Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KELAS RANGKAP
Model 2.2.2 Dua Kelas, Dua Mata Pelajaran, Dua Ruangan

Mata Pelajaran : 1. Bahasa Indonesia


2. IPA
Tema : 1. Pendidikan
2. Peristiwa alam yang ada di Indonesia
Kelas / Semester : 1. IV / semester 2
2. V / semester 2
Model PKR : 222
Tempat Mengajar : SD N Dawungan 2
Waktu : 2 x 35 menit
Tanggal : 02 Mei 2018

Standar Kompetensi
Bahasa Indonesia : 5 Mendengarkan pembacaan pantun.
IPA : 5 Memahami peristiwa alam yang terjadi di indonesia
A. Kompetensi Dasar
Bahasa Indonesia
5.2. Menirukan pembacaan pantun anak dengan lafal dan intonasi yang tepat.
IPA
5.1 Mendeskripsikan peristiwa alam yang terjadi di Indonesia dan contoh-contoh
penyebab terjadinya peristiwa alam.
B. Indikator
Bahasa Indonesia
 Menirukan bacaan pantun dengan lafal dan intonasi yang tepat
 Mendengarkan pembacaan pantun
 Menjelaskan fitur-fitur pantun
 Menjelaskan isi pantun dengan cara menjawab pertanyaan
 Membuat pantun sendiri
IPA
 Menjelaskan peristiwa alam yang ada di Indonesia
 Mengidentifikasikan peristiwa alam yang terjadi di Indonesia
 Menyebutkan cara pencegahan peristiwa alam
 Membiasakan menjaga alam atau lingkungan sekitar
C. Tujuan Pembelajaran
Bahasa Indonesia
 Siswa dapat menirukan pembacaan pantun anak dengan lafal dan intonasi yang tepat
 Siswa mendengarkan pembacaan pantun.
 Siswa menirukan pembacaan pantun
 Siswa dapat menjelaskan fitur-fitur pantun.
 Siswa menjelaskan isi pantun dengan cara menjawab pertanyaan.
 Siswa dapat membuat pantun sendiri.
IPA
 Siswa dapat menjelaskan peristiwa alam yang ada di Indonesia
 Siswa dapat mengidentifikasikan peristiwa alam yang terjadi di Indonesia
 Siswa dapat menyebutkan cara pencegahan peristiwa alam
 Siswa dapat membiasakan menjaga alam atau lingkungan sekitar
Bahasa Indonesia
Karakter siswa yang diharapkan : kreatif dapat dipercaya, rasa hormat dan perhatian,
tekun tanggung jawab, berani.
IPA
Karakter siswa yang diharapakan : dapat perduli terhadap lingkungan yang ada sekitar
D. Materi
Bahasa Indonesia
 Pantun anak.
IPA
 Belajar sains 5 (IPA)
1. Bukti-bukti peristiwa alam yang ada di Indonesia
a. Tanah longsor
b. Gunung meletus
c. Tsunami
d. Banjir
2. Peristiwa alam di Indonesia
3. Pencegahan terjadinya dampak peristiwa alam
E. Metode Pembelajaran
 Inkuiri
 Pemberian tugas
 Demonstrasi
 Ceramah
 Tanya jawab
 Kerja kelompok
F. Kegiatan pembelajaran
No Kegiatan Pembelajaran Kelas 4 Kegiatan Pembelajaran Kelas 5
(Bahasa Indonesia) (Ilmu Pengetahuan Alam/ IPA)
A Pendahuluan (5 menit) Pendahuluan (5 menit)
 Guru memberi salam dan absensi  Salam dan absensi
 Mempersiapkan segala sesuatu  Apersepsi dan Motivasi
yang akan mendukung proses  Mengulang materi yang sebelumnya
pembelajaran.  Menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Siswa di kondisikan ke dalam
situasi yang kondusif
 Apersepsi dan motivasi
 Guru menjelaskan kepada siswa
untuk memperhatikan gambar
ketika mendengarkan pembacaan
pantun, karena gambar tersebut
berhubungan dengan pantun
yang akan dibacakan.
B Kegiatan inti (60 menit) Kegiatan inti (60 menit)
Eksplorasi Eksplorasi
 Guru menjelaskan ciri – ciri  Tanya jawab tentang materi yang
pantun. diajarkan
 Guru membuat pantun sendiri.  Melibatkan peserta didik secara aktif
 Siswa diajari membuat pantun dalam setiap kegiatan pembelajaran
sendiri.

