Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER(RPS)

1. Nama Mata Kuliah Bahasa Indonesia


2. Kode Mata Kuliah UNJ201A
3. Program Studi ( Prodi Teknik Kimia, Prodi Teknik Sipil, Prodi Teknik Elektro, Prodi Teknik Lingkungan,
Pendidikan Biologi)
4. Semester 1
5. SKS 3
6. Alokasi Waktu 3 x 50 menit
7. Dosen Pengampu Dr. Herman Budiyono, M. Pd., Drs. Agus Setyonegoro, M. Pd.

8. Deskripsi Mata Kuliah:


Perkuliahan Bahasa Indonesia membekali mahasiswa:
1) Memahami konsep-konsep dasar kebahasaan Indonesia.
2) Memiliki pengetahuan teori-teori yang mendukung kemampuan berbahasa Indonesia yang baik dan benar.
3) Mampu berkomunikasi secara lisan dan tertulis sesuai dengan situasi berbahasa Indonesia. Situasi berbahasa
tersebut fokus pada situasi resmi.

Perkuliahan dilaksanakan sebanyak 16 kali pertemuan (termasuk Ujian). Setiap pertemuan kuliah, kegiatan utamanya
adalah penyajian materi oleh dosen atau mahasiswa dan latihan menganalisis masalah bahasa Indonesia dan praktik
penggunaan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

9. Kegiatan Pertemuan Perminggu:

Perte- Capaian Indikator Pokok Bahasan/Subpokok Bahasan Strategi Tugas Latihan dan Praktik
muan Pembelajaran Pembelajaran

I Mhs. memahami Menjelaskan tujuan Garis Besar Perkuliahan 1. Orientasi Mempersiapkan kebutuhan perkuliahan,
garis besar perkuliahan. 1. Tujuan perkuliahan. Perkuliahan seperti sumber belajar, dan peralatan
perkuliahan 2. Kewajiban dan tugas yang harus pembelajaran.
Bahasa Indonesia. Menjelaskan kewajiban dikerjakan oleh mahasiswa. 2. Pembekalan Tugas
dan tugas yang harus 3. Evaluasi/Tagihan. dan kewajiban Mhs menyiapkan buku khusus untuk tugas.
dikerjakan mahasiswa. mahasiswa

II Mhs. memahami Menjelaskan Konsep-konsep Dasar Kebahasaan 1. Pembekalan Teori Latihan Mahasiswa:
konsep-konsep sejarah bahasa Indonesia sebagai pondasi NKRI. 2. Latihan dan
dasar kebahasaan Indonesia 1. Memahami sejarah bahasa Praktik Berdiskusi di dalam kelas:
Indonesia sebagai Indonesia 1. Kedudukan dan Fungsi Bahasa
pondasi NKRI. Menjelaskan 2. Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia.
“Kedudukan dan Indonesia 2. Peran bahasa Indonesia sebagai
Fungsi Bahasa 3. Politik Bahasa Nasional dan bahasa nasioanal dan bahasa
Indonesia”. Pembinaan Bahasa Indonesia Negara.
3. Pembinaan Bahasa Indonesia
Menjelaskan“Politik dalam tataran politik.
Bahasa Nasional dan
Pembinaan Bahasa Tugas 1: (Individu dalam buku Tugas)
Indonesia”. Mahasiswa membuat synopsis tentang
sejarah perkembangan bahasa Indonesisa.
Peran bahasa Indonesia
bagi NKRI.

III Mhs. dapat Bahasa Indonesia yang Konsep-konsep Dasar Kebahasaan 1. Pembekalan Teori Berdiskusi:
memahami baik dan benar, serta Indonesia: 2. Latihan dan Praktik Membuat kesimpulan dampak positif dan
konsep-konsep menjelaskan perbedaan 1. Bahasa Indonesia yang Baik dan dampak negatif dari penggunaan bahasa
dasar dan teori bahasa Indonesia baku Benar Indonesia yang baik dan benar.
kebahasaan bahasa dan bahasa Indonesia 2. Bahasa Indonesia Baku dan
Indonesia. nonbaku Nonbaku Latihan:
3. Bahasa Ilmiah dan non ilmiah Menganalisis bahasa:
4. Bahasa resmi dan tidak resmi a. bahasa yang baik dan benar.
5. Kesantunan Berbahasa. b. bahasa yang baku dan tidak baku.
6. Dampak penggunaan bahasa c. bahasa ilmiah dan nonilmiah.
Indonesia yang baik dan benar. e. standar bahasa yang santun.

