Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KERJA

POSYANDU LANSIA
PUSKESMAS TANJUNGSARI

Nomor : 440/B.V.KAK 56.01/436.7.2.1/2017

1.1. PENDAHULUAN
Usia lanjut adalah suatu proses alami yang tidak dapat
dihindarkan. Proses menjadi tua disebabkan oleh faktor biologis yang
terdiri dari 3 fase yaitu 1. Fase Progersif. 2 Fase Stabil.dan 3 Fase
Regresif. Di dalam struktur anatomi proses menjadi situasi terlihat
sebagai kemunduran yang selanjutnya akan menyebabkan perubahan
anatomi, fisilogis dan bioligis.

1.2. LATAR BELAKANG


Gerontolgi adalah suatu pendekatan ilmiah adari berbagai
aspek, proses ketuaan yaitu kesehatan, sosial, ekonomi, perilaku,
lingkungan, dll. Tingkat kemandirian pada usia lanjut adalah keadaan
mental dikarenakan pada usia lanjut sering mengalami apa yang
disebut dimensia. Dimensia yaitu kemunduran dalam berfungsi
berpikir. Puskesmas Tanjungsari menganut Tata Nilai TULUS yaitu
Terampil,Ulet, Loyal,Unggul,Sukses dalam melaksanakan kegiatan
posyandu lansia.

1.3. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Meningkatkan mutu upaya kesehatan usia lanjut ditingkat puskesmas.
2. Tujuan Khusus
Meningkatkan kemampuan petugas kesehatan didalam mengelola
upaya kesehatan bagi usia lanjut.

1.4. KEGIATAN
Program ini dilakukan setiap bulan dengan membentuk tim pelaksana
dan binaan posyandu masing masing kelurahan.

1. KAK LANSIA
1.5. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
Cara melaksanakan kegiatan posyandu lansia antara lain :
1. Membentuk tim pelaksa posyandu lasia.
2. Melakukan koordinasi dengan tim.
3. Mempersiapkan mempersiapkan alat – alat kebutuhan posyandu .
4. Pelaksanaan

1.6. SASARAN
Kelompok posyandu yang sudah dijadwalkan sesuai dengan hari
pelaksanaan posyandu masing - masing wilayah kelurahan.

1.7. JADWAL PELAKSANAAN


Jadwal Pelaksanakan kegiatan posyandu lansia antara lain :
No NamaPosyandu Tempat WaktuPelaksanaan Sasaran Hasil Petugas
1 PanduDewanata PutatGede Jumat minggu ke 2 78 78 Retno
RW II W
2 WijayaKusuma PutatGede Kamis minggu ke 1 80 80 Retno
RW III W

3 Senja Berseri Ngaglik RW Jumat minggu ke 1 70 70 Retno


IV PutatGede W
4 Sono Werda SonoKwijenan Kamis minggu ke 1 70 70 Anik S
RW VI
5 Bagas SonoKwijenan Senin minggu ke 1 90 90 Anik S
Kasarasan RW III
6 Punto Dewo Tanjungsari selasa minggu 4 113 113 Arip S
RW II

1.8. PERAN LINTAS SEKTOR DAN LINTAS PROGRAM


1. LINTAS SEKTOR
a. Kelurahan
Kelurahan sebagai penanggung jawab wilayah kelurahan dalam
pelaksanaan posyandu lansia.
b. Kader
Kader sebagai penanggung jawab posyandu dalam melaksana
kan tugasnya.
2. LINTAS PROGRAM
a. Promkes

Promkes mengikuti posyandu lansia.

2. KAK LANSIA
b. Gizi

Gizi mengikuti posyandu lansia.

1.9. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

Di laksanakan pada setiap akhir bulannya.

1.10. PENCATATAN PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

Di lakukan oleh penanggungjawab program lansia pada dasarnya


laporan berisi jumlah pralansia dan lansia yang di bina dan sepuluh
penyakitnya.

LAPORAN HASIL EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN

1. Nama Kegiatan : Posyandu Lansia


2. Bulan Pelaksanaan : Setiap bulan
3. Target
Jumlah Sasaran : 206
Kriteria Sasaran : Penduduk usia 55 tahun keatas
Lain –lain : -
4. Hasil Kegiatan : Laporan ARU
5. Masalah : Ada anggota yang tidak hadir
karena masih bekerja
6. Rencana Tindak Lanjut : Sosialisasi posyandu lansia.

1.11. SUMBER DANA

Sumber dana di dapat dari APBD

Surabaya, 05 Januari 2017


Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Tanjungsari PenanggungJawab Program

dr. Yunita Andriani AnikSetyowati, Amd.Kep


NIP. 19710626 200212 2 004 NIP. 19671005 198812 2 001

3. KAK LANSIA

Anda mungkin juga menyukai