Anda di halaman 1dari 50

SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II

WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
A. TES WAWASAN KEBANGSAAN

1. Setelah melalui proses persidangan akhirnya rumusan Pancasila hasil penggalian Bung
Karno tersebut berhasil dirumuskan untuk dicantumkan dalam ...
A. Pidato kebangsaan
B. Mukadimah Undang-Undang Dasar 1945
C. Teks proklamasi
D. Sidang BPUPKI
E. Batang Tubuh UUD 1945

2. “Bagaimana Pancasila itu dibentuk rumusannya sebagaimana terdapat pada Pembukaan


Undang-Undang Dasar 1945 dimana dalam hal tersebut BPUPKI memiliki peran yang
sangat menentukan.” Hal ini merupakan asal- usul pancasila, yakni ...
A. Causa Normatif
B. Causa Materialis
C. Causa Formatif
D. Causa Efisien
E. Causa Formalis

3. Jumlah bulu melambangkan hari proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah sebagai


berikut, kecuali ...
A. Jumlah bulu pada masing-masing sayap berjumlah 17
B. Jumlah bulu dibawah perisai 17
C. Jumlah bulu pada leher berjumlah 45
D. Jumlah bulu pada ekor berjumlah 8
E. Jumlah bulu dibawah pangkal ekor berjumlah 19

4. Tidak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain, merupakan nilai yang terkandung
dalam Pancasila sila ...
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
5. Hasil sidang pertama BPUPKI oleh Prof.Dr.Supomo pada 31 Mei 1945 adalah ...
A. Peri kebangsaan, Peri kemanusiaan, Peri ketuhanan, Peri kerakyatan, Kesejahteraan
rakyat
B. Peri ketuhanan, Internasionalisme, Mufakat dan demokrasi, Peri kemanusiaan,
Kesejahteraan sosial
C. Persatuan, Kekeluargaan, Keseimbangan lahir batin, Musyawarah, Keadilan rakyat
D. Kebangsaan Indonesia, Internasionalisme dan kemanusiaan, Mufakat dan demokrasi,
Kesejahteraan sosial, Ketuhanan yang Maha Esa
E. Persatuan, Kekeluargaan, Keseimbangan lahir batin, Musyawarah, Ketuhanan yang
Maha Esa

6. Konsep rancangan Pembukaan UUD 1945 yang disetujui pada 22 Juni 1945 oleh M. Yamin
diberi nama ...
A. Mukaddimah
B. Pembukaan
C. Lahirnya Pancasila
D. Piagam Jakarta
E. Gentlemen’s Agreement

7. Amandemen UUD 1945 perlu dilakukan karena beberapa pasal dalam UUD 1945 masih ...
A. Dapat ditafsirkan beberapa makna dalam penafsirannya
B. Dapat ditafsirkan menjadi satu pengertian yang kabur
C. Diperlukan untuk memberikan peluang pemerintah otoriter
D. Diragukan akan kemampuan UUD dalam menampung aspirasi
E. Ada pasal yang kurang

8. Untuk mengubah pasal-pasal Undang-Undang Dasar, sidang MPR dihadiri oleh sekurang-
kurangnya … dari jumlah anggota MPR.
A. 1/2
B. 3/4
C. 3/5
D. 2/3
E. 4/5

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
9. Mekanisme kepemimpinan nasional berlangsung secara periodik lima tahun sekali. Sirkulasi
ini didasarkan pada UUD 1945 :
A. Bab III Pasal 4 ayat (1)
B. Bab IV Pasal 16 ayat (2)
C. Bab I Pasal 1 ayat (2)
D. Bab IV Pasal 18
E. Bab II Pasal 2 ayat (2)

10. Di bawah ini pahlawan yang terlibat dalam perang Aceh adalah, kecuali...
A. Teuku Umar
B. Panglima Polim
C. Teuku Cik Ditiro
D. Cut Nyak Dien
E. Dewi Sartika

11. Pusat Tenaga Rakyat atau Putera adalah organisasi yang dibentuk pemerintah Jepang di
Indonesia pada 16 April 1943 dan dipimpin oleh Empat Serangkai, kecuali...
A. Ir.Soekarno

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

B. Dr. Cipto Mangunkusumo


C. M.Hatta
D. Ki Hajar Dewantoro
E. K.H Mas Mansyur

12. Berikut ini merupakan makna Indonesia sebagai Negara kesatuan, kecuali …
A. Negara yang wargaNegaranyaeratbersatu.
B. Otonomiindividudiakuikepentingannyasecaraseimbangdengankepentingankolektivitasrak
yat.
C. Otonomiindividudiakuikepentingannyasecaraseimbangdengankepentingankolektivitasrak
yat.
D. Mempersatukanseluruhbangsa Indonesia dalamwadah NKRI
E. Mengabaikanadanyapluralismdanmenafikanotonomiindividurakyat

13. Teori yang menyatakan bahwa adanya negara di dunia ini adalah atas kehendak Tuhan
disebut ....
A. Teori teokrasi
B. Teori kekuasaan
C. Teori perjanjian
D. Teori kedaulatan
E. Teori politik

14. Tujuan negara Republik Indonesia yang berkaitan dengan dunia internasional adalah ....
A. Mencerdaskan kehidupan bangsa
B. Memajukan kesejahteraan umum
C. Melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah
D. Melaksanakan ketertiban dunia
E. Memajukan kerjasama regional

15. Secara umum kemajemukan Bangsa Indonesia terbagi menjadi 2 macam, yaitu vertikal dan
horisontal. Di bawah ini merupakan contoh perbedaan vertikal yaitu...
A. Suku
B. Ras
C. Jabatan
D. Bahasa

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
E. Adat-istiadat

16. Bhinneka Tunggal Ika telah dirumuskan sebagai semboyan NKRI. Dalam hal ini ke-tunggal-
ika-an yang dimaksud dapat pula berarti...
A. Realitassosial
B. Cita-citakebangsaan
C. Jembatanemas
D. Merdeka
E. Berdaulat

17. Pemilihan senat untuk mewakili negara bagian di Amerika Serikat dilaksanakan setiap ...
tahun sekali.
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6

18. Lembaga negara yang yang berwenang memutuskan persoalan terkait dengan perselisihan
hasil pemilu adalah ...
A. Komisi Yudisial
B. Presiden
C. DPR
D. Mahkamah Agung
E. Mahkamah Konstitusi

19. Di negara Perancis, senat merupakan perwakilan dari teritori, daerah, dan wilayah
administratif dengan masa jabatan ... tahun.
A. 5
B. 6
C. 7
D. 8
E. 9

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
20. Suatu sistem pemerintahan dimana lembaga eksekutif (pemerintah) dan legislatif (parlemen)
memiliki kedudukan yang sama dan saling melakukan kontrol (checks and balances) disebut
sistem pemerintahan ...
A. Monarki
B. Aristokrasi
C. Referendum
D. Parlementer
E. Presidensial

21. Berikut ini yang merupakan salah satu ciri hukum pidana adalah ...
A. Korban sebagai penggugat
B. Tersangka sebagai tergugat
C. Mengatur masalah keluarga
D. Proses pengadilan setelah ada laporan pihak korban
E. Mengatur hal-hal yang berupa pelanggaran dan kejahatan

22. Berikut ini pihak yang terlibat dalam pemilihan, pertimbangan, serta pengesahan anggota
BPK, yaitu…
A. Presiden, Wakil Presiden, DPR
B. MPR, DPD, Presiden
C. MA, MK, Presiden
D. DPR, DPD, MPR
E. DPR, DPD, Presiden

23. Lembaga Negara yang membawahi badan-badan peradilan dalam lingkungan Peradilan
Umum, lingkungan Peradilan Agama, lingkungan Peradilan militer dan lingkungan Peradilan
Tata Usaha Negara (PTUN) adalah…
A. MahkamahAgung
B. KomisiYudisial
C. MahkamahKonstitusi
D. DPR
E. MPR

24. Referendum yang harus terlebih dahulu mendapat persetujuan langsung dari rakyat
sebelum UU tertentu diberlakukan merupakan …

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
A. Referendum Obligatoir
B. Referendum Fakultatif
C. Referendum Konsultatif
D. Referendum Terpusat
E. Referendum Kerakyatan

25. Keuntungan utama yang dapat diperoleh dari pelayanan dan perdagangan antar pulau dan
antar daerah adalah ...
A. Mempercepat proses integrasi bangsa Indonesia.
B. Budaya salah satu daerah musnah
C. Saling mengenal suku-suku bangsa.
D. Menimbulkan persaudaraan antar pulau dan antar daerah
E. Perkawinan antar suku dan antar daerah

26. Pemilu Pertama pada tahun 1955 digunakan untuk memilih…


A. Anggota MPR
B. Anggota DPR dan Konstituante
C. Presiden dan Wakil Presiden
D. KNIP
E. Menteri

27. Candi Prambanan yang bercorak Hindu dibangun pada masa dinasti …
A. Syailendra
B. Sanjaya
C. Nalanda
D. Ken Arok
E. Tohjaya

