405)
Format Penilaian Karya Tulis Ilmiah
1) Format Penilaian Karya Tulis (Babak Penyisihan)
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
NO KRITERIA PENILAIAN BOBOT SKOR NILAI
1. Sistematika Penulisan:
a. Kesesuaian judul dan isi LKTI
dengan tema

b. Pola pikir atau ide yang dimiliki


peserta yang disalurkan melalui isi
15
karya tulis ilmiah.

c. Banyaknya literatur yang di muat


dalam karya tulis ilmiah

d. Orisinalitas karya
2. Gagasan:
a. Kreativitas gagasan 40
b. Kelayakan implementasi
3. Sumber informasi:
a. Kesesuaian sumber informasi
25
dengangagasan yang ditawarkan.
b. Akurasi dan aktualisasi informasi
4. Kesimpulan
a. Prediksi hasil implementasi 20
gagasan
Total 100
Nilai 60%
2) Format Penilaian Presentasi Karya Tulis Ilmiah
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
NO KRITERIA PENILAIAN BOBOT SKOR NILAI
1. Pemaparan :
Sistematika penyajian dan isi
Kemutakhiran alat bantu
25
Penggunaan bahasa yang baku
Cara dan sikap presentasi
Ketepatan waktu
2. Gagasan:
Kreativitas gagasan (keunikan,
50
manfaat dan dampak)
Kelayakan implementasi
3. Diskusi:
Tingkat pemahaman gagasan 25
Kontribusi anggota tim
Total 100
Nilai 40%
Format Halaman Judul KTI INDONESIAN NURSING OLYMPIAD 2018

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA KEPERAWATAN

TINGKAT NASIONAL

INDONESIAN NURSING OLYMPIAD 2018

(Font: times new roman, size 12)

LOGO

PERGURUAN

TINGGI

JUDUL KARYA TULIS

(font Times New Roman, size 14)

Disusun oleh:

_______________ (Nama Ketua Kelompok)

_______________ (Nama Anggota Kelompok)

_______________ (Nama Anggota Kelompok)

(Penulisan Nama Ketua maupun Anggota harus menyertakan NIM)

(NAMA PERGURUAN TINGGI)

(KOTA)

(TAHUN)
KETENTUAN DAN PERSYARATAN LOMBA

ESAI ILMIAH INDONESIAN NURSING OLYMPIAD 2018

I. PESERTA
Peserta Esai Ilmiah Populer Mahasiswa Keperawatan Tingkat Nasional dalam rangka
Indonesian Nursing Olympiad 2018:

1.1 Peserta adalah perseorangan (individu) yang merupakan Mahasiswa/i S1 Program


Studi Ilmu Keperawatan baik Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di seluruh Indonesia.

1.2 Setiap peserta hanya diperkenankan untuk mengikutsertakan satu karya esai ilmiah.
1.3 Esai adalah karya orisinil yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya di media
manapun, belum pernah diikutsertakan dalam lomba sejenis, belum pernah
dipresentasikan/dipublikasikan, dan/atau tidak pernah digunakan untuk media
komunikasi apapun.
1.4 Peserta mendaftarkan dimulai pada tanggal 2 Januari 2018, paling lambat 18
Maret 2018 dengan cara :
a. Mengisi formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan
lomba ini atau dapat diunduh (download) di ino2018.blogspot.com
b. Membayar biaya pendaftaran dan mengirimkan bukti pembayaran via email
bersamaan dengan formulir pendaftaran paling lambat 24 jam setelah transfer ke
email inousufkep2018@gmail.com dengan format :
Nama Ketua_Institusi_Esai Ilmiah_Judul Esai
c. Mengirimkan SMS bahwa telah melakukan proses pembayaran, pengisian
formulir pendaftaran dan pengumpulan melalui email, serta pengiriman foto bukti
pembayaran ke nomor (082362698831 a.n. Indira Mastura Pulungan) dengan
format : Nama Ketua_Institusi_Esai Ilmiah_Judul Esai
d. Panitia bersangkutan wajib mengirimkan feedback (SMS) bahwa berkas peserta
yang mendaftar telah diterima maksimal 2 hari setelah proses penyelesaian berkas
dari peserta pendaftar.
2.5 Biaya pendaftaran adalah sebagai berikut:
a. Gelombang 1(2 Januari 2018 – 5 Februari 2018) : Rp. 100.000,- per karya
Gelombang 2(6 Februari 2018 – 18 Maret 2018) : Rp. 120.000,- per karya
b. Seluruh biaya pendaftaran dikirimkan ke rekening panitia Indonesian Nursing
Olympiad 2018

