Anda di halaman 1dari 11

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

STROKE

Di Susun Oleh:

1. KISDYANI ANGGITA P (201604065)


2. NADILA RAHAYUNINGTYAS (201604072)
3. LHING LHING MEILISA (201604025)
4. RANI DWI LESTARI (201604059)
5. NOVIA PUSPA ANDINI (201604062)

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
STIKES BINA SEHAT PPNI
MOJOKERTO
2019

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

STROKE NON HEMORAGIK


Topik : Stroke Non Hemoragik

Sub Topik : Pentingnya mengetahui stroke

Hari/tanggal : Kamis/24 Januari 2019

Tempat: Ruang Shofa 3 RSU Haji Surabaya

Jam : 13.00 WIB

Waktu : 30 menit

Penyaji : Mahasiswa STIKES Bina Sehat PPNI Mojokerto

Sasaran : Pasien dan Keluarga

A. Tujuan Pengajaran

1. Tujuan Umum :

Setelah dilakukan pendidikan kesehatan selama 1 × 30 menit, peserta

mampu memahami penyakit Stroke.

2. Tujuan Khusus:

Setelah mendapatkan pendidikan kesehatan selama 1 × 30 menit,

peserta mampu: mengetahui pengertian stroke, mengetahui


faktor resiko stroke, mengetahui penyebab stroke, mengetahui tanda

dan gejala stroke, mengetahui penatalaksanaan stroke.

B. Metode

metode yang akan digunakan pada penyuluhan ini:

1. Penyuluhan
2. Tanya jawab
3. Peraga
C. Kegiatan Pembelajaran

No Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Peserta Media dan waktu


1. Pembukaan 5 menit

 Mengucapkan salam  Menjawab salam

 Perkenalan  Memperhatikan

 Menjelaskan tujuan  Menyetujui

 Kontrak waktu  Memperhatikan

2. Pembelajaran/ Materi 10 menit

 Menjelaskan pengertian Stroke  Mendengarkan dan

 Menjelaskan tanda dan gejala awal Stroke memperhatikan

 Menjelaskan faktor resiko terjadinya Stroke  Mengemukan pendapat

 Menjelaskan cara mencegah terjadinya

Stroke
3. Diskusi 10 menit

 Memberikan kesempatan kepada peserta  Memberi pertanyaan

untuk bertanya tentang penyuluhan yang  Mendengarkan dan

diberikan memperhatikan

 Menjawab pertanyaan peserta


4. Evaluasi

 Menanyakan kembali pengertian Stroke  Menjawab pertanyaan 5 menit

 Menanyakan kembali tanda dan gejala awal  Menjawab pertanyaan

Stroke
 Menjawab pertanyaan
 Menanyakan kembali faktor resiko

terjadinya Stroke  Menjawab pertanyaan

 Menanyakan kembali cara mencegah  Menjawab pertanyaan


terjadinya Stroke
5. Penutup

 Menyimpulkan materi  Mendengarkan

 Menutup penyuluhan  Memperhatikan

 Mengucapkan salam  Menjawab salam


D. Rencana Evaluasi

1. Evaluasi Struktur

a. Peserta datang 15 menit sebelum pembelajaran dilaksanakan

b. Peserta aktif dan menjawab

2. Evaluasi Proses

a. Moderator menjalankan tugasnya sesuai dengan perannya

b. Penyaji menjalankan tugasnya sesuai dengan perannya

c. Fasilitator menjalankan tugasnya sesuai dengan perannya

d. Peserta ikut berpartisipasi aktif dalam pelaksanaannya

e. Waktu yang direncanakan sesuai dalam pelaksanannya

f. Suasana mendukung

3. Evaluasi Hasil

Setelah dilakukan pembelajaran kepada peserta, 80% peserta

mampu:

 Menyebutkan kembali pengertian Stroke

 Menyebutkan kembali tanda dan gejala awal Stroke

 Menyebutkan kembali faktor resiko terjadinya Stroke

 Menyebutkan kembali cara mencegah terjadinya Stroke


Ringkasan

STROKE

 Pengertian Stroke

Stroke adalah gangguan fungsi otak baik sebagian atau menyeluruh dari otak

yang timbulnya mendadak, diderita lebih dari 24 jam dan harus diakibatkan

oleh karena gangguan pembuluh darak diotak.

 Tanda dan gejala awal Stroke

Ada beberapa gejala awal yang perlu di waspadai, yaitu dengan cara:

1. Menggunakan pengenalan sederhana yang dikenal dengan singkatan

“F-A-S-T” (Face, Arm drive, Speech dan Three of Sign) yaitu

F = Face (wajah)

Wajah nampak mencong sebelah (tidak simetris)

A = Arm driver (gerakan lengan)

Adanya kelemahan pada separuh tubuh

S = Speech (bicara)

Bicara menjadi pelo, tidak bias bicara atau bias bicara tetapi isi

pembicaraan tidak bias dimengerti (komunikasi verbar tidak nyambung)

T = Time (waktu)

Segera menghubungi tenaga kesehatan

2. Penderita tiba-tiba terlihat mengantuk atau bahkan tidak sadar

3. Pusing berputar

4. Rasa baal/kesemutan separuh tubuh


 Faktor resiko terjadinya Stroke

Stroke dapat terjadi pada semua tingkatan usia, terutama dengan factor

resiko stroke, antara lain:

1. Yang tidak dapat diubah (dikendalikan):

 Usia

 Jenis kelamin

 Ras

 Kecenderungan stroke pada keluarga

 Kalainan bawaan pembuluh darah

2. Yang bias diubah (dikendalikan):

 Tekanan darah tinggi

 Diabet

 Kolesterol tinggi

 Asam urat tinggi

 Obesitas (kegemukan)

 Stress

 Merokok

 Alkohol

 Dan pola hidup tidak sehat

 Cara mencegah terjadinya Stroke


Stroke bias dicegah dengan merubah gaya hidup dengan cara hidup sehat dan

mengendalikan/ mengontrol/ mengobati factor-faktor resiko stroke salah

satuna dengan cara diet.

Diet untuk mencegah stroke yaitu

1. Menambah asupan kalium (missal: pisang, jeruk, tomat, apel, dll)

2. Mengurangi asupan natrium (missal: garam)

3. Mengurangi makanan tinggi lemakjenuh dan transfattyacid (missal: kue,

makanan digoreng, mentega, dll)

4. Menambah makanan yang berserat (missal: beras merah, gandum,

jagung, dll) protein nabati, sayuran dan buah-buahan segar

5. Usahakan zat gizi diperoleh dari makanan bukan suplemen


Daftar Pustaka

Brunner & Suddarth. Keprawatan Medikal-Bedah vol.1, edisi 8. EGC: Jakarta.

2001.

Kamus Kedokteran Dorland

Tuti Pahria, dkk, Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan Ganguan Sistem

Persyarafan, Jakarta, EGC, 1993

Anda mungkin juga menyukai