28. Kerajaan yang menjadi pusat kegiatan walisogo adalah…


A. Kerajaan Aceh B.
KerajaanDemak C.
KerajaanMataram
D. KerajaanSamuderaPasai
E. KerajaanKutai

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
29. Mahatma Gandhi menganjurkan agar rakyat India melaksanakan swadeshi karena ...
A. Barang-barang buatan India mutunya baik dan harganya lebih murah
B. Produk Inggris harganya mahal
C. Penduduk India cukup banyak dan daya belinya memadai
D. India mampu memenuhi kebutuhan sendiri
E. Inggris tidak mungkin memenuhi kebutuhan India

30. Dr. Sun Yat Sen selain dikenal sebagai tokoh nasionalis Cina juga dikenal sebagai
pemimpin partai ...
A. Yoshinabu
B. The Propaganda Movement
C. AFC
D. Inkata
E. Kno Min Tang

31. Berikut ini adalah tujuan Indonesia mengikuti AFTA, yaitu …


A. Mengadakan perjanjian ekstradisi terhadap seluruh anggota ASEAN
B. Saling menanamkan investasi di wilayah Negara ASEAN
C. Meningkatkan daya saing ASEAN sebagai basis produksi dalam pasar dunia
D. Menghapuskan semua biaya administrasi ekspor dan impor dari Negara ASEAN
E. Membentuk badan keuangan untuk wilayah ASEAN

32. Para pemilik tiket dipersilahkan untuk segera menempati kursi masing-masing, karena film
akan segera dimulai.
Jenis kalimat di atas adalah ...
A. Kalimat ajakan
B. Kalimat anjuran
C. Kalimat permohonan
D. Kalimat harapan
E. Kalimat penjelas

33. Kalimat di bawah ini yang memiliki makna denotasi, kecuali ...
A. Kiper itu berhasil menangkap bola yang datang sangat kencang dengan sempurna.
B. Tanpa sebab jelas, tiba-tiba Amir melempar buku ke arah belakang.

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
C. Ucapan tetangga tersebut telah merobek hati Pak Tarja
D. Pak Herman memburu sapinya yang lepas dari kandang
E. Ia sedang mengerjakan PR saat ibunya pulang.

34. Penggunaan kata depan „di‟ yang tepat penulisannya terdapat pada kalimat ...
A. Burung Pak Harso yang lepas berhasil ditangkap oleh Kang Parto
B. Acara pentas musik di balai desa berlangsung meriah
C. Ketika saudaranya datang, ia sedang mandi disungai
D. Ayam jago Pak Janu di beli dengan harga murah sekali
E. Rumah itu telah lama di jual oleh pemiliknya.

35. Tiga hari yang lalu penjahit itu menyampaikan bahwa bajunya sudah selesai.
Anak kalimat pada kalimat di atas berfungsi sebagai ...
A. Subjek
B. Predikat
C. Objek
D. Keterangan
E. Pelengkap

B. TES INTELEGENSIA UMU

36. MILITAN =
A. Anti penindasan
B. Ideologi
C. Agresif
D. Brutal
E. Penggolongan

37. EKSKAVASI =
A. Penggalian
B. Pertolongan
C. Pengangkutan
D. Pelaku
E. Pelaksana

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
38. PARADOKSAL =
A. Sejalan
B. Seiring
C. Ideal
D. Kontras
E. Konsisten

39. PREFIKS > <


A. Awalan
B. Sisipan
C. Pelengkap
D. Tambahan
E. Akhiran

40. AMATIR > <


A. Palsu
B. Canggih
C. Ahli
D. Partikelir
E. Anasir

41. TINGGI > <


A. Rendah
B. Pendek
C. Sedang
D. Bongsor
E. Mungil

42. PIKIRAN : OTAK = :


A. Buku : Printer
B. Awan : Langit
C. Kata-Kata : Lisan
D. Hujan : Uap
E. Komputer : Ketikan

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
43. DOMPET : UANG = :
A. Gunung : Harimau
B. Tas Sekolah : Buku
C. Laut : Garam
D. Burung : Sangkar
E. Kandang : Ayam

44. AGAMA : ATHEIS = :


A. Sandal : Sakit Kaki
B. Antena : Sinyal
C. Tali : Jatuh
D. Buku : Bodoh
E. Menikah : Bujang

45. PESAW AT : AVTUR = :


A. Radio : Listrik
B. Sepeda Motor : Bensin
C. Pedati : Kuda
D. Handphone : Baterai
E. Tape Mobil : Accu

46. Seseorang pembuat jalan harus memasang tegel yang panjangnya 6 dm dan lebarnya 60
cm. Ia membutuhkan 700 buah tegel. Berapakah luas jalan tersebut?
2 2
A. 240 m D. 244 m
2 2
B. 252 m E. 245 m
2
C. 242 m

47. Seorang agen koran telah berhasil menjual 1684 buah koran dari 154 lusin koran yang
tersedia. Persentase koran yang tersedia adalah ...
A. 72,5% D. 91,1%
B. 85% E. 90,1%
C. 88%

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
48. Narti membeli tabloid setiap 4 hari sekali, sedangkan Lia membeli tabloid setiap 7 hari
sekali. Kemarin Narti membeli tabloid. Lia akan membeli tabloid besok. Keduanya paling cepat
akan membeli tabliod lagi pada hari yang sama ... hari lagi.
A. 28 D. 14
B. 15 E. 13
C. 16

49. Sepotong besi yang panjangnya 5 meter mempunyai berat 25 kg. Berapakah berat besi jika
panjangnya 11 meter?
A. 55 kg D. 52 kg
B. 54 kg E. 51 kg
C. 53 kg

2 2
50. Jika p = 3, q = 2, dan r = p + 2pq + q , berapakah pqr?
A. 150 D. 50
B. 60 E. 65
C. 75

51. Jika x = 0,08% dari 2,54 dan y = 2,54% dari 0,08, manakah pernyataan yang benar?
A. x > y
B. x < y
C. x =y
D. hubungan x dan y tidak dapat ditentukan
E. x ≠ y

52. Sebuah truk yang mengangkut pasir dan empat orang penumpang mempunyai berat total
1
sebesar 3 2 ton. Berapa kg beban pasir yang diangkat oleh truk tersebut jika berat rata-rata
penumpang adalah 53 kg?
A. 8.020 kg D. 820 kg
B. 5.280 kg E. 800 kg
C. 3.288 kg

53. Sebuah keluarga memiliki lima anak. Anak termuda berusia x tahun dan yang tertua berusia
2x. Tiga anak lainnya berturut-turut berusia x + 2, x + 4, dan 2x – 3. Jika rata-rata usia
kelima anak tersebut adalah 16 tahun, berapakah usia anak kedua?

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
A. 19 tahun D. 15 tahun
B. 22 tahun E. 17 tahun
C. 11 tahun

54. Jarak rumah Anton dari kantornya kira-kira 1 ½ kilometer. Jika Anton rata-rata berjalan 4 ½
km setiap jam, berapa jam yang dibutuhkan untuk berjalan pulang pergi selama 6 hari?
A. 1/3 jam D. 24 jam
B. 4 jam E. 3 ½ jam
C. 4 ¾ jam

55. Dedi mengendarai sepeda dalam 5 hari dan menempuh jarak 426 km. Hari pertama
mencapai 90 km, hari kedua mencapai 65 km, hari ketiga mencapai 110 km, dan hari keempat
mencapai 95 km. Berapa kilometer yang ditempuh pada hari kelima?
A. 87 km D. 70 km
B. 78 km E. 73 km
C. 66 km

56. Suatu kelompok diberi dua jenis pertanyaan. 75% bisa menjawab pertanyaan A dan 84%
bisa menjawab pertanyaan B. Berapa persentase minimum dan maksimum orang-orang yang
bisa menjawab kedua pertanyaan tersebut?
A. 75% sampai dengan 84%
B. 59% sampai dengan 84%
C. 75% sampai dengan 100%
D. 59% sampai dengan 75%
E. 84% sampai dengan 100%

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

57. Dalam satu kelas yang terdiri dari 60 siswa, 25 siswa memiliki hobi basket, 20 siswa
memiliki hobi menggambar dan 27 siswa memiliki hobi menyanyi. 9 orang memiliki hobi
basket dan menggambar, 10 orang hobi menggambar dan menyanyi, dan 13 orang memiliki
basket dan menyanyi. Jika 20 orang tidak memiliki hobi, berapa siswa yang hanya memiliki
dua hobi?
A. 15 D. 10
B. 20 E. 32
C. 30

58. 2 -1/4 6 -1/8


A. 30 D. 20
B. 40 E. 50
C. 10

59. A Z C X E ---
A. U D. S
B. V E. O
C. T

60. Jika cuaca buruk, penerbangan ditunda.


Hari ini penerbangan maskapai X ditunda.
A. Penerbangan maskapai X ditunda karena cuaca buruk.
B. Alasan penundaan semua penerbangan adalah cuaca buruk.
C. Cuaca tidak buruk, tidak ada penerbangan yang ditunda.
D. Hanya maskapai X yang ditunda penerbangannya karena cuaca buruk.
E. Penerbangan maskapai X tidak ditunda, maka cuaca tidak buruk.

