Anda di halaman 1dari 6

TUGAS PENGGANTI UTS

DisusunGunaMemenuhiTugas Mata KuliahPengantarPsikologi

DosenPengampu :Pariman, M. Psi

Disusunoleh :

1. Tri Susanti (2417078)


2. MelaSafitri (2618015)
3. Ambid Lana Risqo (2618049)
4. SilvianaImaTakhofana (2618075)

PROGRAM STUDI TADRIS MATEMATIKA

FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK)

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PEKALONGAN

TAHUN 2019
1. Psikologi perkembangan

Psikologi perkembangan mempelajari perkembangan manusia mulai dari


prenatal atau sebelum kelahiran hingga kematian. Terdapat tiga spesifikasi
khusus dalam psikologi perkembanganya itu psikologi anak, psikologi dewasa
dan psikologi lanjut. Psikologi anak secara spesifik mempelajari perkembangan
mulai dari prenatal hingga remaja.

Psikolog sosial

Psikologi social mempelajari tingkah laku manusia dalam kaitannya


dengan lingkungan. Studi dalam psikologi social terdiri dari pengaruh sosial,
proses bersama individu, serta interaksi kelompok. Dampak dan pengaruh social
terhadap tingkah laku individu juga dipelajari dalam studi psikologi sosial.
kemudian, psikologi social memiliki cakupan yang sangat luas dalam berbagai
disiplin ilmu.

Psikologi psikopatologi

Psikologi psikopatologi merupakan cabang dari ilmu psikologi yang


berfokus menyelidiki berbagai gangguan mental serta gejala abnormal lainnya.
Psikologi psikopatologi sangat berkaitan erat dengan psikologi abnormal bahkan
bias dikatakan psikopatologi merupakan bagian dari psikologi abnormal.
Patologi sendiri diartikan sebagai ilmu yang mempelajari gangguan.

Psikologi pendidikan

Psikologi pendidikan berfokus pada tingkah laku individu dalam dunia


pendidikan.Psikologi pendidikan juga mempelajari mengenai system pendidikan
dan pengaruhnya bagi individu. Proses individu belajar dan berkembang dan
efektivitas intervensi pendidikan juga dibahas dalam psikologi pendidikan.

Psikologi komunikasi dan media


Psikologikomunikasidan media merupakansalahsatucabangpsikologi
yang mempelajarimengenai proses penyampaianenergidarialatinderakeotak,
proses menerima dan mengolah informasi dan bagaimana pengaruhnya dalam
diri individu. Psikologi komunikasi bertujuan untuk menghasilkan proses
komunikasi yang efektif dimana komunikasi yang efektif penting dalam
memunculkan pengertian, kesenangan, hubungan sosial, tindakan serta
perubahan sikap.

Psikologi abnormal

Psikologi abnormal berfokus pada pemahaman terhadap konsep


abnormalitas psikologi. Psikologi abnormal juga mempelajari klasifikasi dan
kategori gangguan mental serta penyusunan diagnose klinis.

2. faktor internal dan faktor eksternal


a. Dari faktor internal sendiri, Ishaan memiliki beberapa kecerdasan
diantaranya:
1) Kecerdasan Visual
Ishaan mempunyai kemampuan melukis diatas rata-rata anak seumuran siswa
SD kelas 3. Dia mengeksplor apa yang dia lihat melalui imajinasinya yang
sangat kreatif.
2) Kecerdasan interpersonal
Dia seorang anak yang diam dengan penuh pikiran. Seperti saat dia
merenungi dan berfikir ketika ia melihat gerakan ikan dan melihat burung
diluar jendela.
3) Kecerdasan natural
Ia sangat menyukai hewan dari anjing, burung sampai ia memelihara ikan
yang ia pungut di selokan. Ian bahkan takjub akan semua hewan, sampai ia
dapat menirukan suara-suara mereka.
4) Kecerdasan sosial
Ishaan merupakan dari keluarga menengah keatas, namun ia sangat empatik
terhadap orang-orang yang kurang dilingkungan sekitarnya, rasa ingin
menolong terlihat dari sorotan matanya namun dia tak tau harus berbuat apa.
5) Kecerdasan eksistensial
Ketika dia menjawab pertanyaan gurunya untuk mengartikan sebuah puisi,
ishaan menjelaskan puisi itu diluar pemahaman sang guru seperti seorang
sastrawan, namun gurunya menolak jawabanya tapi disisilain salah satu
temannya paham akan jawaban ishaan.
b. Dari foktor eksternal, hal yang mempengaruhi perkambangannya adalah
kepercayaan dan kasih sayang dari gurunya yaitu Ram Nikumbh. Sehingga
perkambangan secara kognitif Ishaan dapat meningkat karena adanya
dorongan dari sang guru.

