Anda di halaman 1dari 1

A.

Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, masalah-masalah yang muncul dapat

diidentifikasi sebagai berikut:

1. Guru masih menggunakan metode ceramah dalam proses pembelajaran.

2. Guru kurang mengoptimalkan sumber belajar yang telah tersedia.

3. Siswa cenderung bersikap pasif pada saat pembelajaran.

4. Siswa cenderung malu untuk aktif berbicara saat pembelajaran.

5. Siswa kurang berinteraksi dengan guru dan teman pada saat proses pembelajaran.

6. Hasil belajar siswa kelas IV belum mencapai KKM sebagaimana yang telah ditetapkan

pihak sekolah.

Anda mungkin juga menyukai