Anda di halaman 1dari 7

RINCIAN KEWENANGAN KLINIK

BIDAN KLINIK I
SEMINAT UMUM DAN KEGAWATDARURATAN

Nama :
NIP/NIK :
Kualifikasi : BK I

DENGAN
NO KOMPETENSI KLINIS MANDIRI KETERANGAN
SUPERVISI
1 Pengumpulan data pengkajian dasar fisik
12 sistem
a. Sistem immun. V
b. Sistem respirasi. V
c. Sistem kardiovaskuler. V
d. Sistem hematologi. V
e. Sistem sensori. V
f. Sistem neurologi. V
g. Sistem pencernaan. V
h. Sistem muskuloskletal. V
i. Sistem urinaria. V
j. Sistem endokrin. V
k. Sistem integumen. V
l. Sistem reproduksi. V
2 Melaksanakan pertolongan persalinan
normal dengan memperhatikan fisiologi
dan mekanisme persalinan normal sesuai
order :
a. Pemeriksaan fisik&antropometri V
b. Perubahan fisiologis pada tiap V
tahapan persalinan
c. Tahapan persalinan V
1) Kala 1
2) Kala 2
3) Kala 3
4) Kala 4
d. Faktor-faktor yang mempengaruhi V
persalinan
1) Power
2) Passage
3) Pasanger
4) Psikologis
5) Penolong
3 Melaksanakan pengumpulan data
pengkajian dan deteksi awal adanya
masalah penyerta / psikososial sesuai
order :
a. Ansietas V
b. Gangguan konsep diri V
c. Hubungan sosial V
d. Spiritual V
4 Interprestasi Data Dasar, Diagnosa,
Masalah dan Kebutuhan :
a. Analisa data V
b. Menentukan prioritas V
diagnosa/masalah potensial
5 Menyusun perencanaan tindakan
kebidanan
a. Tujuan V
b. Kriteria evaluasi V
c. Intervensi V
6 Melaksanakan tindakan dalam memenuhi
kebutuhan dasar :
a. Bernafas
1) Tindakan dan monitor vital V
sign pada sistem
respiratori
2) Memberikan O2 melalui V
binasal kanul
3) Memberikan O2 melalui V
masker/sungkup/RM
4) Melatih batuk efektif V
5) Melakukan kolaborasi
pemenuhan kebutuhan V
respirasi sesuai order
b. Cairan dan nutrisi
1) Memberikan dan V
monitoring cairan
2) Melaksanakan pemberian V
nutrisi melalui NGT
3) Melepas NGT V
4) Menghitung cairan input V
dan out put
5) Melakukan kolaborasi
pemenuhan kebutuhan V
cairan dan nutrisi
c. Eliminasi
1) Membantu eliminasi V
2) Melakukan toilet training V
3) Menyiapkan sampel untuk V
pemeriksaan laborat urine,
feses
4) Melakukan kolaborasi
pemenuhan kebutuhan V
eliminasi
d. Mobilisasi dan perubahan posisi
1) Melakukan ROM aktif V
2) Melakukan ROM pasif V
3) Membantu klien mobilitas V
4) Memindahkan dan V
transportasi klien dengan
masalah kebidanan
e. Istirahat dan tidur
1) Memonitor pola dan
frekuensi istirahat V
2) Menciptakan lingkungan
yang nyaman dan tenang V
3) Melakukan kolaborasi
f. Kebersihan tubuh dan penampilan V
diri
1) Membantu personal
hygiene V
2) Membimbing dan melatih
personal higiene V
3) Menciptakan
kamar/ruangan tidur klien V
dengan bersih dan
nyaman
g. Berpakaian dan berdandan
1) Membantu klien dalam
berpakaian dan berdandan V
2) Menjaga privasi klien
h. Mempertahankan suhu tubuh V
yang normal
1) Melakukan pengukuran
suhu tubuh V
2) Memberikan tindakan
mandiri kebidanan dalam V
menurunkan suhu tubuh
melalui kompres
3) Memonitor suhu tubuh
4) Melakukan kolaborasi V
pemberian obat per oral
i. Menghindari bahaya dan cedera V
dari lingkungan
1) Melaksanakan 6 tujuan
dalam patient safety V
2) Menciptakan lingkungan
yang aman dan terapeutik V
3) Mencegah infeksi
nosokomial V
j. Spiritual
1) Menganjurkan klien
memenuhi kebutuhan V
spiritual
2) Mengusulkan
pendampingan rohaniwan V
k. Aktivitas dan bekerja
1) Monitoring kemampuan
aktivitas sehari-hari V
2) Mengkaji aktivitas mandiri
dan bantuan V
3) Membantu aktivitas sehari-
hari V
l. Komunikasi
1) Komunikasi efektif
2) Menggunakan SBAR V
(situation, background,
assesment, V
recomendation) dalam
komunikasi inter dan antar
profesi
3) Validasi menggunakan
TbaK (tulis, baca, V
konfirmasi)
m. Rekreasi
1) Mengkaji pola kegiatan
rekreasi klien sebelum V
sakit
2) Mengkaji pola kegiatan
rekreasi klien selama sakit V
n. Belajar
1) Mengkaji pengetahuan
klien tentang penyakitnya V
2) Mengkaji penggunaan
sarana kesehatan saat V
klien sakit
3) Mendorong klien
menggunakan fasilitas V
sarana kesehatan

