Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN 1

Penilaian Harian II

Subject : Math
Class : VII
Time : 70 minutes

1. Sebutkanlah masing-masing satu contoh yang merupakan himpunan, bukan himpunan, dan
himpunan kosong!
2. Himpunan bilangan asli antara 1 dan 10. Nyatakan himpunan tersebut dengan :
a. Menuliskan sifat yang dimiliki anggotanya
b. Mendaftar anggotanya
c. Notasi pembentuk himpunan
3. Diketahui :
A adalah himpunan huruf pembentuk kata “MATEMATIKA”,
B adalah himpunan huruf pembentuk kata “INDONESIA”, tentukan
a. n(A) + n(B) b. 2 × n(A) - n(B)
4. Buatlah diagram Venn dari, S = { Bilangan cacah < 12 }, A = { x | x < 8, x bilangan asli },
B = { x | 2  x  11, x bilangan prima }
5. Diketahui Z = { 0, 1, 3, 5 }. Tentukanlah :
a. Himpunan semesta yang mungkin dari Z
b. Banyaknya himpunan bagian dari P
c. Banyaknya himpunan bagian dari P yang memiliki 4 anggota
6. Perhatikan diagram venn berikut!

Dari diagram venn di atas tentukanlah


a. A  B b. ( A  B) c
7. Diketahui S = { x | x  14, x bilangan cacah }, A={ x | 3  x  11, x bilangan prima } ,
B={bilangan asli kurang dari 8}, tentukan:
a. A  B b. ( A  B) c
8. Diketahui S = { x | x  12, x bilangan cacah }, A= { x | 2  x  11, x bilangan prima },
B={bilangan prima kurang dari 12}
Tentukan :
a. A – B b. B – A
9. Pada suatu agen koran dan majalah terdapat 18 orang berlangganan koran dan majalah, 24 orang
berlangganan majalah, dan 36 orang berlangganan koran. Tentukan banyaknya seluruh pelanggan
agen Koran tersebut!
10. Kelas VII SMP Bintang Persada terdiri dari 80 orang siswa. 62 siswa yang menyukai pelajaran
Matematika dan 45 siswa menyukai pelajaran Bahasa Inggris. Sementara 5 orang siswa yang tidak
menyukai kedua pelajaran tersebut. Tentukanlah banyaknya siswa yang menyukai kedua pelajaran
tersebut serta gambarlah diagram venn-nya.

Anda mungkin juga menyukai