Anda di halaman 1dari 2

RSU PKU ASSESMEN AWAL KEPERAWATAN PASIEN

MUHAMMADIYAH RAWAT JALAN


KUTOWINANGUN No. Dokumen No. Revisi Halaman :
0 1/2

Jl. Pemuda No.12


Kutowinangun
Telp. (0287) 661137
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh
Direktur RSU PKU Muhammadiyah
STANDAR PROSEDUR Kutowinangun
OPERASIONAL
(SPO)
dr. Rheni Haryanti
NBM : 1.206.498
Tahapan dari proses dimana perawat, tenaga kesehatan lain
mengevaluasi data pasien baik subyektif maupun obyektif untuk
PENGERTIAN
membuat keputusan terkait status kesehatan pasien, kebutuhan
perawatan, intervensi, dan evaluasi di instalasi rawat jalan .
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk asesmen pasien

TUJUAN rawat jalan dan merupakan komponen utama dari proses pelayanan
pasien.
1. Keputusan Direktur RSU PKU Muhammadiyah Kutowinangun
Nomor tentang Kebijakan Asesmen Pasien di RSU
PKU Muhammadiyah Kutowinangun.
KEBIJAKAN
2. Peraturan Direktur RSU PKU Muhammadiyah Kutowinangun
Nomor tentang Panduan Assesmen Pasien di RSU
PKU Muhammadiyah Kutowinangun.
1. Panggil nama pasien
2. Perkenalkan diri dan jelaskan tugas serta peran anda.
3. Pastikan Identitas pasien
4. Ambil form asesmen awal untuk pasien baru atau pasien lama
dengan keluhan baru
5. Ambil form asemen lanjutan untuk pasien lama dengan keluhan
yang sama dengan pemeriksaan sebelumnya atau pasien kontrol
6. Lakukan anamnesis identifikasi masalah kesehatan pasien dengan :

PROSEDUR  Catat tanggal dan waktu asesmen pasien


 Kaji unit poli yang dituju
 Kaji riwayat alergi obat & makanan
 Kaji riwayat pengobatan ( termasuk obat yang sedang
dikonsumsi dalam 1 bulan terakhir )
 Kaji keluhan utama
 Kaji keadaan umum meliputi Tekanan darah, frekuensi
nadi, frekuensi nafas, suhu, berat badan, tinggi badan
 Kaji skrining gizi awal
RSU PKU ASSESMEN AWAL KEPERAWATAN PASIEN
MUHAMMADIYAH RAWAT JALAN
KUTOWINANGUN No. Dokumen No. Revisi Halaman :
0 2/2

Jl. Pemuda No.12


Kutowinangun
Telp. (0287) 661137
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh
Direktur RSU PKU Muhammadiyah
STANDAR PROSEDUR Kutowinangun
OPERASIONAL
(SPO)
dr. Rheni Haryanti
NBM : 1.206.498
 Kaji asesmen risiko jatuh
 Kaji asesmen nyeri
 Tentukan diagnosa keperawatan
 Tentukan rencana asuhan keperawatan
7. Minta kepada pasien untuk menunggu antrian pemeriksaan dokter
8. Tawarkan bantuan kembali “ Apakah masih ada yang bisa saya
bantu “
9. Catat direkam medis
10. Tulis nama dan bubuhkan tanda tangan perawat yang memberikan
asesmen
11. Tulis jam selesai asesmen pasien

1. Instalasi Rekam Medis


UNIT TERKAIT
2. Instalasi Rawat Jalan

Anda mungkin juga menyukai