Anda di halaman 1dari 33

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
LDFK KUSI AR-RAZI
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
PURWOKERTO
2018/2019

A. Pendahuluan
 Nama Divisi/ Komunitas
LDFK KUSI AR-RAZI

 Deskripsi
LDFK Kusi Ar-Razi merupakan Komunitas Dakwah dibawah Divisi
Kerohanian BEM Fakultas Kedokteran UMP yang berlandaskan al-Qur’an dan
As-sunnah. LDFK Kusi Ar-Razi UMP didirikan oleh mahasiswa muslim
Kedokteran UMP pada 22 Rabi’ul Awal 1439 H / 11 Desember 2017 M.

 Visi dan Misi


VISI
LDFK Kusi Ar-Razi FK UMP adalah terbentuknya generasi Mahasiswa
Fakultas Kedokteran UMP yang rabbani dan madani sesuai dengan Qs. Al-
Baqarah ayat 184 “…. Maka berlomba-lombalah dalam berbuat kebaikan…..”.

MISI
1. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan mahasiswa muslim kedokteran FK
UMP berdasarkan Al Quran dan As Sunnah;
2. Meningkatkan ukhuwah islamiah antar sesama umat muslim dan menjalin
hubungan baik antar umat;
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

3. Mengembangkan eksistensi LDFK Kusi Ar-Razi UMP dalam lingkup


internal dan eksternal kedokteran UMP melalui berbagai pengetahuan dan
kegiatan keislaman;
4. Mengembangkan kewirausahaan mandiri berbasis keislaman guna
menopang keberlangsungan LDFK Kusi Ar-Razi UMP.

 Anggota
NO Nama NIM Angkatan Jabatan
1 Fatimah Qonitah 1413010029 2014 Dewan Pengawas
Diya Organisasi (DPO)
2 Abdullah Basalamah 1513010027 2015 Dewan Pengawas
Organisasi
3 Mutiara Ridhoputrie 1513010033 2015 Dewan Pengawas
Organisasi
4 Dela Putri Salsabila 1613010023 2016 Dewan Pengawas
Organisasi
5 Raden Muhammad 1613010042 2016 Ketua Umum
Agung Setyawan
6 Muhammad Anggun 1613010008 2016 Wakil Ketua
7 Ervina Nur Amalia 1613010045 2016 Sekretaris
Sari
8 Shofia Hilmi 1613010026 2016 Bendahara
Abdillah
9 Khildah Mawaddah 1613010028 2016 Ketua divisi PNK

10 Listika Ristanti 1613010010 2016 Anggota


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

11 Andisca 1613010038 2016 Anggota


Fitrotunnisya
12 Rival Candra 1713010020 2017 Anggota
Dwiansyah
13 Sri Mega Mutaminah 1713010004 2017 Anggota
14 Ahmad Fahrul Rozi 1713010034 2017 Anggota

15 Nabilah Zannuba 1813010007 2018 Anggota

16 Hajar Rif’at 1613010041 2016 Ketua Divisi KKIA

17 Winda Nur Himawati 1613010043 2016 Anggota

18 Zulfian Erlinda 1713010004 2017 Anggota


Amalia
19 Intan Candra A 1713010039 2017 Anggota
20 Sri Wahyuni 1813010004 2018 Anggota
21 Kusuma Ayu Diah 1813010031 2018 Anggota
Permata
22 Nibrose Zukhruf F 1813010006 2018 Anggota
23 Alifia Putri K.B 1613010017 2016 Ketua Divisi KOMTI
24 Wildan Ibnu Adrian 1613010016 2016 Anggota
25 Galih Rosfianto 1713010012 2017 Anggota
Putra
26 Augia Yuandipta W 1713010002 2017 Anggota
27 Muhammad Iqbal 1813010033 2018 Anggota
28 Aniar Sabrina 1813010018 2018 Anggota
Rahmawati
29 Tina Yopi Herliani 1813010029 2018 Anggota
30 Latifah Rahmatul 1613010012 2016 Ketua Divisi Humas
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

