Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN DARAH SAMPEL

No. Dokumen No. Revisi Halaman


01 1/2
UPT RSUD Al-Mulk

Ditetapkan oleh :
STANDAR Tanggal Terbit Kepala UPT RSUD Al-Mulk
PROSEDUR ………………….
OPERASIONAL

dr. Munifah Budi Isnaeni,MMRS


NIP. 19700210 200604 2 007
PENGERTIAN Pengelolaan darah sampel dan komponennya adalah suatu
kegiatan yang dilakukan untuk menangani pengelolaan darah
dan komponennya dimulai dari penyediaan, penyimpanan,
penggunaanuntuk meminimalisasi resiko penularannya.
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menangani
pengelolaan darah dan komponennya sehingga bisa ditangani
secara tepat dan sesuai dengan tata cara pencegahan dan
pengendalian infeksi.
KEBIJAKAN Surat Keputusan Kepala RSUD. Al-Mulk Kota Sukabumi, Nomor
………………………………………… tentang Kebijakan Pengelolaan
Darah dan komponen Darah di RSUD Al-Mulk Kota Sukabumi.
PROSEDUR 1. Petugas kesehatan menuliskan nama, nomor rekam medik dan
jenis permintaan pemeriksaan darah di lembar blanko
permintaan pemeriksaan dan mengkonfirmasikan kepada
petugas laboratorium.
2. Petugas laboratorium melakukan pengambilan sampel darah
sesuai SPO pengambilan sampel darah dan langsung
memeriksa sampel darah tersebut sesuai jenis pemeriksaannya.
3. Setelah dilakukan pemeriksaan darah sampel darah tersebut
dimasukkan kembali ke dalam botol EDTA dan langsung
dibuang ke dalam tempat sampah infeksius.
4. Petugas Laboratorium memanggil petugas cleaning service
untuk membuang sampah infeksius laboratorium ke TPS
5. Sampah infeksius di TPS dikumpulkan dan di buang tempat
pemusnahan sampah infeksius oleh jasa penangkut pihak ke III
UNIT TERKAIT 1. Unit Rawat Inap
2. Unit Gawat Darurat
3. Unit Ruang Khusus
4. Unit Laboratorium

PENGELOLAAN DARAH SAMPEL

No. Dokumen No. Revisi Halaman


01 2/2
UPT RSUD Al-Mulk

5. Unit Kamar Operasi


6. Unit VK
7. Unit Perinatologi

Anda mungkin juga menyukai