Anda di halaman 1dari 3

LAHAN PERTANIAN

PERMUKIMAN WARGA

Dari aliran sungai area hulu saya menyebarkan aliran air sungai ke arah kiri karena area tersebut
memiliki topografi yang rendah sehingga memungkinkan air mengalir dengan menggunakan
sistem gravitasi saja (garis merah)

Dari topografi saya ilustrasikan tersebar menjadi beberapa saluran yang mengalir ke daerah
permukiman warga dan lahan pertanian. Air tersebut didistribusikan dari sumber ke saluran
pembaginya yaitu area permukiman maupun lahan pertanian menggunakan pompa karena
topografi lahan yang tinggi. Lalu saluran pembagi mendistribusikan dari arah kiri ke kanan (garis
biru putus-putus) sesuai dengan prinsip gravitasi yaitu dari kontur tinggi ke rendah.

Anda mungkin juga menyukai