Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PENYULUHAN

BAYI BARU LAHIR

Pokok Pembahasan : Bayi Baru Lahir

Sub Pokok Pembahasan : Pengertian BBL, Ciri-ciri BBL, Perawatan dan Konsultasi

Keluarga Dalam BBL, Fungsi Pokok Keluarga Terhadap

BBL, Permasalahan Yang Muncul Pada Keluarga Dengan

BBL

Sasaran : Ny. S

Jam : 12.30 WIB

Tanggal : 21 Agustus 2018

Pertemuan ke :2

Waktu : 40 Menit

Tempat : Rumah Tn. S

Oleh : 1. Dicky Kurniawan

2. Dini Julianti

3. Dino Setiawan

4. Citra Maharani
A. Latar Belakang

Masa neonatal masa sejak lahir sampai dengan 4 minggu (28 hari) sesudah

kelahiran. Di era globalisai yang semakin maju diharapkan bangsa Indonesia dapat

menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas, salah satunya dalam bidang

kesehatan bayi dan anak,pemberian asuhan kesehatan pada anak yang tidak terpecahkan

dari keluarga dan masyarakat,berbagai peran yang terdapat dalam keluarga adalah

peranan ayah,peranan ibu,peranan anak dimana fungsi pokok keluarga terhadap anggota

keluarganya adalah asah,asih,asuh sehingga dibutuhkan peranan ibu dalam pengasuhan

dan perawatan yang baik untuk bayinya.

Kebanyakan perawatan neonatal yang dialami masyarakat adalah kurangnya

pengetahuan dalam perawatan BBL terutama didaerah desa pelosok. Banyak dijumpai

ibu yang baru melahirkan dengan perawatan bayi yang tradisional serta pendidikan dan

tingkat sosial ekonominya yang masih rendah. Selain itu juga dipengaruhi oleh

kurangnya pengetahuan wanita, suami ,dan keluarga tentang pentingnya pelayanan

neonatal (Istiqomah & Mufida, 2014).

Pada dasarnya Bayi Baru Lahir merupakan masa kehidupan pertama diluar

rahim sampai usia 28 hari. Dalam perubahan tersebut terjadinya perubahan yang sangat

besar dari kehidupannya yang awalnya di dalam rahim yang harus hidup secara mandiri

(Riskesdas, 2013).

B. Tujuan

1. Tujuan Umum

Setelah dilakukan penyuluhan selama 40 menit, diharapkan Ny. S mampu

memahami dan mengerti tentang perawatan pada bayi baru lahir


2. Tujuan Khusus

Setelah mengikuti penyuluhan selama 40 menit tentang BBL , diharapkan

Ny.N dapat :

a. Menjelaskan tentang pengertian BBL

b. Menyebutkan ciri-ciri BBL

c. Menyebutkan perawatan dan konsultasi keluarga dalam BBL

d. Menjelaskan tentang fungsi pokok keluarga terhadap BBL

e. Menjelaskan permasalahan yang muncul pada keluarga dengan BBL

C. Materi Penyuluhan Terlampir

a. Menjelaskan tentang pengertian BBL

b. Menyebutkan ciri-ciri BBL

c. Menyebutkan perawatan dan konsultasi keluarga dalam BBL

d. Menjelaskan tentang fungsi pokok keluarga terhadap BBL

e. Menjelaskan permasalahan yang muncul pada keluarga dengan BBL

D. Pelaksanaan

1. Topik Kegiatan : Bayi Baru Lahir

2. Target dan sasaran : Ny.S , Tempat Di ruang Tamu.

3. Metode : Diskusi

4. Waktu dan tempat : Selasa, 21 Agustus 2018 Di rumah klien


5. Media/Alat : Nyata (Leaflet dan Lembar balik)

E. Rencana Kegiatan (Pengorganisasian Kegiatan)

No Kegiatan Perawat Kegiatan Keluarga Waktu


1. Pra Interaksi ( Pembukaan ) : Menjawab salam 5 menit
1. Memberi salam kemudian mendengarkan
2. Menjelaskan tujuan penyuluhan tujuan kami berkunjung.
3. Menyebutkan materi atau pokok
bahasan yang akan disampaikan

