Anda di halaman 1dari 23

SUPPLY CHAIN ACTIVITY

CAPAIAN PEMBELAJARAN KHUSUS :


Mahasiswa mampu menjelaskan peran PPIC dalam Supply Chain Management
Supply Chain is a (global) network used to deliver
product and services from raw material to end

SCM customer through an engineered flow of information,


physical distribution, and cash.
(APICS DICTIONARY)

The integration of key business process


from end user through original suppliers
that provides products, services, and
information that add value for
customers and other stakeholders
(Douglas M. Lambert, Martha C. Cooper, and Janus D Pagh,
1998)
KONSEP DASAR SUPPLY CHAIN
ALUR SUPPLY CHAIN
TUJUAN SUPPLY CHAIN

Inovatif
Efisien
Variasi produk
Menghasilkan produk
dengan harga bersaing
Kecepatan
Kualitas Produk tersedia pada waktu
yang ditentukan
Menghasilkan produk
dengan kualitas tinggi

Fleksibel
Merespon reaksi pasar
SUPPLY CHAIN KEY PERFORMANCE INDICATOR
How to deliver Product
In the right quality and quantities
To the right locations
And at the right time
With OPTIMUM COST

EFFECTIVENESS EFFICIENCY
Service Level Optimum Cost

• Order Fulfilment • Cost of Goods Sold


• On Time Delivery • Cost of Inventory
• Cost of transportation
• Cash to Cash cycle
TANTANGAN DALAM SUPPLY CHAIN

Kompleksitas struktur Supply Chain


(Internal & Eksternal yang
dipengaruhi perbedaan bahasa,
zone waktu dan budaya)

Ketidakpastian  Pengaman di sepanjang


Supply Chain
• Ketidakpastian permintaan  Safety
Stock
• Ketidakpastian dari Supplier  Safety
Time
• Ketidakpastian Internal
WHAT IS THE RIGHT SUPPLY CHAIN
OF YOUR PRODUCT?
Before devising a supply chain, consider the nature of the demand for your
products (Marshall L. Fisher, Harvard Business Review)

Produk Fungsional Produk Inovatif


• Konfigurasi Standar
• Siklus Hidup Produk Panjang • Siklus Hidup Produk Pendek
• Minim variasi produk • Banyak variasi produk
• Kebutuhan pelanggan relatif tidak berubah • Sering terjadi lonjakan demand
• Pemintaan stabil dan stock-out
• Dalam demand forecasting gunakan peramalan • Tingkat keakuratan forecasting
sederhana minim
• Contoh : Battere, sparepart • Contoh : Produk Fashion

Proses yang Efisien Proses yang Responsif


Kumpulan aksi di sepanjang SC yang menciptakan
rekonsiliasi antara kebutuhan pelanggan akhir dan
kemampuan sumber daya
WHAT IS THE RIGHT SUPPLY CHAIN
OF YOUR PRODUCT?

Produk Fungsional Produk Inovatif

Efisien
MATCH MISMATCH
Responsif
MISMATCH MATCH
SUPPLY CHAIN STRATEGY
RESPONSIVE VS EFFICIENT SUPPLY CHAIN

Rantai Pasok Efisien Rantai Pasok Responsif


Memasok permintaan pada biaya
Tujuan Utama terendah
Menanggapi permintaan secara cepat

Strategi desain Memaksimalkan kinerja dengan biaya Membuat modularitas yang memungkinkan
produk produk minimum postponement diferensiasi produk

Strtegi penetapan Margin lebih rendah karena harga Margin lebih tinggi karena harga bukan
harga adalah pendorong utama pelanggan pendorong utama pelanggan

Strategi Biaya lebih rendah melalui utilisasi Menjaga fleksibilitas kapasitas untuk
manufaktur yang tinggi menghadapi ketidakpastian

Strategi Meminimalkan persediaan untuk Mempertahankan fleksibilitas kapasitas untuk


persediaan barang biaya yang lebih rendah memenuhi permintaan tidak terduga

Mengurangi lead time tetapi tidak Pengurangan lead time secara agresif bahkan
Strategi lead time mengorbankan biaya jika biaya signifikan

Pemilihan berdasarkan biaya dan Pemilihan berdasarkan pada kecepatan,


Strategi pemasok kualitas fleksibilitas dan kualitas

Strategi
Lebih mengandalkan mode murah Lebih mengandalkan mode responsif
transportasi

Sumber : Chopra, Sunil & Meindl, Peter (2006), Supply Chain Management : Strategy, Planning, and Operation. 3rd Edition. Prentice Hall
SUPPLY CHAIN STRUCTURE PHARMACY INDUSTRY
Q

BAHAN BAKU PABRIK


DISTRIBUTOR PBF
BAHAN KEMAS OBAT

Q T RS
KONSUMEN APOTIK
TOKO OBAT
T

• Berapa jumlah produk yang harus dibuat oleh pabrik?


• Kalau terjadi kelebihan produksi sebaiknya disimpan dimana?
• Apakah ada pengaruh kelangkaan bahan baku terhadap konsumen?
CARA DISTRIBUSI OBAT YANG BAIK
1. MANAJEMEN MUTU

2. ORGANISASI, MANAJEMEN DAN PERSONALIA

3. BANGUNAN DAN PERALATAN

4. OPERASIONAL

5. INSPEKSI DIRI

6. KELUHAN, OBAT DAN/ATAU BAHAN OBAT KEMBALIAN,


DIDUGA PALSU DAN PENARIKAN KEMBALI
ANEKS 1. BAHAN
7. TRANSPORTASI OBAT

ANEKS 2. PRODUK RANTAI


8. FASILITAS DISTRIBUSI BERDASAR KONTRAK
DINGIN

ANEKS 3. NARKOTIKA DAN


9. DOKUMENTASI
PSIKOTROPIKA
CDOB - CPOB
CAN VS BOTTLE
QUALITY PROBLEM
QUALITY PROBLEM
TERIMA KASIH
SUB POKOK BAHASAN :
• Peran PPIC dalam Supply Chain Management
• Alur pengadaan produk & bahan baku produksi

Anda mungkin juga menyukai