Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN LUWU UTARA

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MALANGKE BARAT
Jln A Nyiwi No 3 Amassangan, Desa Pao Kecamatan Malangke Barat

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MALANGKE BARAT


TENTANG
ISI REKAM MEDIS
NOMOR : 430/ /PKM-MB/ SK / I / 2014
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD PUSKESMAS MALANGKE BARAT

Menimbang : a. Bahwa Puskesmas adalah sarana pelayanan


kesehatan pemerintah tempat
penyelenggaraan upaya pelayanan kesehatan
secara langsung kepada pasien dimana
Tenaga Kesehatan akan mencatat segala
tindakan yang dilakukan kepada pasien dalam
rangka pemberian pelayanan kesehatan;

b. bahwa rekam medis adalah buku atau folder


yang berisikan catatan dan dokumen tentang
identitas pasien ,pemeriksaan, pengobatan,
tindakan dan pelayanan lain yang btelah
diberikan kepada pasien;

c. bahwa untuk memenuhi maksud pada huruf a


dan b diatas, maka sangat perlu untuk
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2009
Tentang kesehatan ( Lembaran Negara
Republik IndonesiaTahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaga Negara Republik
Indonesia Nomor 5063);

2. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang


Praktek Kedokteran;

3. Undang-Undang no 36 Tahun 2014 tentang


Tenaga Kesehatan;

4. Peraturan Meneri Kesehatan Nomor 269 /


MENKES / II / 2008 tentang Rekam Medis;

5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 290 /


MENKES / PER / III/2008 tentang Persetujuan
Tindakan Kedokteran;

6. Keputusan menteri Kesehatan Republik


Indonesia Nomor: 1457 / MENKES / SK/
X/2003 tentang standart minimal bidang
kesehatan di kabupaten / kota;

7. Keputusan menteri Kesehatan 128/MENKES/


SK/ II/2004 tentang kebijakan dasar
puskesmas;
MEMUTUSKAN

Menetapkan KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS


MALANGKE BARAT

KESATU Segala tindakan yang dilakukan kepada pasien dalam


rangka pemberian pelayanan kesehatan dicatat atau
didokumentasikan yaitu identitas pasien, hasil
pemeriksaan, pengobatan , serta tindakan yang
dilakukan ;

KEDUA Sebagai upaya tindak lanjut untuk Mewujudkan


tersebut pada diktum kesatu, sangat penting untuk
dibuatkan keputusan tentang isi rekam medis

KETIGA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan


dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat
kekeliruan didalamnya akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Amassangan
Pada tanggagal : 2 Januari 2014

KEPALA UPTD PUSKESMAS


MALANGKE BARAT

SUMARNI
PKT:Penata Tk I
NIP: 19671117 198903 2 012
Lampiran 1 : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MALANGKE
BARAT NOMOR : 430 / / PKM-MB/SK / I/ 2014
TENTANG ISI REKAM MEDIS ;

Isi Rekam Medis:


1. Identitas Pasien :
a. Nama Penderita
b. Umur / Tanggal Lahir
c. Jenis Kelamin
d. Alamat
e. Tanggal masuk Rawat Inap atau tanggal berobat
f. Status ( kawin / janda atau duda / tidak kawin )
g. Riwayat Penyakit sekarang / dahulu
h. Tanda-tanda vital
i. Diagnosa
j. Keluhan pasien dan hasil

Anda mungkin juga menyukai