Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN PASER

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUATANG BARU
Jl.negara No.02 Suatang Baru, Paser Belengkong 76271
Email : sp2_pkm@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU


NOMOR : 440/ /TU/PKM-SBR /2019
TENTANG
PENETAPAN PETUGAS PEMBINA WILAYAH KELUARGA SEHAT (KS)
DI PUSKESMAS SUATANG BARU

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU

Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran kegiatan pendataan Keluarga Sehat


(KS) di Puskesmas Suatang Baru, maka dipandang perlu untuk
menetapkan Petugas Pembina Wilayah Keluarga Sehar (KS);
b. bahwa penetapan Petugas Pembina Wilayah Keluarga Sehar
(KS) sebagaimana dimaksud pada huruf a diatas, perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas Suatang
Baru.

Mengingat : 1. Undang-undang No. 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik ;


2. Undang-undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi No. 16 Tahun 2014 tentang Pedoman Survey
Kepuasan Masyarakat Terhadap Penyelenggaraan Pelayanan
Publik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan No. 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;
5. Peraturan Menteri Kesehatan No. 39 Tahun 2014 tentang
Pedoman Penyelenggaran Program Indonesia Sehat dengan
Pendekatan Keluarga;
6. Peraturan Menteri Kesehatan No. 43 Tahun 2016 tentang Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
7. Peraturan Menteri Kesehatan No. 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;
8. Peraturan Bupati Paser No. 60 Tahun 2012 tentang Pedoman
Percepatan Penerapan Standar Pelayanan Minimal Pemerintah
Kabupaten Paser;
9. Peraturan Bupati Paser No. 34 Tahun 2016 tentang Perubahan
Ketiga Atas Peraturan Bupati Paser No. 23 Tahun 2014 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas
Kesehatan Kabupaten Paser;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG PENETAPAN


PETUGAS PEMBINA WILAYAH KELUARGA SEHAT (KS) DI
PUSKESMAS SUATANG BARU

Kesatu : Menetapkan petugas Pembina Wilayah Keluarga Sehat (KS) pada


Puskesmas Suatang Baru sebagaimana tercantum dalam lampiran
Surat Keputusan;
Kedua : Petugas Pelaksana sebagaimana tersebut pada Diktum Kesatu
Surat Keputusan ini bertugas sebagai tenaga pembina wilayah
dalam Pelaksanaan Pendataan Keluarga Sehat (KS);

Ketiga : Petugas Pembina Wilayah dalam melaksanakan tugas dan


tanggung jawabnya harus berpedoman pada petunjuk, ketentuan
Peraturan serta Perundang – Undangan yang berlaku dan
tanggung jawab langsung kepada Kepala Puskesmas Suatang
Baru;

Keempat : Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya keputusan ini


dibebankan kepada Dokumen Pelaksanaan Anggaran Dinas
Kesehatan Kabupaten Paser Tahun 2019 dengan kode kegiatan
1.02.01.16.23 kode rekening 1.02.01.16.23.5.2.2.15.01 ;

Kelima : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapan Surat Keputusan ini, maka akan ditinjau dan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Suatang Baru


Pada Tanggal : 14 Januari 2019
Kepala Puskesmas Suatang Baru

Nur Asnah
LAMPIRAN 1 : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU
NOMOR 440/ /TU/PKM-SBR /2019 TENTANG PENETAPAN
PETUGAS PEMBINA WILAYAH KELUARGA SEHAT (KS) DI
PUSKESMAS SUATANG BARU

NO. NAMA PEMBINA WILAYAH WILAYAH


1. Siti Nurhayati, A.Md. Keb
1 2. Pita Suci S.P, A.Md. Kep Desa Keresik Bura / Suatang Baru
3. Wijiati, SKM
1. Upiati, A.Md. Keb
2 Desa Saing Prupuk
2. Sri Maryati, A.Md. Kep
1. Winda Kurniawati, A.Md. Keb
3 Desa Suatang Keteban
2. Iriana Sananta, A.Md. Kep
1. Dewi Mayang Sari, SKM
4 2. Tuti Pragawati, A.Md. Kep Desa Suatang
3. Sri Mulyono, A.Md. Far
1. Indra Kurniawan, S. Kep
5 2. Nor Halimah, AMG Desa Seniung Jaya
3. Hery Suprianto, A.Md.Kep

Kepala Puskesmas Suatang Baru

Nur Asnah
PEMERINTAH KABUPATEN PASER
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUATANG BARU
Jl.negara No.02 Suatang Baru, Paser Belengkong 76271
Email : sp2_pkm@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU


NOMOR : 440/ /TU/PKM-SBR /2019
TENTANG
PENETAPAN PETUGAS PENGELOLA KELUARGA SEHAT (KS)
DI PUSKESMAS SUATANG BARU

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU

Menimbang : a. bahwa dengan mempertimbangkan kegiatan yang memerlukan


penanganan yang terkoordinasi dalam pendataan Keluarga
Sehar (KS);
b. bahwa untuk melancarkan kegiatan pendataan Keluarga Sehar
(KS) di Puskesmas Suatang Baru, dipandang perlu untuk
menetapkan Petugas Pengelola Keluarga Sehar (KS);
c. bahwa penetapan Petugas Pengelola Keluarga Sehar (KS)
sebagaimana pada huruf b diatas, perlu ditetapkan dengan
keputusan Kepala Puskesmas Suatang Baru.

