Anda di halaman 1dari 7

Judul jurnal : NUMBER SENSE: BERPIKIR FLEKSIBEL

DAN INTUISI TENTANG BILANGAN


Penulis : Sutarto Hadi
Terbitan : Vol. 1, No.1, Januari - April 2015 © STKIP PGRI Banjarmasin
ISSN 2442-3041

Abstrak
Number sense adalah prasyarat untuk semua perkembangan komputasi. Number sense muncul
sebagai hasil dari belajar daripada melalui pengajaran langsung. Guru dapat mengembangkan
number sense dengan menyediakan tugas-tugas matematika yang kaya dan mendorong siswa
untuk membuat hubungan dengan pengalaman pribadi mereka dan pembelajaran mereka
sebelumnya. Bilangan direpresentasikan dalam lima cara, yaitu sebagai sekelompok benda, pola
himpunan-titik, posisi pada garis, posisi pada timbangan, dan titik pada suatu tombol. Anak-anak
yang terbiasa dengan representasi yang bermacam-macam ini dan bahasa yang digunakan untuk
berbicara mengenai bilangan tersebut memerlukan waktu yang lebih sedikit untuk memahami
permasalahan bilangan. Pemahaman anak mengenai bilangan bertujuan untuk menambah dan
mengembangkan keterampilan berhitung dengan bilangan sebagai alat dalam kehidupan sehari-
hari. Siswa harus diberikan kesempatan untuk meningkatkan kepekaan mereka terhadap
bilangan. Perbedaan dapat muncul dalam masing-masing kelompok siswa dan guru mungkin
menemukannya di dalam kelas pada situasi yang sama. Salah satu aspek utamanya adalah
menekankan pengembangan kepekaan terhadap bilangan atau dikenal dengan number sense.
Number sense dapat diartikan sebagai berpikir fleksibel dan intuisi tentang bilangan. Untuk
menilai sifat number sense yang dimiliki seorang individu, kita harus memeriksa fleksibilitas
terhadap bilangan yang ditunjukkan oleh individu tersebut. Fleksibilitas ini dapat diamati ketika
seseorang melakukan empat komponen number sense, yaitu menilai besaran bilangan, komputasi
mental, estimasi, dan menilai kerasionalitasan atau kewajaran hasil perhitungan yang diperoleh.
Sebelum revisi Jumlah Setelah Revisi Jumlah
Kata Kata
Number sense adalah prasyarat 44 Number sense adalah prasyarat 33
untuk semua perkembangan untuk semua perkembangan
komputasi. Number sense muncul komputasi. Guru dapat
sebagai hasil dari belajar daripada mengembangkan number sense
melalui pengajaran langsung. Guru dengan menyediakan tugas-tugas
dapat mengembangkan number matematika yang kaya dan
sense dengan menyediakan tugas- mendorong siswa untuk membuat
tugas matematika yang kaya dan hubungan dengan pengalaman
mendorong siswa untuk membuat pribadi mereka dan pembelajaran
hubungan dengan pengalaman mereka sebelumnya.
pribadi mereka dan pembelajaran
mereka sebelumnya.
Bilangan direpresentasikan dalam 22 Bilangan direpresentasikan dalam 22
lima cara, yaitu sebagai lima cara, yaitu sebagai
sekelompok benda, pola himpunan- sekelompok benda, pola himpunan-
titik, posisi pada garis, posisi pada titik, posisi pada garis, posisi pada
timbangan, dan titik pada suatu timbangan, dan titik pada suatu
tombol. tombol.
Anak-anak yang terbiasa dengan 44 Anak-anak yang terbiasa dengan 44
representasi yang bermacam- representasi yang bermacam-
macam ini dan bahasa yang macam ini dan bahasa yang
digunakan untuk berbicara digunakan untuk berbicara
mengenai bilangan tersebut mengenai bilangan tersebut
memerlukan waktu yang lebih memerlukan waktu yang lebih
sedikit untuk memahami sedikit untuk memahami
permasalahan bilangan. permasalahan bilangan.
Pemahaman anak mengenai Pemahaman anak mengenai
bilangan bertujuan untuk bilangan bertujuan untuk
menambah dan mengembangkan menambah dan mengembangkan
keterampilan berhitung dengan keterampilan berhitung dengan
bilangan sebagai alat dalam bilangan sebagai alat dalam
kehidupan sehari-hari. kehidupan sehari-hari.
Siswa harus diberikan kesempatan 28 Siswa harus diberikan kesempatan 28
untuk meningkatkan kepekaan untuk meningkatkan kepekaan
mereka terhadap bilangan. mereka terhadap bilangan.
Perbedaan dapat muncul dalam Perbedaan dapat muncul dalam
masing-masing kelompok siswa masing-masing kelompok siswa
dan guru mungkin menemukannya dan guru mungkin menemukannya
di dalam kelas pada situasi yang di dalam kelas pada situasi yang
sama. sama.
Salah satu aspek utamanya adalah 46 Salah satu aspek utamanya adalah 46
menekankan pengembangan menekankan pengembangan
kepekaan terhadap bilangan atau kepekaan terhadap bilangan atau
dikenal dengan number sense. dikenal dengan number sense.
Number sense dapat diartikan Number sense dapat diartikan
sebagai berpikir fleksibel dan sebagai berpikir fleksibel dan
intuisi tentang bilangan. Untuk intuisi tentang bilangan. Untuk
menilai sifat number sense yang menilai sifat number sense yang
dimiliki seorang individu, kita dimiliki seorang individu, kita
harus memeriksa fleksibilitas harus memeriksa fleksibilitas
terhadap bilangan yang terhadap bilangan yang
ditunjukkan oleh individu tersebut. ditunjukkan oleh individu tersebut.
Fleksibilitas ini dapat diamati 27 Fleksibilitas ini dapat diamati 27
ketika seseorang melakukan empat ketika seseorang melakukan empat
komponen number sense, yaitu komponen number sense, yaitu
menilai besaran bilangan, menilai besaran bilangan,
komputasi mental, estimasi, dan komputasi mental, estimasi, dan
menilai kerasionalitasan atau menilai kerasionalitasan atau
kewajaran hasil perhitungan yang kewajaran hasil perhitungan yang
diperoleh. diperoleh.