III. KETENTUAN PENULISAN


3.1 Topik/Judul
Topik/Judul dapat ditentukan sendiri, namun harus sesuai dengan tema Indonesian
Nursing Olympiad 2018.

3.2 Sifat dan Isi Tulisan


Sifat dan isi tulisan karya tulis ilmiah bersifat kreatif dan obyektif dengan kriteria
sebagai berikut:
a. Tulisan berisi gagasan kreatif yang menawarkan solusi permasalahan terkait tema
Indonesian Nursing Olympiad 2018
b. Tulisan tidak bersifat emosional/tidak subyektif.
c. Tulisan didukung data penelitian dan tinjauan pustaka yang tepat dan akurat.
d. Bersifat asli, bukan karya jiplakan.
e. Logis dan sistematis.
f. Tiap langkah penulisan dirancang secara sistematis dan runtut.
g. Isi tulisan berdasarkan telaah pustaka atau fiksi-sains dan bersifat ilmiah.
h. Menggugah peningkatan kompetensi dan perkembangan ilmu
keperawatan dan kesehatan nasional.
i. Tidak memuat suatu produk dan tidak mengandung SARA.

3.3 Sistematika dan Format Penulisan


3.3.1 Sistematika Penulisan
a. Judul diketik dengan huruf kapital di-bold dengan jenis font Times New Roman
ukuran 14 pt.
b. Di bawah judul disertakan nama penulis dengan jenis font Times New Roman
ukuran 12 pt.
c. Naskah esai minimal 4 - 10 halaman (tidak termasuk daftar pustaka dan lampiran)
d. Esai diketik 1,5 spasi pada kertas berukuran HVS A4 jenis huruf Times New
Roman ukuran 12 pt.
e. Batas pengetikan: kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm dan bawah 3 cm.
f. Cara penulisan daftar pustaka menggunakan sistem Harvard. Sistem ini
menggunakan nama penulis dan tahun publikasi dengan urutan pemunculan
berdasarkan nama penulis secara alfabetis. Sumber pustaka maksimal diterbitkan
10 tahun terakhir.
g. Melampirkan daftar riwayat hidup (minimal berisi nama, alamat dan no telp/hp)
h. Menyertakan surat pernyataan orisinalitas setelah halaman judul (lembar
orisinalitas dapat di-download bersama guideline)
i. Apabila ada bukti pelanggaran terhadap ketentuan, karya akan didiskualifikasi.
j. Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak, dapat dipertanggungjawabkan, mengikat
dan tidak dapat diganggu- gugat.
k. Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan naskah esai dengan
tetap mencantumkan nama penulisnya.
l. Penilaian akhir meliputi 60% karya dan 40% persentasi.
m. Akan dipilih 10 esai terbaik yang akan diundang untuk mempresentasikan
esainya pada tanggal 27 – 28 April 2018.

V. PENGHARGAAN
Para finalis esai akan mendapat sertifikat penghargaan, dan 3 besar juara esai akan
memperoleh sertifikat, piala dan uang pembinaan senilai:

• Juara I : Rp 1.000.000,00 + Sertifikat + Trophy


• Juara II : Rp 750.000,00 + Sertifikat + Trophy
• Juara III : Rp 500.000,00 + Sertifikat + Trophy
VI. JADWAL
NO Uraian Waktu
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
1 2 Januari – 5 Februari 2018
Pembayaran biaya pendaftaran Gelombang I
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
2 6 Februari – 18 Maret 2018
Pembayaran biaya pendaftaran Gelombang I
3 Penilaian Karya 19 Maret – 7 April 2018
4 Pengumuman Finalis 10 besar 8 April 2018
5 Presentasi Finalis 10 besar 27 – 28 April 2018
6 Pengumuman Pemenang 28 April 2018
7 City tour 29 April 2018

