Anda di halaman 1dari 2

BAB III

PENUTUP
3.1 KESIMPULAN:
Di setiap masyarakat pasti muncul pertentangan-pertentangan atau
permasalahan permasalahan, di antaranya:
1. Perbedaan Kepentingan: ada 2 kepentingan dalam diri individu, yakni
kepentingan biologis dan kepentingan sosial/psikologis.
2. Prasangka dan Diskriminatif: prasangka yang menunjukkan aspek sikap
sedangkan diskriminatif pada tindakan.
3. Ethnosentrisme dan StereotypeEthnosentrisme : kebudayaan dirinya lebih
unggul dari kebudayaan lainnya.
4. Konflik dalam kelompok: Suatu tingkah laku yang dibedakan emosi tertentu
yang sering dihubungkan dengannya.
Cara pengendalian dari permasalahan-permasalahan di atas, yaitu melalui
integrasi masyarakat dan nasional, yang mengandung pengertian:
1. Integrasi Masyarakat : adanya kerjasama dari seluruh anggota
masyarakat.
2. Integrasi Nasional : organisasi-organisasi formal melalui mana
masyarakat menjalankan keputusan-keputusan yang berwenang.
3.2 SARAN
Makalah yang ditulis ini tentunya sangat jauh dari nilai kesempurnaan.
Meskipun demikian penulis tetap menyarankan kepada para pembaca, agar
dalam menjalani kehidupan sehari-hari selalu melihat konflik maupun
pertentangan-pertentangan yang bersumber dari perbedaan secara logis dan
realistis, sehingga tidak menimbulkan konflik yang lebih besar yang dapat
mengarahkan kita pada perpecahan dalam berbangsa. Semoga makalah yang
sederhana ini memiliki manfaat bagi penulis khususnya dan seluruh pembaca
pada umumnya.

8
DAFTAR PUSTAKA
http://id.wikipedia.org/wiki/Integrasi_sosial
https://www.google.com/search?ie=UTF-8&source=android-
browser&q=pertentangan+sosial+dan+integrasi+masyarakat
Noor Muhammad arifin,ilmu social dasar,bandung,1999

Anda mungkin juga menyukai