Anda di halaman 1dari 5

TUGAS AGAMA

Contoh Sikap Toleransi Dan Tidak Toleransi


Dalam Kehidupan Sehari-hari

D
I
S
U
S
U
N

OLEH :
OKRAFALDINO
XI.IPA 2

TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020


CONTOH SIKAP TOLERANSI

1. Toleransi antar umat beragama

Dari gambar diatas terlihat bahwa terciptanya toleransi antar umat beragama
.Dimana dua orang satuan pengamanan adat bali mengatur lalu lintas saat
pelaksanaan shalat Idul Adha untuk memperkuat kerukunan dan toleransi
antar umat beragama. Toleransi antar umat beragama ini menjadi segmen
penting dalam setiap kehidupan masyarakat. Dengan penuh keyakinan
masyarakat melaksanakan agama, dengan terdapat perbedaan yang tidak
diikuti pada toleransi ini dapat menimbulkan perpecahan dan peperangan
dalam masyarakat.
2. Toleransi dalam pergaulan

Gambar diatas merupakan toleransi dalam pergaulan. Disana terlihat bahwa


orang dari beda ras ,suku , budaya , atau mungkin agama. Mereka tidak
memilih milih teman atau bahkan membedakan.

Seperti gambar diatas, dalam pergaulan kita seharusnya tidak membeda-


bedakan agama, suku, dan budaya.Hal ini setidaknya muncul lantaran
perlunya interaksi sosial yang menjadi fondasi dasar pada hakekatnya
manusia ini adalah sama. Yakni memiliki tangungjawab dalam memberikan
stimulasi untuk menjaga perdamaian dalam setiap sisi kehidupan
CONTOH SIKAP TIDAK TOLERANSI

1. Membeda bedakan teman.

Dari gambar diatas terlihat bahwa orang yg dibelakang membully laki


laki tersebut , itu menandakan bahwa orang yg dibelakang tidak
memiliki toleransi dalam pergaulan karena mereka membeda
bedakan teman dan memilih teman.

Pergaulan yang seharusnya tersebut tidak membeda-bedakan agama,


suku, dan budaya.Hal ini setidaknya muncul lantaran perlunya
interaksi sosial yang menjadi fondasi dasar pada hakekatnya manusia
ini adalah sama. Yakni memiliki tangungjawab dalam memberikan
stimulasi untuk menjaga perdamaian dalam setiap sisi kehidupan
2. Tidak menghargai pendapat orang lain

Dari gambar diatas terlihat bahwa orang bertengkar karena tidak


memiliki toleransi untuk menghargai pendapat orang lain .

Kita harus menghargai pendapat orang lain, karena dalam pendapat


orang lain itu bisa saja ada masukan yang penting untuk diri kita,
kelompok kita, atau pun demi kemajuan kita bersama.Nah
bayangkan saja, kalau anda berpendapat terus tidak dihargai oleh
orang lain, tentu saja akan menyakitkan hati kita, itu juga yang akan
dirasakan oleh orang lain jika kita tidak menghargai pendapatnya,
jadi mulai sekarang anda harus Menghargai Pendapat Orang Lain,
Jika ingin di hargai, Maka Hargailah.

Anda mungkin juga menyukai