Anda di halaman 1dari 5

Umur : 11 tahun

ANAMNESIS Nama : An. S.


Ruang : Melati
Jenis Kelamin : Laki-laki
Kelas : III

Nama Lengkap : An. S. Jenis Kelamin : Laki-laki


Tempat dan Tanggal Lahir : Karanganyar, 01/01/2002 Umur : 11 tahun
Nama Ayah : Tn.W Umur : 44 tahun
Pekerjaan Ayah : Penjaga sekolah Pendidikan Ayah : SMP
Nama Ibu : Ny. M Umur : 38 tahun
Pekerjaan Ibu : Pedagang Pendidikan Ibu : SD
Alamat : Nglanokulon 2/2 Pandean, Ts Madu
Tanggal Masuk RS : 23 Januari 2012 Jam 17.40 Diagnosis masuk : Obs. Febris
hari ke 7
Dokter yang merawat : dr. A. Septiarko Sp.A Ko Asisten : Aditya M. Fathony
S. Ked

Tanggal : 25 Januari 2013 (Autoanamnesis dan Alloanamnesis) di Bangsal Melati


KELUHAN UTAMA : Panas
KELUHAN TAMBAHAN : Lemas, Pusing
1. Riwayat penyakit sekarang
7 HSMRS : Pasien panas sumer-sumer, semakin tinggi pada sore dan malam hari, sudah
diberi obat penurun panas tetapi panas hanya turun sebentar kemudian naik lagi. Panas
disertai lemas (+), pusing (-), minum (+), mual (+) namun tidak sampai muntah, nyeri
perut (-), nafsu makan berkurang (-). Keluhan lain keringat pada malam hari (-), nyeri
tenggorokan (-), batuk (-), pilek (-), nyeri telinga (-), nyeri otot (-), nyeri sendi (-),
mimisan (-), gusi berdarah (-), bintik merah pada kulit (-), sesek (-), BAB (+), BAK
frekuensi 3-4 kali sehari berwarna kuning jernih dan tidak nyeri.
3-6 HSMRS : Pasien masih merasa panas, panas turun pada pagi hari dan meninggi
pada sore dan malam hari. Pasien sulit tidur (-), lemas (+), pusing (+), mual (+),
muntah (-), nyeri perut (-), nafsu makan berkurang (+), minum (+). Keluhan lain
keringat pada malam hari (-), batuk (-), pilek (-), nyeri tenggorokan (-), nyeri telinga
(-), nyeri otot (-), nyeri sendi (-), mimisan (-), gusi berdarah (-), bintik merah pada kulit
(-), sesek (-), BAB (-), BAK frekuensi 3-4 kali/hari berwarna kuning jernih, tidak nyeri.
1 SMRS : Pasien masih panas, panas turun pada pagi hari dan meninggi pada sore dan
malam hari. Pasien sulit tidur (-), lemas (+), pusing (+), minum (+), mual (+), muntah
(-), perut kembung (+), nafsu makan berkurang (+), keringat pada malam hari (-), nyeri
tenggorokan (-), batuk (-), pilek (-), nyeri telinga (-), nyeri otot (-), nyeri sendi (-),
mimisan (-), gusi berdarah (-), bintik merah pada kulit (-), sesek (-), BAB cair (+) 1x,
BAK frekuensi 3-4 kali/hari berwarna kuning jernih dan tidak nyeri.
HMRS : Pasien dibawa ke IGD RSUD karanganyar dengan keluhan panas (+), lemas
(+), pusing (+), mual (+), muntah (-), nyeri perut (-), nafsu makan berkurang (+),
minum (+), bintik merah pada kulit (-), mimisan (-), gusi berdarah (-), batuk (-), pilek
(-), nyeri tenggorokan (-), BAB (-) , BAK baik.
2. Riwayat penyakit dahulu
• Riwayat sakit serupa : disangkal
• Riwayat batuk pilek sebelumnya : disangkal
• Riwayat batuk lama : disangkal
• Riwayat asma : disangkal
• Riwayat kejang tanpa demam : disangkal
• Riwayat kejang dengan demam : disangkal
• Riwayat alergi : disangkal
3. Riwayat penyakit pada keluarga
• Riwayat sakit serupa : disangkal
• Riwayat batuk pilek : disangkal
• Riwayat asma : disangkal
• Riwayat alergi : disangkal
4. Riwayat penyakit pada lingkungan
• Riwayat sakit serupa : disangkal
• Riwayat batuk pilek : disangkal
• Riwayat kontak dengan penderita dengan gejala yang sama : disangkal
Kesan : tidak terdapat riwayat penyakit yang sama yang ditularkan dari keluarga dan
lingkungan kepada pasien.

