Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PANEKAN
Jalan Raya No. 08 Panekan Telp. 0351- 892445
EMAIL : panekan.pusk@Gmail.com
MAGETAN

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

Sehubungan dengan Surat Perintah Perjalanan Dinas, yang ditugaskan kepada kami,
bersama ini kami sampaikan laporan hasil perjalanan dinas dengan pointer-pointer sebagai berikut
:

1. Nama kegiatan : Penemuan Kasus dan Penyelidikan Epidemiologi DBD

2. Tanggal pelaksanaan : 05 Oktober 2018

3. Lama pelaksanaan : 1 Hari

4. Tujuan perjalanan dinas : Desa Wates

5. Hasil kegiatan

a Proses pelaksanaan:
Penyelidikan Epidemiologi (PE) dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 05 Oktober
2018 di Desa Wates. PE dilaksanakan di RT 04 RW 02 Desa wates , rumah yang diperiksa
jentiknya adalah 25 rumah di sekitar lingkungan penderita, dari hasil PE di rumah penderita
ditemukan banyak jentik karena kamar mandinya jarang dikuras. Sedangkan dilingkungan
penderita juga ditemukan jentik di bak penampungan airnya

b. Permasalahan yang dihadapi :


- Di rumah penderita dan lingkungannya ditemukan banyak jentik karena kamar mandinya
jarang dikuras

c. Pemecahan masalah dan RTL :


- Penyuluhan untuk menguras bak mandi dan tempat penampung air saat di lakukan PE
dengan 3M plus.serta menaburkan abate saat PE
- Koordinasi dengan perangkat untuk dilaksanakan PSN di lingkungan sekitarnya

Mengetahui Magetan, 05 Oktober 2018


Kepala UPTD Puskesmas Panekan
PELAPOR

1. Purwati ...........................

dr.NURHAYATI TRIASIH
NIP. 19800920 200901 2 007 2. Sari Nur Fitriyana ...........................
DOKUMENTASI HASIL KEGIATAN
PENYELIDIKAN EPIDEMOLOGI DBD
DESA WATES 05 OKTOBER 2018

Anda mungkin juga menyukai