Anda di halaman 1dari 3

Mikroskop

Mikroskop adalah alat yang digunakan untuk melihat objek yang sangat kecil yang tak bisa dilihat secara
kasat mata. Alat ini biasanya ada disetiap laboratorium untuk mengamati mikroskopis atau organisme
berukuran kecil.

Kaca Pembesar (LUP)

Lup adalah kaca pembesar berbentuk bulat cebung dengan pegangan yang terbuat dari plastik atau
alumunium .Secara sederhana, Fungsi lup adalah untuk memudahkan para peneliti melihat suatu objek
menjadi terlihat lebih besar dari ukuran yang dimilikinya.

Stetoscope

Stetoskop adalah sebuah alat medis akustik yang digunakan untuk memeriksa suara dalam tubuh.
Semisal suara jantung dan pernapasan. Selain itu alat ini digunakan juga untuk mendengar aliran daran
dalam arteri, intestine dan vein. Karena fungsinya tersebut stetoskop di anggap sebagai simbol
pekerjaan doktor.

Autoclave

Autoclave digunakan untuk mensterilkan alat- alat atau perlengkapan medis atau laboratorium dengan
material uap tekanan tinggi jenuh pada 121 ° C selama sekitar 15-20 menit. Pada dasarnya alat ini
bekerja seperti penanak nasi. Hanya saja tekanan dari alat ini dapat menghasilkan panas yang lebih
tinggi.

Kotak Genetika

Kotak genetik adalah kotak yang terbuat dari plastik atau kayu yang berisi 500 kancing dan terdiri dari 5
warna berbeda. Kancing- kancing tersebut dapat saling dipisahkan atau dilekatkan satu dengan lainnya
seperti kancing cetet.

Terarium

Teranium (virarium) adalah wadah atau media yang terbuat dari kaca ataupun plastik transparan.
Teranium adalah biosfer buatan alami karena fungsi biologis yang terjadi pada alat ini mirip dengan yang
terjadi di alam.

Sphygmomanometer (Tensimeter)

Sphygmomanometer atau disebut juga tensimeter adalah alat yang berfungsi unutk mengukur tekanan
darah yang bekerja manual saat memompa ataupun mengurangi

Audus Fotosintesis

Audus fotosintesis adalah alat yang digunakan untuk menguru pernafasan dari tumbungan atau
keceatan penguapan yang diukur berdasarkan luas penawmpang waktu dan kapasitas.
Vaskulum

Vaskulum atau disebut juga kotak botani adalah alat yang digunakan untuk menyimpan contoh contoh
spesimen botani agar tidak cepat kering sewaktu proses pengumpulan di lapangan.

Root Presure / Alat Ukur Tekanan Akar

Alat ukur tekanan akar atau root pressure adalah alat yang digunakan untuk menentukan seberapa
besar tekanan akar dari sebuah tumbuhan tertentu.

Pinset

Alat ini adalah salah satu dari sekian banyak alat alat laboratorium biologi, yang memiliki fungsi sebagai
alat bantu mengambil preparat atau bagian tubuh hewan yang dibedah, agar tidak terkontaminasi.
Ujungnya yang berbentuk lancip dan terbuat dari besi, akan memudahkan proses pengambilan tersebut.

Atmometer/Psikrometer

Atmometer adalah alat yang berfungsi untuk mengukur kecepatan penguatan air dalam udara dalam
lingkungan dan juga waktu tertentu.

Anda mungkin juga menyukai