61. Semua petani di desa Sukamaju suka bekerja keras.


Sebagian petani di desa Sukamaju adalah pedagang.
A. Semua petani di desa Sukamaju adalah pedagang dan suka bekerja keras.
B. Sebagian petani di desa Sukamaju merupakan pedagang dan suka bekerja keras.
C. Ada pedagang di desa Sukamaju yang tidak suka bekerja keras.
D. Sebagian petani di desa Sukamaju adalah pedagang yang tidak suka bekerja keras.
E. Semua petani yang suka bekerja keras berasal dari desa Sukamaju.

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
62. Semua apel di kota S harum baunya.
Sebagian yang harum baunya rasanya manis.
A. Semua apel di kota S manis rasanya.
B. Tidak ada apel di kota S yang manis rasanya.
C. Sebagian apel di kota S rasanya tidak manis.
D. Sebagian yang rasanya manis bukan apel.
E. Semua apel yang manis berasal dari kota S.

63.
Gambar selanjutnya adalah ...

A. B. C. D. E.
Petunjuk:
Carilah 3 potongan gambar dari 5 potongan gambar yang disediakan disediakan
sehingga membentuk bangun persegi empat yang sempurna.

64.

(1) (2) (3) (4) (5)

A. 1 – 2 – 4 D. 2 – 3 – 5
B. 2 – 3 – 4 E. 1 – 4 – 5
C. 3 – 4 – 5

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

65. Tiga pasang gambar yang dapat membentuk persegi empat adalah ...

(1) (2) (3) (4) (5)

A. 1 – 2 – 3 D. 2 – 3 – 5
B. 1 – 2 – 4 E. 2 – 4 – 5
C. 1 – 2 – 5

C. TES KARAKTERISTIK PRIBADI

66. Bermain game pada saat jam kantor menurut saya ...
A. Boleh saja
B. Tidak boleh
C. Boleh asal pimpinan meyetujui
D. Boleh asal pekerjaan sudah selesai
E. Boleh asal tidak ketahuan

67. Menyediakan cemilan di meja kerja menurut saya ...


A. Boleh saja asal tidak terlalu banyak
B. Boleh saja asal bagi-bagi dengan teman
C. Tidak boleh
D. Meminta ijin atasan dulu
E. Boleh asal senior juga melakukan

68. Disaat pekerjaan sedang banyak dan saya diminta lembur oleh pimpinan, anak
mengingatkan bahwa saya berjanji mengantarkannya ke acara ulang tahun teman, sikap
saya ...
A. Segera kembali ke rumah
B. Memberi pengertian kepada anak
C. Memberi pengertian kepada pimpinan agar diperbolehkan pulang dan menyelesaikan
pekerjaan esok hari

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
D. Meminta anggota keluarga lain untuk menggantikan
E. Meminta teman untuk menggantikan lembur

69. Pada saat tugas keluar kota, tiba-tiba keluarga di rumah menelpon mengatakan bahwa
orang tua di rumah sedang sakit keras, sikap saya ...
A. Segera kembali ke rumah
B. Meminta izin pimpinan untuk kembali ke rumah
C. Menelpon kembali agak telat karena pekerjaan masih menumpuk
D. Kembali saat surat tugas selesai
E. Menelpon meminta ijin orang tua

70. Tim sepak bola instansi saya selalu kalah dalam setiap pertandingan bola, saya sebaiknya
...
A. Tetap berusaha mendukung tim instansi saya sekuat tenaga
B. Tetap mendukung walau hanya dengan menonton pertandingan saja
C. Pura-pura buka tim instansi saya
D. Menyarankan agar berlatih lebih keras
E. Menyarankan agar dibubarkan saja karena salalu mengalami kekalahan

71. Bagi saya, kegagalan adalah ...


A. Isyarat tegas bahwa kita harus berhenti
B. Justrunmeningkatkan ketangguhan saya untuk mencoba lagi denga lebih baik
C. Sering menjatuhkan mental saya
D. Saya upayakan untuk tidak mengurangi semangat saya
E. Mungkin ada unsur kekeliruan dari anggota tim saya

72. Menurut saya para pimpinan besar yang sukses dalam bekerja dan berkarya merupakan ...
A. Mereka menempuh berbagai rintangan untuk mencapai kesuksesan
B. Mereka berusaha keras dalam hidupnya untuk sukses
C. Mereka mendapatkan kesempatan dan fasilitas sehingga bisa sukses
D. Mereka adalah pribadi yang patut dicontoh
E. Mereka orang yang sangat beruntung dan sukses

73. Setiap bangun tidur saya sering merasa...


A. Banyak tugas yang menanti saya

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
B. Bersemangat untuk melaksanakan aktifitas sehari-hari
C. Pusing memikirkan susana kantor yang kurang nyaman
D. Merasa tertantang akan apa yang saya hadapi kedepan
E. Berharap semoga hari ini hari baik saya

74. Jika suatu saat nanti anda menjadi sorang pimpinan di kantor tempat saudara bekerja, hal
pertama yang saudara lakukan adalah ...
A. Membuat perubahan kator besar-besaran
B. Memperbaiki kualitas SDM kantor
C. Merenovasi gedung kantor supaya lebih bagus
D. Menciptakan suatu inovasi baru yang dapat memajukan kantor
E. Menerapkan manajemen modern seperti yang telah diterapkan di luar negeri

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

75. Pada saat diminta untuk mengerjakan suatu laporan oleh pimpinan, pimpinan mengingatkan
laporan tersebut dapat lebih baik daripada laporan-laporan sebelumnya, cara saya agar
dapat memenuhi kemauan saya agar dapat memenuhi kamuan pimpinan adalah ...
A. Mempelajari laporan sebelumnya kemudian saya beri tambahan dan saya rubah menjadi
lebih baik
B. Saya rubah bentuk laporannya sehingga berbeda denbgan sebelumnya
C. Saya meinta senior agar diberi petunjuk cara membuat laporan yang baik
D. Saya meminta petunjuk pimpinan
E. Saya pelajari bentuk-bentuk laporan dengan standar internasional agar bisa saya
terapkan di pekerjaan kantor

76. Sebagian besar barang-barang di kantor adalah barang lam dan banyak yang sudah tidak
layak pakai sehingga kondisi kantor terlihat berantakan, mengenai hal ini saya ...
A. Biasa saja karena bukan merupakan unsur saya
B. Saya kumpulkan barang-barang tersebut kemudian saya jula ke pasar barang bekas
C. Saya meminta pimpinan agar ada pembaharuan barang kantor
D. Saya coba daur ulang dan dekorasi sedemikian rupa agar barang-barang lama masih
dapat terpakai
E. Saya kumpulkan barang mana yang masih dapat dipakai dan mana yang tidak

77. Slogan menarik yang akan anda kenakan pada usaha anda adalah ...
A. Cepat dan tidak bikin ribet
B. Murah dan berkualitas
C. Ramah, cepat, dan tanggap
D. Mudah dan cepat
E. Lengkap dan murah

78. Anda adalah staf di bagian kepersonaliaan. Pada suatu saat anda ditegur oleh atasan
karena ada karyawan yang kontrak kerjanya belum diperbaharui. Maka yang akan anda
lakukan adalah ...
A. Mencari alasan agar tidak dimarahi.
B. Menrima resiko.
C. Meminta maaf pada karyawan tersebut.
D. Segera mengurus kelanjutan kontraknya.
E. Mengatakan bahwa pekerjaan sangat banyak, sehingga membutuhkan tambahan

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
karyawan.

79. Terdapat pelanggan terlibat pertengkaran dengan pelanggan lain. Melihat hal tersebbut
yang akan anda lakukan adalah...
A. Mengusir mereka.
B. Meminta satpam agar melerai keduanya.
C. Langsung melaporkan pada pihak berwajib.
D. Mengajak mereka untuk menyelesaikan masalah di ruangan tertentu.
E. Meminta ganti rugi karena telah membuat kegaduhan dan kerugian.

80. Rekan anda kesulitan untuk mengerjakan tugas kuliahnya dan kebetulahn anda menguasai
materi tersebut ...
A. Membrikan buku-buku referensi.
B. Membagi ilmu dan mungkin memberikan referensi buku.
C. Membantu jika diminta.
D. Berpura-pura tidak tahu.
E. Menyarankan agar konsultasi pada dosen

81. Jika teman anda ingin meminjam printer anda untuk mencetak tugas akhirnya, maka yang
anda lakukan adalah ...
A. Meminjamkannya.
B. Meminta teman agar mengisi tintanya.
C. Meminta biaya sewa.
D. Meminta maaf karena tidak bisa meminjamkannya.
E. Meminjamkannya dengan parasaan was-was.

82. Menurut anda mementingkan kepentingan orang lain adalah ...


A. Melihat skala prioritas kepentingan.
B. Melihabt budi kebaikan seseorang di masa lalu.
C. Membantu dengan tulus kepada yang membutuhkan.
D. Kebaikan.
E. Perbuatan yang perlu ditanamkan sejak dini.

