Anda di halaman 1dari 5

Distribusi Negatif Binomial

Suatu distribusi binomial negatif dibentuk oleh suatu eksperimen yang memenuhi
kondisi-kondisi berikut: Eksperimen terdiri dari serangkaian percobaan yang saling bebas.
Setiap percobaan (trial) hanya dapat menghasilkan satu dari keluaran yang mungkin, sukses
atau gagal. Probabilitas sukses 𝑝 dan demikian pula probabilitas 𝑞 = 1 – 𝑝 selalu konstan
dalam setiap percobaan (trial). Eksperimen terus berlanjut (percobaan terus dilakukan) sampai
sejumlah total 𝑘 sukses diperoleh, dimana 𝑘 berupa bilangan bulat tertentu.
Jadi pada suatu eksperimen binomial negatif, jumlah suksesnya tertentu sedangkan
jumlah percobaannya yang acak. Distribusi binomial negatif, bila percobaan bebas berulang
dapat menghasilkan sebuah sukses dengan probabilitas 𝑝 dan gagal dengan probabilitas 𝑞 =
1– 𝑝. Jika 𝑞 = 1 – 𝑝 maka distribusi probabilitas dari suatu variabel acak X adalah:

𝑥 − 1 𝑘 𝑥−𝑘
𝑓(𝑥) = 𝑓(𝑥; 𝑘, 𝑝) = ( )𝑝 𝑞 , 𝑑𝑖𝑚𝑎𝑛𝑎 𝑥 = 𝑘, 𝑘 + 1, 𝑘 + 2, …
𝑘−1

Suatu percobaan distribusi binomial negatif jika memenuhi syarat:


1. Usaha diulang sampai terjadi sejumlah sukses tertentu,
2. Tiap usaha memberikan hasil yang dapat ditentukan saling sukses atau gagal,
3. Peluang sukses yang dinyatakan dengan p, tidak berubah dari usaha yang satu ke usaha
yang berikutnya,
4. Tiap usaha bebas dengan usaha yang lainnya.

Nilai Harapan (𝑿)


𝑘+𝑛

𝐸(𝑋) = ∑ 𝑥 𝑓(𝑥)
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
𝑥 − 1 𝑘 (1
𝐸(𝑋) = ∑ 𝑥 ( )𝑝 − 𝑝)𝑥−𝑘
𝑘−1
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
(𝑥 − 1)!
𝐸(𝑋) = ∑ 𝑥 𝑝𝑘 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
(𝑘 − 1)! ((𝑥 − 1) − (𝑘 − 1))!
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
(𝑥 − 1)! 𝑘 𝑝
𝐸(𝑋) = ∑ 𝑥 𝑝𝑘 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘 .
(𝑘 − 1)! (𝑥 − 𝑘)! 𝑘 𝑝
𝑥=𝑘

Distribusi Negatif Binomial | 1


𝑘+𝑛
𝑘 𝑥(𝑥 − 1)!
𝐸(𝑋) = ∑ 𝑝𝑘+1 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
𝑝 𝑘(𝑘 − 1)! (𝑥 − 𝑘)!
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
𝑘 𝑥!
𝐸(𝑋) = ∑ 𝑝𝑘+1 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
𝑝 𝑘! (𝑥 − 𝑘)!
𝑥=𝑘

Pdf Distribusi Negatif Binomial


𝑘
𝐸(𝑋) =
𝑝
𝑘
Sehingga Rumus Nilai Harapan adalah 𝐸(𝑋) = 𝜇 =
𝑝

Nilai Harapan 𝐗 𝟐
Dimisalkan terlebih dahulu:
𝐸(𝑋 2 ) = 𝐸(𝑋 2 ) + 𝐸(𝑋) − 𝐸(𝑋)
𝐸(𝑋 2 ) = 𝐸[𝑋 2 + 𝑋] − 𝐸(𝑋)
𝑬(𝑿𝟐 ) = 𝑬[𝑿(𝑿 + 𝟏)] − 𝑬(𝑿)

Kemudian cari:
𝑘+𝑛

𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] = ∑ 𝑥 (𝑥 + 1) 𝑓(𝑥)


𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
𝑥 − 1 𝑘 (1
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] = ∑ 𝑥 (𝑥 + 1) ( )𝑝 − 𝑝)𝑥−𝑘
𝑘−1
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
(𝑥 − 1)!
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] = ∑ 𝑥 (𝑥 + 1) 𝑝𝑘 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
(𝑘 − 1)! ((𝑥 − 1) − (𝑘 − 1))!
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
(𝑥 − 1)! 𝑘(𝑘 + 1)𝑝2
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] = ∑ 𝑥 (𝑥 + 1) 𝑝𝑘 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
(𝑘 − 1)! (𝑥 − 𝑘)! 𝑘(𝑘 + 1)𝑝2
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
𝑘(𝑘 + 1)𝑝2 (𝑥 + 1)(𝑥)(𝑥 − 1)!
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] = 2
∑ 𝑝𝑘 𝑝2 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
𝑝 (𝑘 + 1)(𝑘)(𝑘 − 1)! (𝑥 − 𝑘)!
𝑥=𝑘
𝑘+𝑛
𝑘(𝑘 + 1) (𝑥 + 1)!
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] = 2
∑ 𝑝𝑘+2 (1 − 𝑝)𝑥−𝑘
𝑝 (𝑘 + 1)! (𝑥 − 𝑘)!
𝑥=𝑘

