Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN EPITAKSIS ANTERIOR

No.Dok :

SOP No. Revisi : 00


Tanggal Terbit : 03 Maret 2016
Halaman : 1 dari 2
PUSKESMAS
Sri Andriani, SKM, M.Kes
NGEMPLAK NIP. 19650519.198803.2.008
SIMONGAN

1. Pengertian Epitaksis anterior adalah perdarahan hidung akibat pecahnya pembuluh


darah pada pleksus kesselbach. Epitaksis dapat terjadi setelah trauma ringan
misalnya waktu mengeluarkan ingus dengan kuat, bersin, mengorek hidung
atau infeksi hidung dan sinus paranasalis.
Pemeriksaan rinoskopi anterior tampak sumber perdarahan dari pembuluh
darah septum bagian depan (pleksus kiesselbach).
2. Tujuan Sebagai sumber acuan bagi petugas dalam menegakkan diagnosis dan
memberikan rencana pengobatan epistaxis anterior EC trauma ringan atau
infeksi hidung lain, dan bukan karena penyebab lain (neoplasma, congenital,
infeksi sistemik, trauma hebat, penyakit kardiovaskuler)
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ngemplak Simongan Nomor 21 / SK PKM WR / IX /
2015 tentang Standar Pelayanan Poli Umum.
4. Referensi 1. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 296/Menkes/SK/III/2008
tentang Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas.
2. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 5 Tahun 2014 tentang Panduan
Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer.
3. Soepardi, Efiaty Arsyad dan Iskandar, Nurbaiti. 2001. Buku Ajar Ilmu
Kesehatan THT. Edisi: 5. Jakarta: FKUI.
4. Higler, Adams Boies. 1997. Boies Buku Ajar Penyakit THT. Edisi6. Jakarta:
EGC.
5. Alat dan 1. Stetoskop
Bahan 2. Tensimeter
3. Termometer
4. Arloji
5. Senter
6. ATK
6. Prosedur 1. Petugas melakukan komunikasi dasar dengan pasien
2. Petugas melakukan pemeriksaan fisik
3. Jika diagnosis mengarah ke epitaksis posterior, petugas menyiapkan
formulir rujukan eksternal dan PROSES SELESAI

Puskesmas Ngemplak S
PENANGANAN EPITAKSIS ANTERIOR

No.Dok :

SOP No. Revisi : 00


Tanggal Terbit : 03 Maret 2016
Halaman : 2 dari 2
PUSKESMAS
Sri Andriani, SKM, M.Kes
NGEMPLAK NIP. 19650519.198803.2.008
SIMONGAN

4. Petugas menegakkan diagnosis sementara epitaksis anterior


5. Petugas melakukan tindakan kepada pasien
6. Petugas mencatat hasil wawancara dan tindakan di dalam Rekam Medis
7. Petugas menyiapkan resep untuk dibawa ke Ruang Farmasi
- Vitamin K
- Vitamin C
- Calcium Laktate
8. Petugas mencatat pada buku registrasi harian
7. Alur
Proses
8. Unit 1. Ruang BP Umum
Terkait 2. Ruang KIA
3. Ruang Farmasi

9. Dokumen 1. Rekam Medis


2. Rujukan Internal
Terkait
3. Formulir Rujukan BPJS
4. Formulir Rujukan Umum/ Jamkesmaskot
5. Buku Register Harian
6. Resep
10 Catatan
. Revisi

Puskesmas Ngemplak S

Anda mungkin juga menyukai