Anda di halaman 1dari 2

PERTANYAAN DAN JAWABAN BAB I

KELOMPOK 4
Ketua : Mariana Meity Adel Kapughu
Angg0ta : - Aan Andrianto maniakori
- Hizkia mote
- Lely yumame
- Lince yusmina paiki
- Marcsitha telma korisano
- Merry hana pigai

1. Secara etimologi, pemeriksaan (audit) berasal dari bahasa latin dengan kata
“auderee” yang memiliki arti.....
Jawaban : Mendengar
1. Apa yang harus dilakukan agar kegiatan mendengar terjadi ?
Jawaban : - harus ada informasi
- Harus ada media
- Harus ada alat pendengar
- Harus direspon
2. Apa yang dimaksud dengan pemeriksaan ?
Jawaban : pemeriksaan adalah suatu kegiatan menyerap, mengolah, dan
merespon data yang dilakukan oleh pihak yang dapat dipercaya dan disampaikan
kepada pihak yang berkepentingan untuk ditindaklanjuti
3. Apa definisi auditing menurut Arens dan Loebbecke ?
Jawaban : auditing sebagai pengumpulan dan evaluasi bukti-bukti dari
informasi yang dilakukan oleh orang yang kompeten dan independen, untuk
menentukan dan melaporkan tingkat kesesuaian antara informasi tersebut
dengan kriteria yang telah ditetapkan
4. Sebutkan 3 kategori pengendalian secara umum ....
Jawaban : 1.Pengendalian preventif
2. pengendalian proses/aktivitas
3. pengendalian hasil
6. apa yang anda ketahui tentang pemerintah ?
Jawaban : pemerintah adalah lembaga yang memiliki kekuasaan untuk membuat
dan memaksakan hukum dalam organisasi atau kelompoknya
5. Sebutkan 4 faktor yang melatar belakangi pentingnya audit dalam sektor publik...
Jawaban : - pertumbuhan volume dan kompleksitas transaksi ekonomi
- Pemisahan sumber dana
- Rendahnya indenpendensi pihak manajemen
- Pengaruh keputusan organisasi sektor publik terhadap masyarakat
(sosial)
6. Sebutkan jenis-jenis pemeriksaan (AUDIT) Sektor publik...
Jawaban : - audit keuangan
- Audit kinerja
- Audit untuk tujuan tertentu
7. Apa yang dimaksud dengan pemeriksaan kinerja ?
Jawaban : adalah pemeriksaan atas pengelolaan aspek ekonomi dan efisiensi
serta pemeriksaan aspek efektivitas.
8. Apa yang dimaksud dengan audit investigatif ?
Jawaban : adalah kegitan pemeriksaan dengan lingkup tertentu
9. Apa yang dimaksud dengan audit ketaatan ?
Jawaban : audit ketaatan bertujuan untuk menentukan apakah auditan telah
memenuhi atau mengikuti prosedur dan peraturan tertentu yang telah
ditetapkan

Anda mungkin juga menyukai