Alat Kontrasepsi Dalam Rahim Atau Disingkat AKDR Lebih Populer Dengan Sebutan Spiral Dan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Alat kontrasepsi dalam rahim atau disingkat AKDR lebih populer dengan sebutan Spiral

dan IUD. Padahal bentuk dari IUD dan spiral itu berbeda loh, spiral bentuknya melengkung
sedangkan IUD umumnya berbentuk T lurus seperti batang.

Mari simak lebih lengkap penjelasan mengenai macam dan jenis kontrasepsi spiral dan IUD
(AKDR) dibawah ini.

Image Source

Berdasarkan gambar IUD pada gambar diatas, telah diketahui beberapa jenis alat kontrasepsi
dalam rahim (AKDR).

Jenis IUD dibagi menjadi beberapa jenis menurut kandungannya, diantaranya:

1. Alat kontrasepsi dalam rahim non hormonal

Menurut bentuknya AKDR non hormonal dibagi menjadi:

 Bentuk terbuka (oven device) contoh : Lippesloop, CUT


 Bentuk tertutup (closed device ) Contoh : Ota-Ring

Menurut tambahan atau metal tembaga dibagi menjadi:

 Medicated IUD, contoh: Cu T 200.


 Un medicated IUD, contoh : Lippesloop.

2. Alat kontrasepsi dalam rahim hormonal

 Progestasert T = Alza T, mengandung 38 mg progesteron dan barium sulfat, melepaskam


65 mcg progesteron perhari.
 LNG-20, mengandung 46-60 mg levonorgestrel, dengan pelepasan 20mcg perhari.

IUD yang banyak dipakai di Indonesia berjenis Un medicated yaitu Lippes loop dan yang dari
jenis Medicated Cu T. Sebaiknya konsultasikan terlebih dahulu kepada dokter atau Bidan yang
akan memasangkan AKDR atau anda dapat membaca mengenai kelebihan dan kekurangan KB
Spiral IUD. Karena sebelum memasang AKDR IUD atau spiral, calon akseptor harus dilakukan
pemeriksaan fisik dan anamnesa untuk menentukan apakah akan cocok menggunakan alat
kontrasepsi dalam rahim, baca juga mengenai efek samping KB spiral IUD untuk memantapkan
pilihan.
Macam Jenis Kontrasepsi Spiral IUD (AKDR) by Fian
Rubianti Am.Keb
Anda sedang membaca artikel tentang: Macam Jenis Kontrasepsi Spiral IUD (AKDR) via
DuniaBidan.com yang ditulis oleh Fian Rubianti Am.Keb. jika Anda suka dengan Artikel ini
silahkan like, bagikan, atau komentar. Anda juga dapat berlangganan Artikel setiap hari, Gratis!
melalui form Subscribe di atas. Artikel akan dikirimkan otomatis ke email Anda setiap hari.

Anda mungkin juga menyukai