Anda di halaman 1dari 4

Semua laporan KKN ditulis di kertas HVS ukuran A4, memakai huruf Arial Narrow

ukuran 12, spasi 1,5, margin: kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm, bawah 3 cm. Judul
pada bab dan subbab ditulis dengan cetak tebal.
PELAKSANAAN KEGIATAN KKN
I. Laporan Pelaksanaan Kegiatan
Menjelaskan secara umum pelaksanaan kegiatan KKN yang meliputi kesesuaian
pelaksanaan kegiatan dengan rencana, pengembangan kegiatan, kegiatan tambahan,
respons masyarakat, sponsorship atau kerja sama, dan narasumber.
Hal lain yang terkait dinamika di lapangan dapat dideskripsikan pada bagian ini.
II. Rekapitulasi Pelaksanaan Program KKN
Rekapitulasi kegiatan disampaikan dalam bentuk tabel seperti berikut.

Rekapitulasi Kegiatan KKN

No. Rencana Kegiatan Kegiatan Keterangan


T TT P Tb
(1) (2) ( 3) (4) (5) (6) (7)
1.

2.

3.

4.
T: Terlaksana; TT: Tidak Terlaksana; P: Penyesuaian; Tb: Tambahan

Program Kerja Per Bidang

Divisi Pendidikan dan Kesehatan

No. Program Deskripsi Tujuan Sasaran Waktu Luaran


Pelaksanaan

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.
2.

Divisi Kewirausahaan
No. Program Deskripsi Tujuan Sasaran Waktu Luaran
Pelaksanaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1. Penyuluhan Agar Warga Desa Minggu,02 Rekayasa
Kewirausahaan masyarakat Ba’engas Desember 2018 Sosial
tergerak untuk Modul
berwirausaha

2. Pelatihan Agar Ibu PKK dan Minggu,09 Rekayasa


Kerajinan Tas masyarakat Anggota Desember 2018 Sosial
Blacu kreative dalam Kartar Modul
menghias Wanita Produk
sebuah
produk
3. Pelatihan Agar Pelaku Minggu,16 MoU
Pembuatan masyarakat Bisnis dan Desember 2018 Desain
Kerupuk Puli tergerak untuk Perwakilan Produk
dengan Inovasi melanjutkan Kartar Rekayasa
Rasa dan potensi Sosial
Kemasan kerupuk puli Modul
yang ada di Publikasi
ba’engas
4. Olahan Selai Agar Ibu PKK dan Minggu,23 Rekayasa
dengan Inovasi masyarakat Anggota Desember 2018 Sosial
Rasa Coklat memanfaatkan Kartar Produk
potensi yang Wanita Modul
ada Desain
dilingkungan
Desa
Ba’engas

Divisi Teknologi Tepat Guna

No. Program Deskripsi Tujuan Sasaran Waktu Luaran


Pelaksanaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1.
2.

NB: Program = Judul Program Kerja


Deskripsi = Kegiatan apa saja yang ada didalam program kerja
III. Uraian dan Pembahasan Kegiatan

Uraian tentang pelaksanaan kegiatan tiap program yang meliputi deskripsi, tujuan,
sasaran, waktu pelaksanaan, luaran, metode, ketercapaian atau kesuaian dengan
rencana, respons mitra atau peserta, dan hambatan.

IV. Tambahan ( Tetap diisi ya)


1. Apa nama proker? Penyuluhan Manajemen Pengolahan Sampah Organik Untuk
Pupuk Kompos
2. Apa tema proker?
3. Kenapa pilih tema tersebut?
4. Kapan proker dilaksanakan? Minggu, 02 Desember 2018
5. Dimana proker dilaksanakan? Di Balai Desa Sendang Dajah Kecamatan Labang
Kabupaten Bangkalan Madura
6. Siapa yang membuat proker? Seluruh Divisi Kewirausahaan
8. Siapa yang menjadi peserta? Seluruh Masyarakat Desa Sendang Dajah (Kartar
dan masyarakat sekitar)
9. Bagaimana cara kerja produk dalam proker? Melakukan pengumpulan sampah,
pemilahan antara sampah organic dan sampah anorganik selanjutnya untuk
sampah organic kemudian diolah atau diproses melalui alat komposter dimana
programnya yang telah dicanangkan oleh Tim TTG kemudian setelah
menghasilkan pupuk maka akan dilakukan Pengemasan (Labeling, Packaging)
kemudian dipasarkan.
10. Apa manfaat proker? Karena Bersifat program berkelanjutan selain itu proker ini
merupakan proker kelanjutan dari proker dari tim TTG tentang komposter artinya
sebuah pupuk kompos yang bagus dan baik harus pula dengan manajemen yang
bagus pula untuk menjadikan masyarakatnya produktif dan semua yang dilakukan
terkonsep dengan rapi. Akhirnya dari semua itu akan berdampak
meningkatkannya nilai ekonomi masyarakat desa sendang dajah dan
menumbuhkan semangat berenterpreneur, mengubah pola pikir masyarakat
sendang dajah jika sampah bisa dimanfaatkan dan diolah menjadi barang yang
bernilai jual.
11. Apa kata masyarakat setempat? Sangat bermanfaat bagi kami sebelumnya
sampah ini saya bakar tetapi sejak tau program kerja ini saya bisa mengolahnya
menjadi sebuah pupuk kompos yang bisa dijual atau digunakan sendiri.
12. Bagaimana antusiasme masyarakat? Sangat antusias sekali dari peserta yang
datang keakraban dan kehangatanya sangat kental sekali.
13. Apa kata kepala desa setempat? Sangat Bagus kegiatan ini, diharabkan
masyarakat desa sendang dajag yang kurang produktif bisa terpancing
semangatnya untuk lebih produktif lagi dan juga bisa mengasah kreatifitas mereka,
serta bisa menjadikan Desa ini terkenal atas produk pupuk komposnya

Anda mungkin juga menyukai