Jumlah 211 200


Number sense adalah prasyarat untuk semua perkembangan komputasi. Guru dapat
mengembangkan number sense dengan menyediakan tugas-tugas matematika yang kaya dan
mendorong siswa untuk membuat hubungan dengan pengalaman pribadi mereka dan
pembelajaran mereka sebelumnya. Bilangan direpresentasikan dalam lima cara, yaitu sebagai
sekelompok benda, pola himpunan-titik, posisi pada garis, posisi pada timbangan, dan titik pada
suatu tombol. Anak-anak yang terbiasa dengan representasi yang bermacam-macam ini dan
bahasa yang digunakan untuk berbicara mengenai bilangan tersebut memerlukan waktu yang
lebih sedikit untuk memahami permasalahan bilangan. Pemahaman anak mengenai bilangan
bertujuan untuk menambah dan mengembangkan keterampilan berhitung dengan bilangan
sebagai alat dalam kehidupan sehari-hari. Siswa harus diberikan kesempatan untuk
meningkatkan kepekaan mereka terhadap bilangan. Perbedaan dapat muncul dalam masing-
masing kelompok siswa dan guru mungkin menemukannya di dalam kelas pada situasi yang
sama. Salah satu aspek utamanya adalah menekankan pengembangan kepekaan terhadap
bilangan atau dikenal dengan number sense. Number sense dapat diartikan sebagai berpikir
fleksibel dan intuisi tentang bilangan. Untuk menilai sifat number sense yang dimiliki seorang
individu, kita harus memeriksa fleksibilitas terhadap bilangan yang ditunjukkan oleh individu
tersebut. Fleksibilitas ini dapat diamati ketika seseorang melakukan empat komponen number
sense, yaitu menilai besaran bilangan, komputasi mental, estimasi, dan menilai kerasionalitasan
atau kewajaran hasil perhitungan yang diperoleh.
Revisi 150 Kata

