Anda di halaman 1dari 16

Microsoft Access

Microsoft Access adalah salah satu aplikasi program Microsoft Office yang dapat diterapkan
dalam pekerjaan manajerial seperti pembuatandatabase persediaan dalam aktivitas perdagangan.
Sebelum kita berbicara lebih lanjut mengenai keguanaan Microsoft Access dalam dunia bisnis
terapan, terlebih dulu kita harus mengenal bagian – bagian penting dalam Ms. Access. Bagian –
bagian tersebut antara lain :

 Tabel –> merupakan bagian dalam Ms. Access yang berisi database keseluruhan
dari tiap kategori. Tabel terdiri dari bebeapa kolom yang disebutField. Contoh:
Tabel data mahasiswa Universitas Bakrie, Tabel Dosen Universitas Bakrie, dll.

 Query –> merupakan bagian dari Ms. Access yang dapat digunakan untuk
menampilkan field – field tertentu dari bebrapa tabel. Field dari bebeapa tabel
tersebut kemudian dibuat menjadi tabel baru.

 Form –> merupakan bagian dari Ms. Access yang digunakan dalam proses
menginput data ke tabel/ database

 Report –> merupakan bagian dalam Ms. Access yang dapat digunakan dalam
proses pelaporan database dan dapat di print out.Dalam setiap tabel kita harus
memiliki sebuah Primary Key yang digunakan sebagai identitas utama tiap data
yang diinput dalam tabel tersebut. Sifat dari Primary Key adalah No
duplicates,artinya tidak mungkin ada data dalam sebuah tabel yang memiliki
Primary Key yang sama.

Selain bagian – bagian penting seperti yang telah dijelaskan diatas, terdapat satu fungsi
utama yang sering digunakan dalam Ms. Access yaitu, Relationship. Relationship dapat
digunakan untuk menghubungkan beberapa tabel dengan “Tabel Penghubung”. “Tabel
Penghubung” dapat dihubungkan dengan tabel lainnya karena salah satu field dalam “Tabel
Penghubung” merupakan Primary Key dari tabel lain. Contohnya: Tabel Data konsumen dan
Tabel Movie dapat dihubungkan dengan Tabel Pemesanan (“Tabel Penghubung”) karena field
yang tersedia dalam tabel pemesanan berupa : ID Pemesanan, ID konsumen ( Primary Key dari
tabel data konsumen ), ID Movie (Primary Key dari tabel Movie), Jumlah Pemesanan dan biaya
pemesanan.

Pertama harus kita ketahui dulu pengertian dari Database itu sendiri.
Database adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik
sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu Program komputer untuk memperoleh
informasi dari Database tersebut.
Konsep dasar dari Database adalah kumpulan data rancu yang dijabarkan secara sistematik
sehingga data-data yang rancu tersebut menjadi sebuah informasi bagi orang atau user yang
melihatnya.

Keuntungan menggunakan Database :


1. Kontrol data terpusat
2. Data dapat dipakai bersama (share)
3. Redundansi data ( kerancuan data ) dapat dihindari dan dikontrol
4. Independensi data
5. Integritas data yang terpelihara
dll.

LANGKAH – LANGKAH MENGGUNAKAN DATABASE DI MS. ACCESS 2010

“MEMBUAT DATABASE MAHASISWA”

1. Buka Microsoft Access 2010


2. Lalu akan muncul, seperti gambar di bawah ini

3. Setelah anda mengklik tombol Create, maka akan tampil tampilan seperti gambar dibawah ini
4. Membuat tabel. Untuk membuat tabel dan mengisi data di tabel, klik kanan pada “tabel1” –>
klik “desaign view” –> tabelnya diberi nama.

5. Disini kita akan membuat Table, Query, Report, dan Form.


6. Pertama, kita akan membuat table terlebih dahulu. Untuk membuat Table baru, perhatikan
gambar dibawah ini.

7. Akan muncul seperti inih . Lalu ganti nama tabel anda sesui dengan yang anda inginkan. Klik
OK
8. Lalu akn muncul gambar

9. Kemudian isikan field nama dan data type. Isikan data type sesui dengan field nama .
10. Kemudian klik kanak pada colom field nama pilih save . Klik save

11. Sebagai contoh ketikan nama mahasiswa, nim, jenis kelamin, alamat
12. Selanjutnya kita akan membuat Table baru lagi untuk nilai . klik ok

13. Lalu akan muncul seperti ini


14. Kemudian isikan lagi tabel nilai dengan nim dan nama mahasiswa

15. Tuliskan field nama dan data type dengan menggunakan nim dan nama mahasiswa .
Mengisi data type sesuai dengan fild nama, klik kanan pada nilai pilih save untuk menyimpan.
Jika sudah diinput seperti gambar diatas, jangan lupa memasukkan Primary Key-nya. Karena
hal tersebut sangatlah penting.
16. Selanjutnya, kita akan membentuk keterkaitan antar tabel ekonomi dengan nilai. Klik Add
pada keduanya.
17. Kemudian klik ekonomi pada kolom show table maka akan muncul rincian yang ada di
kolom ekonomi

18. Begitu jaga dengan meng klik nilai pada kolom show table maka akan muncul data yang ada
di dalam nilai seperti nim dan nama mahasiswa. Keduanya akan saling berkaitan satu dengan
yang lain, terhubung seperti anak tangga sebagai kata kunci dari kedua tabel.
19. Seperti dibawah ini satu tabel dengan satu tabel lain tersambung dengan kata kuncinya
adalah nim.

20. Lalu isikan data yang berada dibawah kolom sesuai dengan tabel diatas
21. Kemudian klik disain kemudian muncul seperti gambar dibawah ini

22. Kemudian klik add exsiting fields lalu akn muncul ekonomi dan nilai
23. Lalu klik ekonomi kemudian data yang ada di pindah kedalam tabel sesuai dengan urutan nya
ekonomi dan begitu jaga dengan nilai

24. Atur form sedemikian rupa, saya membuatnya simpel saja lalu klik form view.. Jika sudah
langkah terakhir adalah membuar report dengan mengklik create, report design.. selesai~
MODUL

BASIS DATA

“MEMBUAT DATABASE MAHASISWA”

JOSSEANO PARERA, S.Kom., MT

Dibuat Oleh :

NAMA : MIREL PALIJAMA

NIM : 1317144067

KELAS/SEMESTER : C/3

POLITEKNIK NEGERI AMBON

JURUSAN ELEKTRO

PRODI TEKNIK INFORMATIKA

2018

Anda mungkin juga menyukai