Anda di halaman 1dari 4

BERITA ACARA RW 19

Pada hari ini, Rabu tanggal 24 April 2019 pukul 16.00-17.30 kami peserta Musyawarah
Masyarakat Rukun Warga 19 menyepakati hasil Survei Mawas Diri Mahasiswa Program Profesi
Ners Angkatan XXXVI Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran merencanakan kegiatan
untuk mengatasi masalah sebagai berikut :
PENANGGUNG
NO MASALAH INTERVENSI WAKTU TEMPAT
JAWAB
1 Defisiensi  Senam  Minggu, Lapangan di Ibu Yanti
Kesehatan hipertensi 28 April RW 19
Komunitas di RW  Penyuluhan 2019
19 Desa hipertensi pukul
Haurpanggung 07.00
(Hipertensi) WIB
berhubungan
dengan  Gebyar  Bekal dari Lapangan di Ibu Susan
ketidaktahuan makan buah rumah RW 19
warga mengenai dan sayur masing
masalah kesehatan
hipertensi
2 Resiko Timbulnya  Penyuluhan  Minggu, 5 Lapangan di Ibu Nur Asiah
Penyakit di tentang Mei 2019 RW 19
Lingkungan Pencegahan pukul
Warga RW 19 Penyakit 07.00
terhadap Penyakit Demam WIB
Demam Berdarah Berdarah
berhubungan
dengan Kurangnya
Kesadaran
3 Kurang  Penyuluhan  Jumat, 10 Madrasah Bu Heni
Optimalnya sikat gigi Mei 2019 RT 01 RW
Perilaku Hidup pada anak 19
Bersih dan Sehat usia sekolah
berhubungan
dengan Kurangnya  Penimbangan  Jadwal Di Rumah Bu Evi
Kesadaran Warga Berat Badan Posyandu RW 19
dalam Bayi dan 14 Mei (Posyandu +
Menerapkan Balita 2019 Posbindu)
Perilaku Hidup
Bersih dan Sehat
4 Resiko Terjadinya  Penyuluhan  Jadwal Di Rumah Bu Nunung
Peningkatan tentang Posyandu RW 19
Penyakit Posbindu dan 14 Mei (Posyandu +
Degeneratif pada Penyakit 2019 Posbindu)
Lansia di Degeneratif
Lingkungan RW pada Lansia
19 Desa
Haurpanggung
berhubungan
dengan
ketidakefektifan
Kegiatan Posbindu
dan Kurangnya
Kesadaran Lansia
tentang
Pentingnya
Mendapatkan
Informasi
Kesehatan
Rencana Tindak Lanjut :
1. Masyarakat mengusulkan untuk penyediaan tong sampah 2 buah bagi setiap 4 keluarga
sebagai upaya dalam strategi pemilahan sampah
2. Masyarakat mengusulkan untuk pembuatan bak sampah besar sebagai Tempat
Pembuangan Sementara dan menahan sampah yang dibuang tersebut agar ketika hujan,
sampah yang telah dibuang tidak kembali teralirkan ke wilayah RW 19, namun terkendala
dengan ketiadaan lahan
STRUKTUR ORGANISASI RW SIAGA

Ketua RW SIAGA
Pak H.Kosim Atmawijaya

Wakil Ketua RW SIAGA


Bu Diah

Bendahara Sekretaris
Bu Susan Pak Dodo

Pelayanan UKBM Survailance Kegawatda Kesling Kadarzi PHBS PTM


Dasar ruratan

Bu Nunung Bu Evi Pak Indi Bu Nur Bu Geugeu Bu Siti Pak Rosidi Bu Yanti
Juwita

Anda mungkin juga menyukai