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
83. Anda tidak diterima di Universitas dan fakultas yang anda inginkan. Orang tua anda
meminta anda meminta pada anda agar memilih kampus lain. Maka yang akan anda
lakukan adalah ...
A. Mencoba lagi tahun depan.
B. Mengambil bimbingan belajar agar di tahun depan dapat lolos.
C. Mencoba melamar pekerjaan.
D. Mengikuti saran orang tua dan mencoba belajar dengan giat.
E. Mencoba lagi tahun depan dengan jurusan yang sama namun kampus berbeda.

84. Dalam suatu pementasan drama anda terpilih menjadi tokoh antagonis. Sebenarnya anda
sangat menginginkan peran protagonis. Maka yang akan anda lakukan adalah ...
A. Berusaha memerankan secara optimal.
B. Menolak peran tersebut.
C. Berusaha agar anda tetap dapat memerankan tokoh protagonis.
D. Mempertimbangkan tawaran tersebut.
E. Meminta bayaran lebih mahal untuk peran antagonis.

85. Anda diminta untuk memberikan sambutan pada suatu forum. Anda tidak biasa memberikan
kata sambutan. Maka reaksi anda ketika anda tetap diminta untuk memberi sambutan tersebut
adalah...
A. Meminta orang lain saja untuk memberi sambutan.
B. Mengkomunikasikan pada pembawa acara agar sesi sambutan diwakilkan.
C. Mencoba berbicara walaupun sedikit.
D. Meminta bantuan rekan untuk menyusun teks.
E. Berusaha tenang dan memikirkan hal yang penting untuk disampaikan.

86. Anda sedang berada di kendaraan umum yang penuh sesak dengan penumpang, Anda
sedang terburu-buru, namun supir masih berhenti untuk menunggu penumpang lain, maka
sikap anda ...
A. Marah pada supir
B. Menggerutu
C. Biasa saja
D. Turun dari kendaraan umum
E. Bersabar

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
87. Dalam perjalan pulang kantor, Anda ditelpon oleh atasan untuk kembali ke kantor
menggantikan pekerjaan rekan Anda yang mendadak sakit, maka anda akan ...
A. Menolaknya secara halus
B. Menolaknya karena anda sudah lelah
C. Segera menuruti perintah atasan
D. Kembali ke kantor sambil mengeluh
E. Menolak secara halus, kemudian mematikan handphone

88. Ketika hendak berangkat ke kantor, anak anda mendadak demam, padahal saat itu anda
sedang tergesa-gesa, sikap anda ...
A. Membawa anak ke dokter terlebih dulu sambil meminta atasan
B. Menitipkan pada tetangga
C. Membiarkan istri yang mengurusnya
D. Tetap berangkat ke kantor karena itu lebih penting
E. Berangkat ke kantor dengan pikiran tak karuan

89. Anda sedang sibuk mengerjakan tugas, namun sebelum pekerjaan tersebut selesai, Anda
diminta tolong oleh atasan anda untuk membantu pekerjaannya, maka anda akan ...
A. Menghiraukannya
B. Melihat dulu jenis pekerjaanya apakah bisa membantu atau tidak
C. Memintanya bekerja sendiri
D. Memarahinya
E. Merekomendasikan rekan yang lain

90. Bagaimana sikap anda jika diberikan tugas yang sama sekali belum pernah anda kerjakan
...
A. Mundur
B. Menolaknya secara tegas
C. Meminta pertimbangan ulang
D. Antusias
E. Menyanggupinya dengan sedikit ragu

91. Anda ditugaskan untuk menggantikan posisi teman Anda, sebelumnya pekerjaan tersebut
seringkali tidak pernah anda kerjakan, maka anda akan ...
A. Teratantang untuk mengerjakan dengan baik

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
B. Merasa takut
C. Bekerja seperti biasa
D. menerima dengan berat hati
E. menyiapkan alasan apabila tidak tuntas

92. Tawarn beasiswa begitu banyak, namun atasan anda tidak mengisinkan anda untuk
mengambil beasiswa dengan alasan pekerjaan sedang banyak, maka anda akan ...
A. Marah kepada keadaaan
B. Memakluminya
C. Meminta atasan untuk mempertimbangkannya
D. Keluar dari kantor
E. Sedih

93. Anda tidak lolos mengikuti seleksi beasiswa ke luar negeri, maka anda akan...
A. Sedih
B. Putus asa
C. Lelah
D. Merasa teratantang untuk mengikutinya lagi periode mendatang
E. Belajar dari kesalahan dan mempersiapkan diri lebih baik lagi

94. Suatu ketika anda mengikuti kontes Puteri Indonesia namun hanya mendapat juara ketiga,
maka sikap anda ...
A. Menyesal kesalahan
B. Mempersiapkan diri lebih baik lagi untuk ikut kontes selanjutnya
C. Menyalahkan keadaan
D. Puas dan bangga
E. Biasa saja

95. Anda baru dapat menyelesaikan pekerjaan rekan anda jika anda telah terlebih dahulu
menyelesaikan bagian pekerjaan sebelumnya. Namun anda harus mengakui bahwa ia
tergolong lamban dala menyelesaikannya, maka anda akan ...
A. Menunggu saja
B. Mengambil alih pekerjaan pada bagiannya itu
C. Memintanya untuk lebih cepat dalam bekerja
D. Melaporkannya kepada atasan

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
E. Bertanya apa kesulitannya dan membantu sebisa anda

96. Jika anda dan tim kerja anda mendapatkan suatu proyek dengan dana besar, maka anda
akan ...
A. Bertanggung jawab dalam melakukan pekerjaan anda
B. Lebih bersemangat
C. Takut
D. Merasa terharu
E. Biasa saja

97. Jika anda dan tim kerja anda mendapatkan suatu proyek dengan dana kecil, maka anda
akan ...
A. Bertanggung jawab dalam melakukan pekerjaan anda
B. Lebih bersemangat
C. Takut
D. Merasa terharu
E. Biasa saja

98. Agar semua staf di kantor anda datang tepat waktu ke kantor, maka sebagai pimpinan
kantor anda akan ...
A. Memberikan penghargaan kepada staf yang paling patuh
B. Menempel tulisan malu datang terlambat di berbagai tempat yang strategis
C. Memberikan sanksi yang tegas kepada setiap keterlambatan
D. Datang lebih awal dahulu sembari mengajak para staf anda
untuk turut serta dengan anda
E. Membentuk sebuah komisi penegakkan disiplin

99. Agar semua pegawai baru dapat bersosialisasi dengan baik, maka anda sebagai pegawai
lama akan ...
A. Menawarkan dari kepada atasan untuk membimbing para pegawai baru
B. Mencoba mencairkan suasana dengan pegawai baru
C. Memperkenalkan diri terlebih dahulu dengan pegawai baru
D. Menyelenggarakan acara santai yang dapat mempertemukan pegawai lama dengan
pegawai baru
E. Cuek saja karena saya banyak pekerjaan yang harus segera diselesaikan

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

100. Agar semua pegawai di kantor anda dapat mengikuti acara In House Training, maka
sebagai panitia kegiatan tersebut anda akan ...
A. Menyelenggarakan IHT di hari libur
B. Menyelenggarakan IHT pada jam istirahat
C. Menyelenggarakan IHT setelah jam kantor selesai
D. Menyelenggarak IHT secara bertahap sehingga tidak mengganggu kinerja instansi anda
E. Meminta pendapat rekan–rekan anda kapan sebaiknya IHT dilaksanakan

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout tahap
selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

