Anda di halaman 1dari 3

FORMAT PENETAPAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL ( KKM )

Nama Sekolah : SMA ..........


Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Indonesia
Program : IA / IS
Kelas :X
Tahun Ajaran :

Kompetensi Inti :
KI-1 :
KI-2 :
KI-3 :
KI-4 :

Kriteria Ketuntasan Minimum


Kriteria Penetapan Ketuntasan Nilai KKM
N0 KD
Kompleksitas Daya Intek KKM KD KKM Mapel
Dukung Siswa
1 3.1 2 3 2 78
2 3.2 1 2 2 56
3 3.3
4 4.1
5 4.2
6 4.3

Cara Menentukan KKM dengan 2 cara, yaitu:


1. Dengan Cara Point

Aspek yang dianalisis Kriteria dan Skala Penilaian


Tinggi Sedang Rendah
Kompleksitas 1 2 3
Daya Dukung 3 2 1
Intake Peserta Didik 3 2 1

Jika KD memiliki kompleksitas tinggi, daya dukung tinggi dan intake peserta didik sedang,
maka tentukan nilai KKM nya!

1+3+2
KKM KD = 𝑋 100 = 66,6. Dibulatkan: 67
9

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝐾𝐾𝑀 𝑆𝑒𝑚𝑢𝑎 𝐾𝐷


KKM Mata Pelajaran =
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝐾𝐷

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝐾𝐾𝑀 𝑚𝑎𝑡𝑎 𝑝𝑒𝑙𝑎𝑗𝑎𝑟𝑎𝑛


KKM Tingkat Kelas =
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑚𝑎𝑡𝑎 𝑝𝑒𝑙𝑎𝑗𝑎𝑟𝑎𝑛
Menentukan KKM Satuan Pendidikan

Jika KKM setiap tingkatan kelas di satuan pendidikan yang Saudara bina adalah seperti
pada tabel di bawah ini, maka:

a. tentukan KKM satuan pendidikannya,

b. buatlah kategori nilai yang dapat digunakan oleh guru semua mata pelajaran di sekolah
tersebut.

Tingkatan Kelas X XI XII


KKM 62 65 63

Menentukan KKM Satuan Pendidikan: Sesuai dengan kesepakatan (hasil rapat)


1. Berdasarkan rerata: KKM terendah +KKM tertinggi : 2
2. Bisa diambil dari nilai terendah
3. Nilai diantara nilai terendah dengan nilai tertinggi
4. Nilai yang banyak muncul
5. Rata-rata nilai tingkat kelas

62+65+63
KKM SATUAN PENDIDIKAN = = 63, 3
3

Dibulatkan = 63
Menentukan Interval prediket

100−63
Rata-rata Interval = = 12, 33
3

Dibulatkan = 12

Kategori Nilai Tingkat Satuan Pendidikan

Interval Predikat
88 - 100 A
76 - 87 B
63 - 75 C
< 63 D

2. Dengan Cara Rentang nilai


Dengan menggunakan rentang nilai pada setiap kriteria:
1) Kompleksitas : Tinggi = 50-64, Sedang = 65-80, Rendah = 81-100
2) Daya dukung : Tinggi = 81-100, Sedang = 65-80, Rendah = 50-64
3) Intake siswa : Tinggi = 81-100, Sedang = 65-80, Rendah = 50-64
Jika indikator memiliki Kriteria : kompleksitas sedang, daya dukung tinggi dan intake sedang
 KKM adalah rata-rata setiap unsur dari kriteria yang kita tentukan.
Contoh:
70+85+72
KKM KD = =75,6 dibulatkan: 76
3

Anda mungkin juga menyukai