2. Interaksi ( Kegiatan inti ) : Klien mengatakan sedikit 25 menit


Menjelaskan materi penyuluhan secara mengerti dari penjelasan
teratur dan berurutan : yang telah diberikan, dan
a. Menjelaskan tentang pengertian keluarga klien serta klien
BBL dapat mengulang kembali
b. Menyebutkan ciri-ciri BBL pertanyaan yang diajukan
c. Menyebutkan perawatan dan
konsultasi keluarga dalam BBL
d. Menjelaskan tentang fungsi pokok
keluarga terhadap BBL
e. Menjelaskan permasalahan yang
muncul pada keluarga dengan BBL
3. Terminasi ( evaluasi ) : - Mengajukan 10 menit
1. Menyimpulkan inti penyuluhan pertanyaan
yang telah disampaikan - Memahami
2. Menyampaikan secara singkat - Menjawab salam
materi penyuluhan
3. Menyampaikan terimakasih atas
perhatian dan waktu yang telah
diberikan kepada peserta
Mengucapkan salam.

F. Kriteria Evaluasi

1. Evaluasi Struktur

a. Laporan telah dikoordinasi sesuai rencana.

b. 75 % peserta menghadiri penyuluhan.

c. Tempat, media, dan alat penyuluhan sesuai rencana.


2. Evaluasi Proses

a. Peran dan tugas mahasiswa sesuai dengan perencanaan.

b. Waktu yang direncanakan sesuai dengan pelaksanaan.

c. 70 % peserta aktif dalam kegiatan penyuluhan.

d. 70 % peserta tidak meninggalkan ruangan selama penyuluhan.

3. Evaluasi Hasil

Peserta mampu:

a. Menjelaskan tentang pengertian BBL

b. Menyebutkan ciri-ciri BBL

c. Menyebutkan perawatan dan konsultasi keluarga dalam BBL

d. Menjelaskan tentang fungsi pokok keluarga terhadap BBL

e. Menjelaskan permasalahan yang muncul pada keluarga dengan BBL

Lampiran

Bayi Baru Lahir (BBL)

A. Pengertian

Bayi baru lahir adalah bayi yang lahir dengan umur kehamilan 37 minggu samapai 42

minggu dan berat lahir antara 2500-4000 gram (Dep.kes.RI, 2005).

B. Ciri-ciri

a. Berat badan 2500-4000 gram


b. Panjang badan 48-52 cm

c. Lingkaran dada 30-38 cm

d. Lingkaran kepala 33-35 cm

e. Frekuensi jantung 120-160 kali/menit

f. Pernafasan 40-60 kali/menit

g. Kulit kemerah-merahan dan licin karena jaringan sub kutan cukup

h. Rambut lanugo tidak terlihat, rambut kepala biasanya telah sempurna

i. Kuku agak panjang dan lemas

j. Genetalia : - Perempuan labia mayora sudah menutupi labia minora

k. Laki-laki testis sudah turun, skrotum sudah ada

l. Reflek hisap dan menelan suddah terbentuk dengan baik

m. Reflek morrow atau bergerak memeluk bila di kagetkan sudah baik

n. Reflek graps atau menggengam sudah baik

o. Eliminasi baik, meconium akan keluar dalam 24 jam pertama menconium berwarna

kecoklatan

C. Perawatan dan konsultasi keluarga

a. Bagaimana cara menentukan gizi yang baik untuk ibu hamil dan bayi

b. Mengenali gangguan kesehatan bayi secara dini dan mengatasinya

c. Imunisasi yang dibutuhkan anak

d. Tumbuh kembang anak yang baik

e. Interaksi keluarga

f. Keluarga berencana

g. Pemenuhan kebutuhan anak terutama pada ibu yang bekerja


D. Fungsi pokok keluarga

a. Asih adalah memberikan kasih sayang, perhatian, rasa aman, kehangatan, pada

anggota keluarga sehingga memungkinkan mereka tumbuh dan berkembang sesuai

usia dan kebutuhanya

b. Asuh adalah menuju kebutuhan pemeliharaan dan perawatan anak agar kesehatannya

selalu terpelihara sehingga memungkinkan menjadi anak-anak sehat baik fisik,

mental, sosial, danspiritual.

c. Asah adalah memenuhi kebutuhan pendidikan anak, sehingga siap menjadi manusia

dewasa yang mandiri dalam mempersiapkan masa depannya

E. Permasalahan yang muncul pada keluarga

a. Suami merasa diabaikan

b. Peningkatan perselisihan dan argument

c. Interupsi dalam jadwal kontinu

d. Kehidupan seksual dan sosial terganggu dan menurun

Anda mungkin juga menyukai