Mengingat : 1. Undang-undang No. 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik ;


2. Undang-undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi No. 16 Tahun 2014 tentang Pedoman Survey
Kepuasan Masyarakat Terhadap Penyelenggaraan Pelayanan
Publik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan No. 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;
5. Peraturan Menteri Kesehatan No. 39 Tahun 2014 tentang
Pedoman Penyelenggaran Program Indonesia Sehat dengan
Pendekatan Keluarga;
6. Peraturan Menteri Kesehatan No. 43 Tahun 2016 tentang Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
7. Peraturan Menteri Kesehatan No. 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;
8. Peraturan Bupati Paser No. 60 Tahun 2012 tentang Pedoman
Percepatan Penerapan Standar Pelayanan Minimal Pemerintah
Kabupaten Paser;
9. Peraturan Bupati Paser No. 34 Tahun 2016 tentang Perubahan
Ketiga Atas Peraturan Bupati Paser No. 23 Tahun 2014 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas
Kesehatan Kabupaten Paser;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU TENTANG


PENETAPAN PETUGAS PENGELOLA KELUARGA SEHAT (KS)
DI PUSKESMAS SUATANG BARU

Kesatu : Menetapkan Petugas Pengelola Keluarga Sehat (KS) pada


Puskesmas Suatang Baru sebagaimana tercantum dalam lampiran
Surat Keputusan ini;
Kedua : Petugas Pengelola sebagaimana tersebut pada Diktum Kesatu
Surat Keputusan ini bertugas sebagai Kepala Puskesmas,
Supervisor, Administrator/Operator Puskesmas serta Surveyor
dengan definisi tanggung jawab masing-masing sebagai berikut :

1. Kepala Puskesmas
Bertanggung Jawab terhadap kegiatan pendataan Keluarga
Sehat (KS) secara keseluruhan atas proses entry data kuesioner
Keluarga Sehat (KS).
2. Supervisor
Bertugas melakukan review terhadap kinerja para surveyor /
enumerator di lapangan.
3. Administrator Puskesmas
Bertugas melakukan administrasi sistem Keluarga Sehat (KS)
tingkat Puskesmas yang mempunyai kewenangan membuat
create Kepala Puskesmas, Supervisor, dan Surveyor.
4. Surveyor
Bertugas melakukan entri data kuesioner Keluarga Sehat (KS)
dilapangan.

Ketiga : Petugas Pengelola Keluarga Sehat (KS) dalam melaksanakan


tugas dan tanggung jawabnya harus berpedoman pada petunjuk,
ketentuan Peraturan serta Perundang-undangan yang berlaku dan
tanggung jawab langsung kepada Kepala Puskesmas Suatang
Baru;

Keempat : Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya keputusan ini


dibebankan kepada Dokumen Pelaksanaan Anggaran Dinas
Kesehatan Kabupaten Paser Tahun 2019 dengan kode kegiatan
1.02.01.16.23 kode rekening 1.02.01.16.23.5.2.2.15.01 ;

Kelima : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapan Surat Keputusan ini, maka akan ditinjau dan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Suatang Baru


Pada Tanggal : 14 Januari 2019
Kepala Puskesmas Suatang Baru

Nur Asnah
LAMPIRAN 1 : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU
NOMOR 440/ /TU/PKM-SBR /2019 TENTANG PENETAPAN
PETUGAS PENGELOLA KELUARGA SEHAT (KS) DI
PUSKESMAS SUATANG BARU

Tugas/Tanggung
NO. NAMAH Email
Jawab Dalam KS
Kepala
1 Nur Asnah, A.Md. Kep nurasnah@gmail.com
Puskesmas
2 Rahmadani, A.Md. Kep danixiv@gmail.com Supervisor

3 Eka Susanti, A.Md. Kep aqila1586@gmail.com Administrator

4 Wijiati, SKM wijiatiari@yahoo.com Surveyor

5 Siti .N, A.Md.Keb sitinurhayati749@gmail.com Surveyor

6 Pita Suci S.P, A.Md. Kep pitasuci90@gmail.com Surveyor

7 Indra .K, S.Kep Indraariyanto078@gmail.com Surveyor

8 Dewi Mayang Sari, SKM dewimayangsari1989@gmail.com Surveyor

9 Sri Mulyono, A.Md. Far yono.analyst@gmail.com Surveyor

10 Iriana .S, A.Md.Kep ana_sananta@yahoo.com Surveyor

11 Sri Maryati, A.Md. Kep srimaryati25121992@gmail.com Surveyor

12 Winda .K, A. Md. Keb windakurniawati12@yahoo.com Surveyor

13 Adi Winarto, A.Md. Kep adiwinarto0693@gmail.com Surveyor

Kepala Puskesmas Suatang Baru

Nur Asnah

Anda mungkin juga menyukai