VII. INFORMASI UMUM


7.1 Sekretariat
Panitia Indonesian Nursing Olympiad 2018 Sekretariat PEMA Fakultas
Keperawatan Jl. Prof. Ma’as No.3 Gedung FKEP USU Lt.3 Medan 20155
7.2 Pembayaran Kontribusi
Bank : BNI
No Rekening : 526423677
a/n : Mitha Audina Ramadhani
* pada slip setoran dicantumkan “Pembayaran ESAI INO 2018”
7.3 Contact Person Essai Ilmiah
Indira Mastura Pulungan (082362698831)
Format Penilaian Esai
1) Format Penilaian Esai (babak penyisihan)
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai
1 Segi penulisan ,
a) Tata tulis, ukuran
kertas, kerapian ketik,
tata letak, jumlah
halaman
10
b) Ketepatan
penggunaan tanda
baca, huruf miring,
huruf capital, dan
sebagainya
2 Segi ide gagasan :
a) Ide pokok esai dan
kesesuaian judul 30
b) Pesan yang ingin
disampaikan penulis
3 Argumentasi dan
pengembangan gagasan
a) Komprehensivitas
pemikiran kritis
(mengamati,
40
mengklarifikasi,
menganalisis,
mengaplikasikan, dan
mengkomunikasikan )
b) Struktur gagasan
(gagasan didukung
oleh argumentasi
ilmiah yang ditulis
secara runtut)
c) Referensi data yang
akurat
4 Aspek Kebahasaan
a) Ketepatan dan
kejelasan penggunaan
bahasa dalam
20
menyampaikan
gagasan
b) Ungkapan bahasa
yang baik dan benar
Total 100
Nilai 60%
2) Format Penilaian Presentasi Esai
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
No. Kreterian Penilaian Bobot Skor Nilai
1 Teknik Pemaparan
a) Sistematika penyajian
b) Penggunaan alat
bantu presentasi
c) Penggunaan bahasa 30
yang baik dan benar
d) Cara dan sikap
presentasi
e) Ketepatan waktu
2 Transfer gagasan
a) Kemampuan untuk
menyampaikan isi
artikel dalam
30
presentasi
b) Kesesuaian isi
presentasi dengan
artikel
3 Diskusi
a) Tingkat pemahaman
40
gagasan
b) Cara menjawab
Total 100
Nilai 40 %
Format Halaman Judul Lomba Esai Mahasiswa INO 2018

LOMBA ESAI ILMIAH MAHASISWA KEPERAWATAN TINGKAT NASIONAL

INDONESIAN NURSING OLYMPIAD 2018

(Font: times new roman, size 12)

LOGO
PERGURUAN

TINGGI

JUDUL ESAI

(font Times New Roman di-bold, size 14 pt)

Disusun oleh :

NAMA (huruf capital) (Nomor induk mahasiswa)

(NAMA PERGURUAN TINGGI)

(KOTA)

(TAHUN)
KETENTUAN DAN PERSYARATAN LOMBA VIDEO EDUKASI INDONESIAN
NURSING OLYMPIAD 2018

I. PESERTA
Peserta Video Edukasi Mahasiswa Tingkat Nasional dalam rangka Indonesian
Nursing Olympiad 2018:

1.1 Peserta adalah Mahasiswa S1 Program Studi Ilmu Keperawatan baik Perguruan
Tinggi Negeri/ Swasta seluruh Indonesia.

1.2 Peserta dapat perseorangan atau berkelompok maksimal 3 orang dan anggota tim
harus berasal dari universitas yang sama.

1.3 Karya bersifat orisinal yang belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sejenis,
belum pernah dipublikasikan atau dipresentasikan dengan menyertakan surat
keterangan orisinalitas karya video edukasi.

1.4 Setiap peserta (individu atau tim) hanya diperkenankan mengikutsertakan satu video
edukasi

1.5 Peserta mendaftarkan dimulai pada tanggal 2 Januari 2018, paling lambat 18
Maret 2018 dengan cara :

1.5.1 Mengisi formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan
lomba ini atau dapat diunduh (download) di ino2018.blogspot.com

1.5.2 Membayar biaya pendaftaran dan mengirimkan bukti pembayaran via email
bersamaan dengan formulir pendaftaran paling lambat24 jam setelah
transfer ke email inousufkep2018@gmail.com dengan format :
NamaKetua_Institusi_Video Edukasi_Judul Karya

1.5.3 Mengirimkan SMS bahwa telah melakukan proses pembayaran, pengisian


formulir pendaftaran dan pengumpulan melalui email, serta pengiriman foto
bukti pembayaran ke (08126044841 a.n. Dinda Agnesia) dengan format :
Nama Ketua_Institusi_Video Edukasi_JudulKarya
1.5.4 Panitia bersangkutan wajib mengirimkan feedback (SMS) bahwa berkas
peserta yang mendaftar telah diterima maksimal 2 hari setelah proses
penyelesaian berkas dari peserta pendaftar.

1.6 Biaya pendaftaran adalah sebagai berikut:


 Gelombang 1(2 Januari 2018 – 5 Februari 2018) : Rp. 120.000,- per tim
Gelombang 2 (6 Februari 2018 – 18 Maret 2018) : Rp. 150.000,- per tim
 Seluruh biaya pendaftaran dikirimkan ke rekening panitia Indonesian
Nursing Olympiad 2018

II. KETENTUAN PEMBUATAN VIDEO EDUKASI


Video edukasi yang diikusertakan dalam Indonesia Nursing Olympiad 2018 harus
memenuhi ketentuan sebagai berikut:

3.1 Video harus diberikan judul. Judul video bebas sesuai dengan tema dan subtema
yang dipilih, ekspresif, serta dapat menggambarkan isi video tersebut. Judul video
harus tetap menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar serta Ejaan Yang
Disempurnakan (EYD).

