Anda di halaman 1dari 12

DAFTAR ISI

A. KATA PENGANTAR Halaman


B. DATA PRODUK PENERIMA BANTUAN 2

I. Laporan Kegiatan
a. Latar Belakang ....................................................................................................... 3
b. Maksud dan Tujuan ................................................................................................ 4
c. Ruang Lingkup Kegiatan ......................................................................................... 4
d. Realisasi Pelaksanaan Kegiatan ............................................................................. 5
e. Daftar Personalia Pelaksana ................................................................................... 6
f. Penutup ................................................................................................................... 9

II. Laporan Keuangan


a. Realisasi Penerimaan Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik ............................
b. Realisasi Penggunaan ............................................................................................
III. Lampiran ...........................................................................................................
TAMAN KANAK - KANAK
BALAI BENIH TANI MAKMUR CIHEA (BBTMC)
Nomor Ijin Oprasional : 421.9/ 0392/ PAUDNI K/ KAB/ 2017
Alamat : Komplek BPBP Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung 43283
No. Hp 0 813-2008-0645

Nomor : /TK.GC//CRJ/XII/2018
Lampiran : 1 Berkas
Perihal : Laporan Akhir Penggunaan
Dana Alokasi Khusus Non Fisik BOP PAUD
Tahun Anggaran 2018

Kepada Yth.
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Kabupaten Cianjur
Cq. BIDANG PAUDNI-K
Seksi PAUD
Di
Cianjur

Dengan hormat,
Sehubungan telah diterimanya Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik
Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) PAUD Tahun Anggaran 2018 yang
telah kami terima sebesar Rp.24.000.000,- (Dua Puluh Empat juta Rupiah) yang
digunakan untuk Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik Biaya Operasional
Penyelenggaraan (BOP) PAUD TK BBTMC Jenis Program Taman Kanak-Kanak di
Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung Kab. Cianjur dengan ini kami sampaikan
rincian laporan penggunaan belanja sebagaimana terlampir.
Laporan akhir ini kami sampaikan sebagai salah satu bentuk
pertanggungjawaban Penggunaan Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik (BOP)
PAUD Jenis Program Taman Kanak-Kanak Tahun Anggaran 2018. Bantuan tersebut
sangat menunjang dalam proses kegiatan belajar mengajar di TK BBTMC Jenis
Program Taman Kanak-Kanak sehingga diharapkan tumbuh anak yang cerdas, sehat,
terampil sebagai anak bangsa.
Demikian laporan akhir ini kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan
terima kasih.
Bojongpicung, 31 Desember 2018
Kepala TK BBTMC
Kecamatan Bojongpicung

YETI SUMIYATI, S.Pd


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, karena dengan kehendaknya-Nya
kepada kita semua , shalawat serta salam semoga tercurahkan kepada jungjungan Nabi Besar
Muhammad SAW, juga kepada keluarganya, para sahabat dan pengikut setia ajaranNya , karena
atas limpahan taufik dan hidayannya sehingga Pelaksanaan Program Anak Usia Dini di TK
BBTMC, semakin berkembang di masyarakat yang di warnai dengan meningkatnya peran serta
masyarakat terhadap Pendidikan Anak Usia Dini.

Penyusunan laporan ini merupakan bentuk pertanggungjawaban dari Penggunaan Bantuan


Alokasi Khusus Non Fisik Bantuan operasional Penyelenggaraan ( BOP ) PAUD yang diterima
pada Tahun Anggaran 2018.

Atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
dalam penyelesaian laporan ini.

