Anda di halaman 1dari 2

MERUJUK PASIEN DARI ICU

KE RUMAH SAKIT LAIN

No.Dokumen No.Revisi Halaman


00 1/2

Ditetapkan:
STANDAR
Tanggal terbit Direktur RS ANNISA QUEEN
PROSEDUR
Januari 2019
OPERASIONAL
Dr. H. Manan Affandi, Sp. A
PENGERTIAN Suatu proses mengirim/ mengantar pasien dari ruang ICU ke Rumah
Sakit lain dengan fasilitas yang lebih lengkap sesuai dengan
kebutuhan pasien.
TUJUAN Sebagai acuan bagi petugas di ruang ICU/HCU dalam merujuk/
mengirim pasien kerumah sakit lain dengan fasilitas yang lebih
lengkap sesuai dengan kebutuhan pasien.
KEBIJAKAN  Kebijakan Direktur RS ANNISA QUEEN No: /Kep. –
ARK/2019 tentang Akses Pelayanan Dan Kontinuitas
 Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan HCU dan ICU di Rumah
Sakit Kemenkes RI tahun 2011
PROSEDUR 1. Petugas ICU/HCU melakukan pemesanan tempat kepada rumah
sakit yang dituju dengan menginformasikan ;
 Keadaan pasien saat ini
 Alat-alat yang dibutuhkan
2. Petugas ruang ICU/HCU melengkapi dokumentasi keperawatan
yang dibutuhkan serta surat rujukan ke rumah sakit yang dituju
3. Petugas ruang ICU/HCU melakukan persiapan pasien
4. Petugas ruang ICU/HCU menyiapkan alat transportasi pasien
yang dilengkapi dengan alat lain yang diperlukan
5. Melakukan pemindahan pasien dari tempat tidur ke alat
transportasi dengan memperhatikan keselamatan bagi pasien dan
MERUJUK PASIEN DARI ICU

KE RUMAH SAKIT LAIN

No.Dokumen No.Revisi Halaman


00 1/2

petugas
6. Pasien diantar oleh perawat ICU/HCU ke rumah sakit yang
dituju
7. Petugas Melakukan serah terima pasien sesuai prosedur
8. Petugas ruang ICU/HCU dan petugas rumah sakit yang dituju
bersama sama memindahkan pasien ke tempat tidur dengan
memperhatikan keselamatan bagi pasien dan petugas
UNIT TERKAIT Transportasi, ICU/HCU,medrec,Admisi

Anda mungkin juga menyukai