Elaborasi Elaborasi
 Siswa menirukan guru  Membagi siswa ke dalam 3 kelompok
membacakan pantun karya guru  Memberikan lembar pertanyaan kepada
sendiri. siswa dengan di kerjakan secara
 Siswa diajari membuat pantun. berkelompok
 Siswa mencatat karya sendiri  Memfasilitasi siswa untuk berkompetisi
kedalam buku tugasnya. secara sehat untuk meningkatkan
 Guru mengajukan pertanyaan prestasi belajar.
dengan mendiskusikan bersama  Memberi kesempatan kepada siswa
teman sebangkunya. untuk menunjukkan hasil kerjanya
 Guru berkeliling mengamati kepada guru
diskusi siswa

Konfirmasi Konfirmasi
 Guru bertanya jawab tentang hal-  Guru bertanya jawab tentang hal-hal
hal yang belum diketahui siswa. yang belum diketahui siswa.
 Guru bersama siswa bertanya  Guru bersama siswa bertanya jawab
jawab meluruskan kesalahan meluruskan kesalahan pemahaman,
pemahaman, memberikan memberikan penguatan dan
penguatan dan penyimpulan. penyimpulan.
C Penutup (10 menit) Penutup (10 menit)
 Siswa di minta mencari pantun  Bersama-sama dengan siswa membuat
anak bersama kelompoknya. rangkuman atau kesimpulan pelajaran
Kemudian, membacakannya di  Memberikan umpan balik terhadap
depan kelas dengan lafal dan proses dan hasil pembelajaran
intonasi yang tepat.  Memberikan tugas individu sesuai
 Guru memberikan motivasi untuk dengan hasil belajar siswa.
belajar lebih giat.
 Salam
G. Media dan Sumber Pembelajaran
Bahasa Indonesia
 Contoh pantun
 TBKG. 2007. Bina Bahasa Indonesia untuk SD Kelas IV semester 2 hal 50-51. Jakarta:
Erlangga.
IPA
 Lembar pertanyaan
 Buku Belajar Sains 5 untuk SD kelas V, Penerbit PT. Sarana Panca Karya Nusa, Tahun
2004
 Papan tulis, spidol, dan gambar-gambar peristiwa alam.
H. Penilaian
Bahasa Indonesia
Indikator Pencapaian Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Contoh Instrumen
 Menirukan  Teknis tes:  Bentuk: produk  Tirukanlah :
pembacaan praktek dan penugasan pembacaan
pantun anak kinerja  Instrumen: pantun yang
dengan lafal  Non tes: daftar tugas bertema
dan intonasi perbuatan pendidikan
yng tepat
 Menjawab
pertanyaan
tentang isi
pantun

Format Kriteria Penilaian


 Produk (hasil diskusi)
No. Aspek Kriteria Skor
1. Konsep  semua benar 4
 sebagian besar benar 3
 sebagian kecil benar 2
 semua salah 1
 Performansi
No. Aspek Kriteria Skor
1. Lafa  Jelas 4
 Kurang jelas 2
 Tidak jelas 1

2. Intonasi  Baik 4
 Cukup 2
 Kurang 1

3. Kelancaran  Lancar 4
 Kurang 2
 Tidak lancar 1
IPA
 Prosedur : Postes
 Jenis : Tulisan
 Bentuk : Pilihan ganda dan uraian singkat
No. Indikator Uraian Soal Tingkat Kunci jawaban Skor
Kognitif
1 Menjelaskan peristiwa Apa yang C2 Membuang sampah 10
alam yang ada di menyebabkan sembarangan dan
Indonesia terjadinya penggundulan
banjir? hutan/penebangan
pohon secara liar.
2 Mengidentifikasikan Sebutkan 3 C1 a. Banjir 10
peristiwa alam yang bencana alam b. Tanah longsor
terjadi di Indonesia yang sering c. Gunung
terjadi di meletus
Indonesia?
3 Menyebutkan cara Apa tujuan dari C1 Pembuatan terasering 10
pencegahan terjadinya pembuatan di lereng bukit
dampak peristiwa alam terasering di bertujuan untuk
lereng bukit? mencegah tanah
longsor
4 Membiasakan menjaga Sebutkan 3 C3 Usaha untuk mencegah 10
alam atau lingkungan usaha yang banjir antara lain
sekitar agar tidak dapat dilakukan melakukan reboisasi
terjadinya dampak manusia untuk atau penghijauan,
peristiwa alam mencegah khususnya di lereng
banjir dan tanah bukit, membuat
longsor sengkedan (teras) di
lahan miring agar
tanah tidak longsor di
terjang hujan, jangan
membuang sampah di
sungai, selokan, atau
saluran air lainnya
karena dapat
menghambat aliran air
dan menyebabkan
pendangkalan sungai.