Bojongpicung, 31 Desember 2018


Kepala TK BBTMC
Kecamatan Bojongpicung

YETI SUMIYATI, S.Pd


I. LAPORAN KEGIATAN
PENGGUNAAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) NON FISIK
BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGARAAN ( BOP ) PAUD
TK BBTMC
TAHUN 2018

a. Latar Belakang
Mengasuh, membingbing dan mendidik anak merupakan suatu tugas mulia yang
tidak lepas dari tangtangan. Setiap anak mempunyai kemampuan dasar yang pontensial untuk
dikembangkan dengan cara diberikan rangsangan - rangsangan pendidikan yang sesuai dengan
kemampuan dan usianya.
Investasi Pemerintah dalam bidang pendidikan adalah salah satu upaya untuk
meningkatkan dan mempersiapkan kualitas dan kuantitas sumber daya manusia ( SDM ) yang
mencakup aspek kongnitif, afektif dan psikomotor baik yang diselenggarakan melalui jalur
pendidikan sangat menentukan mundurnya suatu negara.
Perkembangan anak masa usia dini sangat mempengaruhi perkembangan anak pada
tahap berikutnya sehingga perlu pelayanan pendidikan yang lebih matang, guna meningkatkan
produktivitas di masa yang akan datang ( masa dewasa ).
Salah satu alternatif atau upaya pemerintah untuk mewujudkan hal tersebut diatas
adalah dengan mempersiapkan generasi muda yang berkualitas dengan konsep dasar /
perkembangan anak secara interaktif dan holistik yang mencakup aspek perkembangan dan
pelayanan pendidikan, kesehatan gizi, yang diharapkan pada upaya terwujudnya perbaikan
terhadap kalangan hidup anak. penyelenggaraan pendidikan bagi anak usia dini adalah
kelompok bermain pada program PAUD yang ditujukan bagi anak usia 4 - 6 Tahun. Dalam
penyelenggaraan pendidikan anak tersebut banyak faktor pendukung dan penunjang yang
dibutuhkan, terutama sarana dan prasarana yang menandai untuk tercapainya tujuan sesuai
yang diharapkan.
Secara historis masyarakat Bojongpicung Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung
yang religius yang dapat menumbuhkan motivasi belajar masyarakat khususnya anak usia dini
yang pada gilirannya mereka dapat tumbuh dan berkembang sesuai dengan harkat dan
martabatnya, maka dari itu potensi kekuatan sumber daya manusia khususnya Desa Neglasari,
Kecamatan Bojongpicung, (perlu dikembangkan sedini mungkin dan diharapkan di kemudian
hari menjadi penerus yang beriman dan taqwa serta berilmu pengetahuan yang luas dan
teknologi yang siap pakai.

b. Maksud dan Tujuan


Maksud dan Tujuan yang dikembangkan pada TK BBTMC dengan Jenis Program
ini memiliki dua sisi diantaranya adalah sebagai berikut :
1. Tujuan Umum
Meletakkan dasar kearah pengembangan, keterampilan, daya cipta yang diperlukan anak
didik dalam menyesuaikan diri sehingga mampu beradaptasi dengan lingkungan sekolah
(baik lingkungan PAUD maupun lingkungan sekolah nantinya) serta tak kalah pentingnya
anak mengenal dan mencintai alam lingkungannya.
2. Tujuan Khusus
Tujuan khusus yang dikembangkan pada TK BBTMC Yaitu :
1) Memperluas layanan PAUD bagi anak usia 4 - 6 tahun dari keluarga kurang beruntung
atau daerah khusus.
2) Mengembangkan potensi diri untuk membentuk karakter anak yang berakhlak mulia.
3) Anak mampu mengenal jenis benda dan fungsinya.
4) Anak mampu dan tampil percaya diri serta berani mengatakan yang baik.
5) Anak terdeteksi kesehatan Gizi dan Makanannya.