31 Sarah Shabrina R 1613010046 2016 Anggota


32 Mega Ade Putri 1613010002 2016 Anggota
33 Ruhil Sibghoh S 1613010013 2016 Anggota
34 Pandini Mustikaning 1713010046 2017 Anggota
A
35 Armayani Eka 1713010030 2017 Anggota
Wijaya
36 Annisa Dide 1813010017 2018 Anggota
37 Rizka Mutiarasari 1613010003 2016 Ketua Divisi
Kemuslimahan
38 Dita Juantika 1613010044 2016 Anggota
39 Nida Sofiyati 1613010034 2016 Anggota
40 Nida Rizqi Amalia 1613010020 2016 Anggota
41 Fidela Raida Hasna 1713010021 2017 Anggota
42 Atikah Hilmi 1713010003 2017 Anggota
Hanifah
43 Anisatul Istiqomah 1713010006 2017 Anggota
44 Anggi Lestari 1813010042 2018 Anggota
45 Wafa Saleh Algaety 1813010038 2018 Anggota
46 Sari Indah Kartika 1813010008 2018 Anggota

 Daftar program kerja


1. MMLC
2. KALEMIA
3. Kajian Rutin LDFK Kusi Ar-Razi
4. Buletin Ar-Razi
5. Musyawah Nasional
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

6. Rakerwil
7. Rakernas
8. Baksos SLB
9. Galang Dana
10. Tadabur Alam
11. IMSF - Antibiotik
B. laporan Program Kerja
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
1. Divisi PnK
2. Nama kegiatan MMLC 2018
Latar belakang kegiatan Membangun sikap kepemimpinan, tanggungjawab, serta
menerapkan nilai – nilai islam sesuai Al-Quran dan As-
Sunnah kepada mahasiswa baru
Tujuan Kegiatan Melahirkan kader-kader muslim FKUMP yang memiliki
jiwa kepemimpinan serta nilai – nilai islami dan
rebranding LDFK
Deskripsi Kegiatan Bentuk Pelatihan dan Bakti sosial di Panti
asuhan
Deskripsi Materi dan Pelatihan
Indicator Diikuti oleh minimal 50% anggota
keberhasilan baru
Waktu 24-25 Maret 2018
Tempat Kampus Kedokteran UMP
Peserta Seluruh mahasiswa baru angkatan
2017
Nilai Keberhasilan 100%
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Permaslahan Masalah Saat menuju lokasi bakti sosial yaitu Panti Asuhan yang
Penyelesaian cukup jauh, tidak ada kendaraan yang dapat mengantar
seluruh peserta dan panitia, sehingga menggunakan
kendaraan pribadi
Pendanaan Rp. 2.456.000,-
Evaluasi Strength Mengenalkan nilai nilai keislaman
Weakness Kendaraan menuju lokasi dan
kurangnya inovasi acara
Opportunity Membuat relasi yang baik antara
LDFK dan mahasiswa angkatan
2017
Threat Perjalanan meuju lokasi
Saran dan Rekomendasi Sebaiknya dilakukan acara yang lebih inovatif agar lebih
menarik
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Dokumentasi
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

1. Divisi : Kemuslimahan

2. Nama KALEMIA
kegiatan

Latar
belakang Fakultas kedokteran Universitas Muhammadiyah Purwokerto memiliki
kegiatan visi dan misi sebagai kedokteran islam. Sehingga kegiatan ini menjadi
wadah sarana untuk mencapai visi misi dari Fakultas Kedokteran
Unnivesitas Muhammadiyah Purwokerto

Tujuan Melalui kegiatan ini diharapkan mahasiswi Fakultas Kedokyeran


Kegiatan Unniversitas Muhammadiyah Purwokerto dapat meningkatkan keimanan
dan ketakwaan pada Allah SWT dan melalui kegiatan ini menjadi wadah
sharing antar kemusilmahan dan ilmu yang didapat menjadi ladang
pahala di akhirat.

Deskripsi Bentuk Seminar


Kegiatan
Deskripsi Kalemia adalah suatu kajian kemuslimahan yang
diadakan setiap dua kali dalam satu blok. Kajian ini
membahas mengenai ilmu fikih, ahklak, maupun ibadah
khusu untuk seorang muslimah. Kajian yang bersifat
informal dan diisi oleh ustadzah yang mampu
dibidangnya.
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Indicator Minimal dilakukan dalam satu blok dua kali


keberhasila
n

Waktu Setiap hari jumat, 2 kali dalam satu blok.