I. Ringkasan Materi (terlampir)

Sragen, 02 Mei 2018

Teman sejawat, Mahasiswa

Sri Pujiani S.Pd Riana Yuli Cahyaningsih


NIP. 196302071982012001 NIM. 836772492

Kepala Sekolah

Surati S.Pd
NIP. 195904081982022007
Lampiran

Ringkasan materi
Bahasa Indonesia

Langkah-langkah membuat pantun


 Kita buat isi dulu
 Jangan lupa menghitung suku katanya antara 8-12 suku kata
 Setelah isi dibuat kita buat sampiran
 Membuat sampiran harus dilihat suara akhir pada isi
 Suara akhir sampiran baris pertama harus sama dengan isi baris ke tiga
 Suara akhir sampiran baris kedua harus sama dengan isi baris ke empat
 Kalimat pada sampiran terserah kita yang penting suara akhirnya sama
 Hitung kembali suku katanya

Contoh

Buat tape diberi ragi punya permen dibagi-bagi


Tape dibawa pergi ke batos aku suka permen mentos
Hai muridku yang tak mau rugi
Janglah kita suka membolos
Lari-lari beli obat kadas jalan-jalan kekota badas ada pesawat lepas landas
Lari jatuh tersandung batu dari badas pergi ke batu pesawat menuju ke palu
Jika kamu memang cerdas
Binatang apa bercula satu

Lampiran

Ringkasan Materi

Peristiwa alam dan aktivitas manusia memiliki dampak serta pengaruh yang besar
terhadap perubahan lingkungan disekitarnya. Dalam pelajaran kali ini kita akan
membahas tentang beberapa peristiwa alam yang sering terjadi dan dampaknya
terhadap perubahan lingkungan selain itu kita juga akan membahas tentang peristiwa
alam dan dampaknya bagi lingkungan, kegiatan-kegiatan manusia yang dapat
mempengaruhi muka bumi, contoh bencana dan peristiwa alam (misal: gempa, Tsunami,
Gunung meletus, Angin Puting Beliung, Banjir), contoh kegiatan manusia yang merusak
bumi, (Misal, Pembakaran hutan, Penebangan hutan secara liar, Penambangan,
Perubahan permukaan bumi akibat pembangunan pemukiman, Perburuan liar)
EVALUASI UNTUK KELAS V

Pilihan Ganda:
1. Berikut adalah upaya untuk mencegah banjir, diantaranya:....
a. Membuang sampah sembarang
b. Membersihkan selokan dari sampah-sampah
c. Menebang pohon sembarangan
d. Membiarkan tanah yang gundul
2. Macam-macam peristiwa alam yang terjadi di Indonesia, kecuali....
a. Tanah longsor
b. Banjir
c. Penghijauan
d. Gunung meletus
3. Kelompok becana alam yang dapat kita cegah yaitu...
a. Banjir dan gunung meletus
b. Gempa bumi dan tanah longsor
c. Banjir dan tanah longsor
d. Puting beliung dan gunung meletus
4. Angin kencang yang bergerak memutar disebut angin....
a. Puting beliung
b. Topan
c. Angin
d. Darat
5. Bencana alam yang pada dasarnya disebabkan oleh adanya penggundulan hutan,
yaitu....
a. Gempa bumi dan tsunami
b. Gunung meletus dan banjir
c. Banjir dan tanah longsor
d. Angin puting beliung dan tsunami

Uraian Singkat
1. Apa yang menyebabkan terjadinya banjir?
2. Sebutkan 3 bencana alam yang sering terjadi di Indonesia?
3. Apa tujuan dari pembuatan terasering dilereng bukit
4. Jelaskan akibat dari membuang sampah ke daerah aliran sungai!
5. Sebutkan 3 usaha yang dapat dilakukan manusia untuk mencegah banjir dan
tanah longsor!