Sebelum revisi Jumlah Setelah Revisi Jumlah


Kata Kata
Number sense adalah prasyarat 33 Number sense adalah prasyarat 21
untuk semua perkembangan untuk semua perkembangan
komputasi. Guru dapat komputasi yang dikembangkan
mengembangkan number sense dengan tugas matematika yang
dengan menyediakan tugas-tugas berhubungan dengan pengalaman
matematika yang kaya dan pribadi dan pembelajaran
mendorong siswa untuk membuat sebelumnya.
hubungan dengan pengalaman
pribadi mereka dan pembelajaran
mereka sebelumnya.
Bilangan direpresentasikan dalam 22 Bilangan direpresentasikan dalam 22
lima cara, yaitu sebagai lima cara, yaitu sebagai
sekelompok benda, pola himpunan- sekelompok benda, pola himpunan-
titik, posisi pada garis, posisi pada titik, posisi pada garis, posisi pada
timbangan, dan titik pada suatu timbangan, dan titik pada suatu
tombol. tombol.
Anak-anak yang terbiasa dengan 44 Anak-anak akan terbiasa dengan 41
representasi yang bermacam- representasi ini dan bahasa yang
macam ini dan bahasa yang digunakan untuk berbicara
digunakan untuk berbicara mengenai bilangan tersebut
mengenai bilangan tersebut memerlukan waktu yang sedikit
memerlukan waktu yang lebih untuk memahami permasalahan
sedikit untuk memahami bilangan. Pemahaman anak
permasalahan bilangan. mengenai bilangan bertujuan untuk
Pemahaman anak mengenai menambah dan mengembangkan
bilangan bertujuan untuk keterampilan berhitung dengan
menambah dan mengembangkan bilangan sebagai alat dalam
keterampilan berhitung dengan kehidupan sehari-hari
bilangan sebagai alat dalam
kehidupan sehari-hari.
Salah satu aspek utamanya adalah 46 Salah satu aspek utamanya adalah 24
menekankan pengembangan menekankan pengembangan
kepekaan terhadap bilangan atau kepekaan terhadap bilangan atau
dikenal dengan number sense. dikenal dengan number sense.
Number sense dapat diartikan Number sense berarti berpikir
sebagai berpikir fleksibel dan fleksibel dan intuisi tentang
intuisi tentang bilangan. Untuk bilangan.
menilai sifat number sense yang
dimiliki seorang individu, kita
harus memeriksa fleksibilitas
terhadap bilangan yang
ditunjukkan oleh individu tersebut.
Untuk menilai sifat number sense 20 Sifat number sense yang dimiliki 16
yang dimiliki seorang individu, kita individu dinilai dengan memeriksa
harus memeriksa fleksibilitas fleksibilitas terhadap bilangan yang
terhadap bilangan yang ditunjukkan oleh individu.
ditunjukkan oleh individu tersebut.

Fleksibilitas ini dapat diamati 27 Fleksibilitas dapat diamati ketika 25


ketika seseorang melakukan empat seseorang melakukan empat
komponen number sense, yaitu komponen number sense: menilai
menilai besaran bilangan, besaran bilangan, komputasi
komputasi mental, estimasi, dan mental, estimasi, dan menilai
menilai kerasionalitasan atau kerasionalitasan atau kewajaran
kewajaran hasil perhitungan yang hasil perhitungan yang diperoleh.
diperoleh.
Jumlah 192 Jumlah 149