Tempat Ruang amphyteater Lt.4 Fakultas Kedokteran


Unniversitas Muhammadiyah Purwokerto

Peserta Mahasiswi FK Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Nilai 70%
Keberhasilan

Permasalaha Mencari pembicara untuk mengisi kajian yang sifatnya rutin diadakan
setiap blok
n Masalah
Mendapatkan pembicara yang bisa mengisi kajian secara rutin
Penyelesaian

Pendanaan -

Evaluasi Strength Memberikan sarana untuk meningkatkan keimanan


kepada Allah SWT melalui kajian

Weakness Masih belum rutin diadakan setiap 2 kali dalam satu blok
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Opportunity Diharapkan setelah mengikuti kajian dapat


meningkatkan keimanan dan rasa takwa kepada Allah
SWT

Threat Pembicara kajian yang masih sulit untuk dihubungi

Saran dan Diharapkan kedepannya dibuatkan timeline untuk kajian secara rutin
Rekomendas setiap bloknya dengan pengisi kajian yang sudah pasti mengisi disetiap
i bloknya.

Lampiran
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
1. Nama Komunitas : LDFK
2. Nama kegiatan Kajian Rutin LDFK Kusi Ar-Razi
Latar belakang Manusia diberikan akal dan pikiran agar senantia berpikir
kegiatan tentang suatu hal. Kita sebagai manusia harus selalu mensyukuri
apa yang telah Allah SWT berikan kepada kita, salah satu wujud
syukur kita adalah dengan menggunakan akar pikiran kita untuk
berfikir dan membagikannya ke sesama muslim. Seperti telah
dijelaskan dalam Al-Qur’an surah Al-Mujaddalah Ayat 11

"Wahai orang-orang yang beriman!Apabila dikatakan


kepadamu,"Berilah kelapangan didalam majelis, maka
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

lapangkanlah, niscaya Allah akan memberi kelapangan untukmu.


Dan apabila dikatakan berdirilah kamu, maka berdirilah, niscaya
Allah akan mengangkat derajat orang-orang yang beriman
diantara kamu dan orang-orang yang berilmu beberapa derajat".

Setiap manusia memiliki teladan dan contoh masing-


masing dalam kehidupannya, namun sebaik-baik kisah sejarah dan
teladan adalah yang ada di dalam Al quran dan Hadist-hadist yang
shahih. Seperti dijelaskan dalam Al-Qur’an surah Yusuf ayat 111

“Sesungguhnya pada kisah-kisah mereka (para Nabi dan


umat mereka) itu terdapat pelajaran bagi orang-orang yang
mempunyai akal (sehat). Alquran itu bukanlah cerita yang dibuat-
buat, akan tetapi membenarkan (kitab-kitab) yang sebelumnya dan
menjelaskan segala sesuatu, serta sebagai petunjuk dan rahmat
bagi orang-orang yang beriman”

Oleh karena Surah Al Qur’an diatas, LDFK Kusi Ar-Razi


ingin mengadakan suatu kajian yang berbasis islami serta sejarah
untuk mengenal lebih dekat tentang keteladan, kewajiban, serta
sunah yang dapat kita contoh dalam kehidupan sehari-hari.

Tujuan a. Meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT


Kegiatan b. Membagikan ilmu tentang keislaman dan peradapan kepada
Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah
Purwokerto
c. Sarana dakwah di Fakultas Kedokteran Universitas
Muhammadiyah Purwokerto
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

d. Menjaga tali silaturahmi seluruh keluarga Fakultas


Kedokteran Universitas Muhammadiyah Purwokerto
Deskripsi Bentuk Kajian Kesilaman
Kegiatan Deskripsi Merupakan suatu kajian (majelis)
yang dihadiri oleh seluruh mahasiswa
aktif dan dosen serta karyawan
Fakultas Kedokteran Universitas
Muhammadiyah Purwokerto yang
membahas tentang keislaman.
Indicator keberhasilan Paling tidak terdapat sekurang
kurangnya 30 mahasiswa yang hadir
baik dari angkatan 2016,2017, dan
2018.
Waktu 6 Desember 2019
Tempat Kampus Fakultas Kedokteran
Universitas Muhammadiyah
Purwokerto

Peserta Seluruh mahasiswa fakultas


kedokteran, karyawan dan dosen.
Nilai 100%
Keberhasilan
Permasalahan Pada Kajian rutin ini tidak dihadiri oleh dosen maupun karyawan
Masalah fakultas kedokteran meskipun humas sudah menyampaikan surat
undangan ke dosen karyawan melalui TU FK UMP. Alangkah
Penyelesaian
baiknya jika kedepanya disetiap acara selain surat, bisa
menghubungi dosen dan karyawan via chat dan diingatkan di hari
H jika akan ada kajian di hari tersebut.