KUNCI JAWABAN KELAS V

Pilihan ganda
1. B Membersihkan selokan dari sampah-sampah
2. C Penghijauan
3. C Banjir dan tanah longsor
4. A Puting beling
5. C Banjir dan tanah longsor

Uraian singkat
1. Membuang sampah sembarang dan penggundulan hutan/penebangan pohin secara
liar
2. Banjir. Tanah longsor, gunung meletus
3. Pembuatan terasering dilereng bukit bertujuan untuk mencegah tanah longsor
4. Aliran sungai akan tersumbat dan mengakibatkan banjir, kemudian banjir tersebut
mengakibatkan kerusakan bangunan termasuk jembatan, berkurangnya air bersih,
munculnya wabah penyakit hasil pertanian dan persediaan makanan berkurang.
5. Usaha untuk mencegah banjir antara lain melakukan reboisasi atau penghijauan
kembali, khususnya di lereng bukit, membuat sengkedan (teras) di lahan miring agar
tanah tidak longsor diterjang hujan, jangan membuang sampah disungai, selokan,
atau saluran air lainnya karena dapat menghambat aliran air dan menyebabkan
pendangkalan sungai.

TUGAS
PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP
Model 2.2.2 Dua Kelas, Dua Mata Pelajaran, Dua Ruangan
DISUSUN OLEH :
RIANA YULI CAHYANINGSIH
836772492

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TERBUKA
UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH SURAKARTA
2018

LEMBAR PENILAIAN SIMULASI PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP (PKR)

IDENTITAS
1. NAMA MAHASISWA : ………………………………………………………
2. NIM : ……………………………………………………….
3. MODEL PKR : 2.2.2
4. TEMA/TOPIK : ……………………………………………………….
……………………………………………………….
5. KELAS / SEMESTER : ……………………………………………………….

SKALA PENILAIAN WAKTU


ASPEK YANG DIAMATI
1 2 3 4 5 TAMPILAN
A. PENDAHULUAN / KEGIATAN AWAL
1. Menarik perhatian / memotivasi
2. Memberikan Acuan
3. Membuat kaitan
Rata-rata KW = (N1+N2+N3)/3
B. PENYAJIAN / KEGIATAN INTI
1. Penjelasan konsep/ data/ fakta/ prinsip
dengan contoh/ ilustrasi/ demontrasi
2. Tanya jawab/pemberian penguatan
3. Pemberian tugas/latihan secara
individual/ kelompok/ evaluasi proses
4. Ada supervise saat siswa diberi tugas
dan balikan
Rata-rata KI = (N1+N2+N3+N4)/4
C. PENUTUP/ KEGIATAN AKHIR
1. Peninjauan kembali
2. Evaluasi hasil belajar/ pemberian
tindak lanjut
Rata-rata KK = (N1+N2)/2

KOMENTAR TAMBAHAN UNTUK SETIAP ASPEK PERILAKU MAHASISWA YANG


TEREKAM
A. PENDAHULUAN / KEGIATAN AWAL
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………

B. PENYAJIAN / KEGIATAN INTI


………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
C. PENUTUP/ KEGIATAN AKHIR
……………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………….

Sragen, ………………….. 2018


Pengamat

……………………………………
Catatan:
KW = rata-rata Kegiatan Awal
KI = rata-rata Kegiatan Inti
KK = rata-rata Kegiatan Akhir
Nilai Simulasi Pembelajaran Kelas rangkap

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU 2 (APKG 2)


LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN
PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP (PKR)

1. NAMA MAHASISWA : ………………………………………………………….


2. NIM : ………………………………………………………….
3. TEMPAT MENGAJAR : ………………………………………………………….
4. MODEL PKR : 2.2.1 / 2.2.2 *)
5. KELAS / SEMESTER : ………………………………………………………….
6. MATA PELAJARAN : 1. ……………………………………………………….
2. ……………………………………………………….
7. WAKTU : …………………………………………………………..
8. TANGGAL : …………………………………………………………..

PETUNJUK

Baca dengan cermat Rancangan PKR yang akan digunakan oleh guru/maha-siswa untuk
praktik PKR. Kemudian nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian di bawah ini!