c. Ruang Lingkup Kegiatan


1. Melakukan koordinasi dengan instansi terkait, tokoh masyarakat, pemuka agama, tokoh
kesenian dalam rangka sosialisasi program anatara lain : Camat Bojongpicung, Kordik
Kecamatan Bojongpicung, Pengawas TK, Kepala Puskesmas, Petugas PLKB, dan Kepala
(desa ) serta tokoh masyarakat setempat .
2. Melakukan Indentifikasi Kebutuhan :
a. Calon peserta didik, calon peserta didik yang diidentifikasi adalah warga berdomosili
disekitar TK BBTMC.
b. Tenaga Pendidik, Berdasarkan hasil idenfikasi calon tenaga pendidik dengan
memberdayakan lulusan S-1 (6) Orang
c. Dalam menentukan lokasi kegiatan tempat penyelenggaraan Jenis Program
mempertimbangkan syarat-syarat minimal untuk dapat melaksanakan proses kegiatan.
d. Dalam kegiatan penyusunan program, kerangka ini penekanan program akan lebih
diutamakan pada proses pembelajaran dalam arti peranan tenaga pendidik sangat
dominan dalam upaya tujuan program, dukungan aktif orang tua di rumah sehingga
lembaga pendidikan keluarga agar mampu mengklasifikasikan materi pembelajaran dan
latihan dalam kehidupan sehari-hari. Dari segi kesehatan anak harus diperhatikan agar
tidak terjadi hambatan yang dapat mempengaruhi terhadap aktivitas dan kreativitas
selama bimbingan dan latihan, untuk itu peranan Puskesmas, Posyandu dan instansi
lainnya keterlibatannya sangat diperlukan. Sebagai unsur pendukung dalam proses
pembelajaran adalah dengan memperdalam materi dan menanamkan rasa cinta terhadap
seni tradisonal.

e. Realisasi Pelaksanaan Kegiatan


a. Waktu dan Tempat Pelaksanaan :
 Waktu Kegiatan : Januari – Desember
 Tempat Kegiatan : TK BBTMC
 Alamat : Komplek BPBP Desa Neglasari Kec Bojongpicung
f. Susunan Panitia Pelaksana
 Kepala PAUD : YETI SUMIYATI, S.Pd
 Sekertaris : ALFIFAH USWATUN HASABAH
 Bendahara : AI SUTIANI,S.Pd.AUD

g. Penutup
Demikian Laporan Kegiatan Penggunaan Dana Hibah ini kami sampaikan, dan tak lupa
kami sampaikan terima kasih dan penghargaan yang tingii- tingginya kepada Bapak Bupati
Cianjur dan Bapak Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Cianjur ayng telah
memberikan Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik Kepada TK BBTMC sehingga kami
dapat melengkapi sarana dan prasarana pendidikan dengan harapan TK BBTMC dapat
menyelenggarakan pendidikan untuk anak usia dini lebih baik lagi di masa yang akan datang.

Besar kami sekiranya laporan kegiatan yang diajukan ini dapat dijadikan acuan dan
kebutuhan guna penyelenggaraan program. Atas perhatian dan bantuannya baik berupa
dukungan moril, spiritual dan materi maupun lainnya kami haturkan terima kasih.

Bojongpicung, 31 Desember 2018


Kepala TK BBTMC
Kecamatan Bojongpicung

YETI SUMIYATI, S.Pd


TAMAN KANAK - KANAK
BALAI BENIH TANI MAKMUR CIHEA (BBTMC)
Nomor Ijin Oprasional : 421.9/ 0392/ PAUDNI K/ KAB/ 2017
Alamat : Komplek BPBP Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung 43283
No. Hp 0 813-2008-0645

DATA PROFIL LEMBAGA

PENERIMA BANTUAN DAK NON FISIK BOP PAUD


TAHUN ANGGARAN 2018

Lokasi Kegiatan : TK BBTMC

Alamat : Komplek BPBP

Desa : Neglasari

Kecamatan : Bojongpicung

Kabupaten : Cianjur

Telp. / HP : 081320080645

Email :

Ketua Pelaksana : YETI SUMIYATI, S.Pd

Jabatan : Kepala TK

Bendahara : SRI RAHAYU

Jabatan : Guru Pendamping


TAMAN KANAK - KANAK
BALAI BENIH TANI MAKMUR CIHEA (BBTMC)
Nomor Ijin Oprasional : 421.9/ 0392/ PAUDNI K/ KAB/ 2017
Alamat : Komplek BPBP Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung 43283
No. Hp 0 813-2008-0645