Pendanaan Rp. 640.800,-


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Evaluasi Strength Cukup tingginya minat peserta kajian


dari mahasiswa untuk memperhatikan
isi kajian.

Weakness Kurangnya kehadiran dosen dan


karyawan fakultas kedokteran

Opportunity Kajian ini tidak membatasi jumlah


peserta sehingga siapapun dapat
datang mengikutinya.

Threat Komunikasi antara panitia dengan


dosen maupun karyawan yang kurang.
Saran dan Untuk kajian selanjutnya akan lebih baik jika selain membuat surat
Rekomendasi juga menghubungi dosen dan karyawan via chat.

Lampiran
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
1. Nama Komunitas : LDFK
2. Nama kegiatan Buletin Kusi Ar-Razi
Latar belakang Manusia diberikan akal dan pikiran agar senantia berpikir
kegiatan tentang suatu hal. Kita sebagai manusia harus selalu mensyukuri
apa yang telah Allah SWT berikan kepada kita, salah satu wujud
syukur kita adalah dengan menggunakan akar pikiran kita untuk
berfikir dan membagikannya ke sesama muslim. Seperti telah
dijelaskan dalam Al-Qur’an surah Al-Mujaddalah Ayat 11
“Wahai orang-orang yang beriman!Apabila dikatakan
kepadamu, Berilah kelapangan didalam majelis, maka
lapangkanlah, niscaya Allah akan memberi kelapangan
untukmu. Dan apabila dikatakan berdirilah kamu, maka
berdirilah, niscaya Allah akan mengangkat derajat orang-orang
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang berilmu


beberapa derajat”
Dalam rangka untuk menciptakan sarana berbagi
pengetahuan dan ilmu keislaman sekaligus sebagai sarana untuk
berdakwah, kami dari LDFK Kusi Ar-Razi berencana untuk
membuat Buletin ini diharapkan dapat menjadi sarana dakwah
tentang Kedokteran dan juga Keislaman.

Tujuan Kegiatan a. Meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT


b. Membagikan ilmu tentang keislaman dan peradapan kepada
Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah
Purwokerto
c. Sarana dakwah di Fakultas Kedokteran Universitas
Muhammadiyah Purwokerto
Deskripsi Bentuk Penerbitan buletin keislaman
Kegiatan Deskripsi Merupakan suatu kegiatan jurnalistik
tentang keislaman di LDFK dengan
menerbitkan buletin yang membahas
isu isu tentang kesehatan maupun
keislaman
Indicator keberhasilan Menerbitkan 2 buletin dalam satu
periode
Waktu Penerbitan buletin setiap 2 bulan
sekali
Tempat Kampus Fakultas Kedokteran
Universitas Muhammadiyah
Purwokerto
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Peserta Dosen fakultas kedokteran Universitas


Muhammadiyah purwokerto sebagai
narasumber buletin
Nilai 80%
Keberhasilan
Permasalahan Penerbitan buletin Kusi Ar-Razi sejauh ini baru menerbitkan 1
Masalah buletin saja padahal direncanakan bahwa penerbitan buletin
adalah 2 bulan sekali kerena kesulitan untuk mencari narasumber
Penyelesaian
buletin. Sebaiknya kedepannya agar dibuat daftar untuk dosen
yang akan menulis buletin tersebut dan meminta persetujuan
sejak jauh hari. Agar ketika jatuh tempo penerbitan sudah ada
naskah buletin yang akan diterbitkan.

Pendanaan Rp. 80.000,-


Evaluasi Strength Buletin ini merupakan media yang
mudah untuk berdakwah.

Weakness Kurangnya keaktifan dalam mencari


dosen narasumber.

Opportunity Buletin ini merupakan media yang


cukup baik bagi mahasiswa dan dosen
utuk mengembangkan pegetahuan di
bidang jurnalistiknya.

