Anda di halaman 1dari 1

2.

Pengertian Karya Ilmiah

Menurut KBBI, karya ilmiah adalah karya tulis yang dibuat dengan prinsip-prinsip
ilmiah, berdasarkan data dan fakta (observasi, eksperimen, kajian pustaka).

Karya ilmiah juga dapat diartikan sebagai laporan tertulis yang memaparkan hasil
dari penelitian yang telah dilakukan oleh seseorang atau tim dengan memenuhi kaidah
dan etika keilmuan.

Anda mungkin juga menyukai