Anda di halaman 1dari 13

Pertemuan ketiga

Kuliah Statistika
Ukuran Pemusatan Data

Mohammad Apriniyadi, S.Si.,M.Sc.

Program Studi Teknik Geologi


Fakultas Teknologi Kebumian dan Energi
Universitas Trisakti
Rata-rata Hitung (mean)

i n

x1  x2  x3  ....  xn x i
x  i n
.............................(1)
n n

x1  70, x2  65, x3  45, x4  70, x5  60, x6  55, x7  65, x8  50, x9  90, x10  85

70  65  45  70  60  55  65  50  90  85 636
x 
10 10

x
 fx i i
...................................................(2)
f i

  f i .ci 
x  x0  P  .........................................(3)
  f i 
  f i .ci 
x  x0  P  .........................................(3)
  f i 

Dengan :
𝑐𝑖 adalah pengkodean
𝑥0 adalah nilai tengah yang menggunakan kode 0
P adalah panjang kelas/interval
Contoh:
Data distribusi frekuensi nilai matakuliah statistik mahasiswa teknik
geologi adalah
no Kelas interval Frekuensi (f i )
1 47-52 6
2 53-58 2
3 59-64 12
4 65-70 10
5 71-76 23
6 77-82 14
7 83-88 10
8 89-94 5
9 95-100 4

Hitunglah mean dari data tersebut dengan metode hitung biasa dan
coding
Metode biasa
no Kelas interval Frekuensi (f i ) x i fi.xi
1 47-52 6 49.5 297
2 53-58 2 55.5 111
3 59-64 12 61.5 738
4 65-70 10 67.5 675
5 71-76 23 73.5 1690.5
6 77-82 14 79.5 1113
7 83-88 10 85.5 855
8 89-94 5 91.5 457.5
9 95-100 4 97.5 390

86 6327

x
 fx i i

6327
 73.57
f i 86
Jadi nilai rata-ratanya adalah 73.57
Metode coding
no Kelas interval Frekuensi (f i ) 𝑐𝑖 𝑖 𝑐𝑖 𝑥𝑖
1 47-52 6 -4 -24 49.5
2 53-58 2 -3 -6 55.5
3 59-64 12 -2 -24 61.5
4 65-70 10 -1 -10 67.5 Nilai x0
5 71-76 23 0 0 73.5
6 77-82 14 1 14 79.5
7 83-88 10 2 20 85.5
8 89-94 5 3 15 91.5
9 95-100 4 4 16 97.5

86 1 661.5

  f i .ci  1 Hasil sama dengan


x  x0  P    73.5  6    73,57
  f i   86  cara biasa
MODUS
Modus adalah nilai yang mempunyai frekuensi terbesar dalam suatu
kumpulan data.
Modus berguna untuk mengetahui tingkat keseringan suatu peristiwa.
Macam-macam modus: bimodal, trimodal, multimodal.
Contoh: tentukan modus dari data berikut: 25,26,85,25,78,85,25,85,77,98,65
Jawab: modusnya adalah 25 dan 85, merupakan modus bimodal
Jika data berupa interval maka untuk menghitung modus adalah

b1
M0  b  P .......................(4)
b1  b2
Dengan: b = tepi batas bawah kelas modus
P = Panjang Kelas/interval
𝑏1 = Frekuensi kelas modus dikurangi frekuensi kelas sebelumnya
𝑏2 = Frekuensi kelas modus dikurangi frekuensi kelas berikutnya
Contoh
Carilah Modus dari data berikut
no Kelas interval Frekuensi (f i )
1 47-52 6
2 53-58 2
3 59-64 12
4 65-70 10
5 71-76 23 Kelas Modus
6 77-82 14
7 83-88 10
8 89-94 5
9 95-100 4
Berdasarkan table diatas, diperoleh:
𝑏1 = 23 − 10 = 13
𝑏2 = 23 − 14 = 9
𝑏 = 70.5, 𝑃 = 6
13 78
Modus adalah 𝑀𝑜 = 70.5 + 6 13+9 = 70.5 + 22 = 74.045
MEDIAN
Median merupakan titik tengah dari pengamtan yang disusun secara teratur
menurut besarnya data. Median membagi nilai pengamatan yang ada pada
gugus data sehingga 50% terletak dibawah median dan 50% diatas median.
Contoh: Carilah median dari data berikut
2,3,5,7,8,9,10 mediannya adalah 7
7+8
2,3,5,7,8,9,10,11 mediannya adalah = 7.5
2

Jika datanya berupa interval maka persamaanya adalah

1 
 nF 
M e  b  P 2 ......................(5)
 f 
 
 
Dengan: F = Jumlah frekuensi sebelum kelas median
n = jumlah seluruh frekuensi
Contoh:
Diberikan table distribusi frekuensi sebagai berikut

no Kelas interval Frekuensi (f i )


1 31-40 1
2 41-50 2
3 51-60 5
4 61-70 15
5 71-80 20 Letak Median
6 81-90 25
7 91-100 5
Jumlah 73
73
Cari letak kelas mediannya : = 36,5
2

Medinnya terletak pada interval ke 5


b = 70,5; p =10; F = 1+2+5+15 = 23; f = 20 ; n = 73
1 
 .73  23 
M e  70.5  10 2   77,25
 20 
 
 
Hubungan antara Mean, Median dan Modus
Hubungan yang dapat diambil kesimpulan dari nilai Mean, Median, dan
Modus adalah:
1. Jika nilai mean, Median dan Modus sama besar (𝑥 = 𝑀𝑒 = 𝑀𝑜 ) artinya nilai
mean, median dan modus terletak pada satu titik dari kurva distribusi
frekuensi, dan kurva/data berbentuk simetri
2. Bila Mean lebih besar dari median dan nilai modus, artinya nilai mean
terletak disebelah kanan kurva distribusi frekuensi, kemudian median
ditengah dan modus dikiri. Kurva tidak simetri dan melenceng kesebelah
kanan
3. Jika mean lebih kecil dari nilai median dan nilai modus , artinya nilai mean
terletak disebelah kiri kurva distribusi frekuensi, median ditengah dan
modus di kanan. Kurva tidak simetris dan melenceng ke kiri
Latihan
Hitunglah nilai rata-rata data populasi jumlah penduduk di bawah ini dengan
metode biasa dan coding, Modus, dan mediannya?

1 1-7 7
2 43-49 90
3 8-14 12
4 22-28 15
5 57-63 24
6 29-35 27
7 36-42 96
8 50-56 36
9 64-70 17
10 15-21 9

Anda mungkin juga menyukai