Threat Komunikasi antara panitia dengan


dosen narasumber yang kurang.
Saran dan Untuk buletin selanjutnya agar dipersiapkan dosen narasumbenya
Rekomendasi agar naskah sudah siap sebelum waktu penerbitan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Lampiran

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
A. Nama Divisi : Humas
1. Nama kegiatan Musyawarah Nasional
Latar belakang Musyawarah Nasional FULDFK merupakan kegiatan
kegiatan yang mewadahi mahasiswa kedokteran muslim guna
mempererat ukhuwah Islamiyah dan mencetak kader
dokter muslim yang tangguh sehingga bisa menjawab
tantangan zaman. Acara ini diharapkan dapat mendorong
kita supaya lebih berkontribusi dalam bidang kedokteran
dan Islam sebagai penerus perjuangan dakwah
Rasulullah Muhammad SAW. Inti dari kegiatan ini ialah
untuk mempersatukan mahasiswa islam di seluruh
indonesia, khususnya di bidang kedokteran dalam satu
wadah yang berdasarkan atas ukhuwah islamiyah
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

sehingga mampu melahirkan generasi-generasi yang


baik dan bermanfaat bagi umat.
Tujuan Kegiatan e. Mensinergiskan pergerakan lembaga dakwah
fakultas kedokteran di seluruh Indonesia melalui
penyelarasan visi dan misi mahasiswa kesehatan
muslim secara nasional.
f. Melakukan evaluasi kinerja pengurus FULDFK
Indonesia periode 2017/2018.
g. Memilih ketua FULDFK periode 2018/2019.
h. Menjalin dan mempererat ukhuwah islamiah antar
mahasiswa muslim fakultas kedokteran dari
berbagai Dewan Eksekutif Wilayah FULDFK.
i. Memberikan wawasan keislaman dan
memperkenalkan FULDFK pada masyarakat
umum.

Deskripsi Bentuk Delegasi


Kegiatan Deskripsi Musyawarah Nasional
FULDFK merupakan
kegiatan yang mewadahi
mahasiswa kedokteran
muslim guna mempererat
ukhuwah Islamiyah dan
mencetak kader dokter
muslim yang tangguh
sehingga bisa menjawab
a. tantangan zaman.
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Indicator keberhasilan Paling tidak 1 orang member


aktif LDFK KUSI Ar-Razi
UMP hadir mengikuti
MUNAS
Waktu 29 November – 2 Desember
2018
Tempat Kampus Fakultas
Kedokteran Universitas
Tanjung Pura

Peserta Seluruh Anggota FULDFK se


Indonesia
Nilai 100%
Keberhasilan
Permasalahan Uang baru cair ketika hari keberangkatan
Masalah
Penyelesaian
Pendanaan Rp 4.800.000,-
Evaluasi Strength Tingginy minat para member
LDFK UMP untuk mengikuti
munas.

Weakness Harga pendaftaran


musyawarah nasional yang
cukup mahal, ditambah
lokasinya yang terbilang jauh

Opportunity Adanya dukungan dari


Fakultas

Threat Jadwal kuliah selalu menjadi


hambatan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Saran dan Untuk delegasi selanjutnya yang akan berangkat, lebih


Rekomendasi baik untuk mempersiapkannya lebih baik lagi.

Lampiran

2 Nama kegiatan Rakernas


Latar belakang kegiatan Rakernas (Rapat Kerja Nasional)
merupakan salah satu rangkaian kegiatan-
kegiatan yang diselenggarakan oleh Forum
Ukhuwah Lembaga Dakwah Fakultas
Kedokteran (FULDFK) se-Indonesia sebagai
usaha bersama untuk melantik pengurus
baru Forum Ukhuwah Lembaga Dakwah
Fakultas Kedokteran (FULDFK) Dewan
Eksekutif Pusat (DEP), , koordinasi bidang
dan program kerja ke depan serta
mempererat ukhuwah islamiyah di antara
anggota delegasi FULDFK dari berbagai
fakultas kedokteran se-Indonesia.

Tujuan Kegiatan Tujuan dari segala tujuan adalah untuk


mencari ridha Allah SWT.
1. Menjalin dan mempererat ukhuwah
Islamiyah antar mahasiswa muslim
kedokteran seluruh Indonesia yang
tergabung dalam organisasi FULDFK.
2. Mensinergiskan kerja antar lembaga
dakwah fakultas kedokteran se-Indonesia.
3. Menindaklanjuti hasil dari keputusan
Musyawarah Nasional FULDFK.
4. Melantik Dewan Pengurus Pusat
FULDFK periode 2019.
5. Menyusun dan memantapkan program
kerja FULDFK se-Indonesia periode
2018.
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Deskripsi Kegiatan Bentuk Delegasi


Deskripsi Rapat Kerja Nasional Forum
Ukhuwah Lembaga Dakwah
Fakultas Kedokteran
(RAKERNAS FULDFK) 2019.

