Anda di halaman 1dari 1

Dibidang farmasi preformulasi dapat diartikan sebagai langkah awal yang akan dilakukan ketika

membuat formula suatu obat.


Preformulasi adalah tahap awal dalam rangkaian proses pembuatan sediaan farmasi yang berpusat
pada sifat-sifat fisika kimia zat aktif dimana dapat mempengaruhi penampilan obat dan
perkembangan suatu bentuk sediaan farmasi.
Preformulasi meliputi pengkajian tentang karakteristik atau sifat-sifat dari bahan obat dan bahan
tambahan obat yang akan diformulasi.
2.2 Tujuan Preformulasi
praformulasi pada dasarnya berguna untuk menyiapkan dasar yang rasional untuk pendekatan
formulasi, Untuk memaksimalkan kesempatan keberhasilan memformulasi produk yang dapat
diterima oleh pasien dan akhirnya menyiapkan dasar untuk mengoptimalkan produksi obat dari
segi kualitas dan penampilan.
Pemilihan bentuk sediaan obat tergantung pada:
o Sifat-sifat fisika-kimia zat aktif yang digunakan, yakni kelarutan, ukuran partikel, sifat
higroskopis, reaksi-reaksi kimia dll.
Tingkat higroskopis yang tinggi dapat mempengaruhi efek yang tidak dikehendaki dari sifat fisika
dan kimia suatu bahan obat yang menyebabkan terjadinya perubahan sehingga secara farmasetik
sulit atau tidak mungkin dilakukan penanganan secara memuaskan.

Anda mungkin juga menyukai