Anda di halaman 1dari 4

BAB III

KEADAAN UMUM

3.1 Lokasi Penelitian


Penulis melakukan pengambilan data dan kelengkapan di PT. PLN (Persero)
Sektor Pembangkitan Bukit Asam. Data – data yang didapat akan digunakan untuk
menghitung dan mengetahui perbandingan nilai tahanan isolasi transformator 9
MVA berdasarkan nilai indeks polarisasi (IP) tahun 2017 dan 2018 di unit 1 PT.
PLN (Persero) Sektor Pembangkitan Bukit Asam.

3.2 Tahap Penelitian


Adapun tahapan yang penulis gunakan dalam penyusunan laporan akhir
adalah sebagai berikut:
1. Tahap Persiapan
2. Tahap Pengumpulan Data
3. Tahap Pengolahan Data
4. Tahap Penyusunan dan Penulisan Laporan Akhir
5. Tahap Penggandaan

3.3 Alat dan Bahan


Adapun peralatan dan bahan yang diperlukan untuk mengukur tahanan isolasi
transformator adalah sebagai berikut :
1. Transformator 3 Phasa 9 MVA 1 buah
2. Insulation Tester ( Megger ) 1 buah
3. Tool Set

3.4 Prosedur Pengukuran


Langkah – langkah yang harus dilakukan untuk melakukan pengukuran
adalah sebagai berikut :
1. Persiapkan alat dan bahan. Pastikan dalam keadaan baik.
2. Pastikan transformator tidak terhubung dengan sumber tegangan. Hal ini dapat
dilakukan dengan meng-offkan PMT.
3. Lakukan pengukuran tahanan isolasi. Ukur tahanan isolasi sisi HV – Ground,
LV – Ground, HV – LV.
4. Hasil pengukuran pada megger dicatat pada tabel.
5. Setelah proses pengukuran selesai, rapikan peralatan dan bahan seperti semula.

3.5 Tabel Data Pengukuran


Tabel 3.1 Data hasil pengukuran tahanan isolasi ( Insulation Resistance Test )
transformator 9 MVA di unit 1 PT. PLN (Persero) Sektor Pembangkitan Bukit
Asam.
Belitan Transformator
Menit
HV - Ground LV - Ground HV - LV
Ke -
Insulation Resistance ( MΩ )
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

3.6 Jadwal Kegiatan


Penulisan laporan akhir ini dijadwalkan akan selesai dalam jangka waktu
dua bulan dengan jadwal sebagai berikut:
Tabel 3.2 Jadwal Kegiatan Penulisan Laporan Akhir

Tahun 2019
No. Kegiatan
Mei Juni Juli

1. Tahap Persiapan

2. Tahap Pengumpulan Data

3. Tahap Pengolahan Data

4. Tahap Penyusunan

5. Tahap Penggandaan
3.8 Flowchart

Mulai

Mengumpulkan Data Spesifikasi


Transformator

Memasukkan Data Hasil


Pengukuran

Menentukan Nilai IP

Tidak Apakah Nilai IP


Didapatkan?

Ya

Membandingkan Pengukuran
Nilai IP Tahun 2017 dan 2018

Analisa Hasil Perbandingan

Selesai

Gambar 3.1 Flowchart menentukan nilai Indeks Polarisasi (IP)

Anda mungkin juga menyukai