Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SINABOI
Jl. Utama – Sei Bakau, 28912
Email : sinaboipuskesmas@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUKESMAS SINABOI
Nomor : 040/KAPUS/I/2017

TENTANG
KEBIJAKAN JENIS PELAYANAN UPTD PUSKESMAS SINABOI
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA UPTD PUSKESMAS SINABOI,

Menimbang : a. bahwa agar penyelenggaraan pelayanan UPTD Puskesmas Sinaboi


sesuai dengan kebutuhan masyarakat, maka perlu disusun
perencanaan UPTD Puskesmas Sinaboi berdasarkan analisis
kesehatan masyarakat;
b. bahwa agar masyarakat mudah mendapatkan akses terhadap
pelayanan, informasi, dan memberikan umpan balik, maka perlu
disusun kebijakan akses masyarakat terhadap UPTD Puskesmas
Sinaboi
c. bahwa agar kinerja UPTD Puskesmas Sinaboi dapat ditingkatkan
secara berkesinambungan, maka perlu disusun kebijakan evaluasi
UPTD Puskesmas Sinaboi dengan indikator-indikator kinerja yang
jelas;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
tahun 2014, tentang Puskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46
tahun 2015, tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama;
4. Peraturan mentri kesehatan Republik Indonesia Nomor 44
Tahun 2016 tentang pedoman menejemen puskesmas
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2016 Tentang
Standar Pelayanan Minimal;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS TENTANG


KEBIJAKAN JENIS PELAYANAN UPTD PUSKESMAS SINABOI.

Kesatu : Kebijakani jenis pelayanan UPTD Puskesmas Sinaboi


sebagaimana tercantum dalam Lampiran merupakan bagian yang tidak
terpisahkan dari surat keputusan ini.

Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Sinaboi
pada tanggal : 15 Juni 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS SINABOI

SHERMAN WIRLY

LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS


NOMOR : 040/KAPUS/I/2017
TENTANG : JENIS PELAYANAN UPTD PUSKESMAS
SINABOI
1. Jenis-jenis pelayanan yang disediakan oleh Puskesmas harus disusun sesuai dengan
prioritas kebutuhan masyarakat
2. Jenis-jenis pelayanan yang disediakan oleh puskesmas, meliputi:
a. Pelayanan UKM, meliputi:
 UKM Essensial
UKM Essensial adalah :
1. KIA ( kesehatan ibu dan anak )
2. Promkes ( promosi kesehatan )
3. Kesling ( kesehatan lingkungan )
4. P2M ( pemberantasan dan pengendalian penyakit )
5. GIZI
 UKM Pengembangan
Pengembagan antara lain :
1. Upaya kesehatan usia lanjut
2. Upaya pencegahan dan pengendalian penyakit tidak mengular
3. Upaya kesehatan jiwa
4. Upaya kesehatan kerja dan kegiatan inovasi lainnya
 UKM Inovasi
1. TT Catin
2. Kelas Balita dengan Pendekatan Motorik

b. Pelayanan UKP, meliputi:


1. Pelayanan Utama
 loket pendaftaran
 poli umum
 poli anak - MTBS
 Poli kebidanan
 Poli gigi
 UGD
 VK Kebidanan
 Klinik gizi
 Klinik Jiwa
 Klinik Sanitasi
 Laboratorium
 Apotik
2. Pelayanan Innovasi
 Pramuhusada
 Pemeriksaan USG
3. Jenis pelayanan dan informasi tentang pelayanan wajib disediakan bagi masyarakat

KEPALA UPTD PUSKESMAS SINABOI

SHERMAN WIRLY

Anda mungkin juga menyukai