3.2 Video berbentuk iklan layanan masyarakat atau edukasi kepada publik.

3.3 Video berdurasi minimal 2 menit dan maksimal 5 menit

3.3 Isi video bebas sesuai dengan kreativitas peserta namun harus sesuai dengan tema
dan subtema yang telah ditentukan.

3.4 Video dapat menampilkan orang asli (drama), animasi/kartun, atau ide lain.

3.5 Suara dan gambar dalam video dapat tersampaikan dengan jelas.

3.6 Video merupakan karya asli/orisinil yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya
di media manapun, belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sejenis, belum
pernah dipresentasikan dan/atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi
apapun.

3.7 Video edukasi tidak menggunakan elemen yang melanggar hak cipta dan etika
pembuatan karya cipta.

3.8 Video tidak mengandung unsur SARA dan tidak mengandung unsur pornografi.
3.9 Video disimpan dalam format MP4 video, 3GP, atau FLV dengan kapasitas
maksimal 25 MB lalu dikirimkan ke email inousufkep2018@gmail.com dan
menyertakan surat keterangan orisinalitas karya

3.10 Video yang telah diterima oleh panitia menjadi hak panitia dan dewan juri
sepenuhnya sehingga tidak dapat dikembalikan.

3.11 Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan video dengan tetap
mencantumkan nama pembuatnya.

3.12 Panitia berhak mendiskualifikasi karya jika peserta terbukti melakukan pemalsuan
identitas, palgiarisme/pelanggaran hak cipta atau melakukan tindakan kekerasan
dan/atau kerusuhan serta merusak fasilitas dan properti Indonesia Nursing
Olympiad 2018

3.13 Panitia tidak bertanggungjawab terhadap segala bentuk tuntutan dari pelanggaran
hak cipta yang dilakukan peserta.

3.14 Adapun Mekanisme Perlombaan yaitu:


a. Juara favorite video edukasi di nilai berdasarkan jumlah like terbanyak pada
media sosial yang telah ditentukan dalam jangka waktu pengumuman finalis
sampai pelaksanaan presentasi karya.
b. Semua karya yang telah terdaftar dan terkirim ke email panitia akan dinilai oleh
dewan juri. Lima (5) tim dengan nilai tertinggi akan melakukan persentasi karya.
c. Persentasi video edukasi dilakukan oleh finalis sesuai dengan ketentuan atau
peraturan yang telah ditetapkan oleh panitia.
d. Pemenang akhir terdiri dari juara I, II dan III (penghargaan yang diberikan
sesuai dengan ketentuan panitia).
e. Penilaian akhir meliputi 60% karya dan 40% persentasi.
f. Keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
III. PENGHARGAAN

Keseluruhan finalis video edukasi akan memperoleh penghargaan dengan


mendapatkan sertifikat, sedangkan 3 besar juara video edukasi dan juara favorite
akan memperoleh penghargaan sebagai berikut:

 Juara I : Rp.1.250.000,00 + Sertifikat + Trophy


 Juara II : Rp. 1.000.000,00 + Sertifikat + Trophy
 Juara III : Rp. 750.000,00 + Sertifikat + Trophy
 Juara favorit : Rp 300.000 + sertifikat

IV. JADWAL

NO Uraian Waktu
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
1 2 Januari – 5 Februari 2018
Pembayaran biaya pendaftaran Gelombang I
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
2 6 Februari – 18 Maret 2018
Pembayaran biaya pendaftaran Gelombang I
3 Penilaian Karya 19 Maret – 7 April 2018
4 Pengumuman Finalis 10 besar 8 April 2018
5 Presentasi Finalis 10 besar 27 – 28 April 2018
6 Pengumuman Pemenang 28 April 2018
7 City tour 29 April 2018
V. INFORMASI UMUM

5.1 Sekretariat

Panitia Indonesian Nursing Olympiad 2018 Sekretariat PEMA Fakultas Keperawatan


Jl. Prof. Ma’as No.3 Gedung FKEP USU Lt.3 Medan 20155

5.2 Pembayaran Kontribusi

Bank : BNI
No Rekening : 526423677
a/n : Mitha Audina Ramadhani
* pada slip setoran dicantumkan “Pembayaran VIDEO EDUKASI INO2018”