Indicator Mendelegasikan minimal 2


keberhasilan
Waktu Jumat-Minggu, 22-24
Februari 2019

Tempat Fakultas Kedokteran


Universitas Brawijaya

Peserta Seluruh LDFK se-Indonesia


Nilai Keberhasilan 100%
Permaslahan Masalah Tidak ada masalah
Penyelesaian
Pendanaan Rp 3.000.000
Evaluasi Strength Tingginy minat para
member LDFK UMP untuk
mengikuti Rakernas

Weakness Delegasi saat liburan


sehingga birokrasi dalam
pencairan dana cukup sulit

Opportunity Adanya dukungan dari


Fakultas

Threat Jadwal kuliah selalu menjadi


hambatan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Saran dan Rekomendasi Untuk delegasi selanjutnya yang akan


berangkat, lebih baik untuk
mempersiapkannya lebih baik lagi.

Lampiran

3 Nama kegiatan Rakerwil


Latar belakang kegiatan Untuk memenuhi Visi dan Misi nya, FULDFK
berusaha unktuk merealisasikan dengan
program kerja harian baik program kerja
internal FULDFK sendiri ataupun program
penyamarataan satu komando pada setiap
lembaga dakwah fakultas kedokteran. Maka
dari itu, diperlukan sekali adanya suatu forum
guna membahas dan mendiskusikan mengenai
proker-proker antar LDFK serta mendiskusikan
kegiatan-kegiatan yang akan dijalankan
FULDFK Wilayah 4 untuk menjembatani antara
LDFK dan FULDFK. Disamping kebutuhan untuk
mendiskusikan proker, Rapat Kerja Wilayah
juga dapat dijadikan sebagai forum silaturahmi
antar pengurus LDFK untuk mewujudkan
tagline dari FULDFK itu sendiri yaitu “Solid,
Mengakar, Menyejarah”.
Tujuan Kegiatan 1. Memperkokoh ukhuwah dan sinergisitas
gerak lembaga dakwah kampus fakultas
kedokteran khusus nya FULDFK DEW 4. 2.
Mendiskusikan mengenai program kerja yang
akan dilaksanakan satu tahun kepengurusan.
Baik program kerja FULDFK ataupun program
kerja antar LDFK. 3. Mengevaluasi dan
mendiskusikan problem solving untuk
hambatan program kerja Lembaga Dakwah
Kampus Dewan Eksekutif Wilayah 4. 4.
Pengakaran organisasi untuk memperkuat
eksistensi FULDFK DEW 4 pada lembaga dakwah
kampus Fakultas kedokteran DEW 4 serta
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

berbagai kalangan organisasi dan institusi lain di


DEW 4

Deskripsi Kegiatan Bentuk Delegasi


Deskripsi  Forum Ta’aruf dengan
bentuk presentasi oleh
masing-masing perwakilan
LDFK DEW 4
 Sosialisasi Restrukturisasi
Dewan Eksekutif Wilayah 4
FULDFK
 Musyawarah Pembahasan
Grand Design FULDFK DEW 4
Periode 2019 – 2020
 Laporan dan Presentasi
Tenderisasi untuk kegiatan
FULDFK DEW 4 Periode 2019 –
2020
 Sco Section atau sesi diskusi
bidang
Indicator Mendelegasikan minimal 2
keberhasilan orang
Waktu 20 – 21 April 2019

Tempat Villa Taurus, Dusun II


Karangsalam, Baturaden,
Banyumas

Peserta Seluruh LDFK se-DEW 4


Nilai Keberhasilan 100%
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Permaslahan Masalah Tidak ada masalah yang berarti


Penyelesaian
Pendanaan Rp.1.000.000,00
Evaluasi Strength Tingginy minat para
member LDFK UMP untuk
mengikuti Rakerwill

Weakness Delegasi menggunakan dan


pribadi

Opportunity Adanya dukungan dari


Fakultas

Threat Jadwal kuliah selalu


menjadi hambatan
Saran dan Rekomendasi Untuk delegasi selanjutnya yang akan
berangkat, lebih baik untuk
mempersiapkannya lebih baik lagi.

