Anda di halaman 1dari 3

Aspek Yang Diamati Nama Tumbuhan

Zingiber officinale
Habitus (perawakan) Herba
Sistem perakaran Serabut
Basah, bulat, dibawah tanah,
Batang
padat
Percabangan batang Monopodial
Daun
Tipe/jenis daun Majemuk menjari
Letak daun Berseling
Pertulangan daun Hyphodromous
Bentuk daun Linear
Perbungaan/karangan Tunggal
Kelamin bunga Monesi
Simetris, kelipatan 3,
Informasi umum bunga bertangkai, epyhyginous,
lengkap
Calyx 3 sepal kuning kehijuan
Corolla 3 petal ,hijau kekuningan
Perigonium -
Androecium/benang sari
Jumlah stamen 1
Keterkaitan antar stamen Bebas
Keterkaitan stamen dgn Epipetalus
organ lain
Panjang filament (t. sari) 9 mm
Anther Diteka
Gynoecium/putik
Jmlh karpel dan lokus Bicarpel
putik
Perlekatan karpel Apocarpus
Letak ovarium Inferior
Plasentasi Axilar
Jumlah&panjang stylus 2
Buah -
Biji -
Plasentasi -
Umur tumbuhan Tahunan/menahun
Sebagai bumbu dapur, obat
Manfaat ekonomi
tradisional, minuman

Klad Gambar Klasifikasi


Zingiberales
Zingiber Kingdom : Plantae
officinale Divisi :
Tracheophyta
Kelas :
Magnoliopsida
Ordo :
Zingiberales
Famili :
Zingiberaceae
Genus :
Zingiber
Spesies ;
Zingiber officinale
Sumber :
https://id.pinterest.com/pin/533535887087767669

Pembahasan

Jahe adalah tanaman tahunan, berbetang semu, dan berdiri tegak dengan tinggi mencapai
75 cm. secara morfologi tanaman jahe tersusun atas akar, rimpang, batang, daun, dan bunga.
Sistem perakaran pada tanaman jahe adalah akar tunggal yang semakin tumbuh berkembang
seiring dengan umur tanamannya, lalu membentuk rimpang serta tunas yang akan tumbuh menjadi
tanaman baru. Tunas akan tumbuh di bagian atas rimpang, sedangkan akarnya tumbuh di bagian
bawah rimpang.

Bunga pada tanaman jahe terletak di ketiak daun pelindung, bentuknya bervariasi, ada yang
panjang, bulat oval, lonjong, runcing, atau pun tumpul. Ukuran panjang bunga jahe kira – kira 2 -
2,5 cm dan lebarnya 1 – 1,5 cm. Menurut Rugayah (1994), bunga jahe itu terbentuk langusng dari
rimpang, disusun dalam ramgkaian bulir yang bentuknya silinder. Setiap bunga dilindungi oleh
daun pelindung. Jahe merupakan tanaman berkelamin dua (hermafrodit), pada masing – masing
bunga terdapat dua tangkai sari, dua keping kepala sari dan satu calon buah.

Anda mungkin juga menyukai