Pdf Distribusi Negatif Binomial = 1

Distribusi Negatif Binomial | 2


𝑘(𝑘 + 1)
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] =
𝑝2
Sehingga:
𝐸(𝑋 2 ) = 𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] − 𝐸(𝑋)
𝑘(𝑘 + 1) 𝑘
𝐸(𝑋 2 ) = −
𝑝2 𝑝
𝑘(𝑘 + 1) 𝑝𝑘
𝐸(𝑋 2 ) = − 2
𝑝2 𝑝
𝑘 2 + 𝑘 − 𝑘𝑝
𝐸(𝑋 2 ) =
𝑝2
Jadi,
𝑘(𝑘 + 1)
𝐸[𝑋(𝑋 + 1)] =
𝑝2
𝑘 2 + 𝑘 − 𝑘𝑝
𝐸(𝑋 2 ) =
𝑝2

Nilai Harapan 𝑬(𝑿 − 𝑬(𝑿))𝟐


𝐸[(𝑋 − 𝐸(𝑋))2 ] = 𝐸(𝑋 2 ) − (𝐸(𝑋))2

2]
𝑘 2 + 𝑘 − 𝑘𝑝 𝑘 2
𝐸[(𝑋 − 𝐸(𝑋)) = −( )
𝑝2 𝑝
𝑘 2 + 𝑘 − 𝑘𝑝 − 𝑘 2
𝐸[(𝑋 − 𝐸(𝑋))2 ] =
𝑝2
𝑘 − 𝑘𝑝
𝐸[(𝑋 − 𝐸(𝑋))2 ] =
𝑝2
𝑘(1 − 𝑝)
𝐸[(𝑋 − 𝐸(𝑋))2 ] =
𝑝2
𝑘(1 − 𝑝) 𝑘𝑞
Sehingga Rumus Varians adalah: 𝑉(𝑋) = 𝜎 2 = = 2
𝑝2 𝑝

Contoh Soal:
1. Carilah peluang bahwa seseorang yang melantunkan tiga uang logam sekaligus akan
mendapat semuanya muka atau semuanya belakang untuk kedua kalinya pada lantunan
kelima.
Penyelesaian:
Diketahui: x = 5

Distribusi Negatif Binomial | 3


k=2
1 1 1
p = semuanya muka atau belakang = 8 + 8 = 4
1 3
𝑞 = 1– 𝑝 = 1−4=4

Ditanya: Peluang yang muncul?


Jawab:
𝑥 − 1 𝑘 𝑥−𝑘
𝑓(𝑥) = 𝑓(𝑥; 𝑘, 𝑝) = ( )𝑝 𝑞
𝑘−1
2
1 5−1 1 3 5−2
𝑓(𝑥) = 𝑓 (5; 2, ) = ( )( ) ( )
4 2−1 4 4
2
4 1 3 3
𝑓(𝑥) = ( ) ( ) ( )
1 4 4
4! 1 27
= (1! 3!) (16) (64)
1 27
= 4 (16) (64)
27
= 256

2. Hasil penelitian ahli sosiologi kurang dari 800 dari 1000 wanita tidak setuju dengan praktik
poligami yang dilakukan para suami. Bila hasil penelitian ini benar. Hitunglah probabilitas
bahwa suatu hari tertentu wanita keempat yang diwawancarai adalah wanita keempat yang
tidak menyetujui poligami.
Penyelesaian:
Diketahui: x = 4
k=4
800
p = 1000 = 0,8 dan 𝑞 = 1– 0,8 = 0,2

Ditanya: Probabilitas?
Jawab:
𝑥 − 1 𝑘 𝑥−𝑘
𝑓(𝑥) = 𝑓(𝑥; 𝑘, 𝑝) = ( )𝑝 𝑞
𝑘−1
4−1
𝑓(𝑥) = 𝑓(4; 4, 0,8) = ( ) (0,8)4 (0,2)4−4
4−1
3
𝑓(𝑥) = ( ) (0,8)4 (0,2)0
3
= (1)(0,4096)(1)
= 0,4096 atau 41%

Distribusi Negatif Binomial | 4


3. Seorang peneliti tengah menginokulasi beberapa tikus putih dengan menyuntikkan virus
yang menyerang metabolisme pencernaan sampai ia memperoleh 3 ekor tikus putih
terserang penyakit tersebut. Bila probabilitas terjangkit penyakit itu adalah 25%, berapa
probabilitas bahwa dalam percobaan itu diperlukan 10 ekor tikus.
Penyelesaian:
Diketahui: x = 10 p = 0,25
k=3 q = 1 – 0,25 = 0,75
Ditanya: Probabilitas?
Jawab:
𝑥 − 1 𝑘 𝑥−𝑘
𝑓(𝑥) = 𝑓(𝑥; 𝑘, 𝑝) = ( )𝑝 𝑞
𝑘−1
10 − 1
𝑓(𝑥) = 𝑓(10; 3, 0,25) = ( ) (0,25)3 (0,75)10−3
3−1
9
𝑓(𝑥) = ( ) (0,25)3 (0,75)7
2
9!
=( ) (0,0156)(0,1335)
2! 7!
= 36(0,0156)(0,1335)
= 0,075

Distribusi Negatif Binomial | 5

Anda mungkin juga menyukai