DATA SISWA SISWI TK BBTMC


TAHUN PELAJARAN 2017/2018

No Nama Peserta Didik Tempat Tanggal Nama Orangtua Alamat Ket


Lahir Lahir (Ayah) (Cukup nama
kecamatan)
1 M. Januar Faturohman Cianjur 07-01-2013 M0chamad Dolar Bojongpicung
2 Restu Zahra Maulana Cianjur 18-07-2012 M. Yogi Maulana Bojongpicung
3 Reynita Farzana S Cianjur 04-02-2013 Aang Mulyana Bojongpicung
4 Andika Rasya Sy Cianjur 20-12-2012 Azis Syamsudin Ciranjang
5 Syagilla Azka R Cianjur 12-10-2012 Hendra Malik Bojongpicung
6 KhalifaUbaidillah Cianjur 18-10-2012 Heri Saepudin Bojongpicung
7 Lutfia Azahra Cianjur 17-03-2013 Ucu Deni Bojongpicung
8 Aidah Farhatin Ilmi Cianjur 12-12-2012 Tardi Santoso Bojongpicung
9 Boby Riyadhiansyah Cianjur 21-06-2012 Bambang Bojongpicung
10 M. Bagas Septianto Bekasi 23-09-2012 Heri Julianto Bojongpucung
11 Azmi Aulia Parunisa Cianjur 14-11-2012 Agus Sukandar Bojongpicung
12 Putri Andini Cianjur 20-09-2012 Dindin Mahpudin Bojongpicung
13 Aditya Aljabar Cianjur 20-03-2012 Iwan Bojongpicung
14 A.Luthfia Maulana Y Cianjur 13-04-2012 Edi Supandi Bojongpicung
15 Ahmad Nur Rifan Cianjur 10-03-2013 Ujang Juhana Bojongpicung
16 Arsyil Luthfi Riana Cianjur 27-10-2012 Rahmat Riana Bojongpicung
17 Ariqa Syafa Fatina Cianjur 10-11-2013 Dasep Jamiat Bojongpicung
18 A.Muhammad Iqbal Cianjur 07-11-2013 Sana Amarulloh Bojongpicung
19 Ayman Qiannabil Cianjur 17-10-2013 Apep Bojongpicung
20 Bastian Bhakti Mizba Cianjur 19-01-2012 Deni Safaat Bojongpicung
21 Banyu Ruhimat S Cianjur 06-01-2013 Ruhimat Bojongpicung
22 Bunga Sri Kurniawan Cianjur 10-08-2012 Alan Kurniawan Bojongpicung
23 Dalva Destiana Cianjur 01-01-2013 Sayuti Bojongpicung
24 Deandita Imzatunnisa Cianjur 31-03-2013 Deni Mukbar Bojongpicung
25 Dhony Arista Hardi Cianjur 18-01-2012 Aris Hardi Bojongpicung
26 Fahri Anugrah Cianjur 18-02-2013 Ahmad Rifai Bojongpicung
27 Janu Fera Oneta Cianjur 21-12-2012 Achmad Rayadi Ciranjang
28 Kezia Adya Assakina Cianjur 24-08-2012 Dikdik Lesmana Bojongpicung
29 Khanza Alifa Humaira Cianjur 02-08-2013 Asep Birman Bojongpicung
30 Khansa Akilia Zaneta Cianjur 09-10-2012 Dede Lukman Bojongpicung
31 M.Nugi Ramdani Cianjur 29-07-2012 Lukman Bojongpicung
32 M. Fadhlan Firdaus Bandung 23-09-2012 Aos Firdaus Bojongpicung
33 M.Rasyad Alfaris Cianjur 27-11-2013 Deris Krisniadin Bojongpicung
34 Muhammad Nazir Cianjur 07-07-2012 A.Saepudin Bojongpicung
35 M.Ghaitsan A Cianjur 13-12-2012 Ali Bojongpicung
36 M.Raya Ramadhan Cianjur 27-10-2012 Jalaludin Bojongpicung
37 M.Galih Maulana Y Cianjur 17-11-2012 Yusup Bojongpicung
38 M.Rizki Fadillah M Cianjur 23-09-2012 Asep Zenal M Bojongpicung
39 M.Iksan Jamaludin Cianjur 21-03-2013 Dimas Bojongpicung
40 M.Wafi Haidar G Cianjur 02-07-2013 Gilang Septian Bojongpicung