5.3 Contact Person Video Edukasi


Dinda Agnesia (08126044841)
Format Penilaian Video Edukasi
1) Format Penilaian Video Edukasi (babak penyisihan)
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai
1 Segi Teknis
a) Durasi video tidak
melebihi waktu yang
telah ditetapkan
b) Kafasitas, format,
dan kualitas video 25
c) Penggunaan Bahasa
Indonesia yang baik
dan benar
d) Pemilihan di kasi
yang tepat
2 Segi Isi
a) Kesuaian isi dengan
tema
b) Orisinalitas
c) Kreativitas,
keunikan, dan 75
kualitas konten video
d) Kejelasan pesan yang
disampaikan,
ekspresif, dan
informatif
Total 100
Nilai 60%
2) Format Penilaian Presentasi Video Edukasi
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
No. Kreterian Penilaian Bobot Skor Nilai
1 Karya
a) Isi (Kreatif, inovatif) dan
sistematiak
b) Kontribusi bagi
30
perkembangan ilmu dan
pengethuan
c) Penulisan dan ketajaman
analisa
2 Penyajian
a) Penggunaan bahasa
b) Cara presentasi (sikap
30
dan kesopanan)
c) Penggunaan alat bantu
d) Ketepatan waktu
3 Diskusi
a) Cara menjawab
b) Ketepatan menjawab
c) Kemampuan 40
mempertahankan
argument
d) Kerja sama kelompok
Total 100
Nilai 40 %
KETENTUAN DAN PERSYARATAN LOMBA POSTER PUBLIK INDONESIAN
NURSING OLYMPIAD 2018

I. PESERTA
Peserta Lomba Poster Publik Mahasiswa Keperawatan Tingkat Nasional dalam rangka
Indonesian Nursing Olympiad 2018:

1.1. Peserta adalah Mahasiswa S1 Program Studi Ilmu Keperawatan baik Perguruan
Tinggi Negeri/ Swasta seluruh Indonesia.

1.2. Peserta dapat perseorangan atau berkelompok maksimal 3 orang

1.3. Setiap peserta hanya diperkenankan untuk mengikutsertakan satu karya poster publik.

1.4. Anggota tim harus berasal dari universitas yang sama.

1.5. Peserta mendaftarkan dimulai pada tanggal 2 Januari 2018, paling lambat 18 Maret
2018 dengan cara :

1.5.1 Mengisi formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan
lomba ini atau dapat diunduh (download) di ino2018.blogspot.com
1.5.2 Membayar biaya pendaftaran dan mengirimkan bukti pembayaran via email
bersamaan dengan formulir pendaftaran paling lambat 24 jam setelah transfer
ke email inousufkep2018@gmail.com dengan format :
Nama Ketua_Institusi_Poster Publik_JudulKarya
1.5.3 Mengirimkan SMS bahwa telah melakukan proses pembayaran, pengisian
formulir pendaftaran dan pengumpulan melalui email, serta pengiriman foto
bukti pembayaran ke (082165273217 a.n. Cinta Bela Marpaung) dengan
format: Nama Ketua_Institusi_Poster Publik_Judul Karya
1.6.4 Panitia bersangkutan wajib mengirimkan feedback (SMS) bahwa berkas
peserta yang mendaftar telah diterima maksimal 2 hari setelah proses
penyelesaian berkas dari peserta pendaftar.
2.7 Biaya pendaftaran adalah sebagai berikut:
 Gelombang 1(2 Januari 2018 – 5 Februari 2018) : Rp. 120.000,- per tim
Gelombang 2 (6 Februari 2018 – 18 Maret 2018) : Rp. 150.000,- per tim
 Seluruh biaya pendaftaran dikirimkan ke rekening panitia
Indonesian Nursing Olympiad 2018.

II. KETENTUAN PEMBUATAN POSTER PUBLIK


A. Kriteria Umum
1. Visible : mudah dilihat
2. Interesting : menarik
3. Structured : terstruktur
4. Usefull : berguna, informatif
5. Accurate : teliti
6. Legitimate : mengikuti persyaratan
7. Simple : sederhana
B. Format Poster
1. Poster merupakan poster edukasi publik sesuai tema INO 2018 dengan tetap
mencantumkan sumber data (bila ada).
2. Poster memuat judul, nama penulis, dan asal institusi, serta lambang INO
2018.
3. Isi poster harus dapat dimengerti oleh masyarakat luas (dengan bahasa
Indonesia yang baik dan benar).
4. Semua grafik dan gambar hendaknya berukuran 20 x 25 cm atau lebih besar.
5. Jika menyertakan tabel dalam poster, judul tabel dituliskan di sisi atas tabel.
6. Jika menyertakan grafik atau gambar, judul yang mendeskripsikan grafik atau
gambar dituliskan di sisi bawah grafik atau gambar.
7. Tidak memuat suatu produk dan tidak mengandung SARA