PEMBAHASAN SOAL LATIHAN TWK DAN TIU

1. Setelah melalui proses persidangan akhirnya rumusan Pancasila hasil penggalian Bung
Karno tersebut berhasil dirumuskan untuk dicantumkan dalam Mukadimah Undang-Undang
Dasar 1945. (B)
2. Causa Formalis → Bagaimana Pancasila itu dibentuk rumusannya sebagaimana terdapat
pada Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 dimana dalam hal tersebut BPUPKI memiliki
peran yang sangat menentukan. (E)
3. Jumlah bulu dibawah perisai atau pangkal ekor berjumlah 19. (B)
4. Tidak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain, merupakan nilai yang dicerminkan
oleh sila keempat. (D)
5. Hasil sidang pertama BPUPKI oleh Prof.Dr.Supomo →Persatuan, Kekeluargaan,
Keseimbangan lahir batin, Musyawarah, Keadilan rakyat. (C)
6. Konsep rancangan Pembukaan UUD 1945 yang disetujui pada 22 Juni 1945 oleh M. Yamin
diberi nama Piagam Jakarta. (D)
7. Amandemen UUD 1945 perlu dilakukan karena beberapa pasal dalam UUD 1945 masih
dapat ditafsirkan beberapa makna dalam penafsirannya/ multitafsir. (A)
8. Ketetapannya terdapat pada pasal 37 ayat 3 UUD 1945.(D)
9. Bab IV Pasal 16 ayat (2)→ Mekanisme kepemimpinan nasional berlangsung secara periodik
lima tahun sekali.(B)
10. Pahlawan yang terlibat dalam perang Aceh adalahTeuku Umar, Panglima Polim, Teuku Cik
Ditiro, Cut Nyak Dien, Cut Meutia.(E)
11. Empat Serangkai→ Ir.Soekarno, M.Hatta, Ki Hajar Dewantoro, K.H Mas Mansyur. (B)
12. Mengabaikan adanya pluralism dan menafikan otonomi individu rakyat bukan merupakan
makna Indonesia sebagai Negara kesatuan. (E)
13. Teori Teokrasi: bentuk pemerintahan di mana prinsip-prinsip Ketuhanan meme-gang peran
utama. (A)
14. Tujuan negara Republik Indonesia yang berkaitan dengan dunia internasional adalah untuk
melaksanakan ketertiban dunia.(D)
15. Perbedaan vertikal berupa capaian yang diperoleh melalui prestasi (strata sosial ekonomi,
posisi politik, tingkat pendidikan, kualitas pekerjaan, dan kondisi permukiman). (C)
16. Ke-tunggal-ika-an berarti sebuah cita – cita kebangsaan. (B)
17. Setiap empat tahun, warga Amerika memilih seorang presiden dan wakilnya. Sedangkan
setiap dua tahun, warga Amerika memilih ke 435 anggota DPR AS dan kira-kira sepertiga
dari 100 anggota Senat Amerika Serikat. Masa bakti setiap senator enam tahun. (E)

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
18. Sejak berlakunya UU No. 12/2008, maka sengketa hasil pemilukada ditangani oleh
Mahkamah Konstitusi (“MK”). Hal ini berdasarkan ketentuan Pasal 236C UU No.
12/2008 yang berbunyi: “Penanganan sengketa hasil penghitungan suara pemilihan kepala
daerah dan wakil kepala daerah oleh Mahkamah Agung dialihkan kepada Mahkamah
Konstitusi paling lama 18 (delapan belas) bulan sejak Undang-Undang ini diundangkan.”
Wewenang MK untuk menangani sengketa hasil pemilukada juga diatur dalam Pasal 29
ayat (1) huruf e(“UU 48/2009”) yang berbunyi: “Mahkamah Konstitusi berwenang mengadili
pada tingkat pertama dan terakhir yang putusannya bersifat final untuk kewenangan lain
yang diberikan oleh undang-undang.” (E)
19. Hingga September 2004, Senat Perancis terdiri atas 321 senator yang terpilih untuk masa
jabatan 9 tahun. Setelah masa ini, masa jabatannya dikurangi menjadi 6 tahun, sementara
jumlah senatornya akan ditambahkan menjadi 346 pada 2010 untuk mencerminkan
perubah-an-perubahan dalam demografi Perancis. Saat ini para Senator Perancis dipilih
sepertiganya setiap tiga tahun, namun hal ini juga akan diubah menjadi setengah setiap tiga
tahun. (E)
20. Dalam sistem pemerintahan presidensial, kedudukan eksekutif tak bertanggung jawab pada
parlemen atau badan perwakilan rakyat. Adapun dasar hukum dari kekuasaan eksekutif
dikembalikan kepada pemilihan rakyat. Sebagai kepala eksekutif, seorang presiden
menunjuk pembantu-pembantunya yaitu para menteri untuk memimpin departemennya
masing-masing dan mereka hanya bertanggung jawab kepada presiden. Negara yang
terkenal penganut sistem ini adalah Amerika Serikat yaitu yang mempertahankan ajaran
Montesquieu, di mana kedudukan tiga kekuasaan yaitu legislatif, eksekutif dan
yudikatif yang terpisah satu sama lain secara tajam dan saling menguji serta saling
mengadakan perimbangan ( check and balance ). (E)
21. Ciri-ciri hukum pidana antara lain:
Mengatur hubungan antar anggota masyarakat dengan negara.
Mengatur hal-hal yang berupa pelanggaran dan kejahatan.
Meski tanpa pengaduan korban akan tetap diambil tindakan oleh pengadilan.
Pihak yang dirugikan cukup melapor kepada yang berwajib (polisi) dan akan menjadi saksi.
Penggugat adalah penuntut umum. (E)
22. BPK dipilih oleh DPR atas pertimbangan DPD dan dilantik oleh presiden.(E)
23. Tingkat peradilan tertinggi yang dapat membawahi peradilan umum maupun peradilan
khusus adalah Mahkamah Agung.(A)
24. Referendum obligator

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
(referendum wajib) adalah pemungutan suara rakyat yang wajib dilaksanakan untuk
menentukan berlakunya suatu undang-undang dasar negara. Misal-
nya, referendum mengadakan perubah-an UUD. Jadi, suatu undang-undang berlaku bila
sudah mendapat persetujuan dari rakyat (A)
25. Keuntungan utama yang dapat diperoleh dari pelayaran dan perdagangan antar pulau dan
antar daerah adalah mempercepat proses integrasi (pemersatuan) bangsa Indonesia karena
adanya ikatan emosional yang terbangun antar suku.(A)
26. Sesuai tujuannya, Pemilu 1955 ini dibagi menjadi dua tahap, yaitu:
a. Tahap pertama adalah Pemilu untuk memilih anggota DPR. Tahap ini diselenggarakan
pada tanggal 29 September 1955, dan diikuti oleh 29 partai politik dan individu,
b. Tahap kedua adalah Pemilu untuk memilih anggota onstituante. Tahap ini
diselenggarakan pada tanggal 15 Desember 1955. (B)
27. Raka I Pikatan, dalam kekuasaannya Hindu dan Buddha hidup berdampingan, dinasti
syailendra berada dibawah dinasti sanjaya. Ia bangun Candi Prambanan yang bercorak
Hindu. (B)
28. Kerajaan Demak merupakan kerajaan Islam pertama di pulau Jawa dan merupakan
kerajaan yang menjadi pusat kegiatan walisogo.(B)
29. Pada masa Mahatma GandhiSwadeshi didefinisikansebagai "panggil-an bagi konsumen
untuk waspada terhadap bahaya yang ditimbulkan dari mendukung industri mereka (asing
atau penjajah) yang menghasilkan kemiskinan dan berbahaya bagi para pekerja dan manusia
serta makhluk-makhluk lain.Mahatma Gandhi menganjurkan agar rakyat India
melaksanakan swadeshi karena India mampu memenuhi kebutuhan sendiri. (D)
30. Dr. Sun Yat Sen selain dikenal sebagai tokoh nasionalis Cina juga dikenal sebagai
pemimpin partaiKno Min Tang. (E)
31. ASEAN Free Trade Area atau AFTA adalah sebuah persetujuan oleh ASEAN mengenai
sector produksi local di seluruh Negara ASEAN. Tujuannya adalah sebagi berikut:
a) Meningkatkan daya saing ASEAN sebagi basis produksi alam pasar dunia melalui
penghapusan bead an halangan non-bea dalam ASEAN
b) Menarik investasi asing langsung ke ASEAN (C)
32. Kalimat pada soal menganjurkan para pemilik tiket untuk segera menempati kursi masing-
masing, sehingga termasuk sebagai kalimat anjuran. (B)
33. Makna denotasi adalah makna yang sebenarnya dari sebuah kalimat. Pada kalimat pilihan C
terdapat kata merobekyang bukan merupakan makna sebenarnya (memiliki makna
konotasi) yang berarti menyakiti. (C)

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
34. Penulisan di sebagai kata depan harus ditulis terpisah dengan kata yang mengikutinya (kata
benda). (B)
35. Anak kalimatnya: “bahwa bajunya sudah selesai” menjadi objek dari kata “menyampaikan”.
(C)
36. Militan = (1) bersemangat tinggi; penuh gairah; berhaluan keras. (C)
37. Ekskavasi = (1) penggalian yang dilakukan di tempat yang mengandung benda
purbakala; (2) tempat penggalian benda purbakala. (A)
38. Paradoksal = seolah-olah bertentangan dengan pendapat umum atau kebenaran. Tetapi
kenyataannya mengandung kebenaran. (D)
39. Prefiks = awalan, lawannya adalah akhiran. (E)
40. Amatir = kegiatan yang dilakukan berdasarkan kesenangan dan bukan untuk
memperoleh nafkah. Lawannya adalah ahli. (C)
41. Tinggi = jauh jaraknya dari posisi bawah. Lawannya adalah rendah. (A)
42. Pikiran dihasilkan oleh otak. Kata-kata dihasilkan oleh lisan. (C)
43. Dompet berisi uang. Tas sekolah berisi buku. (B)
44. Agama lawannya atheis (tidak beragama). Menikah lawannya bujang. (E)
45. Avtur bahan bakar pesawat. Bensin bahan bakar sepeda motor. (B)

46. Luas tegel = 60 cm ᵡ 60 cm


= 60 cm ᵡ 60 cm
2
= 3.600 cm
2
Lusa jalan = 700 ᵡ 3.600 cm
2
= 2.520.000 cm
2
= 252 m (B)

