Anda di halaman 1dari 7

KEPUTUSAN

KEPALA KLINIK AULIA


Nomor : 001/KA/IV/2019

tentang

PERSYARATAN KOMPETENSI TENAGA KLINIK

KEPALA KLINIK AULIA,

Menimbang : a. bahwa agar mutu penyelenggaraan pelayanan


Klinik dapat dijamin, maka penyelenggaraan
pelayanan harus dilayani oleh tenaga yang
memenuhi persyaratan kompetensi;
b. bahwa agar penyelenggaraan pelayanan Klinik
dilayani oleh tenaga kesehatan yang memenuhi
persyaratan kompetensi, maka perlu disusun
kebijakan tentang persyaratan kompetensi
untuk seluruh jabatan yang ada di Klinik;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29


Tahun 2004 tentang praktik kedokteran;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor
144, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5063);
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan;
4. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 38
Tahun 2014 tentang Keperawatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 46 tahun 2015, tentang
Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 1457/MENKES/SK/X/2003
tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten/Kota;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 81/MENKES/SK/I/2004
tentang Pedoman Penyusunan Perencanaan
SDM Kesehatan di Tingkat Provinsi,
Kabupaten/Kota Serta Rumah Sakit;
8. Keputusan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor HK.0305/III/3/9174/2012
tentang Standar Kompetensi Lulusan
Pendidikan Tenaga Kesehatan Lingkungan;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 9 Tahun 2014 tentang Klinik;
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun
2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik
Pratama dan Tempat Praktek Mandiri;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA KLINIK TENTANG


KEBIJAKAN PERSYARATAN KOMPETENSI
JABATAN DI KLINIK AULIA.

Kesatu : Kebijakan Persyaratan Kompetensi Jabatan di


Klinik Aulia sebagaimana tercantum dalam
Lampiran merupakan bagian yang tidak
terpisahkan dari surat keputusan ini.

Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal


ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan
diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Karawang
pada tanggal : 2 April 2019
KEPALA KLINIK AULIA,

Susi Suciati, SKM


LAMPIRAN KEPUTUSAN
KEPALA KLINIK
NOMOR : 001/KA/IV/2019
TENTANG :
PERSYARATAN
KOMPETENSI JABATAN DI
KLINIK AULIA.

PERSYARATAN KOMPETENSI JABATAN


KLINIK AULIA PURWASARI

No Jabatan Persyaratan Kompetensi


 kepala klinik dipersyaratkan
harus mempunyai latar
belakang pendidikan paling
sedikit tenaga medis atau
1 Penanggung jawab Klinik sarjana di bidang kesehatan
yang kurikulum
pendidikannya mencakup
kesehatan masyarakat.
 Memiliki STR
 Dokter Umum
dipersyaratkan harus
berpendidikan Sarjana
Kedokteran
 Sangat dianjurkan untuk
mengetahui semua jenis
penyakit karena dokter
umum merupakan lini
pertama dari sebagian besar
pengobatan sebuah penyakit.
2 Dokter Umum
 Dapat mengenali dan
menempatkan gambaran
klinis sesuai penyakit
 Mampu memberikan terapi
pendahuluan dan merujuk
pada spesialis yang relevan (
bukan kasus gawat darurat
) maupun ( kasus gawat
darurat )
 Memiliki STR
 Dokter Gigi dipersyaratkan
harus berpendidikan Sarjana
3 Dokter gigi kedokteran
 Seorang Dokter Gigi harus
professional dalam
profesinya,baik dalam
menentukan diagnose
maupun menentukan terapi
dari diagnose yang
ditegakkan.
 Dokter Gigi harus menguasi
pemeriksaan fisik secara
umum dan system
Stomatognatik
 Dokter gigi menguasai
pemulihan fungsi system
Stomatognatik
 Dokter Gigi harus menguasai
Ilmu kesehatan Gigi dan
Mulut
 Seorang Dokter Gigi harus
menguasai manajemen
Praktik Kedokteran Gigi
 Memiliki STR
 Minimal D3 Keperawatan
dan memiliki STR
 Mampu menyusun dan
melaksanakan asuhan
keperawatan
4 Perawat  Mampu memberikan
perawatan terhadap klien
yang mengalami gangguan
fungsi sistim tubuh,
gangguan mental, lanjut
usia, dll
 Minimal D3 Keperawatan
Gigi dan memiliki STR
 Kemampuan yang
menunjukkan dalam
permasalahan keprawatan
gigi
 Kemampuan dalam
mengelola pelayananasuhan
kesehatan gigi dan mulut
5 Perawat gigi
 Kemampuan menggunakan
secara tepat zat desinfektan
dan dekontaminasi
 Kemampuan
membersihkan,mensterilkn
dan memelihara fasilitas dan
instrument kesehatan gigi
yang steril
 Kemampuan mempersiapkan
dan menggunakan alat alat
kedokteran elektrik
 Minimal D3 Kebidanan dan
memiliki STR
 Mampu memberikan asuhan
yang bermutu tinggi dan
memberikan pelayanan yang
menyeluruh kepada
masyarakat dalam rangka
meningkatkan kehidupan
keluarga yang
sehat,perencanaan
6 Bidan kehamilan,dan kesiapan
menjadi orang tua
 Bidan memberikan asuhan
memberikan asuhan
kebidanan pada wanita / ibu
dengan gangguan sistm
reproduksi
 Mampu memberikan asuhan
pada ibu nifas dan
menyusui yang bermutu
tinggi
 Minimal S1 Farmasi
 Mampu melakukan praktik
Kefarmasian secara
professional dan etik
 Mampu menyelesaikan
7 Apoteker masalah terkait dengan
penggunaan sediaan farmasi
 Mampu berkontribusi dalam
upaya preentif dan promotif
kesehatan masyarakat

