Anda di halaman 1dari 3

Cara kerja (Moving Averages)

1. Buka software QM for Windows


2. Klik toolbar Module
3. Pilih Forecasting

4. Klik toolbar File kemudian New lalu pilih Time Series Analysis

5. Setelah muncul kolom seperti ini, ganti title menjadi NAMA_MA


 MA merupakan singkatan dari Moving Averages
6. Ubah Number of Past Periods menjadi 12
 Menandakan bahwa periode yang digunakan selama 12 bulan atau 1 tahun
7. Ubah Row Names mejadi nama bulan yang diawali dengan bulan January, lalu klik OK

8. Muncul tabel seperti dibawah

9. Ganti method diatas tabel menjadi Moving Averages


10. Ganti Periods to average menjadi berapa bulan yang diinginkan, disini kita mengambil 2
11. Isi demand per bulan sesuai dengan data yang ada
12. Jika data sudah diisi secara sesuai, klik toolbar Solutions
13. Pilih tile
14. Muncul data seperti di gambar yang berisi Details and Error Analysis, Errors as a Function of
n, Control (Tracking Signal), dan [Data] Result

15. Kemudian klik File lalu Save as Excel File lalu convert

16. Data akan muncul di Excel

Anda mungkin juga menyukai