Anda di halaman 1dari 1

ANALISIS DENGAN FORMAT PICO

1. POPULASI dan SAMPEL

Populasi : Pasien DM tipe 2 di di RSUP. Dr. M. Djamil Padang dan RS. Khusus Jantung
Sumbar. Jumlah sampel 176 orang yang terdiri dari 88 orang penderita DM dengan PJK dan 88
orang DM tanpa PJK

2. INTERVENSI

Penelitian ini menggunakan teknik consecutive sampling. Penelitian ini bersifat analitik dengan
dengan desaincross-sectional study comparative. Pengolahan datadilakukan dengan uji chi-
square menggunakan system komputerisasi.

3. COMPARASION

Pembanding pada jurnal ini adalah analisa orang DM tanpa PJK dan 88 orang penderita DM
dengan PJKdari segi umur,jenis kelamin, lama DM, riwayat HT, obesitas dan riwayat merokok.

4. OUT CAME

Berdasarkan hasil uji statistik pada tabel 1, didapatkan nilai p>0,05 pada faktor risiko umur
(p=0,342) yang menunjukkan bahwa tidak ada hubungan umur dengan kejadian PJK pada
penderita DM tipe 2. Sedangkan nilai p<0,05 terdapat pada faktor risiko jenis kelamin (p=0,000),
dislipidemia (p=0,000), dan merokok (0,000) sehingga dapat disimpulkan ada hubungan yang
sangat bermakna dari jenis kelamin, dislipidemia, dan merokok dengan kejadian PJK pada
penderita DM tipe 2. Dari tabel 1 juga terlihat nilai p<0,05 pada faktor risiko lama DM
(p=0,043), hipertensi (p=0,007) dan obesitas (p=0,023) sehingga dapat disimpulkan terdapat
hubungan yang bermakna antara lama DM, hipertensi, dan obesitas dengan kejadian PJK pada
penderita DM tipe 2.

Anda mungkin juga menyukai