7 Menggunakan tahapan komunikasi


terapeutik dalam melaksanakan tindakan
kebidanan :
a. Fase pre interaksi V
b. Fase orientasi V
c. Fase kerja V
d. Fase terminasi V
8 Melakukan pendidikan kesehatan
kepada pasien dan keluarga tentang :
a. Perawatan tali pusat V
b. Perawatan bayi baru lahir normal V
c. ASI eksklusif V
d. Early ambulation V
e. Inisiasi menyusui dini ( IMD) V
9 Melaksanakan implementasi dan evaluasi
:
a. Tindakan kebidanan : V
1) pemenuhan kebutuhan dasar
2) melaksanakan pertolongan
persalinan normal sesuai order
BK diatasnya
b. Masalah psikososial sesuai order V
BK yang lebih tinggi :
1) Masalah gangguan konsep diri
2) Masalah ansietas
3) Masalah isolasi sosial
4) Masalah distress spiritual
10 Melakukan dokumentasi asuhan
kebidanan
a. Melakukan dokumentasi asuhan V
kebidanan pemenuhan kebutuhan
dasar
b. Melakukan dokumentasi
pelaksanaan asuhan masalah V
psikososial
11 Melaksanakan tindakan rujukan klien
dengan masalah tanpa komplikasi sesuai
order :
a. Mempersiapkan tindakan rujukan V
b. Melaksanakan tindakan rujukan V
c. Membuat laporan hasil rujukan V
12 Melakukan kolaborasi dengan profesi lain
dalam pemenuhan kebutuhan dasar
a. Melakukan kolaborasi dalam V
pemenuhan kebutuhan dasar
b. Melakukan kolaborasi dalam V
masalah psikososial
c. Melakukan evaluasi dan laporan V
hasil kolaborasi
13 Menyiapkan pasien untuk prosedur :
a. Pemeriksaan Radiologi V
sederhana/tanpa zat kontras
b. Operasi kecil V
14 Pemeriksaan obstetri :
a. Menghitung tinggi fundus uteri V
b. LILA V
c. DJJ V
d. HPL V
e. HPHT V
f. Menghitung denyut jantung janin V
dengan doppler
15 Melakukan perawatan bayi baru lahir :
a. Memberikan tetes mata V
b. Memberikan injeksi Neo K V
c. Perawatan tali pusat V
d. Perawatan nifas V
e. Early ambulation V
16 Menyiapkan material untuk pemeriksaan
laboratorium :
a. Urine V
b. Faeces V
17 Melakukan perawatan luka sesuai order V
18 Mampu melakukan BHD dalam kondisi V
gawat darurat
19 Mengelola kondisi syok anafilaktik V
20 Melakukan managemen nyeri :
a. Relaksasi V
b. Distraksi V
c. Massage V
21 Berperilaku caring dan menerapkan V
prinsip etik dalam setiap pemberian
asuhan kebidanan
22 Melaksanakan Pengembangan
Profesional
a. Melaksanakan upaya peningkatan V
professional dalam praktik
keperawatan
b. Mengikuti pendidikan
berkelanjutan sebagai wujud V
tanggungjawab profesi
Catatan
Apabila pada suatu unit kerja tidak terdapat Perawat yang sesuai dengan level jenjang
karirnya untuk melaksanakan kegiatan sebagaimana terlampir dalam RKK ini, maka
Perawat lain yang berada satu level di atas atau di bawah jenjang karirnya dapat
melakukan kegiatan tersebut.

Direktur Utama
Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang

dr. Benyamin TD
TINDAKAN STANDING ORDER
BIDAN KLINIK I
SEMINAT UMUM DAN KEGAWATDARURATAN

Nama :
NIP/NIK :
Kualifikasi : BK I

NO KOMPETENSI KLINIS MANDAT DELEGATIF KETERANGAN

1 Jahit luka jalan lahir tingkat I Dengan supervisi


2 Pemeriksaan dalam Vaginal touche
3 Amniotomy pada kondisi normal
Memberikan oksigen melalui binasal
4 V
kanule
Memberikan oksigen melalui
5 V Dengan supervisi
masker/re-breathing mask
Memberikan nutrisi melalui per
6 V Dengan supervisi
parenteral
7 Memasang infus V Dengan supervisi
8 Melepas infus/infus aff V Dengan supervisi
9 Melakukan jahit luka situasi V Dengan supervisi
10 Melakukan angkat jahit V
Memberikan obat melalui
11 V Dengan supervisi
Intramuskular
12 Memberikan obat melalui intravena V Dengan supervisi
13 Memberikan obat melalui Intrakutan V
14 Memberikan obat melalui subkutan V
15 Perawatan luka V Dengan supervisi
Mengelola produk darah dengan
16 V Dengan supervisi
aman
17 Memberikan obat per oral V
18 Melepas DC/DC aff V Dengan supervisi
19 Melakukan suction V Dengan supervisi
20 Pemotongan tali pusat V Dengan supervisi
21 Memberikan obat tetes mata V Dengan supervisi

Direktur Utama
Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang

dr. Benyamin TD

Anda mungkin juga menyukai