Number sense adalah prasyarat untuk semua perkembangan komputasi yang dikembangkan
dengan tugas matematika yang berhubungan dengan pengalaman pribadi dan pembelajaran
sebelumnya. Bilangan direpresentasikan dalam lima cara, yaitu sebagai sekelompok benda, pola
himpunan-titik, posisi pada garis, posisi pada timbangan, dan titik pada suatu tombol. Anak-anak
akan terbiasa dengan representasi ini dan bahasa yang digunakan untuk berbicara mengenai
bilangan tersebut memerlukan waktu yang sedikit untuk memahami permasalahan bilangan.
Pemahaman anak mengenai bilangan bertujuan untuk menambah dan mengembangkan
keterampilan berhitung dengan bilangan sebagai alat dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu
aspek utamanya adalah menekankan pengembangan kepekaan terhadap bilangan atau dikenal
dengan number sense. Number sense berarti berpikir fleksibel dan intuisi tentang bilangan. Sifat
number sense yang dimiliki individu dinilai dengan memeriksa fleksibilitas terhadap bilangan
yang ditunjukkan oleh individu. Fleksibilitas dapat diamati ketika seseorang melakukan empat
komponen number sense: menilai besaran bilangan, komputasi mental, estimasi, dan menilai
kerasionalitasan atau kewajaran hasil perhitungan yang diperoleh.
Sebelum revisi Jumlah Setelah Revisi Jumlah
Kata Kata
Number sense adalah prasyarat 21 Number sense merupakan prasyarat 18
untuk semua perkembangan semua perkembangan komputasi
komputasi yang dikembangkan melaui tugas matematika yang
dengan tugas matematika yang berhubungan dengan pengalaman
berhubungan dengan pengalaman pribadi dan pembelajaran
pribadi dan pembelajaran sebelumnya.
sebelumnya.
Bilangan direpresentasikan dalam 22 Bilangan direpresentasikan 16
lima cara, yaitu sebagai sebagai: sekelompok benda, pola
sekelompok benda, pola himpunan- himpunan-titik, posisi pada garis
titik, posisi pada garis, posisi pada dan timbangan, dan titik pada
timbangan, dan titik pada suatu tombol.
tombol.
Anak-anak akan terbiasa dengan 41 Pemahaman anak mengenai 18
representasi ini dan bahasa yang bilangan bertujuan untuk
digunakan untuk berbicara menambah dan mengembangkan
mengenai bilangan tersebut keterampilan berhitung dengan
memerlukan waktu yang sedikit bilangan sebagai alat dalam
untuk memahami permasalahan kehidupan sehari-hari.
bilangan. Pemahaman anak
mengenai bilangan bertujuan untuk
menambah dan mengembangkan
keterampilan berhitung dengan
bilangan sebagai alat dalam
kehidupan sehari-hari
Salah satu aspek utamanya adalah 24 Aspek utama dalam penekanan 18
menekankan pengembangan pengembangan bilangan dikenal
kepekaan terhadap bilangan atau dengan number sense yang berarti
dikenal dengan number sense. berpikir fleksibel dan intuisi
Number sense berarti berpikir tentang bilangan.
fleksibel dan intuisi tentang
bilangan.
Sifat number sense yang dimiliki 16 Sifat number sense dinilai dengan 11
individu dinilai dengan memeriksa memeriksa fleksibilitas terhadap
fleksibilitas terhadap bilangan yang bilangan yang ditunjukkan.
ditunjukkan oleh individu.
Fleksibilitas dapat diamati ketika 25 Fleksibilitas diamati dengan: 18
seseorang melakukan empat menilai besaran bilangan,
komponen number sense: menilai komputasi mental, estimasi, dan
besaran bilangan, komputasi menilai kerasionalitasan atau
mental, estimasi, dan menilai kewajaran hasil perhitungan yang
kerasionalitasan atau kewajaran diperoleh.
hasil perhitungan yang diperoleh.
Jumlah 149 Jumlah 99

