Anda di halaman 1dari 12

TUGAS LABORATORIUM

ANATOMI PEMBULUH DARAH

OLEH :

MUSDALIFAH RAHMAH

(P27820116042)

TINGKAT I REGULER B

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKESSURABAYA

2016 – 2017
PERTANYAAN :

1. Pembuluh darah mana sajakah ( di tangan – lengan kanan dan kiri) yang
bisa dilakukan pemasangan infus? (sebutkan nama menurut terminologi
Anatomy / bahasa Latin).
2. Pembuluh darah mana sajakah ( di kaki –tungkai kanan dan kiri) yang
bisa dilakukan pemasangan infus? (sebutkan nama menurut terminologi
Anatomy / bahasa Latin).
3. Pembuluh darah mana sajakah yang bisa digunakan untuk pemeriksaan
katetrisasi jantung ? (sebutkan nama menurut terminologi Anatomy /
bahasa Latin).
4. Pembuluh darah mana sajakah yang bisa digunakan untuk memasukkan
bahan kontras pada pemeriksaan fluoroscopy atau CT-scan ? (sebutkan
nama menurut terminologi Anatomy / bahasa Latin).
5. Pembuluh darah mana sajakah yang bisa digunakan sebagai pengganti
pembuluh arteri koroner jantung pada pembedahan Coronary Artery
Bypass Grafting (CABG) ? (sebutkan nama menurut terminologi
Anatomy / bahasa Latin).
6. Pembuluh darah mana sajakah yang bisa digunakan untuk pengambilan
sampel darah laboratorium pada pemeriksaan Elektrolit darah ? (sebutkan
nama menurut terminologi Anatomy / bahasa Latin).
7. Pembuluh darah mana sajakah yang bisa digunakan untuk pengambilan
sampel darah pada pemeriksaan laboratorium Blood Gas Analyzer (BGA)
? (sebutkan nama menurut terminologi Anatomy / bahasa Latin).
8. Pembuluh darah mana sajakah yang digunakan sebagai tempat palpasi
pemeriksaan fisik Annel Test ? (sebutkan nama menurut terminologi
Anatomy / bahasa Latin).
9. Dari semua jawaban nomor 1 sampai dengan nomor 8 tsb, cantumkan
gambar anatomy dari Buku Atlas Anatomy Sobota (dianjurkan) di bawah
masing-masing jawaban di tiap-tiap nomor pertanyaan.
10. Dari semua jawaban nomor 1 sampai dengan nomor 8 tsb, cantumkan
gambar anatomy dari Buku Atlas Anatomy Sobota (dianjurkan) di bawah
masing-masing jawaban di tiap-tiap nomor
pertanyaan dengan melanjutkan gambar pembuluh darah tersebut sehingga
terhubung menuju jantung.
JAWABAN:

1. Pembuluh darah tangan yang bisa dilakukan pemasangan infus.


Bagian – bagian :
a. Vena mediana kubiti
b. Vena sefalika
c. vena basilika
d. Vena digitis
2. Pembuluh darah kaki yang bisa dilakukan pemasangan infus.
Bagian – bagian :
a. Venous dorsalis
b. Vena Digitis

3. Pembuluh darah yang digunakan untuk pemeriksaan kateterisasi


jantung
a. Pergelangan tangan ( arteri radialis) ataupun,
b. Pangkal paha (arteri femoralis)
4. Pembuluh darah yang digunakan untuk memasukkan bahan kontras
pada pemeriksaan fluoroscopy atau CT-scan
a. Arteri Brakialis

5. Pembuluh darah yang bisa digunakan sebagai pengganti pembuluh


arteri koroner jantung pada pembedahan Coronary Artery Bypass
Grafting (CABG)
a. Arteri mamaria interna
b. Arteri radialis

c. Vena saphena
6. Pembuluh darah yang bisa digunakan untuk pengambilan sampel darah
laboratorium pada pemeriksaan Elektrolit darah
Pengambilan darah vena :
a. vena median cubital
b. vena chepalica
c. vena basilica
d. dilakukan di vena di daerah
pergelangan tangan

Pengambilan darah arteri :

a. arteri radialis
b. arteri brachialis
c. arteri femoralis di lipat paha

7. Pembuluh darah yang bisa digunakan untuk pengambilan sampel darah


pada pemeriksaan laboratorium Blood Gas Analyzer (BGA)
a. Arteri Femoralis
b. Arteri Dorsalis pedis

c. Arteri Radialis dan Arteri Ulnaris (sebelumnya dilakukan


allen’s test)
d. Arteri Brakialis

8. Pembuluh darah yang digunakan sebagai tempat palpasi pemeriksaan


fisik Annel Test
a. Arteri Brakialis
b. Arteri Radialis
c. Aorta Abdominalis
d. Arteri Femoralis
e. Arteri Poplitea
f. Arteri Tibialis Posterior
Keterangan Gambar :
 gambar pembuluh darah hingga terhubung menuju jantung.
DAFTAR PUSTAKA

www.mitrakeluarga.com/depok/angiografi-koronerkaterisasi-pembuluh-darah-
jantung/

http://dokudok.com/ketrampilan-klinis/pemeriksaan-denyut-nadi/

2003.Sobota Jilid 1- Jilid 2.Penerbit Buku Dokter.

http://www.alodokter.com/mengenal-makna-prosedur-cabg

Anda mungkin juga menyukai