47. 2(12.16 + 12.6 + 16.6) = 2 × 360


= 720 (C)

48. N = 4
L=7
N dibelakang L sebanyak 2 hari.
KPK 2dan 7 = 14

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
Sisa N = 2
14 2 = 16 (C)

49. Berat besi yang panjangnya 11 meter


11
= 5
ᵡ 25 kg = 55 kg (A)

2 2
50. r = 3 + 2.3.2 + 2 = 25
pqr = 3 × 2 × 25 = 150 (A)

51. x = 0,08% × 2,54 ║y = 2,54% × 0,08


x = 0,002032 ║y = 0,002032
Berarti x = y (C)

52. Berat total penumpang = 4 ᵡ 53 kg = 212 kg


Berat pasir = berat total – berat total penumpang
= 3.500 kg – 212 kg
= 3.288 kg (C)

53. Misal: sisi awal = 1, L awal = 1 × 1 = 1


Sisi sekarang = 1 + (20% × 1) = 1,2
L sekarang = 1,2 × 1,2 = 1,44
Pertambahan luas = 0,44 = 44% ( A)

54. Kecepatan jalan Anton = 4 ½ km/jam


Jarak pulang pergi dari rumah ke kantor = 1 ½ × 2 = 3 km
Waktu yang dibutuhkan untuk berjalan pulang pergi selama 6 hari
= 6 × (3 : 4 ½ ) = 18 : 4 ½ = 4 jam (B)

55. Jarak yang ditempuh hari ke lima


= 426 – (90 + 65 + 110 + 95)
= 426 – 360
= 66 km (C)

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
56. Dengan logika soal yang sama diperoleh:
Jumlah maksimum: 75%
Jumlah minimum: tidak ada yang tidak menjawab soal, maka diperoleh:
S+D=L
100 + D = 75 + 84
100 + D = 159; D = 59%
Dengan demikian, rentang jawabannya adalah 59% < X < 75% (D)

57. Dengan rumus himpunan:


Yang suka ketiganya = X
40 = 25 + 20 + 27 – 9 – 13 – 10 + X
40 = 40 + X
X=0
Berarti yang hanya suka dua hobi:
9 + 13 + 10 = 32 orang (E)

58. 2 - ¼ 6 - 1/8 10 - 1/16

+4 +4
Ange ka yang edicetak tebal masing-masing ditambah 4. Angka yang tidak dicetak tebal
masing-masing dibagi 2. Jadi, karena letaknya berselang-seling, maka jawabannya adalah 6
+ 4 = 10 dan -1/8 : 2 = -1/16. (C)

59. (C)

60. Cuaca buruk → penerbangan ditunda.


Hari ini penerbangan maskapai X ditunda.
Jadi, penerbangan maskapai X ditunda karena cuaca buruk. (A)
61. Dengan hukum silogisme, maka sebagian petani di desa Sukanmaju merupakan
pedagang dan suka bekerja keras. (B)
62. Dengan hukum silogisme, maka sebagian apel dari kota S rasanya manis, artinya
sebagiannya yang lain tidak manis. (C)

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
63.

Setiap bentuk bangunan bergeser searah jarum jam, masing-masing sebanyak 2 langkah.
Belah ketupat berwarna hitam akan selalu berwarna hitam di setipa perpindahannya.
Bangun yang berada di belakang belah ketupan bergiliran berubah menjadi warna hitam tiap
pergerakannya. Pergerakan 1, lingkaran jadi hitam, pergerakan 2, segienam jadi hitam,
pergerakan 3, persegi jadi hitam, pergerakan 4, segilima jadi hitam. (D)

64. Lihat gambar berikut:

(B)
65. Lihat gambar berikut:
(A)

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

PEMBAHASAN SOAL TES TKP (KARAKTERSITIK KEPRIBADIAN)

Poin

No 5 4 3 2 1

66 B D E C A

67 E
D A C B
68 A
B D C E
69 E
B D C A
70 E
A D B C
71 E
B D C A
72 E
B A D C
73 C
B D A E
74 C
D B A E
75 D
A E B C
76 B
D E C A
77 A
C B E D
78 A
D C B E
79 A
D B C E
80 D
B A E C
81 C
A E B D

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD
82 B
C E D A
83 C
D B E A
84 B
A D E C
85 A
E C D B
86 E C D B A

87 E
C D A B

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
SKD

88 D
A C E B
89 D
B E C A
90 D E C B A

91 E
A C D B
92 D
B C E A
93 E D A C B

94 C
D B E A
95 A
E D C B
96 C
A B D E
97 C
A B D E
98 C
D B E A
99 E
D A C B
100 D E C A B

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

1. LUCU : TERTAWA = A. Semua kertas gambar harganya murah.


B. Semua kertas gambar yang harganya
A. Kaget : Terkejut murah adalah kertas gambar.
B. Cantik : Terpesona C. Sebagian kertas harganya murah.
C. Sukses : Tercapai D. Kertas yang murah sangat berguna.
D. Hati : Tergerak
6. Pengurus koperasi seharusnya berjiwa
2. ACEH : SERAMBI MEKAH = sosial. Sebagian ketua RW pernah menjadi
pengurus koperasi.
A. Michael Jackson : King of Pop
B. Michael Schumacer : Pembalap A. Ketua RW itu selalu berjiwa sosial.
C. Michael Gorbachev : Pemimpin Soviet B. Semua orang yang pernah menjadi ketua
D. Madona : Seksi RW itu pengurus koperasi.
C. Sebagian pengurus koperasi ingin
3. KANTUK : KEPENATAN = menjadi Ketua RW.
D. Sebagian Ketua RW seharusnya berjiwa
A. Mimpi : Tidur sosial.
B. Marah : Kegeraman
C. Muka : Ekspresi 7. Semua bayi minum ASI. Sebagian bayi
D. Senyum : Kegembiraan diberi makanan tambahan.

4. BUNGA : RIBA = A. Semua bayi minum ASI dan diberi


makanan tambahan.
A. Hasrat : Extravaganza B. Bayi minum ASI dan biasanya diberi
B. Hemat : Kikir makanan tambahan.
C. Khawatir : Bangkrut C. Sebagian bayi minum ASI dan diberi
D. Akrab : Sengit makanan tambahan.
D. Bayi yang diberi makanan tambahan
5. Semua kertas gambar sangat berguna. harus minum ASI.
Sebagian kertas yang sangat berguna
harganya murah. 8. Jika x + y ≠ 0, maka

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

A. (5x + 5y)/(x + y) > 5 C. 34


B. (5x + 5y)/(x + y) < 5 D. 36
C. (5x + 5y)/(x + y) = 5
D. Hubungan antara x dan y tidak dapat 12. 8, 24, 22, 56, 18, ?
ditentukan.
A. 122
9. Bobot paket x adalah 2 kali lebih besar B. 124
daripada bobot paket y ditambah paket z. C. 126
Dengan demikian, D. 128

A. Bobot paket z > 1/3 bobot paket x 13. (6 x 5) – (6 + 5) = (6 x 7) – (6 + ?)


B. Bobot paket z < 1/3 bobot paket x
C. Bobot paket z = 1/3 bobot paket x A. 7
D. Hubungan antara bobot paket z dan B. 17
bobot paket x tidak dapat ditentukan. C. 27
D. 37
10. Tabungan A lebih banyak daripada
tabungan B dan C. Tabungan B lebih banyak 14. Seekor monyet mula-mula berada di
daripada tabungan C. Tabungan D lebih ketinggian tertentu oada sebuah tiang.
banyak daripada tabungan A, B, dan C. Kemudian ia turun 4 meter, naik 3 meter,
turun 6 meter, naik 2 meter, naik 9 meter,
A. Tabungan A lebih banyak daripada dan turun 2 meter. Pada ketinggian
tabungan D. berapakah sekarang monyet itu berada?
B. Tabungan D dan C sama dengan
tabungan A dan B. A. 2 meter di atas posisi semula
C. C mempunyai tabungan paling sedikit. B. 1 meter di bawah posisi semula
D. A mempunyai tabungan paling banyak. C. Sama seperti posisi semula
D. 1 meter di atas posisi semula
11. 0, 2, 6, 12, 20, ?
15. Jika lebar sebuah empat persegi panjang
A. 30 dinaikkan dengn 25% sementara
B. 32

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

panjangnya tetap, maka luas persegi panjang Perhatikan premis berikut !!!
tersebut menjadi :
Enam orang, J, K, L, M, N, dan O, duduk di satu
A. 75% dari luas semula deretan kursi paling depan ketika menyaksikan
B. 125% dari luas semula sebuah konser di gedung kesenian. Semua kursi
C. 225% dari luas semula menghadap ke panggung dan diberi nomor
D. Tidak dapat ditentukan secara berurutan dari kiri ke kanan dengan
nomor 1 hingga nomor 6. Setiap orang duduk di
16. Seorang pedagang mencampur a kg kedelai satu kursi.
seharga b rupiah per kg dengan c kg kacang
seharga d rupiah per kg. Berapakah harga  J tidak duduk di kursi no. 1 atau no. 6
jual kacang campuran jika ia berharap  L tidak duduk persis di sebelah kanan N
memperoleh laba 1.000 rupiah per kg?  K tidak duduk persis di sebelah kanan N
 O duduk persis di sebelah kiri N
A. (ab + cd)/a + c) + 1.000
B. (b + d)/(a + c) + 1.000 18. Susunan duduk (dari kursi nomor 1 ke
C. (b + d + 1.000)/(a + c) nomor 6) manakah yang dapat diterima atau
D. Tidak dapat ditentukan. memenuhi kondisi tersebut?