IV Mhs. memahami Menjelaskan hakikat Kalimat dalam Bahasa Indonesia 1. Pembekalan Latihan :
penggunaan kalimat efektif bahasa 1) Syarat-syarat kalimat yang Teori. Mahasiswa membuat 10 (sepuluh) kalimat
kalimat efektif Indonesia. baik (Kalimat efektif dan 2. Latihan dan tunggal.
bahasa Indonesia. kalimat tidak efektif) praktik Mahasiswa mengembangkan sepuluh
Menggunakan kalimat 2) Unsur kalimat: SPOK menganalisis kalimat tunggal menjadi kalimat majemuk.
efektif bahasa 3) Kesepadanan dan kesatuan kalimat contoh.
Indonesia. (Kesejajaran, penekanan, Diskusi:
kehematan) Menganalisis kalimat contoh yang dibuat
4) Variasi Kalimat mahasiswa.
Membuat kalimat dalam berbagai variasi
unsur kalimat.
V Mhs. memahami Menjelaskan hakikat 1. Teori tentang Paragraf: Latihan Mahasiswa:
penggunaan paragraf, ciri paragraf, 1.1 Batasan paragraf 1. Pembekalan dan Mencari beberapa contoh paragraf dari
paragraf yang syarat paragraf, dan 1.2 Ciri Paragraf Teori. berbagai sumber.
benar dalam jenis paragraf bahasa 1.3 Fungsi Paragraf 2. Diskusi, Latihan
menulis. Indonesia 1.4 Posisi Kalimat utama dan Praktik Mahasiswa Berdiskusi:
1.5 Syarat Paragraf Menyimpulkan jenis paragraf berdasarkan
Mengenal berbagai 1.6 Jenis-jenis paragraf. jenis-jenis paragraph.
contoh paragraf. 2. Latihan membuat paragraph
(dilanjutkan pada pertemuan VI

VI Mhs. memahami Menulis paragraf Latihan Pengembangan Paragraf 1. Pembekalan Latihan mahasiswa:
penggunaan secara benar sesuai 1) Paragraf narasi 2. latihan Mahasiswa menganalisis berbagai contoh
paragraf dalam dengan posisi dan 2) Paragaraf deskripsi mengembangkan paragraf sesuai jenisnya.
menulis. persyaratannya. 3) Paragraf argumentasi paragraf.
3.1 Argumentasi Sebab Tugas 2:
Akibat (Individu dalam Buku Tugas)
3.2 Argumentasi Akibat Mahasiswa mengembangkan paragraf
Sebab dengan kalimat utama “Peranan
4) Paragraf eksposisi : mahasiswa dalam menyiapkan generasi
4.1 Eksposisi penyelamat Negara Kesatuan Republik
definisi/pengertian Indonesia (NKRI) dengan jenis paragraf”
4.2 Eksposisi proses atau tema lain sesuai bidang studi Anda:
4.3 Eksposisi klasifikasi 1) Paragraf narasi
4.4 Eksposisi ilustrasi 2) Paragaraf deskripsi
(contoh) 3) Paragraf argumentasi
4.5 Eksposisi perbandingan & 4.1 Argumentasi Sebab Akibat
pertentangan, dan 4.2 Argumentasi Akibat Sebab
4.6 Eksposisi laporan 4) Paragraf eksposisi :
5) Paragraf Persuasif 4.1 Eksposisi definisi/pengertian
6) Paragraf Analogi 4.2Eksposisi proses
7) Paragraf sunting (adopsi). 4.3Eksposisi klasifikasi
4.4 Eksposisi ilustrasi (contoh)
4.5 Eksposisi perbandingan &
pertentangan, dan
4.6 Eksposisi laporan
5) Paragraf Persuasif
6) Paragraf Analogi
7) Paragraf sunting (adopsi).

VII Mhs memiliki Mengembangkan Pengertian Logika dan Penalaran 1. Pembekalan Teori Mahasiswa Diskusi:
kemampuan kemampuan penalaran 1. Beberapa pengertian logika dan 2. Diskusi dan Tanya 1. Mendiskusikan logika kalimat.
berfikir penalaran. dengan berbagai penalaran. Jawab. 2. Mendiskusikan logika paragraph.
bentuk penalaran.  Prepoposisi dan term 3. Mendiskusikan kesimpulan
 Jenis-jenis preposisi sebuah wacana.
 Bentuk-bentuk ppreposisi
2. Penalaran Deduktif: Tugas 3:
 Menarik kesimpulan secara Analisislah kalimat-kalimat yang Anda
langsung. buat pada tugas 2 dengan mengubah
 Menarik kesimpulan secara menjadi paragraf deduktif, induktif,
tidak langsung. atau deduktif-induktif sehingga terlihat
3. Penalaran Induktif jelas hubungan logka kalimat utama
 Generalisasi dengan kalimat penjelas.
 Analogi
 Hubungan Kausal
4. Salah Nalar
 Deduksi yang salah
 Generalisasi Terlalu Luas
 Analogi yang Salah
 Logika Argumentasi

VIII UJIAN TENGAH SEMESTER


IX Mahasiswa Menganalisis ejaan Menganalisis bahasa dan ejaan bahasa Diskusi Tugas mahasiswa
memiliki bahasa Indonesia pada Indonesia: Mencari beberapa kesalahan dalam
kemampuan karya ilmiah 1. Pemakaian Huruf Kapitaf. penggunaan huruf.
menganalisis ejaan. 2. Penggunaaan Tanda Baca Mencari beberapa kesalahan dalam
3. Penulisan kata serapan penggunaan tanda baca.