 Minimal SMK Farmasi
 Mampu mengelola sediaan
farmasi dan alat kesehatan
8 Assistant apoteker
 Mampu berkontribusi dalam
upaya preentif dan promotif
kesehatan masyarakat
9 Petugas farmasi  Minimal SMK Keperawatan
 Minimal SMA
 Perekam medis mampu
Resepsionis atau ahli menetapkan kode penyakit
10
rekam medis dan tindakan dengan tepat
sesuai klasifikasi
internasional tentang
penyakit dan tindakan medis
dalam pelayanan dan
manajemen kesehatan
 Perekam medis mampu
melakukan tugas dalam
memberikan pelayanan
rekam medisdan informasi
kesehatan yangbermutu
tinggi
 Mampu mengelola rekam
medis dan informasi
kesehatan untuk memenuhi
kebutuhan pelayan
medis,administrasi dan
kebutuhan informasi
kesehatan sebagai bahan
pengambilan keputusan di
bidang kesehatan.
 Minimal SMA
 Mampu memimpin klinik
 Mampu mengendalikan dan
mengatur klinik
11 Manager umum
 Mampu mengevaluasi
Aktivitas dalam klinik
 menjadi Problem Solver bagi
permasalahan dalam klinik
 Minimal SMA
 Membuat program kerja
pemeliharaan dan perbaikan
tahunan dan melaporkannya
kepada pimpinan direktur
rumah klinik
 menyediakan sarana dan
12 Sarana & Prasarana
prasarana di klinik
 Maintenance, pemeliharaan
dan perawatan rutin.
 Perencanaan dan program
kegiatan pemeliharaan.
 Pengawasan fasilitas dan
keselamatan kerja
 Minimal SMA
 Bertangggung Jawab
 terhadap koordinator
klinik VCT CST
13 ADM
 Melakukan surat
menyurat dan
administrasi terkait
 Melakukan penatatan,
pengarsipan dan
melakukan pengumpulan
data atau dokumen
 Membuat penatatan
dan pelaporan
 Membersihkan dan
merapihkan alat alat non
medis klinik
 Menyediakan dan meyiapkan
Office Boy / Cleaning
14 keperluan yang di butuhkan
service
 Melaksanakan tugas tertentu
sesuai permintaan karyawan
Divisi yang dilayani

 Menjaga Keamanan dan


15 Security
ketertiban klinik

KEPALA KLINIK AULIA,

Susi Suciati, SKM

Anda mungkin juga menyukai