No. ASPEK
Menentukan bahan pembelajaran dan meru- 1 2 3 4 5
1.
muskan tujuan/indikator
1.1 Menggunakan bahan pembelajaran yang
sesuai Standar Isi dan Kompetensi
1.2 Merumuskan tujuan/indiktor pembela-jaran

Rata-rata butir 1 = A
2. Mengembangkan dan mengorganisasikan
materi, media pembelajaran, dan sumber
belajar
2.1 Mengembangkan dan mengorganisasikan
materi dari model PKR yang dipilih
2.2 Menentukan dan mengembangkan alat
bantu/media pembelajaran
2.3 Memilih sumber belajar

Rata-rata butir 2 = B
Merencanakan scenario kegiatan pembel-ajaran
3.
kelas rangkap
3.1 Menyusun langkah-langkah PKR

3.2 Menentukan alokasi waktu PKR

3.3 Menentukan cara-cara memotivasi siswa

Rata-rata butir 3 = C

4. Merencanakan pengelolaan kelas


Menentukan cara-cara pengorganisasian siswa agar
dapat berpartisipasi dalam PKR
Rata-rata butir 4 = D
Merencanakan prosedur, jenis, dan menyiap-kan
5.
alat penilaian
5.1 Menentukan prosedur dan jenis penilaian

5.2 Membuat alat-alat penilaian dan kunci

Rata-rata butir 5 = E

6. Tampilan dokumen rancangan PKR

6.1 Kebersihan dan kerapian

6.2 Penggunaan bahasa tulis

Rata-rata butir 6 = F
Catatan :

Sragen, ……………………. 2018


Pengamat
Teman Sejawat / Tutor

R = …………………………..

………………………………
NIP.

Nilai APKG 1 = R

R = Rata-rata Butir

Nama :
Kelas :
No :

EVALUASI UNTUK KELAS V


Pilihan Ganda:
1. Berikut adalah upaya untuk mencegah banjir, diantaranya:....
a. Membuang sampah sembarang
b. Membersihkan selokan dari sampah-sampah
c. Menebang pohon sembarangan
d. Membiarkan tanah yang gundul
2. Macam-macam peristiwa alam yang terjadi di Indonesia, kecuali....
a. Tanah longsor
b. Banjir
c. Penghijauan
d. Gunung meletus
3. Kelompok becana alam yang dapat kita cegah yaitu...
a. Banjir dan gunung meletus
b. Gempa bumi dan tanah longsor
c. Banjir dan tanah longsor
d. Puting beliung dan gunung meletus
4. Angin kencang yang bergerak memutar disebut angin....
a. Puting beliung
b. Topan
c. Angin
d. Darat
5. Bencana alam yang pada dasarnya disebabkan oleh adanya penggundulan hutan, yaitu....
a. Gempa bumi dan tsunami
b. Gunung meletus dan banjir
c. Banjir dan tanah longsor
d. Angin puting beliung dan tsunami

Uraian Singkat
1. Apa yang menyebabkan terjadinya banjir?
2. Sebutkan 3 bencana alam yang sering terjadi di Indonesia?
3. Apa tujuan dari pembuatan terasering dilereng bukit
4. Jelaskan akibat dari membuang sampah ke daerah aliran sungai!
5. Sebutkan 3 usaha yang dapat dilakukan manusia untuk mencegah banjir dan
tanah longsor!

Gambar Peristiwa Alam


Angin puting beliung

Kebakaran hutan

Banjir
Tanah longsor

Gempa bumi

Tsunami
KEGIATAN SIMULASI PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP
DI SEKOLAH DENGAN MODEL 222
Dua Kelas, Dua Mata Pelajaran, Dua Ruangan
(Kelas 5)

Guru bertanya jawab dengan siswa tentang materi yang diajarkan

Guru melibatkan siswa secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran

Guru memberikan pertanyaan kepada siswa dengan dikerjakan secara kelompok


Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menunjukkan hasil kerjanya
KEGIATAN SIMULASI PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP
DI SEKOLAH DENGAN MODEL 222
Dua Kelas, Dua Mata Pelajaran, Dua Ruangan
(Kelas 4)

Guru menjelaskan ciri-ciri pantun

Guru membacakan pantun karya guru, kemudian siswa menirukan

Siswa diajari membuat pantun, kemudian siswa mencatat karya sendiri


Kedalam buku tugasnya

Membacakan pantun hasil karya siswa

Guru mengajukan pertanyaan tentang isi pantun yang dibacakan,


dengan antusias siswa menjawab pertanyaan guru.
Ibu Sri Pujiyani S. Pd selaku pengamat simulasi Pembelajaran Kelas Rangkap
di SD Negeri Dawungan 2

Anda mungkin juga menyukai