Number sense merupakan prasyarat semua perkembangan komputasi melaui tugas matematika
yang berhubungan dengan pengalaman pribadi dan pembelajaran sebelumnya. Bilangan
direpresentasikan sebagai: sekelompok benda, pola himpunan-titik, posisi pada garis dan
timbangan, dan titik pada tombol. Pemahaman anak mengenai bilangan bertujuan untuk
menambah dan mengembangkan keterampilan berhitung dengan bilangan sebagai alat dalam
kehidupan sehari-hari Aspek utama dalam penekanan pengembangan bilangan dikenal dengan
number sense yang berarti berpikir fleksibel dan intuisi tentang bilangan. Sifat number sense
dinilai dengan memeriksa fleksibilitas terhadap bilangan yang ditunjukkan. Fleksibilitas diamati
dengan: menilai besaran bilangan, komputasi mental, estimasi, dan menilai kerasionalitasan atau
kewajaran hasil perhitungan yang diperoleh.
Sebelum revisi Jumlah Setelah Revisi Jumlah
Kata Kata
Number sense merupakan 18 Number sense merupakan 18
prasyarat semua perkembangan prasyarat semua perkembangan
komputasi melaui tugas komputasi melaui tugas
matematika yang berhubungan matematika yang berhubungan
dengan pengalaman pribadi dan dengan pengalaman pribadi dan
pembelajaran sebelumnya. pembelajaran sebelumnya.
Bilangan direpresentasikan 16 Bilangan direpresentasikan 16
sebagai: sekelompok benda, pola sebagai: sekelompok benda, pola
himpunan-titik, posisi pada garis himpunan-titik, posisi pada garis
dan timbangan, dan titik pada dan timbangan, dan titik pada
tombol. tombol.
Pemahaman anak mengenai 18 Pemahaman mengenai bilangan 10
bilangan bertujuan untuk bertujuan untuk menambah dan
menambah dan mengembangkan mengembangkan keterampilan
keterampilan berhitung dengan berhitung.
bilangan sebagai alat dalam
kehidupan sehari-hari.
Aspek utama dalam penekanan 18 Aspek utama dalam penekanan 18
pengembangan bilangan dikenal pengembangan bilangan dikenal
dengan number sense yang berarti dengan number sense yang
berpikir fleksibel dan intuisi berarti berpikir fleksibel dan
tentang bilangan. intuisi tentang bilangan.
Sifat number sense dinilai dengan 29 Sifat number sense dinilai 18
memeriksa fleksibilitas terhadap dengan memeriksa fleksibilitas
bilangan yang ditunjukkan. dengan menilai: besaran
Fleksibilitas diamati dengan: bilangan, komputasi mental,
menilai besaran bilangan, estimasi, dan kewajaran hasil
komputasi mental, estimasi, dan perhitungan.
menilai kerasionalitasan atau
kewajaran hasil perhitungan yang
diperoleh.

Number sense merupakan prasyarat semua perkembangan komputasi melaui tugas matematika
yang berhubungan dengan pengalaman pribadi dan pembelajaran sebelumnya. Bilangan
direpresentasikan sebagai: sekelompok benda, pola himpunan-titik, posisi pada garis dan
timbangan, dan titik pada tombol. Pemahaman mengenai bilangan bertujuan untuk menambah
dan mengembangkan keterampilan berhitung. Aspek utama dalam penekanan pengembangan
bilangan dikenal dengan number sense yang berarti berpikir fleksibel dan intuisi tentang
bilangan. Sifat number sense dinilai dengan memeriksa fleksibilitas dengan menilai: besaran
bilangan, komputasi mental, estimasi, dan kewajaran hasil perhitungan.

Number sense is a prerequisite for all computing development through mathematical tasks
related to personal experience and prior learning. Numbers are represented as: a set of objects, a
set-point pattern, positions on lines and scales, and points on a button. An understanding of
numbers aims to add and develop numeracy skills. The main aspect in emphasizing the
development of numbers is known by the number sense which means flexible thinking and
intuition about numbers. The nature of number sense is assessed by examining flexibility by
assessing the magnitude of numbers, mental computation, estimation, and reasonableness of the
calculations.

Anda mungkin juga menyukai