Bojongpicung, 27- N0vember- 2018


Kepala TK BBTMC
YETI SUMIYATI, S.Pd

TAMAN KANAK - KANAK


BALAI BENIH TANI MAKMUR CIHEA (BBTMC)
Nomor Ijin Oprasional : 421.9/ 0392/ PAUDNI K/ KAB/ 2017
Alamat : Komplek BPBP Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung 43283
No. Hp 0 813-2008-0645

DATA GURU PAUD


TAHUN AJARAN 2017 / 2018

Mengajar Pendidikan
No. Nama Jabatan Tempat Tanggal Lahir
Kelompok Terakhir
1 YETI SUMIYATI,S.Pd Kepala Sekolah Tasikmalaya, 03-03-1968 - S1
.2 SRI RAHAYU GURU Cianjur, 30-09-1970 B2 S1
3 ALFIFAH USWATUN HASABAH GURU Cianjur, 20-02-1999 B1 S1

Bojongpicung,31 Desember 2018


Kepala TK BBTMC

YETI SUMIYATI,S.Pd
TAMAN KANAK - KANAK
BALAI BENIH TANI MAKMUR CIHEA (BBTMC)
Nomor Ijin Oprasional : 421.9/ 0392/ PAUDNI K/ KAB/ 2017
Alamat : Komplek BPBP Desa Neglasari Kecamatan Bojongpicung 43283
No. Hp 0 813-2008-0645

FAKTA INTEGRITAS / SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB


PENGGUNAAN BELANJA BANTUAN DANA ALOKASI KHUSUS NON FISIK
TAHUN 2018

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : YETI SUMIYATI,S.Pd
Jabatan : Kepala TK
Bertindak untuk dan atas nama : TK BBTMC
Alamat : Kp.Kaum Rt.03/Rw 08 Desa Jati Kec
Bojongpicung Kab Cianjur
No. KTP : 3203064812660007
Tlpn / Hp : 081320080645
Email :
Dengan ini, Menyatakan dengan sebenarnya bahwa untuk memenuhi tujuan transparansi
dan Akuntabilitas penggunaan Belanja Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik :
1. Bertanggung jawab penuh baik formal maupun material atas penggunaan Belanja
Hibah yang diterima
2. Telah menggunakan Belanja Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik sesuai
dengan rencana penggunaan proposal dan Naskah Perjanjian Bantuan Dana
Alokasi Khusus Non Fisik Daerah ( NPHD ) yang telah disetujui.
3. Menyampaikan Laporan Penggunaan Bantuan Dana Alokasi Khusus Non Fisik
4. Bersedia diaudit secara Independen sesuai peraturan Perundang undangan.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab serta
tidak ada unsur paksaan dari pihak manapun.

Bojongpicung, 31 Desember 2018


Kepala TK BBTMC

matrai

YETI SUMIYATI,S.Pd
LAPORAN AKHIR
PENGGUNAAN BANTUAN DANA ALOKASI KHUSUS NONFISIK
BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN ( BOP )
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI ( PAUD )
DARI PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR
TAHUN ANGGARAN 2018

PENGGUNAAN DANA BANTUAN OPRASIONAL


PENYELENGGARAAN ( BOP ) PAUD
DARI LINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN
KABUPATEN CIANJUR

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI ( PAUD )


TK BBTMC

Komplek BPBP Desa Neglasari Kec. Bojongpicung


Kab. Cianjur

Anda mungkin juga menyukai