Lampiran

4 Nama kegiatan Baksos SLB


Latar belakang kegiatan Sebagai makhluk Allah SWT
sekaligus makhluk sosial dikehidupan ini,
sepatutnya kita menyadari bahwa masih
banyak saudara- saudara kita yang sangat
membutuhkan bantuan dan dorongan dari
kita. Oleh karena itu, sebagai umat yang
beragama dan peduli terhadap sesama,
kami selaku panitia bakti sosial akan
memanfaatkan kesempatan ini untuk
menunjukan rasa kepedulian kami akan
kehidupan keras yang dialami oleh saudara-
saudara kita serta meningkatkan ukhwah
islamiyah dengan sesama umat Islam
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

melalui kegiatan bakti sosial ini. Dan yang


tidak kalah penting, kegiatan ini sangat
berguna untuk sarana peningkatan iman dan
taqwa para anggota LDFK kusi Ar-Razi
Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Tujuan Kegiatan 1. Meningkatkan Iman dan Taqwa Kepada


Allah dan Rasulullah SAW
2. Memberikan ilmu dan ajaran baru
kepada anak – anak berkebutuhan
khusus di Sekolah Luar Biasa (SLB)
Yakut Purwokerto, sehingga
mendapatkan ilmu baru yang lebih
bermanfaat untuk memperbaiki
kehidupan yang masih kurang.
3. Memanfaatkan kesempatan untuk
meningkatkan pergaulan yang positif
dengan banyak orang
4. Menumbuhkan rasa kepedulian kepada
masyarakat disekitar lingkungan kita
dalam hal berbagi dengan sesama
5. Mempererat tali silaturahim sesama
Muslim

Deskripsi Kegiatan Bentuk Kepanitiaan


Deskripsi 1. Pelaksanaan kegiatan
sosialisasi berupa
penyuluhan tentang
hidup sehat, edukasi
remaja, edukasi anti
narkoba, mengenal
makanan sehat, bahaya
zat adiktif, serta
pentingnya kesehatan
reproduksi kepada anak –
anak berkebutuhan
khusus di Sekolah Luar
Biasa (SLB) Yakut
Purwokerto.
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Indicator Jumlah peserta lebih dari


keberhasilan 75%
Waktu 22 November 2018

Tempat SLB Yakut Purwokerto

Peserta Siswa SLB Yakut


Purwokerto
Nilai Keberhasilan 100%
Permaslahan Masalah Acara tersebut bertabrakan saat remedial
Penyelesaian SOCA, sehingga ketika acara tersebut
berjalan ada beberapa yang menyusul karena
remedial SOCA

Pendanaan Rp 1.092.000 ,-
Evaluasi Strength Dukungan dari Fakultas

Weakness Diadakan ketika Remed


SOCA

Opportunity Menambah hubungan baik


antara SLB dan LDFK Kusi
Ar-Razi

Threat Saat acara mungkin


terkendala karena beberapa
panitia sedang remedial
SOCA
Saran dan Waktu dipilih ketika benar-benar kosong sehingga panitia
Rekomendasi dapat hadir tepat aktu semua
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Lampiran

5 Nama kegiatan Tadabur Alam


Latar belakang kegiatan Tadabbur Alam merupakan bagian
sarana pembelajaran untuk
mentadabburi
atau lebih mengenal ciptaan Allah
melalui alam. Dalam merenungi
ciptaan Allah,
sebagai insan kamil manusia
diharuskan selalu bersyukur terhadap
semua yang
diberikan Allah kepada manusia di
dunia yang berupa keindahan alam
berseta isinya.
Dalam mentadabburi keindahan
Allah tersebut maka Allah telah
menyebutkan dalam
Al-Qur’an berkaitan dengan tanda
tanda tadabbur.
Tujuan Kegiatan Acara ini dilaksanakan dengan maksud dan
tujuan untuk menambah keimanan

dan ketaqwaan kader-kader muslim


mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas

Muhammadiyah Purwokerto dengan


mensyukuri nikmat Allah melalui
ciptaanNya.