3. Perkembangan kognitif
Kemampuan kognitif adalah konstruksi proses berpikir, termasuk
mengingat, pemecahan masalah, dan pengambilan keputusan, sejak kecil menuju
remaja hingga dewasa. Perkembangan kognitif pada ihsan sangatlah baik dari
yang tidak bias membaca dan menulis dan pada akhirnya ia bias segalanya.
Setelah salah satu guru memberikan stimulus tentang seseorang yang tidak bias
membaca dan menulis tetapi dapat mengguncangkan dunua. Contohnya penemu
lampu, Peluki monalisa Leonardo Da Vinci dan seorang ilmuwan terkenal
Albert Einstein. Perkembangan dari Ihsan ditunjukkan pada akhir semester yang
beberapa guru memuji hasil peningkatan hasil belajar tersebut dengan bantuan
guru Nikumb.

Perkembangan Moral

Pengertian moral secara umum adalah suatu hokum tingkah laku yang di
terapkan kepada setiap individu untuk dapat bersosialiasi dengan benar agar
terjalin rasa hormat dan menghormati. Tingkah laku Ihsan disekolah lama tidak
terlalu tertekan. Ia masih bias berinteraksi dengan teman-temannya, masih dapat
mau menjawab pertanyaan dari beberapa guru. Tetapi setelah ia dipindah
kesekolahan yang baru. Ia justru mengalami kemunduran mental, lebih suka
murung dan melamun karena sebenarnya tidak ingin sekolah dengan adanya
asrama dan disekolahan diberlakukan kekerasan. Semenjak hadirnya guru
Nikumb, perkembangan moral dari Ihsaan sangatlah terlihat, pada akhir cerita.
Ia sedang bermain bola dengan kakaknya, tertawa lepas tanpa adanya suatu
beban.
Psikososial

Perkembangan psikososial adalah perkembangan yang berkaitan dengan


emosi, motivasi dan perkembangan pribadi manusia serta perubahan dalam
bagaimana individu berhubungan dengan orang lain. Jadi, perkembangan
psikososial merupakan kepribadian yang saling berkaitan dengan hubungan
social. Ihsan merupakan anak yang nakal menurut ayahnya. Ia selalu
dibandingkan akademik maupun non akademik dengan hyohan, kakaknya.
Untuk akademik yohan selalu mendapa trangking satu dimata pelajarannya.
Tetapi untuk Ihsaan tidak. Bahkan semua mata pelajaran ia mendapat tinta
merah. Untuk non akademik yohan masuk final untuk pertandingan bola tenis.
Tetapi Ihsaan tidak mengerti tentang tenis. Untuk menangkap bola saja ia tidak
lancar, karena ia tidak bias memperkirakan jarak, kecepatan, dan posisi seperti
yang dikatakan guru Nikumb. Dan pada awal cerita ia berkelahi karena
melempar bola yang membuat bola itu keluar dari area permainan.

4. Perspepsi Ayah : ia melihat bahwa ihsan anak yang nakal. Selalu membuat onar
di sekolah maupun di lingkungan masyarakat.
Perpspsi Kakak Ibu : ia melihat adiknya mempunyai bakat untuk menggambar.
Kakaknya pernah berkomentar tentang percampuran warna air, merah, kuning
yang sangatlah bagus. Dan ibunya demikian, ia melihat Ihsaan suka dalam
menggambar

Perpepsi Guru : Ihsan anak yang idiot, yang aneh dalam menulis huruf-huruf
abjad, seperti menulis huruf b seperti huruf d. Dan menulis kata p o t menjadi t o
p

Perpspsi Teman: menganggap Ishan anak yang idiot, bodoh, dan gila.

5. Teori belajar yang digunakan oleh pak Amir Khan dalam mengajarkan murid-
muridnya adalah dengan pendekatan, dan metode yang menyenangkan sehingga
lebih membaur dengan siswanya serta membebaskan muridnya untuk berkreasi
dan berimajinasi.
6. Inspirasi
Setelah melihat film Tareemanee Par ( seperti bintang-bintang dilangit)
bahwa seseorang apabila mempunyai sebuah kekurangan pasti ada kelebihan.
Seperti Ihsaan yang tidak bias membaca dan menulis merupakan sebuah
kekurangan Ihsan. Disamping itu ia mempunyai sebuah kelebihan yang orang
lain mungkin tidak dapat menjangkau imajinasinya yang sangat tinggi.
Penulisan huruf yang terbalik dan hanya bisa di baca lewat cermin, sebenarnya
itu suatu kelebihan. Dan imajinasi menggambar yang mungkin orang lain tidak
punya seperti ayahnya sendiri yang tidak bias menggambar.

Anda mungkin juga menyukai