Anda di halaman 1dari 2

Apa yang dimaksud KLASIFIKASI

Kejang Demam pada KEJANG DEMAM

Anak 1. Kejang demam sederhana


 Kejang demam adalah kejang pada
Kejang demam yang berlangsung singkat,
bayi/anak-anak yang terjadi
akibat demam tanpa adanya infeksi kurang dari 15 menit, dan umumnya akan
susunan saraf pusat atau kelainan berhenti sendiri
saraf lainnya
 Demam: kenaikan suhu tubuh (suhu 2. Kejang demam kompleks
rectal 38C atau lebih)
1. Kejang lama > 15 menit

2. Kejang fokal atau parsial satu sisi, atau

kejang umum didahului kejang parsial


3. Berulang atau lebih dari 1 kali dalam 24
Oleh : jam
Selvia Wijayanti, S.Ked
Faktor resiko berulangnya

Pembimbing : kejang demam


Prof. Dr. dr. Ruslan Muhyi, Sp.A (K) Penyebab Kejang 1. Riwayat kejang demam dalam keluarga
demam 2. Usia kurang dari 12 bulan
Bagian / SMF Ilmu Kesehatan Anak 3. Temperatur yang rendah saat kejang
 Riwayat keluarga menderita kejang demam 4. Cepatnya kejang setelah demam
FK UNLAM – RSUD ULIN  demam lebih dari 38C
Cara Menangani Kejang KAPAN ANAK DI BAWA KE
8. Berikan anak udara segar, keluarkan RUMAH SAKIT?
Demam pada Anak?
anak bila sedang berada di kamar Jika anak:
1. Tetaplah tenang jangan panik tidur (misalnya : ke ruang keluarga
1. kejang pertama lebih dari 5menit
2. Kendorkan pakaian yang ketat yang lebih luas). 2. mengalami kesulitan bernafas
9. Berikan anak obat anti kejang yang 3. tampak berwarna kebiruan
terutama disekitar leher
4. mengalami cedera pada kepalanya
3. Turunkan suhu tubuh anak dengan biasa diberikan lewat anus, bila 5. memiliki penyakit bawaan

mengompresnya memakai air tersedia (misal : stesolid)


AKIBAT NYA BILA TIDAK
hangat 10. Bawalah ke pelayanan kesehatan
SEGERA DI TANGANI
4. Bila anak tidak sadar, posisikan anak
Faktor risiko menjadi epilepsi adalah :
terlentang dengan kepala miring
1.Kelainan neurologis atau
untuk mrncegah terjadinya aspirasi perkembangan yang jelas sebelum
5. Lindungi anak dari benturan, kejang demam pertama
2. Kejang demam kompleks
jatuh, atau cedera lain, jangan
3. Riwayat epilepsi pada orang tua atau
melawan gerakan kejang anak saudara kandung
6. Perhatikan pernafasan dan saluran
nafas anak, bersihkan mulut dan
hidung dari lendir, ludah dan
muntahan
7. Jangan memasukan benda apapun
ke dalam mulut anak selagi kejang
terutama sendok yang sering
melukai anak

Anda mungkin juga menyukai