5. Pohon keluarga
: Meninggal

Kesan : Tidak ada riwayat penyakit yang sama pada keluarga

RIWAYAT PRIBADI
1. Riwayat kehamilan dan persalinan
a. Riwayat kehamilan ibu pasien
Ibu G2P1A0 Hamil saat usia 26 tahun. Ibu memeriksakan kehamilannya rutin ke
bidan, Ibu tidak pernah mual dan muntah berlebihan, tidak ada riwayat trauma
maupun infeksi saat hamil, sesak saat hamil (-), merokok saat hamil (-), kejang saat
hamil (-). Ibu hanya minum obat penambah darah dan vitamin dari bidan. Tekanan
darah ibu dinyatakan normal. Berat badan ibu dinyatakan normal dan mengalami
kenaikan berat badan selama kehamilan. Perkembangan kehamilan dinyatakan
normal.
b. Riwayat persalinan ibu pasien
Ibu melahirkan pasien dibantu oleh bidan, umur kehamilan 9 bulan 1minggu,
persalinan normal, presentasi kepala, bayi langsung menangis dengan berat lahir
3200 gram, tidak ditemukan cacat bawaan saat lahir.
c. Riwayat paska lahir pasien
Bayi laki-laki BB 3200 gram, setelah lahir langsung menangis, gerak aktif, warna
kulit kemerahan, tidak ada demam atau kejang. ASI keluar hari ke-1, bayi dilatih
menetek dari hari pertama keluar ASI.
Kesan : Riwayat ANC baik, riwayat persalinan baik, riwayat PNC baik.

d. Riwayat makanan
0-6 bulan : ASI
6-12 bulan : ASI, susu formula, bubur susu, buah buahan (pisang, jeruk),
diselingi nasi
tim kuah sayur.
1-2 tahun : ASI, susu formula, bubur susu, diselingi nasi dan kuah sayur.
2-5 tahun : nasi ½ piring 3xsehari, sayur, lauk, buah, dan susu.
5 tahun sampai sekarang anak tidak sulit makan, nasi 1piring 3xsehari dengan lauk
(tempe, tahu, telur, ikan, ayam, dsb), sayur, buah (jeruk, pisang, pepaya).
Kesan : Pasien mendapat ASI eksklusif, kualitas makanan baik, kuantitas makan
baik.
e. Riwayat perkembangan dan kepandaian
Motorik Kasar Motorik Halus Bahasa Personal Sosial
Menoleh ke
Duduk sendiri Memegang Tersenyum
(9 bulan) sumber suara (2 bulan)
benda (4 bulan)
(5 bulan)
Belajar berjalan Makan sendiri Berbicara baik Bermain sendiri
(12 bulan) (3 tahun) (1,5 tahun) (9 bulan)
Masuk sekolah dan
Berlari Berpakaian Lancar berbicara
bermain dengan
(3 tahun) sendiri (4 tahun) (4 tahun)
temannya (6 tahun)
Masuk TK  usia 5 tahun
Masuk SD  usia 6 tahun, tidak pernah tinggal kelas
Kesan : Motorik kasar, motorik halus, bahasa, personal sosial sesuai usia.
Kepandaian dalam rata-rata.
f. Riwayat Vaksinasi
Vaksin I II III IV V VI
Hepatitis B 0 hari 2 bulan 6 bulan - - -
BCG 1 bulan - - - - -
DPT 2 bulan 4 bulan 6 bulan - - -
Polio 1 bulan 2 bulan 4 bulan 6 bulan 18 bulan 6 tahun
Campak 9 bulan 6 tahun - - 6 tahun -
Kesan : Imunisasi dasar lengkap sesuai PPI dan sudah mendapat ulangan.
g. Sosial, ekonomi, dan lingkungan
Ayah (44 tahun, penjaga sekolah) dan ibu (38 tahun, pedagang) penghasilan
keluarga ± Rp.2.000.000,00/bulan (keluarga merasa kurang untuk memenuhi
kebutuhan sehari-hari).
Ibu pasien mengatakan bahwa pasien sering jajan di sekolah/di luar rumah. Pasien
tinggal bersama ayah, ibu, dan adik perempuan pasien. Rumah terdiri dari ruang
tamu, dapur, 2 kamar tidur, dan 1 kamar mandi. WC tidak menyatu dengan kamar
mandi, kamar mandi dikuras dua kali seminggu. pakaian selalu dicuci setelah habis
pakai. Atap terbuat dari genteng, dinding dari semen, lantai rumah dari ubin.
Ventilasi udara dan penerangan cukup, jarak septic tank dengan sumber air ± 10
meter. Sumber air yang digunakan adalah air sumur dan air PAM yang bening dan
tidak berbau. Tidak terdapat pabrik disekitar rumah.
Kesan : keadaan sosial ekonomi kurang & kondisi lingkungan rumah cukup.
h. Anamnesis sistem
Cerebrospinal : kejang (-), delirium (-)
Kardiovaskuler : demam (+), sianosis (-), keringat dingin (-)
Respiratori : batuk (-), pilek (-), nyeri tenggorokan (-), sesak nafas (-)
Gastrointestinal : mual (+), muntah (-), nyeri perut (-), BAB (-) 3 hari
Urogenital : BAK lancar (+), nyeri berkemih (-)
Muskuloskeletal : deformitas (-), nyeri sendi (-), nyeri otot (-), bengkak (-)
Integumentum : bintik merah (-), ikterik (-)
Kesan : Terdapat masalah pada sistem kardiovaskular dan gastrointestinal

Anda mungkin juga menyukai