Tugas 4:
Membenarkan ejaan dan tanda baca
dari wacana yang telah dipersiapkan
dosen.
X Mahasiswa Analisis Kesalahan Analisis Kesalahan Berbahasa Diskusi dan Tanya Tugas Mahasiswa:
memiliki Berbahasa  Penggunaan Kata jawab Mencari beberapa kesalahan dalam
kemampuan  Kata yang tidak penggunaan kata.
menganalisis Tepat/Diksi/Ambiguitas Mencari beberapa kerancuan kata dan
penggunaan bahasa  Kontaminasi dan kerancuan kalimat.
Indonesia. kata.
 Kontaminasi dan kerancuan
Kalimat.
XI Mhs. memahami Menjelaskan Analisis Karangan Ilmiah 1. Diskusi Tugas 5:
bahasa Indonesia karakteristik bahasa 1.Jenis karangan ilmiah
dalam penulisan Indonesia ilmiah. 2. Karakteristik Bahasa Ilmiah Memilih judul karangan ilmiah dengan
ilmiah. 3. Ciri-ciri karangan ilmiah tema Profesi Kebidanan.
(Agus Menggunakan bahasa 4. Jenis karangan ilmiah
Setyonegoro) Indonesia ilmiah dalam Mencari, memilih dan mengumpulkan
makalah. buku-buku yang terkait dengan judul yang
dipilih.

XII Mhs. memahami Menjelaskan teknik 1. Teknik Penulisan Makalah Ilmiah 1. Pembekalan Teori Tugas 6:
teknik penulisan penulisan makalah a. Memilih Judul dan Contoh:
makalah ilmiah. ilmiah: b. Menganalisis judul karangan Memberikan Mengembangkan judul yang dipilih
Sistematika Penulisan ilmiah. contoh makalah menjadi karangan ilmiah sederhana.
Ilmiah. c. merumuskan Tujuan Penulisan ilmiah Sistematika
Karangan Ilmiah. KI 1. Membuat Judul karya Ilmiah
d. Menyusun Sistematika 2. Latihan Memilih 2. Membuat Kerangka Tulisan
Penulisan Makalah Ilmiah. Judul
e. Membuat Kerangka karangan 3. Latihan mencari
Ilmiah. sumber rujukan
f. Mencari dan menghubungkan /mengutip.
sumber penulisan sesuai judul.

XIII Mhs. memahami Menerapkan teknik Lanjutan Pertemuan XI 1. Diskusi Tugas Mandiri:
teknik penulisan penulisan proposal 2. Praktik menulis
proposal ilmiah. ilmiah. Membuat Karya Ilmiah Karya Ilmiah Membawa buku-buku yang sesuai dengan
1. Mengembangkan Latar Belakang tema yang dipilih atau sesuai prodi,
Menerapkan teknik (Bab I) minimal 5 buah buku yang harus dibawa
penulisan makalah 2. Mengembangkan Pembahasan (Bab pada pertemuan IX.
ilmiah: Cara Merujuk II)
dan Membuat Kutipan, 3. Membuat Kesimpulan (Bab III)
dll. Tugas:
Carilah Bab I karya ilmiah sesuai
bidang studi Anda.

XIV Mhs. memahami Menerapkan teknik Lanjutan Pertemuan XII 1. Diskusi Latihan Mahasiswa:
bahasa Indonesia il penulisan makalah 1. Membuat Kata Pengantar 2. Latihan merevisi 1. Membuat kata Pengantar
miah . ilmiah: 2. Membuat Daftar Isi 2. Membuat Daftar Isi.
3. membuat Daftar Pustaka 3. Membuat Daftar Pustaka
4. Tabel dan Gambar
5. Menyusun Lampiran

XV Mhs. memahami Lanjutan Pertemuan XIII 1. Diskusi Tugas Akhir :


teknik penulisan 2. Latihan membuat Individu dalam buku Tugas
makalah ilmiah. Beberapa Teknik yang terkait tabel, gambar. (Dikumpulkan)
Penulisan Makalah: 3. Latihan membuat Membuat Makalah Ilmiah lengkap.
lampiran , kutipan
1. Analisis ejaan dalam penulisan. 4. Latihan membuat
2. Analisis dan mengedit penulisan catatan kaki
makalah.

XVI UJIAN SEMESTER

10. PENILAIAN

Penilaian dilakukan berdasarkan:


1. Nilai Keaktifan di dalam perkuliahan.
2. Nilai Uian Mid Semester
3. Nilai Ujian Akhir Semester
4. Nilai Kesantunan dalam Berbahasa

DAFTAR RUJUKAN
Muslich, Masnur dan I Gusti Ngurah Oka. 2010. Perencanaan Bahasa Pada Era Globalisasi. Jakarta. Penerbit: Bumi Aksara.
Kuncoro, Mudrajad. 2009. Mahir Menulis. Jakarta. Penerbit: PT Erlangga.
Hariyadi. Bambang.2014. Menulis Itu Menceraskan! Cara Mudah membuat Karya Tulis Ilmiah. Yogyakarta. Penerbit: Diandra Creative.

Jambi, 8 September 2014


Tim Pengampu Mata Kuliah

Dr. Herman Budiyono, M.Pd


Drs. Agus Setyonegoro, M. Pd.

Anda mungkin juga menyukai