17. Fredi berangkat dari kota A pada pukul 1. M, K, O, N, J, L


18.15 menuju kota B dengan mengendarai 2. L, M, K, O, N, J
sepeda motor dan tiba pada pukul 23.45 3. L, J, M, O, N, K
pada hari yang sama. Jika kecepatan rata- 4. K, J, L, O, M, N
rata yang ditempuhnya adalah 30 km per
jam dan ia istirahat makan malam selama
satu jam, berapakah jarak antara A dan B
yang ditempuh Fredi? 19. Susunan duduk (dari kursi nomor 1 ke
nomor 6) manakah yang tidak dapat diterima
A. 120 km atau tidak memenuhi kondisi tersebut?
B. 135 km
C. 180 km 1. K, J, O, N, L, M
D. 165 km 2. K, J, O, N, M, L

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

3. K, O, N, J, M, L A. 5%
4. L, O, N, J, K, M B. 10%
C. 15%
20. Seorang pekerja mengecat tembok yang D. 20%
tingginya 4 meter dan telah sepertiga selesai.
Jika ia selanjutnya mengecat tembok 15m² 23. Sejenis barang pada awal tahun berharga D
lagi, ia sudah 3/4 selesai. Berapa meterkah rupiah. Pada akhir tahun barang tersebut
panjang tembok tersebut? berharga Q rupiah. Berapakah kenaikan
harga barang tersebut jika dinyatakan dalam
A. 10 suatu angka pecahan?
B. 9
C. 8 A. (Q – D)/D
D. 7 B. (D – Q)/Q
C. (Q – D)/Q
21. 21. Untuk menjalankan sebuah mobil setiap D. (D – Q)/D
km diperlukan g rupiah bensin dan m rupiah
biaya lainnya. Berapa rupiahkah biaya untuk 24. Jika luas sebuah bujur sangkar dinaikkan
menjalankan mobil setiap 100 km? dengan 69%, maka sisi bujur sangkar
tersebut naik dengan?
A. 100g + m
B. 1/100 (g + m) A. 13%
C. 100g + 100m B. 30%
D. g+m C. 39%
D. 69%
22. Dari hasil survei di suatu kota, diketahui
bahwa 65% masyarakatnya suka menonton 25. Sekelompok orang memberikan sumbangan
berita di TV, 40% suka membaca surat untuk bencana alam tsunami. Dari
kabar, dan 25% suka membaca surat kabar kelompok tersebut, 30% menyumbangkan,
dan menonton berita di TV. Berapa persen masing-masing, Rp400.000, 45%
dari masyarakat kota tersebut yang tidak menyumbangkan, masing-masing,
suka baik menonton berita di TV maupun Rp200.000 dan sisanya menyumbangkan,
membaca surat kabar? masing- masing, Rp120.000. Dihitung dari

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

total sumbangan, berapa persenkah 26. Manakah yang benar mengenai bunga
sumbangan yang berasal dari orang- orang bakung?
yang menyumbangkan Rp400.000?
A. Berukuran lebih besar dibanding
A. 30% mawar
B. 40% B. Lebih harum dibanding dahlia
C. 45% C. Berwarna lebih cerah dibanding
D. 50% melati
D. Salah semua

27. Manakah yang benar mengenai bunga


mawar, melati dan bakung?

A. Lebih harum dibanding bakung


B. Memiliki kelopak lebih sedikit
dibanding bakung
C. Berwarna lebih cerah dibanding
Perhatikan premis berikut !!! bakung
D. Salah semua
Bunga dahlia paling besar di antara mawar,
melati, dan bakung; lebih harum dari melati 28. Jika 0,1m = 1, maka berapa nilai 1,1m?
tetapi tidak lebih harum dibanding bakung dan
mawar; berwarna paling cerah; paling sedikit A. 11
jumlah kelopak bunganya. Bunga mawar paling B. 10,1
harum; berukuran lebih besar dari melati dan C. 9,9
bakung; berwarna lebih cerah tetapi memiliki D. 9,1
kelopak lebih sedikit dibanding bakung. Bunga
melati paling banyak memiliki kelopak; paling 29. Jika rasio (perbandingan) antara sudut-sudut
tidak harum; berukuran lebih besar dari bunga sebuah segitiga adalah 2 : 3 : 4, maka sudut
bakung. terbesar dari segitiga tersebut adalah

A. 50

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

B. 60 D. Amir mungkin telah keluar dari


C. 70 keanggotaan koperasi setelah
D. 80 menandatangani petisi tersebut.

30. Jika Joni berjalan 16 km dalam 3 jam, dan Perhatikan premis berikut!
Paul berjalan 16 km dalam 5 jam, berapa
persen Joni berjalan lebih cepat daripada Sebuah kontes tarik suara terbuka bagi
Paul? penyanyi-penyanyi lokal dengan syarat: umur
per 1 Agustus 2005 maksimal 25 tahun, tinggi
A. 33,33% minimal 170 cm untuk pria dan 160 cm untuk
B. 40% wanita, pernah berprestasi minimal satu festival
C. 60% serupa tingkat propinsi dan belum pernah ikut
D. 66,67% kejuaraan antarnegara, pendidikan minimal
setara SLTA, dan mendaftar pada panitia
31. Seluruh anggota koperasi Berkah setempat pada tanggal 1 – 10 Agustus (hari libur
menandatangani petisi kepada pengurus tetap buka dan tidak ada perpanjangan waktu)
koperasi untuk melaksanakan rapat anggota. dengan membayar Rp 100.000.
Amir pasti seorang anggota koperasi
tersebut karena tanda tangannya ada dalam 32. Jika A bergelar sarjana, juara se-Jawa
petisi tersebut. Mana dari pernyataan di Timur, umur 22 tahun, tinggi 165 cm,
bawah ini yang paling dapat mematahkan mendaftar pada 5 Agustus 2005 dengan
kesimpulan tersebut di atas? membawa uang Rp 500.000, maka :

A. Beberapa anggota koperasi mungkin A. A tidak boleh mendaftar


tidak mendukung semua pengurus B. A boleh mendaftar
koperasi C. A tidak boleh mendaftar kecuali A
B. Mungkin saja Amir dipaksa oleh seorang wanita
anggota koperasi lainnya untuk D. A boleh mendaftar kecuali A seorang
menandatangi petisi tersebut wanita
C. Beberapa orang yang menandatangani
petisi tersebut bisa saja bukan anggota 33. Jika Dodo laki-laki, lahir di Jakarta 29
koperasi Februari 1985, mendaftar pada 10 Agustus

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

2005 lulusan sebuah SMK terkemuka di C. Susi tidak boleh mendaftar jika Susi
Jakarta, tinggi badan 175 cm, dua kali mantan penyanyi favorit se- Lampung.
menjuarai lomba keroncong remaja tingkat D. Salah semua
DKI Jakarta, maka :
Perhatikan keterangan berikut!!
A. Dodo pasti juara
B. Dodo boleh mendaftar Di atas pintu dapur sebuah restoran terdapat 4
C. Dodo tidak boleh mendaftar bola lampu yang disusun berdampingan dan
D. Salah semua bernomor urut, dari kiri ke kanan, dan dari
nomor 1 ke nomor 4. Lampu-lampu ini
34. Jika B adalah runner up Asia Bagus di digunakan sebagai tanda untuk memanggil
Jakarta, umur 21 tahun, tinggi 169 cm, pelayan bahwa pesanan telah siap diantar ke
bergelar Master dari Universitas Indonesia, tamu restoran. Di restoran tersebut terdapat 5
mendaftar pada tanggal 1 Agustus 2005 dan orang pelayan yaitu : David, Edi, Fluri, Gugunm
bersedia membayar uang Rp 100.000, maka dan Henki.
:
 untuk memanggil David, semua lampu
A. B tidak boleh mendaftar menyala
B. B boleh mendaftar  untuk memanggil Edi, lampu 1 dan 2
C. B tidak boleh mendaftar kecuali B menyala
seorang wanita  untuk memanggil Fluri, hanya lampu 1
D. B boleh mendaftar kecuali B seorang menyala
wanita  untuk memanggil Gugun, lampu 2, 3,
dan 4 menyala
35. Jika Susi wanita yang saat ini sedang kuliah  untuk memanggil Henki, lampu 3 dan 4
di Amerika, lahir pada 30 April 1985, tinggi menyala
170 cm, datang kepada panitia pendaftaran
dengan membawa uang Rp 5.000.000 pada 36. Jika lampu 2 dan 3 keduanya mati, maka
9 Agustus 2005, maka : tanda tersebut adalah untuk memanggil