C. Ukuran dan Fisik Poster


1. Poster dibuat dengan format ukuran A3 dengan atau tanpa batas tepi dipasang
vertikal.
2. Desain poster menggunakan cetak digital dengan menggunakan aplikasi
computer atau software yang sudah umum (Corel Draw, Photoshop atau
kombinasi aplikasi lain), juga dapat menampilkan foto grafik.
3. Poster dibuat dalam bentuk vertikal.
4. Jumlah warna dan resolusi bebas.
5. Poster dikirimkan dalam bentuk softcopy (.jpg atau .png) saat pengumpulan
karya serta melampirkan lembar orisinalitas melalui alamat email ke
inousufkep2018@gmail.com
6. Finalis akan diumumkan melalui website INO 2018 pada tanggal 8 April 2018
7. Penulis menjamin bahwa poster publik yang dikirim merupakan karya sendiri
dan belum pernah dipublikasikan.
8. Panitia diberi hak dan wewenang untuk mempublikasikan setiap poster publik
pemenang lomba dengan izin penulis dan tetap menyantumkan nama penulis
serta asal institusi.

Adapun Mekanisme Perlombaan yaitu:


a. Juara favorite poster di nilai berdasarkan jumlah like terbanyak pada media sosial
yang telah ditentukan dalam jangka waktu pengumuman finalis sampai
pelaksanaan presentasi karya.
b. Semua karya yang telah terdaftar dan terkirim ke email panitia akan dinilai oleh
dewan juri. Sepuluh (10) karya dengan nilai tertinggi akan melakukan
persentasi.
c. Persentasi poster dilakukan oleh finalis sesuai dengan ketentuan atau peraturan
yang telah ditetapkan oleh panitia.
d. Pemenang akhir terdiri dari juara I, II dan III (penghargaan yang diberikan
sesuai dengan ketentuan panitia).
e. Penilaian akhir meliputi 60% karya dan 40% persentasi.
f. Keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
III. PENGHARGAAN

Para finalis lomba poster publikasi akan mendapat sertifikat penghargaan, dan 3 besar
juara poster publikasi akan memperoleh sertifikat, piala dan uang pembinaan senilai:
 Juara I : Rp 1.250.000,00 + Sertifikat + Trophy
 Juara II : Rp 1.000.000,00 + Sertifikat + Trophy
 Juara III : Rp 750.000,00 + Sertifikat + Trophy
 Juara Favorit : Rp 300.000 + sertifikat

IV. JADWAL

NO Uraian Waktu
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
1 2 Januari – 5 Februari 2018
Pembayaran biaya pendaftaran Gelombang I
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
2 6 Februari – 18 Maret 2018
Pembayaran biaya pendaftaran Gelombang I
3 Penilaian Karya 19 Maret – 7 April 2018
4 Pengumuman Finalis 10 besar 8 April 2018
5 Presentasi Finalis 10 besar 27 – 28 April 2018
6 Pengumuman Pemenang 28 April 2018
7 City tour 29 April 2018
V. INFORMASI UMUM

5.1 Sekretariat

Panitia Indonesian Nursing Olympiad 2018 Sekretariat PEMA Fakultas keperawatan.


Jl. Prof. Ma’as No.3 Gedung FKEP USU Lt.3 Medan 20155

5.2 Pembayaran Kontribusi

Bank : BNI
No Rekening : 526423677
a/n : Mitha Audina Ramadhani
* pada slip setoran dicantumkan “Pembayaran POSTER INO 2018”

5.3 Contact Person Poster Publik


Cinta Bela Marpaung (082165273217)
Format Penilaian Poster Publik
1) Format Penilaian Poster Publik (babak penyisihan)
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :

No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai


1 Orisinilitas 20
2 Manfaat Poster
a) Bagi bidang
Keperawatan klinis 15
b) Bagi masyarakat
umum
3 Kesesuaian antara
tema, lingkup
eksplorasi tema 25
dengan konsep
Desain
4 kualitas Penyampaian
pesan/Kominukasi
a) Isi tulisan
dalam poster
20
b) Desain poster
c) Kesesuaian
warna dalam
poster
5 Inovasi serta kualitas
artistik penyajian 20
visual
Total 100
Nilai 60 %
2) Format Penilaian Presentasi Poster Publik
Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :

No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai


1 Penyajian
a) Sistematika penyajian dan
kesesuaian isi dan poster
b) Penggunaan bahasa yang 40
baku
c) Cara dan sikap presentasi
d) Ketepatan waktu
2 Tanyak Jawab
a) Ketepatan jawaban
b) Cara menjawab pertanyaan
60
c) Sikap dan usaha dalam
mempertahankan
argumentasi/pendapat
Total 100
Nilai 40 %
KETENTUAN DAN PERSYARATAN LOMBA SKILL COMPETITION
INDONESIAN NURSING OLYMPIAD 2018

I. PESERTA
Peserta Lomba Karya Tulis Mahasiswa Keperawatan Tingkat Nasional dalam
rangka Indonesian Nursing Olympiad 2018:
 Peserta adalah Mahasiswa/i S1 Program Studi Ilmu Keperawatan baik
Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di seluruh Indonesia.
 Peserta berkelompok sebanyak 3 orang.
 Anggota tim harus berasal dari universitas yang sama.
 Setiap peserta hanya diperkenankan untuk mengikutsertakan satu skill
competition.
 Peserta minimal dari semester 2 dan makasimal semester 6
 Peserta mendaftar dimulai pada tanggal 2 Januari 2018, paling lambat 18
Maret 2018 dengan cara :

a. Mengisi formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir


persyaratan lomba ini atau dapat diunduh (download) di
ino2018.blogspot.com
b. Sertakan Kartu Rencana Semester (KRS) Terakhir dan Kartu Tanda
Mahasiswa (KTM)
c. Membayar biaya pendaftaran dan mengirimkan bukti pembayaran via e-
mail bersamaan dengan formulir pendaftaran paling lambat 24 jam setelah
transfer ke email inousufkep2018@gmail.com dengan format :
Nama Ketua_Nama Anggota 1_Nama Anggota 2_Institusi_Skill
Competition
d. Mengirimkan SMS bahwa telah melakukan proses pembayaran, pengisian
formulir pendaftaran, bukti pembayaran dan pengumpulan melalui email,
ke nomor (082276449723 a.n. Miptah Anggraini Nasution) dengan
format:
Nama Ketua_Nama Anggota 1_Nama Anggota 2_Institusi_Skill
Competition
e. Panitia bersangkutan akan mengirimkan feedback (SMS) bahwa berkas
peserta yang mendaftar telah diterima maksimal 2 hari setelah proses
penyelesaian berkas dari peserta pendaftar.
 Peserta membayar biaya pendaftaran sebesar:
 Gelombang 1 (2 Januari 2018 – 5 Februari 2018): Rp. 150.000,-
Gelombang 2 (6 Februari 2018 – 18 Maret 2018): Rp. 180.000,-
 Seluruh biaya pendaftaran dikirimkan ke rekening panitia Indonesia
Nursing Olympiad 2018
 Dengan mendaftarkan sebagai peserta berarti peserta telah dianggap
menyetujui semua ketentuan teknis dan persyaratan yang telah
ditetapkan oleh panitia.

II. KETENTUAN SKILL COMPETITION


Tata cara pelaksanaan lomba adalah sebagai berikut:
1. Pada tahap pertama Tim finalis akan dibagi menjadi beberapa kelompok yang
terdiri dari masing-masing 5 tim finalis. Kelompok yang terdiri dari 5 tim finalis
akan mendapatkan masing-masing 1 kasus yang berbeda setiap kelompok
(KASUS YANG DIBERIKAN MENGENAI KEPERAWATAN DASAR)
dengan waktu 60 menit.
2. Dalam tahap kedua 5 tim terbaik akan dipertandingkan kembali dengan
diberikan kasus yang baru dengan waktu 60 menit.
3. 3 tim terbaik terpilih sebagai juara sesuai dengan keputusan juri.
4. Waktu 60 menit yang diberikan digunakan untuk menyelesaikan tindakan
keperawatan yaitu:

Waktu Kegiatan
3 menit Membaca kasus yang diberikan oleh juri
10 menit Mengkaji pasien
20 menit Melakukan tindakan
20 menit Mendokumentasikan tindakan dari pengkajian sampai evaluasi
7 menit Responsi dari juri
Keterangan: Diagnosa dan perencanaan keperawatan yang digunakan mengacu pada
NANDA International (Nursing Diagnosis and Classification) 2015 - 2017, NOC (Nursing
Outcome Classification), NIC ( Nursing Intervention Classification) .