Deskripsi Kegiatan Bentuk Kepanitiaan


Deskripsi Tadabbur Alam merupakan
bagian sarana pembelajaran
untuk mentadabburi
atau lebih mengenal ciptaan
Allah melalui alam.
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Indicator Seluruh anggota LDFK Kusi


keberhasilan Ar-Razi Hadir
Waktu Sabtu, 6 April 2019 –
Minggu, 7 April 2019
Tempat Pinesan Serang,
Purbalingga

Peserta Seluruh anggota LDFK


Kusi Ar-Razi
Nilai Keberhasilan 80%
Permaslahan Masalah Tidak hadirnya semua anggota LDFK Kusi
Penyelesaian Ar-Razi

Pendanaan Rp. 320.000,00


Evaluasi Strength Dapat dukungan dari
pembina

Weakness Tempat dihutan sehingga


ada anggota yang tidak
terbiasa di tempat tersebut
menjadi tidak ikut

Opportunity Mempererat tali


silahturahmi antar anggota

Threat Tempat yang jauh dan curah


hujan yang tinggi
Saran dan Pemilihan tempat mungkin dapat didiskusikan kepada
Rekomendasi umum lagi

Lampiran

6 Nama kegiatan Galang Dana


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Latar belakang kegiatan Sebagai makhluk Allah SWT sekaligus


makhluk sosial dikehidupan ini, sepatutnya
kita menyadari bahwa masih banyak
saudara- saudara kita yang sangat
membutuhkan bantuan dan dorongan dari
kita.
Tujuan Kegiatan Menggalang dana

Deskripsi Kegiatan Bentuk Kepanitiaan


Deskripsi Menggalang dana saat
adanya bencana alam
Indicator Terkumpulnya dana
keberhasilan sefakultas
Waktu Insidental

Tempat Gedung FK UMP

Peserta Seluruh Warga FK UMP


Nilai Keberhasilan 100%
Permaslahan Masalah Tidak ada
Penyelesaian
Pendanaan Rp.0,00
Evaluasi Strength Dukungan dari segala pihak

Weakness Harus menunggu dari pusat


FULDFK

Opportunity Banyaknya antusias warga


FK UMP untuk
menyumbang

Threat Uang yang ditransferkan


dalam jumlah yang banyak
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

tetapi bentuknya receh dapat


tercecer
Saran dan Perhitungan secara berulang agar tidak ada uang yang
Rekomendasi tercecer

Lampiran

7 Nama kegiatan IMSF-Antibiotik


Latar belakang kegiatan Antibiotik merupakan salah satu
rangkaian kegiatan-kegiatan yang
diselenggarakan oleh Forum Ukhuwah
Lembaga Dakwah Fakultas Kedokteran
(FULDFK) se-Indonesia sebagai usaha
bersama untuk melantik pengurus baru
Forum Ukhuwah Lembaga Dakwah Fakultas
Kedokteran (FULDFK) Dewan Eksekutif
Pusat (DEP), , koordinasi bidang dan
program kerja ke depan serta mempererat
ukhuwah islamiyah di antara anggota
delegasi FULDFK dari berbagai fakultas
kedokteran se-Indonesia.

Tujuan Kegiatan a. Menjalin dan mempererat ukhuwah


islamiah antar mahasiswa muslim
fakultas kedokteran dari berbagai
Dewan Eksekutif Wilayah FULDFK.
b. Memberikan wawasan keislaman dan
memperkenalkan FULDFK pada
masyarakat umum

Deskripsi Kegiatan Bentuk Delegasi


Deskripsi Seminar Keislaman
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

Indicator Mendelegasikan minimal 2


keberhasilan
Waktu Desember

Tempat FK UII

Peserta Seluruh LDFK se-Indonesia


Nilai Keberhasilan 100%
Permaslahan Masalah Belum ada pendanaan sehingga, dana
Penyelesaian ditanggung oleh delegasi

Pendanaan Rp. 400.000,00


Evaluasi Strength Tingginy minat para
member LDFK UMP untuk
mengikuti antibiotik

Weakness Delegasi menggunakan dan


pribadi

Opportunity Adanya dukungan dari


Fakultas

Threat Jadwal kuliah selalu


menjadi hambatan
Saran dan Rekomendasi Untuk delegasi selanjutnya yang akan
berangkat, lebih baik untuk
mempersiapkannya lebih baik lagi.

Lampiran
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
F K
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UM O
PU R RT
FAKULTAS KEDOKTERAN W OK E
Jl. Raya Dukuhwaluh Purwokerto 53182 Fakultas Kedokteran Gedung Q

C. Penutup
Demikian Laporan pertanggungjawaban LDFK Kusi Ar-Razi Fakultas
Kedokteran Universitas Muhammadiyah Purwokerto 2018/2019, semoga dapat
bermanfaat dan dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Anda mungkin juga menyukai