Anda di halaman 1dari 2

1.

Pengertian Pemberian kewenangan oleh Kepala Pusat Pelayanan Kesehatan Pegawai


kepada Pegawai Pelayanan Medis/Non Medis untuk melakukan tugas sesuai
kewenangan dari Tenaga Kesehatan yang tidak tersedia
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah untuk melengkapi bagian
Tenaga Kesehatan yang tidak tersedia dalam waktu tertentu sampai ada Tenaga
Kesehatan yang sesuai dengan Persyaratan
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Pusat Pegawai Nomor XXX Tahun 2019 tentang
Petugas Berhak Menerima dan
4. Referensi 1. Permenkes No. 41 Th 2018 Penyusunan Perencanaan Kebutuhan SDM
Kesehatan
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun 2015
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
3. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
5. Prosedur 1. Kepegawaian memeriksa soal tenaga kesehatan yang dibutuhkan.
2. Kepegawaian melakukan pendataan terhadap tenaga kesehatan yang
belum tersedia sesuai data pegawai yang dibutuhkan berdasarkan peta
kebutuhan.
3. Kepegawaian melaporkan data tersebut kepada Kepala Pusat Pelayanan
Kesehatan Pegawai.
4. Kepegawaian memberikan rekomendasi kepada Kepala Pusat Pelayanan
Kesehatan Pegawai perihal adanya tenaga kesehatan yang bisa dan
mampu diberikan kewenangan khusus berdasarkan latar belakang
pendidikan dan pelatihan.
5. Pusat Kepala Kesehatan Pegawai membuat SK pemberian kewenangan
khusus untuk tenaga kesehatan dan membentuk tim sesuai dengan
tenaga kesehatan yang ditunjuk untuk mendelegasikan kewenangan
tenaga kesehatan yang akan diberikan wewenang khusus
6. Tim Tenaga Kesehatan yang sudah dibentuk melakukan seleksi kepada
Pegawai yang akan diberikan wewenang khusus
7. Tim Tenaga Kesehatan melakukan pendelegasian kewenangan khusus
kepada pegawai yang telah lolos seleksi
8. Pegawai mempunya kewenangan khusus untuk melakukan kegiatan
sesuai dengan kewenangan yang diberikan
6. Diagram Alir Kepegawaian
memeriksa
Kebutuhan
SDMK

Perndataan SDMK sesuai


Peta Kebutuhan

SK kewenangan
Dilaporkan ke
Khusus & Tim
Ka.PPKP
Khusus

Rekomendasi sesuai Seleksi Terhadap


Diklat dan Pelatihan Tenaga Kesehatan

Medelegasikan
Wewenang Khusus

Menjalankan Sesuai
Wewenang Khusus

7. Unit Terkait Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta

Anda mungkin juga menyukai