III. PENGHARGAAN

Para finalis skill competition akan mendapat sertifikat penghargaan, dan 3 besar juara
skill competition akan memperoleh sertifikat, piala dan uang pembinaan senilai:

 Juara I : Rp 2.000.000,00 + Sertifikat + Trophy


 Juara II : Rp 1.500.000,00 + Sertifikat + Trophy
 Juara III : Rp 1.000.000,00 + Sertifikat + Trophy

IV. JADWAL

NO. URAIAN WAKTU


Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
1 Pembayaran biaya pendaftaran 2 Januari – 5 Februari 2018
Gelombang I
Pendaftaran, Pengumpulan karya, dan
2 Pembayaran biaya pendaftaran 6 Februari – 18 Maret 2018
Gelombang I
3 Penilaian Karya 19 Maret – 7 April 2018
4 Pengumuman Finalis 8 April 2018
5 Presentasi Finalis 27 – 28 April 2018
6 Pengumuman Pemenang 28 April 2018
7 City tour 29 April 2018
V. INFORMASI UMUM

5.1 Sekretariat

Panitia Indonesian Nursing Olympiad 2018 Sekretariat PEMA Fakultas


Keperawatan. Jl. Prof. Ma’as No.3 Gedung FKEP USU Lt.3. Medan 20155

5.2 Pembayaran Kontribusi

Bank : BNI
No Rekening : 526423677
a/n : Mitha Audina Ramadhani
*pada slip setoran dicantumkan “Pembayaran Skill Competition INO 2018”

5.3 Contact Person Skill Competition


Miptah Anggraini Nasution (082276449723)
Format Penilaian Skill Competition

Nama Tim :
Nama Universitas/Jurusan :
No. Penilaian keterampilan Bobot Skor Nilai
1 Menyusun pengkajian data ,
a) Memasukkan data subjektif
dan objektif yang sesuai
dengan kondisi pasien 10
(fisiologis, psikolososial,
perkembangan, budaya, dan
spiritual)
2 Menegakkan diagnosa
keperawatan
a) Menyusun diagnosa
keperawatan sesuai dengan 30
hasil pengkajian
b) Menyusun sesuai dengan
terminologi dalam NANDA
3 Menyusun prioritas
keperawatan
a) Menyusun prioritas
berdasarkan kebutuhan atau 40
kondisi pasien yang
berdasarkan pada landasan
teori
4 Menyusun perencanaan
a) Merumuskan tujuan
- Spesifik
- Dapat diukur
- Dapat dicapai
20
- Relevan
- Batas waktu
b) Sasaran dan tujuan
diarahkan pada intervensi
keperawatan yang sesuai
5 Implementasi
a) Memperhatikan aspek
keselamatan pasien (patient Sesuai skill yang diperoleh
safety)
b) Teliti, hati-hati dan
sistematis
c) Mengkomunikasikan
tindakan keperawatan
dengan pasien/keluarganya
sebelum implementasi
d) Menunjukkan kompetensi
dalam melakukan
keterampilan keperawatan
dan sesuai dengan seting
praktek
6 Evaluasi
a) Mencatat respon pasien
terhadap tindakan
keperawatan yang telah
diberikan
b) Didasarkan pada
ketercapaian outcome yang
diharapkan
c) Digunakan untuk
memperbaiki diagnosa,
perencanaan, dan outcome
sesuai kebutuhan
Total score 100%
FORMAT PENDAFTARAN

1. Nama Institusi :

2. Alamat Institusi :
3. Jenis Lomba yang Diikuti : Karya tulis ilmiah/ Esai ilmiah popular/
Video edukasi/Poster Publik/ Skill
Competition)*
4. Judul Karya :
5. Biodata Ketua Tim
a. Nama Lengkap :
b. NIM :
c. Jenis Kelamin : L/P)*
d. Alamat rumah :
e. No HP/Tlp :
f. Alamat email :
6. Nama Anggota
I. Nama Anggota
I. Anggota I
a. Nama Lengkap :
b. NIM :
c. Jenis Kelamin : L/P)*
d. Alamat rumah :
e. No HP/Tlp :
f. Alamat email :
2. Nama Anggota
a. Nama Lengkap :
b. NIM :
c. Jenis Kelamin : L/P)*
d. Alamat rumah :
e. No HP/Tlp :
f. Alamat email :

.....,...........................
2018
KETUA

*coret yang tidak perlu


:
LEMBAR ORISINALITAS

Surat Pernyataan :

Yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : ........................................................................................

NIM : .......................................................................................

Nama Instansi : .......................................................................................

Jenis Lomba : .......................................................................................

Judul karya : .......................................................................................

.........................................................................................

Menyatakan bahwa karya tersebut adalah asli hasil kerja sendiri bukan
jiplakan, dan belum pernah dinilai pada lomba sejenis.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenar – benarnya dan apabila di kemudian hari
terbutki tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi yang ditetapkan oleh
panitia INO 2018.

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2018

Yang membuat pernyataan,

Materai
6000

(_______________)
NIM.

Anda mungkin juga menyukai