A. Susi tidak boleh mendaftar 1. David


B. Susi boleh mendaftar 2. Edi

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

3. Fluri 4. David, Gugun, dan Henki


4. Gugun
38. Jika lampu 3 menyala dan lampu 2 mati,
Perhatikan keterangan berikut!! maka pelayan yang dipanggil adalah

Di atas pintu dapur sebuah restoran terdapat 4 1. Henki


bola lampu yang disusun berdampingan dan 2. Gugun
bernomor urut, dari kiri ke kanan, dan dari 3. Edi
nomor 1 ke nomor 4. Lampu-lampu ini 4. David
digunakan sebagai tanda untuk memanggil
pelayan bahwa pesanan telah siap diantar ke 39. Jika lampu 4 menyala, maka mana berikut
tamu restoran. Di restoran tersebut terdapat 5 ini yang benar?
orang pelayan yaitu : David, Edi, Fluri, Gugunm
dan Henki. 1. Lampu 1 menyala
2. Lampu 2 mati
 untuk memanggil David, semua lampu 3. Jika lampu 1 menyala, David dipanggil
menyala 4. Jika lampu 3 mati, Edi tidak dipanggil
 untuk memanggil Edi, lampu 1 dan 2
menyala 40. Jika K adalah rata-rata dari 10 dan -14, maka
 untuk memanggil Fluri, hanya lampu 1 rata-rata dari K dan -8 adalah
menyala
 untuk memanggil Gugun, lampu 2, 3, A. -24
dan 4 menyala B. -12
 untuk memanggil Henki, lampu 3 dan 4 C. -11
menyala D. -5

37. Jika lampu 3 dan 4 menyala, maka siapakah 41. Jika a = 4, b = 3, dan c = (a + 2b)/ab,
pelayan yang dipanggil? berapakah (a + b)/c ?

1. David A. 8 4/5
2. David dan Gugun B. 8 2/5
3. Gugun dan Henki C. 70/12

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

D. 35/6 yang kelilingnya 24 meter, maka keliling


persegi panjang R adalah :
42. Sebuah kotak mempunyai lebar 12 cm,
panjang 16 cm, dan tinggi 6 cm. Berapa cm A. 9 meter
persegikah kertas yang diperlukan untuk B. 16 meter
menutup semua sisi kotak tersebut? C. 24 meter
D. 26 meter
A. 192
B. 360
C. 720
D. 900

43. Luas sebuah lingkaran adalah 49π.


Berapakah keliling lingkaran tersebut?

A. 10 π
B. 14 π
C. 28 π
D. 49 π

44. Jika yang berikut diurutkan dari terkecil


hingga terbesar, manakah yang terletak pada
urutan ketiga?

A. 38/56
B. 33 – 1
C. 327
D. 3(3²)

45. Jika luas persegi panjang R dengan lebar 4


meter sama dengan luar bujur sangkar S

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional yang
sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan sebagaimana non
member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TPA

1.B 14.A 27.D 40.D

2.A 15.B 28.A 41.B

3.D 16.A 29.D 42.C

4.B 17.B 30.D 43.B

5.C 18.A 31.C 44.D

6.D 19.A 32.C 45.A

7.D 20.B 33.C

8.C 21.C 34.A

9.B 22.D 35.A

10.C 23.A 36.C

11.A 24.B 37.D

12.B 25.D 38.A

13.B 26.B 39.C

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional
yang sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan
sebagaimana non member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TBI

Reading D. golf can be played by both


young and old
The game of golf is not a young game. This 2. According to the passage, we know
game, which has traditionally been credited that golf has been around for
as a Scottish creation, has been around for hundreds of years because....
hundreds of years. Its long existence can A. the Scottish Parliament has
definetly be verified through a check of declared to be true
centuries-old legal documents. Golf has B. it appears in some official
definetly been around since at least the papers
fifteenth century. This can be verified from a C. old golf clubs have been
legal edict issued at the time. In 1457, near found
the end of the rule of King James II, the D. there are many traditional
Scottish Parliament issued a decree stories about golf
outlawing the playing of golf. The reason was
that golf was believed to be a waste of time. 3. According to the passage, how long
There was concern that citizens would be has golf been around?
spending time on the useless sport of golf A. For more than 500 years
rather than spending time on more practical B. For at least 1500 years
skills such as archery, fencing, and jousting. C. Since the first century
Archery, fencing, and jousting were, after all, D. Only since 1500
considerably more useful in the defense of E.
the country than golf. 4. When did King James I most likely
rule?
1. The main idea of this passage is that A. 1457 to 1477
.... B. 1437 to 1450
A. golf is one of the most popular C. 1437 to 1460
Scottish games D. 1450 to 1470
B. many different games were
played in the fifteenth century 5. A___is the highest point of
C. golf’s long history can be something.
verified A. crust

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional
yang sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan
sebagaimana non member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TBI

B. peak 11. It is not polite to "break" in on a


C. ditch conversation.
D. slope A. interrupt
6. Bricks are commonly made of____. B. withdraw from
A. clay C. seize
B. wax D. regard
C. timber 12. Did your father get
D. cord retirement "benefit" when he retired?
7. He was fined for driving with A. pension
a/an___license. B. subsidy
A. void C. patent
B. expired D. bargain
C. terminated 13. His "hobby" is collecting stamps from
D. out-of-date all over the world.
8. Please check your friend’s telephone A. career
number in the____. B. pastime
A. encyclopedia C. business
B. register D. vocation
C. directory 14. It is believed that the spirit is____.
D. dictionary A. inmoral
9. I am____to pass this examination. B. imperishable
A. determined C. immortal
B. willing D. immoral
C. stubborn 15. We should have the results of your
D. resolute blood test within a few days;____,
10. Do you believe in the______ of good I’m going to start you on a
and evil spirits? preliminary treatment program.
A. occurance A. meanwhile
B. existence B. however
C. reality C. otherwise
D. incidence D. therefore

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional
yang sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan
sebagaimana non member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TBI

16. PKN STAN______as one of the best C. similar as hers


colleges in Indonesia. D. different than hers
A. is regarded 22. Faiz almost never eat at home,____?
B. regarded A. did he
C. regards B. would he
D. regarding C. had she
17. He went by bus, but he_____by car. D. didn’t she
A. might of gone 23. After Michael failed the first math
B. should gone test, he thought he___the course.
C. could have gone A. will
D. ought have gone B. is going to
18. Rani seems very mature for a____. C. failed
A. twenty-year-old girl D. was going to
B. girl with twenty years 24. Tony is going return to Aceh as soon
C. girl of twenty year as he____is university diploma’s
D. twenty-years-old girl degree.
19. The more I think about A. gets
philosophy,_____ B. will get
A. the less I understand it C. would get
B. I like it less D. got
C. better I like it 25. Mom and Dad just left for the airport
D. it likes better twenty minutes ago, so they___there
20. Indonesian____soup with rice. yet.
A. accustomed to eat A. can’t have gotten
B. are accustomed to eating B. shouldn’t have gotten
C. have the custom to eat C. had better have gotten
D. are customing in drinking D. could have gotten
21. Your dress,______, seems very 26. All students______report to
strange for the party. examination hall in July 30th for the
A. as hers final exam.
B. like hers A. might

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional
yang sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan
sebagaimana non member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TBI

B. need
C. could
D. are to
27. Since the company doesn’t charge a
late fee until after the sixteenth,
you____pay until a day or two before
that.
A. shouldn’t
B. must’n
C. needn’t
D. can’t
28. Jonathan’s ______ daughter has
been selected Student of the year.
A. beautiful twelve-year-old
B. beautiful twelve-years-old
C. beautiful twelve-year-olds
D. beautifully twelve-years-old
29. ___taking over the leadership of this
project is what made it succeed.
A. Her
B. She
C. She is
D. Her having
30. Lisa seems______ the point you
were making.
A. having misunderstood
B. to have misunderstood
C. misunderstood
D. misunderstanding

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional
yang sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan
sebagaimana non member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership
SOAL DAN KUNCI JAWABAN TRYOUT SPMB PKN STAN 2019 TAHAP II
WWW.CATPKNSTAN.COM
TBI

1. C 12. A 23. D
2. D 13. B 24. A
3. A 14. C 25. B
4. C 15. C 26. D
5. B 16. A 27. A
6. A 17. C 28. B
7. A 18. D 29. B
8. C 19. A 30. D
9. A 20. C
10. B 21. A
11. A 22. B

Kami berkomitmen untuk mengadakan tryout online gratis setiap dua minggu sekali, silahkan cek tryout
tahap selanjutnya di www.catpknstan.com

Nikmati fitur member, antara lain, download soal di laman member, mengikuti tryout online nasional
yang sudah berlalu kapanpun, join tryout online nasional yang akan datang tanpa persyaratan
sebagaimana non member, hanya dengan pembayaran via pulsa atau transfer seikhlasnya. Yuk kepoin di
http://www.catpknstan.com/membership

Anda mungkin juga menyukai