Anda di halaman 1dari 4

Visi, Misi dan Tujuan Pendidikan

Prodi Ilmu Keperawatan

Visi:

Menjadi Program Studi Ilmu Keperawatan dan Ners yang islami, profesional dan
mandiri di bidang keperawatan komunitas tingkat nasional pada tahun 2022.

Misi:

1. Menyelenggarakan pendidikan sarjana dan profesi keperawatan yang islami


sesuai catur darma pendidikan tinggi Muhammadiyah.
2. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah keperawatan tingkat nasional.
3. Membangun kerjasama dengan berbagai pihak dalam meningkatkan
kompetensi keperawatan.

Tujuan:

1. Menghasilkan lulusan yang berkompeten dan islami di bidang keperawatan


2. Menghasilkan penelitian berkualitas dalam bidang keperawatan.
3. Terselenggaranya pengabdian kepada masyarakat secara berkesinambungan
dalam bidang keperawatan.
4. Terselenggaranya kegiatan ilmiah yang mendorong peningkatan kompetensi
keperawatan tingkat nasional berupa seminar, workshop, maupun
simposium.
5. Terbinanya kerjasama nasional maupun internasional guna meningkatkan
kompetensi lulusan dibidang keperawatan.

i
LEMBAR PENGESAHAN

KARYA TULIS ILMIAH

Judul : Teori Keperawatan Lansia

Nama : Indah Yulinda Pramesti 160711031

Program Studi : S1 Ilmu Keperawatan

Nama Koodinator : Leya Indah Permatasari., M.Kep., Ners

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Lansia

Program Studi : S1 Ilmu Keperawatan

Cirebon, 7 April 2019

Menyetujui, Mengetahui,
Kaprodi Ilmu Keperawatan Dosen Pembimbing

Rully Annisa., M.Kep., Ners Leya Indah Permatasari., M.Kep.,


Ners

ii
KATA PENGANTAR

Puji Syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala rahmat dan ridho-
Nya, sehingga penulis dapat menyalurkan kemampuan akademiknya melalui sebuah
makalah yang berjudul “Teori Keperawatan Lansia”. Sholawat serta salam semoga
selalu terlimpahkan pada Baginda Rosulullah Muhammad SAW yang semoga kita
memperoleh Syafa’at darinya kelak di alam akhirat.
Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dari pihak lain maka penulis tidak akan
dapat menyelesaikan makalah ini. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis
menyampaikan terima kasih yang tulus kepada semua pihak yang telah membantu
menyelesaikan makalah ini.
Sebuah pengakuan akademik yang nyata bahwa susunan laporan penulis ini masih
mengandung celah kekurangan dan kesalahan, untuk itu penulis menampung koreksi dan
saran untuk dikaji dalam penyempurnaan laporan penulisan ini.
Akhir kata penulis berharap makalah ini bermanfaat bagi seluruh masyarakat
secara umum dan bagi para calon perawat khususnya.

Cirebon, 7 April 2019

Penulis

iii
DAFTAR ISI

Visi dan Misi ….…………….............................................................................. i


Lembar Pengesahan..……….............................................................................. ii
Kata Pengantar………………........................................................................... iii
Daftar Isi...……...……………............................................................................ iv

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang………….......................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah ……............................................................................ 2
1.3Tujuan Penulisan………............................................................................ 2
BAB II PEMBAHASAN
2.1 Definisi Lansia………….......................................................................... 3
2.2 Klasifikasi Lansia Berdasarkan Usia........................................................ 3
2.3 Teori Lansia…………….......................................................................... 5
BAB III PENUTUP
3.1 Kesimpulan.....………............................................................................ 14
3.2Saran ………………………………....................................................... 14
Daftar Pustaka ……………............................................................................. 15

iv

Anda mungkin juga menyukai